Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog...

25
Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses [email protected] STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Transcript of Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog...

Page 1: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Kelas A & B

Jonh Fredrik [email protected]

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 2: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Tujuan Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep sistem

pakar (expert system) dan mampumengimplementasikannya baik secara teoritis ataupunpemrograman

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 3: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Pokok Pembahasan Definisi & aplikasi sistem pakar

Struktur sistem pakar

Faktor-faktor yang mempengaruhi kesuksesan sistempakar

Domain yang cocok untuk sistem pakar Tipe-tipe sistem pakar Tipe-tipe pengetahuan Akuisisi pengetahuan dari pakar Akuisisi pengetahuan dari banyak pakar Representasi Pengetahuan Metode – metode penalaran berbasis aturan

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 4: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Metode – metode penalaran dengan ketidakpastian

Tahap-tahap pengembangan Sistem Pakar

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 5: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Media Referensi Internet

Buku

Artificial Intelligence and Expert Systems for Engineers by C.S. Krishnamoorthy; S. Rajeev, CRC Press, CRC Press LLC

Intelegensi Buatan – Teori dan Pemrograman, Dr.Suyoto, Penerbit Gava Media, Yogyakarta

Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt

Konsep Dasar Sistem Pakar, Muhammad Arhami, Penerbit Andi

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 6: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Sistem Penilaian Tugas : 20%

UTS : 30%

UAS : 50%

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 7: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Aturan Perkuliahan Kuliah dimulai tepat waktu, toleransi 15 menit

Minimum kehadiran 75% dari total kehadiran

Pakaian rapi dan sopan (sepatu, kemeja, atau kaosberkerah)

Tugas harus dikumpulkan tepat waktu, selebihnyaakan di anggap tidak mengumpulkan

Menjaga ketenangan suasana kuliah

Handphone di dalam kelas harap di ‘silent’ ataudimatikan

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 8: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 9: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan
Page 10: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Artificial Intelegence Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence) adalah

bagian dari ilmu komputer yang mempelajaribagaimana mesin (komputer) dapat melakukanpekerjaan seperti dan sebaik dilakukan oleh manusiabahkan bisa lebih baik daripada yang dilakukanmanusia.

Menurut John McCarthy, 1956, AI : Untuk mengetahuidan memodelkan proses – proses berpikir manusiadan mendesain mesin agar dapat menirukan perilakumanusia.

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 11: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

What is AI?Sistem yang dapat : berpikir seperti manusia

beraksi seperti manusia

berpikir secara rasional

beraksi secara rasional

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 12: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Sistem Pakar Sistem pakar merupakan bagian dari teknik

kecerdasan buatan yang paling popular saat ini. Padaumumnya teknik ini digunakan untuk membuatsoftware “Sistem Pakar”. Yaitu suatu progam yang bertindak sebagai penasehat atau konsultan pintar.

Dengan mengambil pengetahuan yang disimpandalam domain tertentu, seorang pemakai yang tidakberpengalaman sama sekali bisa memudahkan suatumasalah yang begitu rumitnya dan bisa mengambilkeputusan yang tepat dan akurat seperti yang dilakukan seorang pakar.

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 13: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 14: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Bahasa Pemrograman LISP

LISt Processor merupakan salah satu bahasa tingkat tinggi tertua(selain C dan Pascal).

Bersifat prosedural dalam memecahkan suatu masalah.

www.clisp.org

Prolog Programming in Logic merupakan bahasa yang dibangun atas

dasar pemrograman alamiah dan logika.

Bersifat Deklaratif, yang berarti memecahkan masalah berdasarkanfakta/aturan yang ditentukan

www.prolog.org

ETC

STMIK Palangkaraya - 2012 - JFU

Page 15: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Definisi• Sistem pakar (expert system ) merupakan paket

perangkat lunak atau paket program komputer yang ditujukan sebagai penyedia nasehat dan sarana bantu dalam memecahkan masalah seperti layaknya seorang pakar (human expert).

• Expert system merupakan subset dari Artificial Intelegence.

Page 16: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

APA ITU PAKAR (EXPERT) ? Seorang pakar/ahli (human expert) adalah seorang

individu yang memiliki kemampuan pemahaman yang superior dari suatu masalah.

Misalnya: seorang dokter, penasehat keuangan, pakar mesin mobil, dll.

Page 17: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Kemampuan kepakaran: Dapat mengenali (recognizing) dan merumuskan

masalah

Menyelesaikan masalah dengan cepat dan tepat

Menjelaskan solusi

Belajar dari pengalaman

Restrukturisasi pengetahuan

Menentukan relevansi/hubungan

Memahami batas kemampuan

Page 18: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

KEPAKARAN (EXPERTISE) ? Pemahaman yang luas dari tugas atau pengetahuan spesifik

yang diperoleh dari pelatihan, membaca dan pengalaman.

Jenis-jenis pengetahuan yang dimiliki dalam kepakaran: Teori-teori dari permasalahan Aturan dan prosedur yang mengacu pada area

permasalahan Aturan (heuristik) yang harus dikerj akan pada situasi yang

terjadi Strategi global untuk menyelesaikan berbagai jenis

masalah Meta-knowledge (pengetahuan tentang pengetahuan) Fakta-fakta

Page 19: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

DATA = INFRORMASI ?DATA

PENGOLAHAN

INFORMASI

Data: Nilai/value yang turut

merepresentasikan deskripsi dari suatu objek

atau kejadian (event)

Informasi merupakan hasil dari pengolahan

data dalam suatu bentuk yang lebih berguna

dan lebih berarti bagi penerimanya, yang

menggambarkan suatu kejadian-kejadian

(event) yang nyata (fact) yang digunakan

untuk pengambilan keputusan.

Page 20: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

PENGETAHUAN (KNOWLEDGE)INFORMASI

PENGOLAHAN

PENGETAHUAN

pengalaman, pelatihan

Page 21: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

KNOWLEDGE ? Data + processing = information

Information + processing (pengalaman, training, dll) = knowledge

Page 22: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Human Expert VS Expert System

Page 23: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Alasan mendasar mengapa ES dikembangkan untuk menggantikan seorang pakar:

Dapat menyediakan kepakaran setiap waktu dan diberbagai lokasi

Secara otomatis mengerjakan tugas-tugas rutin yang membutuhkan seorang pakar.

Seorang Pakar akan pensiun atau pergi

Seorang Pakar adalah mahal

Kepakaran dibutuhkan juga pada lingkungan yang tidak bersahabat (hostile environtment)

Page 24: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

Sistem Pakar vs Sistem Konvensional

Page 25: Kelas A & B Jonh Fredrik Ulysses - #ulyssesjonh | catatan ... · Building Expert Systems in Prolog by Dennis Merritt ... UTS : 30% UAS : 50% ... 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan

PEMINDAHAN KEPAKARAN Tujuan dari sebuah sistem pakar adalah untuk

mentransfer kepakaran yang dimiliki seorang pakar kedalam komputer, dan kemudian kepada orang lain(non-expert).

Aktifitas yang dilakukan untuk memindahkan kepakaran:

1. Knowledge Acquisition (dari pakar atau sumber lainnya)

2. Knowledge Representation (ke dalam komputer)

3. Knowledge Inferencing

4. Knowledge Transfering