Klasifikasi benda

12
Klasifikasi Benda 26 Agustus 2016 Tresnoningtias Mutiara Anisa

Transcript of Klasifikasi benda

Page 1: Klasifikasi benda

Klasifikasi Benda26 Agustus 2016

Tresnoningtias Mutiara Anisa

Page 2: Klasifikasi benda

Sudah belajarkah hari ini? Sudahkah menjadi gelas

setengah penuh?

Siapkah menerima air untuk mengisi gelasmu?

Page 3: Klasifikasi benda

Sudah belajarkah hari ini? Setelah mempelajari materi

sebelumnya tentang pengukuran, muncul pertanyaan, apakah kalian dapat mungukur semua benda dengan alat ukur yang sama?

Apakah semua benda yang kalian lihat memiliki bentuk dan ciri yang sama?

Page 4: Klasifikasi benda

Sudah belajarkah hari ini?

Berbeda bukan?, Sebab perbedaan inilah diperlukan klasifikasi benda & makhluk hidup.

Page 5: Klasifikasi benda

Teknik Penilaian materi :KI Materi Tertulis Praktikum Proyek Penugasa

nPorto Folio

3.1, 4.1

Besaran & Pengukuran

√ √ √

3.2,3.3, 4.2, 4.3

Ciri-ciri benda & makhluk hidup, Klasifikasi Makhluk Hidup

√ √ √

3.4, 4.4

Keanekaragaman Benda & Makhluk Hidup

√ √

3.5, 4.5

Jenis Zat & Perubahannya

√ √ √

Page 6: Klasifikasi benda

Indikator Kompetensi Dasar Peserta didik dapat mengidentifikasi ciri hidup dan

tak hidup suatu benda Peserta didik dapat menyebutkan prosedur

pengklasifikasian makhluk hidup dan benda tak hidup sebagai bagian kerja ilmiah

Peserta didik dapat mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda tak hidup berdasarkan ciri yang diamati

Peserta didik dapat menyajikan atau menuliskan hasil analisis data observasi terhadap benda (makhluk) hidup dan tak hidup

Peserta didik dapat melakukan klasifikasi terhadap benda, tumbuhan, dan hewan yang ada disekitar

Page 7: Klasifikasi benda

Ayo Mengamati !

Amatilah benda-benda di sekitarmu ! Cobalah golongkan benda-benda tersebut, apakah termasuk benda hidup atau benda tak hidup? (Waktu 30 menit)

BendaTak

HidupHidup

Page 8: Klasifikasi benda

Coba Golongkan !Nama Benda Benda Hidup Benda Tak Hidup

MejaKaret Penghapus

IkanBurungSiputMobilMotor

SepedaManusia

Page 9: Klasifikasi benda

Ciri-ciri makhluk hidup : Bernafas Berkembang biak Bergerak Tumbuh dan berkembang Memerlukan energi Beradaptasi Peka terhadap rangsang Berfikir (manusia) – insting (hewan) Mengeluarkan zat sisa

Page 10: Klasifikasi benda

Perbedaan antara benda (makhluk) hidup dan tak hidup

Apakah mobil, bergerak, memerlukan energi, dan mengeluarkan zat sisa?

Mengapa mobil tidak termasuk dalam golongan benda hidup?

Page 11: Klasifikasi benda

Tugas Proyek Kelompok: Aturan Kelompok :1. Terdiri atas 6 siswa ( 3 Putra & 3 Putri)2. Pilih dengan siswa yang dekat jarak

rumahnya3. Tugas proyek dilakukan bersama,

sepulang sekolah, tidak pada jam pelajaran IPA atau yang lain

4. Setiap mengerjakan tugas proyek, masing-masing siswa yang hadir mengisi kolom tanda tangan

Page 12: Klasifikasi benda

Tugas Proyek Kelompok : Membuat poster klasifikasi makhluk

hidup, sesuai dengan urutan seperti pada buku siswa halaman 95-96

Setiap kelompok membuat 2 poster 1 Hewan & 1 Tumbuhan (dapat

menggunakan kertas manila putih)

Disertai gambar/print makhluk hidup (hewan/tumbuhan) yang dimaksud