kimia ppt

5

Click here to load reader

Transcript of kimia ppt

Page 1: kimia ppt

NAMA KELOMPOK

Sania Rizky Nur E (113654213)Rio Baskara (113654214)Robi’atul Adawiyah (113654215)Alita Julian (113654216)Yulia Aditria W (113654229)Ari Atriya Tanti (113654230)

Page 2: kimia ppt

Bahan Kimia Dalam Bidang Pertanian

1. PupukAda 16 unsur yang dibutuhkan oleh tanaman untuk tumbuh dengan normal. Unsur yang dibutuhkan tanaman dalam jumlah besar disebut unsur makro, seperti C, H, O, N, S ,P K, Ca, dan Mg. Unsur hara yang dibutuhkan dalam jumlah sedikit disebut unsur mikro, seperti Cl, Fe, Mn, Cu, Zn, B, dan Mo.

Page 3: kimia ppt

Bila kebutuhan unsur dalam tanah belum tercukupi, tanaman dapat diberi pupuk.

• Fungsi pupuk :a. Menambah kesuburan tanahb. Mengganti unsur yang hilangc. Mengganti unsur yang terbawa dalam panen

Page 4: kimia ppt

• Macam pupuka. Organik

Pupuk yang tersusun dari materi makhluk hidup seperti pelapukan sisa-sisa tanaman, hewan, an manusia.

b. AnorganikPupuk yang dibuat oleh pabrik-pabrik pupuk dengan meramu bahan-bahan kimia anorganik berkadar hara tinggi. Misalnya urea berkadar N 45 % - 46% (setiap 100 Kg urea terdapat 45 - 46 Kg hara Nitrogen)

Page 5: kimia ppt

2. PestisidaBahan yang digunakan untuk membasmi organisme penggangu.

Jenis dan fungsi pestisida

Jenis Pestisida Fungsi

Insektisida Mengendalikan serangga

Fungisida Mengendalikan jamur

Herbisida Mengendalikan gulma

Bakterisida Mengendalikan bakteri

Rodentisida Mengendalikan tikus

Nematisida Mengendalikan nematoda

Molusidsida Mengendalikan siput