KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat...

17
PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM KETENTUAN UMUM 1. Praktek Kerja Nyata (PKN) adalah program praktek kerja di perusahaan/industri/instansi sebagai beban SKS yang harus diikuti oleh mahasiswa di lingkungan Program Studi Informatika untuk melengkapi pengetahuan teori yang diperoleh di bangku perkuliahan. 2. Besarnya kredit PKN menyesuaikan dengan kurikulum yang berlaku 3. Konten/materi PKN harus relevan dengan rumpun bidang Teknik Informatika 4. Pengajuan PKN dapat dilakukan sebelum mengambil program PKN pada Kartu Rencana Studi. 5. Hasil akhir dari PKN adalah Laporan Akhir PKN yang disetujui oleh Pembimbing Lapangan dan Dosen Pembimbing, serta telah mendapat pengesahan dari Koordinator PKN dan Ketua Program Studi. 6. Sertifikat PKN akan diberikan kepada setiap peserta yang dianggap telah lulus mata kuliah PKN. PESERTA PKN 1. Peserta Praktek Kerja Nyata adalah mahasiswa aktif prodi Informatika yang telah menempuh sekurang-kurangnya 90 SKS, serta telah lulus matakuliah Metode Penelitian. 2. Peserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak 4 (empat) orang. 3. Di dalam 1 (satu) kelompok, boleh terdiri dari mahasiswa 1

Transcript of KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat...

Page 1: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

1. KETENTUAN UMUM1. Praktek Kerja Nyata (PKN) adalah program praktek kerja di

perusahaan/industri/instansi sebagai beban SKS yang harus diikuti oleh mahasiswa di

lingkungan Program Studi Informatika untuk melengkapi pengetahuan teori yang

diperoleh di bangku perkuliahan.

2. Besarnya kredit PKN menyesuaikan dengan kurikulum yang berlaku

3. Konten/materi PKN harus relevan dengan rumpun bidang Teknik Informatika

4. Pengajuan PKN dapat dilakukan sebelum mengambil program PKN pada Kar tu

Rencana Studi.

5. Hasil akhir dari PKN adalah Laporan Akhir PKN yang disetujui oleh Pembimbing

Lapangan dan Dosen Pembimbing, serta telah mendapat pengesahan dari

Koordinator PKN dan Ketua Program Studi.

6. Sertifikat PKN akan diberikan kepada setiap peserta yang dianggap telah lulus mata

kuliah PKN.

2. PESERTA PKN1. Peserta Praktek Kerja Nyata adalah mahasiswa aktif prodi Informatika yang telah

menempuh sekurang-kurangnya 90 SKS, serta telah lulus matakuliah Metode

Penelitian.

2. Peserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah

maksimal anggota sebanyak 4 (empat) orang.

3. Di dalam 1 (satu) kelompok, boleh terdiri dari mahasiswa dengan angkatan yang

berbeda.

3. WAKTU PELAKSANAAN PKN1. PKN dapat dilaksanakan kapanpun selama tidak mengganggu aktifitas perkuliahan

2. PKN dilaksanakan selama kurang lebih 30 (tiga puluh) hari

4. LOKASI PKN1. PKN dapat dilaksanakan di dalam kota, luar kota, atau luar negeri.

2. Lokasi pelaksanaan PKN adalah perusahaan/instansi/industri/lembaga/institusi

sejenis yang berbadan hukum, atau usaha rintisan yang kredible berdasarkan hasil

1

Page 2: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

evaluasi koordinator PKN

3. Lokasi PKN dipilih sendiri oleh peserta atas persetujuan koordinator PKN

5. PELAKSANAAN PKN

5.1. Pendaftaran PKN1. Peserta melakukan pendaftaran pelaksanaan PKN baik perseorangan maupun

bekelompok melalui sistem informasi PKN di alamat

http://simanta.informatika.umm.ac.id/pkn

2. Setiap peserta diwajibkan mengisi identitas diri, riwayat studi, dan portofolio di

Sistem Informasi PKN

3. Untuk peserta yang melaksanakan PKN secara berkelompok, maka ketua

kelompok harus mendaftarkan anggota kelompoknya. Sedangkan untuk peserta

yang melaksanakan PKN secara perseorangan, maka dia akan secara otomatis

berperan sebagai ketua kelompok.

