Kecerdasan Intrapersonal

4
KECERDASAN INTRAPERSONAL

Transcript of Kecerdasan Intrapersonal

Page 1: Kecerdasan Intrapersonal

KECERDASAN INTRAPERSONAL

Page 2: Kecerdasan Intrapersonal

PENGERTIAN KECERDASAN INTRAPERSONAL

Kecerdasan Intrapersonal (personal management) adalah : Kecerdasan berkaitan dengan kemampuan individu yang memiliki kemauan kuat dan tak mudah untuk ditentang kemauannya.

Page 3: Kecerdasan Intrapersonal

CIRI ANAK DENGAN POTENSI KECERDASAN INTRAPERSONAL

Mengenal dirinya dengan baik termasuk kelebihan dan kekurangnnya. Mampu introspeksi diri dan memiliki niat besar untuk memperbaiki diri.

Mudah menerima input bahkan kritikan terhadap dirinya.

Tahu apa yang dimau dan jelas dengan yang ingin dicapainya sebagai cita-cita.

Page 4: Kecerdasan Intrapersonal

PERANAN GURU DAN ORANGTUA UNTUK POTENSI ANAK DALAM KECERDASAN

INTRAPERSONAL Ajak anak membahas apa kekuatan dan

kelemahan serta cara mengatasi kekurangnnya. Sering-seringlah minta pendapatnya dalam

diskusi. Perjelas cita-cita, keinginan dan mimpi-

mimpinya. Ajak anak mengenal dirinya. Berikan mereka waktu untuk berasa dalam

keheningan. Jangan diganggu atau dianggap aneh.