Kesan Dan Pesan

9
Andhika Wicaksana Sekolah Kesan: di sekolah SoliDEO ini saya sangat puas dan senang dapat belajar dengan baik disini. Yang dibimbing oleh guru-guru yang hebat dengan hati yang tulus, juga tak lepas dari dukungan teman-teman semua. saya juga nyaman dapat belajar ditempat yang kualitas gedung yang baik. Semuanya ini telah membawa saya sampai sebesar ini. Pesan: Pertahankan konsep sekolah yang selalu berbakti kepada Tuhan, Dan selalu menjadi yang lebih baik. Pak Adi (kepala sekolah) Kesan: Dalam mengatur kekeluargaan SD SoliDEO dan sebagai pemimpin, saya sangat kagum kepada Pak Adi. Karena sebagai pemimpin itu tidak mudah dan sampai sekarang di SD SoliDEO ini berjalan sangat lancar. Pesan: Pertahankan cara memimpin yang bapak punya dan terus semangat. Pak Niky (wakil kepala sekolah) Kesan: Dalam membantu kepala sekolah, Pak Niky sangat antusias dan sigap. Sehingga semua pekerjaan dpat berjalan drngan lancar. Pesan: Terus semangat dan selalu aktif dalam kegiatan apapun.

Transcript of Kesan Dan Pesan

Page 1: Kesan Dan Pesan

Andhika Wicaksana

Sekolah

Kesan: di sekolah SoliDEO ini saya sangat puas dan senang dapat belajar dengan baik

disini. Yang dibimbing oleh guru-guru yang hebat dengan hati yang tulus, juga tak

lepas dari dukungan teman-teman semua. saya juga nyaman dapat belajar ditempat

yang kualitas gedung yang baik. Semuanya ini telah membawa saya sampai sebesar

ini.

Pesan: Pertahankan konsep sekolah yang selalu berbakti kepada Tuhan, Dan selalu

menjadi yang lebih baik.

Pak Adi (kepala sekolah)

Kesan: Dalam mengatur kekeluargaan SD SoliDEO dan sebagai pemimpin, saya

sangat kagum kepada Pak Adi. Karena sebagai pemimpin itu tidak mudah dan

sampai sekarang di SD SoliDEO ini berjalan sangat lancar.

Pesan: Pertahankan cara memimpin yang bapak punya dan terus semangat.

Pak Niky (wakil kepala sekolah)

Kesan: Dalam membantu kepala sekolah, Pak Niky sangat antusias dan sigap.

Sehingga semua pekerjaan dpat berjalan drngan lancar.

Pesan: Terus semangat dan selalu aktif dalam kegiatan apapun.

Guru-guru:

1) Bu Endang (Agama):

Kesan: Penjelasaan Bu Endang Sangat mudah dimengerti, sehingga saya dapat

memahami penjelasannya dengan mudah. Dan jika mengajar saya selalu terbawa

dengan ketenangan.

Pesan: Pertahankan cara penjelasan ibu ya, dan kalau bisa di sela-sela waktu

pelajaran, ibu beri sedikit permainan.

Page 2: Kesan Dan Pesan

2) Pak Eka (PKN):

Kesan: di saat mengajar, Pak Eka selalu terbawa tenang, dan Pak Eka tidak mudah

emosi.

Pesan: Selalu sabar ya pak, saat mengajar anak murid.

3) Pak Juli (IPS):

Kesan: disaat mengajar Pak Juli selalu tegas dan disiplin, sehingga kita semua

menjadi terlatih dan selalu siap mental.

Pesan: Pertahankan terus cara mengajar bapak. Dan kalau bisa disela-sela waktu

bapak bisa sambil bercanda.

4) Bu Anik (Bhs.Indonesia)

Kesan: semangat Ibu Anik untuk membuat saya menjadi berhasil sangat tinggi dan

disaat mengajar selalu disiplin. Semagat itulah yang membuat saya kagum kepada

Bu Anik. Saat mengajar Bu Anik selalu ingin membuat kita semua menjadi benar-

benar mengerti.

Pesan: Disaat ibu mengajar anak-anak lain berikutnya jangan patah semangat ya bu.

Selalu semangat seperti ibu mengajar kami dengan semangat yang tinggi.

5) Bu Yanuar (Matematika)

Kesan: saya senang saat Bu Yanuar mengajar, karena selain ada waktu untuk serius

kami juga di beri waktu untuk bercanda. Jadi kami tidak ke bawa oleh ketegangan

kami masing-masing . Dan kalau Bu Yanuar mengajar, cara mengajarnya mudah

dimengerti.

Pesan: selalu semangat ya bu, dan pertahankan cara mengajar ibu.

6) Bu Tiara (IPA)

Kesan: Selain Tegas, Bu Tiara ternyata juga suka bercanda . Cara pengajaran Bu

Tiara berbeda dari yang lain. Dan saat memberi projek tidak hanya membuat saya

belajar, tapi juga membuat saya menjadi lebih kreatif.

Pesan: Selalu semangat ya bu, dan pertahankan cara mengajar ibu.

7) Pak Niky (OR)

Kesan: di saat Pak Niky mengajar kami, Pak Niky benar-benar ingin kami semua

bisa. Saat mengajar tak lepas juga dari kebercandaan.

Page 3: Kesan Dan Pesan

Pesan: Selalu semangat ya Pak, dan pertahankan ke disiplinan yang bapak punya.