4. Ketua kelompok memilih lokasi PKN.

5. Koordinator PKN melakukan verifikasi pendaftaran PKN.

6. Peserta mengajukan surat permohonan PKN melalui Program Studi (pemberian

nomor surat, persetujuan Ketua Program Studi dan stempel) ke

perusahaan/instansi/ industri/lembaga/institusi yang diinginkan sebagai lokasi

PKN.

7. Peserta mengirimkan surat permohonan PKN kepada lokasi PKN.

8. Koordinator PKN menerima surat balasan dari lokasi PKN dan melakukan

verifikasi pelaksanaan PKN (diterima atau ditolak).

9. Apabila pengajuan PKN diterima oleh perusahaan/instansi/industri/

lembaga/institusi, maka koordinator PKN akan menunjuk 1 (satu) orang dosen

pembimbing untuk membimbing peserta tersebut

10. Apabila pengajuan PKN ditolak, maka peserta kembali ke langkah awal (A.1)

2

Page 3: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

5.2. Pelaksanaan dan Pembimbingan PKN1. Selama pelaksanaan PKN, peserta dibimbing oleh 1 (satu) orang dosen

pembimbing, dan 1 (satu) orang pembimbing lapangan dari

perusahaan/instansi/industri/lembaga atau institusi.

2. Seluruh anggota kelompok wajib mengisi laporan harian selama pelaksanaan

PKN melalui sistem informasi PKN.

3. Pembimbingan PKN dilaksanakan minimal 3 (tiga) kali tatap muka.

4. Peserta wajib mengupload laporan akhir PKN yang telah diperiksa dan disetujui

oleh pembimbing lapangan dan dosen pembimbing PKN, serta disahkan oleh

Koordinator PKN dan diketahui oleh Ketua Program Studi, ke Sistem Informasi

PKN.

5. Satu kelompok cukup mengupload 1 laporan akhir saja.

6. Laporan akhir PKN harus sudah diupload ke Sistem Informasi PKN, selambat-

lambatnya 3 (tiga) bulan setelah pelaksanaan PKN.

5.3. Penilaian PKN1. Setelah pelaksanaan PKN selesai, pembimbing lapangan memberikan nilai kepada

setiap peserta sesuai kriteria penilaian.

2. Tiap peserta mengupload kelengkapan berkas PKN melalui sistem informasi

PKN.

3. Berkas yang harus diupload antara lain :

Scan lembar pengesahan laporan akhir PKN

Scan lembar persetujuan laporan akhir PKN

Scan KSM saat memprogram PKN

Scan kuitansi pembayaran HER-Registrasi + SPP saat memprogram PKN

Laporan Akhir PKN

4. Dosen pembimbing PKN memberikan nilai kepada setiap peserta sesuai kriteria

penilaian.

5. Dosen pembimbing PKN melakukan validasi berkas PKN.

6. Setiap peserta dapat mencetak sertifikat PKN secara mandiri, sertifikat PKN

disahkan oleh Ketua Program Studi.

3

Page 4: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

7. Koordinator PKN menyerahkan rekapitulasi nilai kepada tenaga kependidikan/tata

usaha program studi untuk diinputkan ke sistem informasi manajemen

administrasi akademik.

8. Peserta dikategorikan tidak lulus, jika :

Yang bersangkutan tidak mampu menyelesaikan PKN sesuai dengan tahapan-

tahapan yang berlaku

Melanggar peraturan akademik yang telah ditetapkan oleh universitas

9. Apabila peserta dinyatakan tidak lulus, maka peserta kembali ke langkah awal

(A).

4

Page 5: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

Lampiran A.1. Instruksi Kerja Pendaftaran PKN

5

Page 6: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

Lampiran A.2. Instruksi Kerja Pelaksanaan dan Pembimbingan PKN

6

Page 7: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

Lampiran A.3. Instruksi Kerja Penilaian PKN

7

Page 8: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

Nomor : E.6.K/ / FT-IF/UMM/VII/ 2017 Malang, 20 Juli 2017Lampiran :Perihal : Permohonan Praktek Kerja Nyata

Kepada Yth : ...................................

