Kepemimpinan dalam pendidikan

10

Click here to load reader

Transcript of Kepemimpinan dalam pendidikan

Page 1: Kepemimpinan dalam pendidikan

KEPEMIMPINAN DALAM

PENDIDIKAN

Oleh “Nur Humairoh. PAI VI ”

Page 2: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

Page 3: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

Page 4: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

1. Kepemimpinan Otokratis (the autocratic style of leadership)

2. Kepemimpinan Laissez Faire (laissez faire style of leadership)

3. Kepemimpinan Demokratis (demokratic style of leadership)

Macan-macam Gaya Kepemimpinan

Dalam Pendidikan

Page 5: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

Menurut Sondang P. Siagian membagi gaya kepemimpinan

menjadi lima macam yaitu

1. Otokratis

2. Militeristik

3. Paternalistis

4. Karismatik

5. Demokratis

Page 6: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

Syarat-Syarat

Kepemimpinan

Dalam

Pendidikan

1. Syarat Formal

Seseorang yang

menjabat kepala sekolah

dilingkungan Departemen

Pendidikan Nasional

dirumuskan dalam Kepmen

Diknas RI No : 162/U/2003

tentang pedoman penugasan

guru sebagai Kepala

Sekolah.

Page 7: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

3. Syarat-syarat Praktis

Memiliki kelebihan dalam pengetahuan dan

kemampuan

Memiliki kelebihan dalam kepribadian

2. Syarat-syarat Fundamental

Nilai-nilai moral Pancasila menjadi syarat

fundamental yang harus dijadikan acuan, dihayati dan

diamalkan oleh para calon pemimpin pendidikan di

Indonesia.

Page 8: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

4. Syarat –syarat Lainnya1) Memiliki kecerdasan atau intelegensi yang cukup baik2) Percaya diri sendiri dan bersifat membership3) Cakap bergaul dan ramah tamah4) Kreatif, inisiatif dan memiliki hasrat untuk maju dan berkembang 5) Organisatoris yang berpengaruh dan berwibawa6) Memiliki keahlian atau ketrampilan dalam bidangnya7) Suka menolong, memberi petunjuk dan menghukum secara bijaksana8) Memiliki keseimbangan emosional dan bersifat sabar9) Memiliki semangat pengabdian dan kesetiaan yang tinggi10) Berani mengambil keputusan dan tanggung jawab11) Jujur, rendah hati, sederhana dan dapat dipercaya12) Bijaksana dan selalu berlaku adil13) Disiplin 14) Berpengetaguan dan berpandangan luas15) Sehat jasmani dan rohani

Page 9: Kepemimpinan dalam pendidikan

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo

Aspek-aspek yang Memengaruhi Efektifitas Pemimpin

dalam Manajemen Pendidikan

1. Kepribadian (personality),

2. Harapan dan perilaku atasan

3. Karakteristik 4. Kebutuhan tugas

5. Iklim dan kebijakan organisasi

6. Harapan dan perilaku rekan

Page 10: Kepemimpinan dalam pendidikan

SEMOGA BERMANFAAT...

IAI Nurul Jadid Paiton Probolinggo