Kesimpulan Saran

2
Dari hasil survey yang kamu lakukan pada Desa Kanten didapatkan hasil: 83,3% rumah tangga tergolong dalam kriteria Rumah Tangga Sehat Utama 16,7% tergolong Rumah Tangga Sehat Madya. Pedoman diambil berdasarkan kriteria dari PHBS Tatanan Rumah Tangga Provinsi Jawa Tengah yang mengacu pada 16 indikator: 1. Persalinan oleh Nakes 2. K4 3. ASI Eksklusif 4. Penimbangan Balita 5. Gizi 6. Air Bersih 7. Jamban Sehat 8. Sampah 9. Lantai Rumah 10. Aktifitas Fisik 11. Tidak Merokok 12. Cuci Tangan 13. Kesehatan Gizi dan Mulut 14. Tidak Miras / Narkoba 15. Dana Sehat 16. PSN Keterangan: Apabila jawaban “YA” nilainya =1 (satu) Apabila jawaban “TIDAK” nilainya= 0 Dari hasil penilaian indikator tersebut, dapat ditentukan kriteria PHBS tatanan Rumah Tangga, yaitu : 1. Sehat pratama = 0-5 2. Sehat madya = 6-10 3. Sehat utama = 11-15 4. Sehat paripurna = 16

description

aaaa

Transcript of Kesimpulan Saran

Page 1: Kesimpulan Saran

Dari hasil survey yang kamu lakukan pada Desa Kanten didapatkan hasil:

83,3% rumah tangga tergolong dalam kriteria Rumah Tangga Sehat Utama

16,7% tergolong Rumah Tangga Sehat Madya.

Pedoman diambil berdasarkan kriteria dari PHBS Tatanan Rumah Tangga Provinsi Jawa Tengah yang mengacu pada 16 indikator:

1. Persalinan oleh Nakes2. K43. ASI Eksklusif4. Penimbangan Balita5. Gizi6. Air Bersih7. Jamban Sehat8. Sampah9. Lantai Rumah10. Aktifitas Fisik11. Tidak Merokok12. Cuci Tangan13. Kesehatan Gizi dan Mulut14.Tidak Miras / Narkoba15. Dana Sehat16. PSN

Keterangan: Apabila jawaban “YA” nilainya =1 (satu)Apabila jawaban “TIDAK” nilainya= 0

Dari hasil penilaian indikator tersebut, dapat ditentukan kriteria PHBS tatanan Rumah Tangga, yaitu :

1. Sehat pratama = 0-52. Sehat madya = 6-103. Sehat utama = 11-154. Sehat paripurna = 16

Saran: Karena KIE PHBS dilaksanakan pada saat jam kerja, maka pemilik

rumah kebanyakan tidak berada di dalam rumah. Mungkin untuk kedepannya sebelum dilakukan survey, warga terlebih dahulu diinformasikan bahwa tanggal tersebut akan diadakan KIE PHBS.

Kemampuan berbahasa Jawa yang baik dan benar adalah salah satu poin penting dalam kegiatan ini. Seharusnya mahasiswa memiliki kemampuan yang baik dalam menggunakan Bahasa Jawa yang baik dan benar, apabila tidak memungkinkan, dapat disiasati dengan membagi anggota kelompok menjadi kelompok kecil. Dimana mahasiswa yang dapat berbahasa Jawa

Page 2: Kesimpulan Saran

didampingkan dengan mahasiswa yang kurang mahir menggunakan Bahasa Jawa.

Diharapkan untuk kedepannya peningkatan kemampuan komunikasi dari mahasiswa dapat ditingkatkan. Dan koordinasi antara Puskesmas dengan warga desa dapat ditingkatkan.