8) Pak Edo (Musik)

Kesan: Di setiap Pak Edo mengajar, saya selalu terbawa girang dengan alunanan

musik dan candaan Pak Edo. Pak Edo juga memberi point jika kami dapat menjawab

pertanyaan dari tebak lagu, sehingga kami selalu bersaing .

Pesan: Pertahankan cara mengajar Bapak . Dan kalau bisa beri permainan yang

lebih menarik lagi

9) Bu Hana (ART)

Kesan: Bu Hana memang sangat kereatif, Bu Hana tak pernah kehabisan ide untuk

memberi kami tugas agar kami menjadi lebih kreatif. Dan jika kami kesusahan Bu

Hana selalu menolong kita.

Pesan: Selalu Semangat ya bu, dan selalu bisa mendapat ide-ide yang hebat. Juga

selalu sabar menghadapi rintangan y bu

10) Miss Crisna (Bhs. Inggris)

Kesan: Miss Crisna selalu sabar dengan kelakuan kita-kita. Miss Crisna juga sering

bercanda, jadi kita juga terbawa senang . Miss juga kreativ jika memberi kami

projek.

Pesan: selalu sabar y miss, sabar dengan kelakuan anak-anak yang berisik hehehhe.

Dan pertahankan cara mengajar miss y

11) Lao Shi Xiao Ming (Mandarin)

Kesan: lao shi Xiao Ming memang lao shi yang tegas, karena ingin anak-anak nya

bisa, selain itu lao shi juga sering menceritakan kita tentang hubungannya pelajaran

yang sedang dipelajari.

Pesan: Selalu semangat y bu, dan selalu sabar

12) Komputer

Kesan: Kami di ajar oleh dua guru di pelajaran komputer ini, yaitu bu Oly dan Bu

Ike.Guru komputer memang tegas, itu supaya kita bisa mengerti apa yang di pelajari.

Bagi saya kesabaran guru komputer memang hebat. Tapi pengajaran nya tak lepas

oleh kebercandaan.

Pesan: selalu semangat y bu, dan juga pertahankan cara mengajar ibu. Juga selalu

sabar

Page 4: Kesan Dan Pesan

13) Bu Lidya

Kesan: Bu Lidya memang sangat hebat. Bi Lidya selalu siap sedia jika kita sedang

memerlukan sesuatu yang dibutuhkan untuk belajar. Bu Lidya sangat sabar dan

ramah.

Pesan: Selalu semangat y bu

14) Pak Yeremia

Kesan: Pak Yeremia sangat sabar. Jika Pak Yeremia mengajar, kita selalu kebawa

tenang dan senang

Pesan: Selalu Semangat y pak

15) Pak Firman

Kesan: Pak Firman memang tegas, tapi tak lepas dari kebercandaan

Pesan: Selalu semangat y pak, dan selalu sabar mengahadapi kelakuan anak-anak

yang berbeda-beda.

16) Bu susi

Kesan: Bu Susi jika mengajar kami selalu kebawa senang karena ada sedikit

kebercandaan. Tapi jika bercandanya terlalu berlebihan, pasti Bu Susi selalu

mengingatkan kita.

Pesan: Selalu semangat y bu, dan pertahankan cara mengajar ibu

17) Bu Tres

Kesan: semangat ibu memang patut di contoh. Dan selain semangatnya ibu, ibu juga

sangat tegas untuk memperbaiki sikap kita.

Pesan: Selalu semangat y bu, dan selalu sabar .

Teman-teman: Secara umum teman-teman saya seangkatan baik, saling mendukung, saling

membantu, setia kawan, dan yang penting kekeluargaannya sangat kuat. Teman-teman

kalian memang hebat, kalian memang pantas disebut sahabat. Pesanku untuk kalian semua

teruslah belajar dan berjuang, karena masa depan menunggu kita semua. Dan kalau kalian

mau, kita masih dapat mengenal stu sama dengan yang lain .

Page 5: Kesan Dan Pesan

Shalom,

Pada kesempetan ini saya ingin menyampaikan terimakasih kepda:

SDK SoliDEO yang memberi kesempatan tempat untuk menimba ilmu selama enam tahun.

Kepala Sekolah dan segenap guru SDK SoliDEO yang saya hormati yang sudah banyak

membantu, mendidik, dan mengarahkan sehingga tak terasa kami bisa mengakhiri

pendidikan selama di SD. Jerih payah bapak ibu tidak akan pernah kami lupakan, tapi tetap

kami kenang.

Segenap karyawan SDK SoliDEO tak terkecuali para security yang sudah berperan untuk

kami

Seluruh Teman se-angkatan yang mendukung kami, dan adik-adik kelas yang juga ikut

menghargai sebagai kakak kelas.

Dan yang lebih penting kedua orang tua kami yang menghantar kami sampai kami dapat

menyelesaikan SDK SoliDEO.

Tanpa peran dan jasa mereka kita semua sebagai murid-murid angkatan ke-5 tidak akan

bisa seperti ini (pintar,berani karena benar, percaya diri, dan memiliki kareakter sebagai

anak Tuhan Yesus), tetapi tidak hanya mereka saja yang berperan yang paling penting

adalah Tuhan Yesus yang memampukan kami untuk menyelesaikan pendidikan dasar

sampai akhir.

Demikian kesan dan pesan yang kami buat dan akhirnya kami menyadari akan tidak

kemampuan kami yang sering kali kami berbuat salah baik sengaja maupun tidak sengaja,

pada kesempata ini kami mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Kami siswa

SDK SoliDEO

Andhika Wicaksana

Page 6: Kesan Dan Pesan

\