Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

download Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

of 7

Transcript of Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    1/7

    Kemiskinan di Indonesia tak bisa dientaskan begitu saja. Salah satu caranya dengan

    meningkatkan mutu anak bangsa melalui pendidikan yang layak.

    Sayangnya, biaya pendidikan makin mahal dari tahun ke tahun. Program Bantuan

    Operational Sekolah (BOS) pun tidak sepenuhnya bisa membuat mereka yang dhuafa

    menikmati pendidikan dengan layak. ika hal itu tetap terjadi, sampai kapan pun kebodohanakan terus bersanding dengan kemiskinan.

    !i tengah permasalahan bangsa tersebut, "umah #akat hadir memba$a harapan bagi kaum

    dhuafa. %elalui S! uara, mereka menyediakan pendidikan gratis untuk anak&anak keluarga

    miskin, termasuk mustahik "umah #akat.

    Konsep Pendidikan SD Juara

    'ak hanya gratis, pendidikan di S! uara bisa dibilang berkualitas. %etode pengajarannya

    tidak seperti S! konensional. !i sekolah ini sis$a diarahkan untuk berkembang sesuai

    dengan potensinya.

    Sebagai contoh, sis$a bertipe kinestetis(senang bergerak) lebih diarahkan untuk aktiitas

    isik, seperti utsal atau pencak silat. Sis$a bertipe auditori(pendengar) diarahkan untuk

    bermusik melalui media perkusi, ensemble, dan sebagainya.

    Konsep kelas di S! uara adalah kelas kecil dengan dua puluh lima sis$a dalam setiap kelas.

    *al ini dilakukan agar peran guru lebih optimal dalam memperhatikan perkembangan proses

    belajar di dalam kelas.

    *al ini sesuai dengan isi Sekolah uara. %enjadi lembaga pendidikan berkualitas yangmendorong pada kemandirian dan terinoasi dalam implementasiInformation and

    Communication Technology(I+').

    Pendidikan Akhlak di SD Juara

    Selain belajar mata pelajaran pada umumnya, sis$a di S! uara juga diarahkan untuk shalat

    dhuhasetiap harinya. %ereka juga belajar mengaji dan menghapal aluran setiap selepas

    d-uhur, sebelum mereka memulai aktiitas ekstrakurikuler.

    Outputyg diharapkan dari proses pengajaran ini adalah sis$a yang tak hanya cerdas tapi

    berakhlak baik. %ereka juga diharapkan terbiasa beribadah secara rutin, baik yang $ajibmaupun yang sunnah.

    'ak hanya itu mereka pun dibekali dengan kompetensi di bidang $irausaha. *al ini

    diterapkan sejak sis$a duduk di kelas satu. Pembekalan ini diberikan secara bertahap hingga

    kelas enam. 'ujuan dari program ini adalah agar sis$a memiliki mental $irausaha dan

    kemandirian.

    S! uara didirikan //0 di Kota Bandung. Kini jumlah S! uara mencapai sepuluh sekolah

    yg tersebar di berbagai kota di Indonesia. !iantaranya akarta, +imahi, Semarang,

    1ogyakarta, Surabaya, Pekanbaru, dan %edan. Bahkan sejak tahun /2/, "umah #akat

    membuka sekolah S%P uara, juga di Kota Bandung.

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    2/7

    Semoga saja konsep pendidikan seperti ini diterapkan juga di sekolah&sekolah lain, terutama

    di sekolah dengan label Islam.

    3*asil 4omba 5oto Baitulmaal %uamalat6 7igih %ela$an Kemiskinan

    "obiana 8eda 9smara

    / :oember /2/ /;

    &&'opik ini telah dimoderasi oleh 8i$in 1ulius pada /&22&/2/ /;

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    3/7

    5otograer < *asan 'ribuana. udul < %emba$a *asil Panen

    5otograer < *endra %ulya. udul < Kuli Kapal Pelabuhan

    5otograer < I %ade 9di !harma$an. udul < 7igih

    5otograer < Sandhi Ira$an. udul < %embuat 7ula

    5otograer < Susilo 8aluyo. udul < Pagi&Pagi %encari "ejeki5otograer < #aini. udul < ual Kembang

    5otograer < 9gus Purnomo. udul < Clet

    5otograer < 'anti 4istianti. udul < %enjala

    5otograer < "o-ie. udul < asa Penyeberangan 'radisional

    5otograer < 9prison. udul < %encari :akah di 'engah Banjir

    5otograer < rry 5 %uharron. udul < 'ekun %enjahit

    5otograer < 'auikurokhman. udul < 4antern o 4ie

    5otograer < 'ony *arta$an. udul < Pengumpul Plastik

    5otograer < 8a$an *endra 7una$an. udul < Pulang

    5otograer < 9dy 9gustian. udul < 'ukang +ukur5otograer < 9ndi 9nshari. udul < Still 8orking

    5otograer < 9nis i-udin. udul < Peran 7anda Ibu

    5otograer < 9prison. udul < Penambang Ijen

    5otograer < !eiany 7a-ali. udul < 'erus Berjuang

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    4/7

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    5/7

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    6/7

  • 7/24/2019 Kemiskinan Di Indonesia Tak Bisa Dientaskan Begitu Saja

    7/7