Assalamualaikum Wr. Wb

Dalam rangka meningkatkan kemapuan teori maupun praktek bagi mahasiswa Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang, kami mohon dengan hormat kepada Bapak / Ibu memberikan ijin / rekomendasi kepada mahasiswa kami untuk melakukan Praktek Kerja Nyata (PKN) di ............................................ Adapun peserta yang akan melaksanakan kegiatan tersebut sebagai berikut :

No NIM Nama Mahasiswa No. Telepon Email

Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata tersebut direncanakan untuk dilakukan mulai tanggal .......................... Mengingat keterbatasan waktu yang disediakan untuk mahasiswa dalam mencari lokasi PKN, maka Kami harap adanya respon dari Bapak/Ibu maksimal 21 (dua puluh satu) hari sejak surat ini dikeluarkan. Respon dapat disampaikan secara tertulis baik secara langsung kepada mahasiswa yang bersangkutan, ataupun juga dikirimkan ke Kami melalui pos atau email ke alamat [email protected]. Jika dalam jangka waktu tersebut tidak ada respon dari Bapak/Ibu, maka kami menganggap Bapak/Ibu tidak berkenan menerima mahasiswa Kami dalam pelaksanaan kegiatan tersebut.Demikian atas perhatian serta bantuan Bapak / Ibu kami sampaikan terima kasih .

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

a.n Dekan Fakultas TeknikKetua Program Studi Teknik Informatika

(............................................................)

8

Page 9: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

LEMBAR ASISTENSIPRAKTEK KERJA NYATA

A. Identitas Kelompok Ketua Kelompok

1. NIM / Nama : ……………………………………………………. Anggota Kelompok

1. NIM / Nama (1) : …………………………………………………….2. NIM / Nama (2) : …………………………………………………….3. NIM / Nama (3) : …………………………………………………….

B. Lokasi PKN : …………………………………………………….C. Waktu Pelaksanaan : ……………… s/d ………………

Tanggal CatatanTanda Tangan

Malang, …………………….Dosen Pembimbing PKN

(.……………………………)

9

Page 10: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

PENILAIAN KEGIATAN MAHASISWA DALAM PKNNama : ................................................................................. Nim : .................................................................................Tempat : .................................................................................Waktu : (tgl).......................sampai ...............................(tgl)

No MACAM – MACAM KEGIATAN YANG DINILAI NILAI ANGKA

1. SOPAN SANTUN

2. DISIPLIN KEHADIRAN

3. DISIPLIN DALAM PEKERJAAN

4. KESUNGGUHAN DALAM MELAKUKAN KERJA PRAKTEK

5. TANGGUNG JAWAB

6. KEMAUAN UNTUK MELAKUKAN HAL – HAL YANG ADA DI TEMPAT KERJA

7. PENGETAHUAN TENTANG ILMU YANG DILAKSANAKAN DALAM KERJA PRAKTEK

8. KETERAMPILAN

9. KEMAUAN BERBICARA ATAU MENYAMPAIKAN

10. KEMAUAN BERGAUL

Keterangan Nilai :

Sangat Baik : 81 - 100Baik : 71 - 80Cukup : 61 - 70Kurang : 51 - 60Sangat Kurang : 0 - 50

Malang , ..........................Mengetahui

Ttd + stempel perusahaan

(.............................................)

10

Page 11: KETENTUAN UMUMsimanta.informatika.umm.ac.id/pkn/assets/doc_template... · Web viewPeserta dapat melakukan PKN secara perorangan atau berkelompok dengan jumlah maksimal anggota sebanyak

PANDUAN TA/PKN INFORMATIKA UMM

Nomor: E.6.k/ /FT-IF/UMM/III/2017

SERTIFIKAT PKN Diberikan Kepada

..................................................NIM

.....................................................Telah Menyelesaikan Praktik Kerja Nyata

Dengan NilaiA

Malang, ....................................Ketua Jurusan Teknik Informatika

(..........................................)

Teknik InformatikaFakultas TeknikUniversitas Muhammadiyah Malang

11