Kata Pengantar.doc

3
HALAMAN PENGESAHAN Laporan Kasus Judul Compound Myopic Astigmatism Oculi Dextra Sinistra Oleh: osyiidta !ana"# S$Ked %&' (')' '*) + Telah diterima dan disetujui sebagaisalah satu syarat dalam mengikuti Kepaniteraan Klinik Senior di Bagian Ilmu Kesehatan Mata Fakultas Kedokte Uniersitas Muhammadiyah !alembang "umah Sakit Muhammadiyah !alembang peiode ## Januari $ %& Januari %'#() !alembang* Januari %'#( dr) +) Ibrahim Sani* Sp) M ii

description

kata pengantar

Transcript of Kata Pengantar.doc

HALAMAN PENGESAHAN

Laporan Kasus

Judul

Compound Myopic Astigmatism Oculi Dextra SinistraOleh:

Rosyiidta Janah, S.Ked

(70 2010 031 )

Telah diterima dan disetujui sebagai salah satu syarat dalam mengikuti Kepaniteraan Klinik Senior di Bagian Ilmu Kesehatan Mata Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Palembang Rumah Sakit Muhammadiyah Palembang peiode 11 Januari 24 Januari 2015.

Palembang, Januari 2015

dr. H. Ibrahim Sani, Sp. MKATA PENGANTAR

Segala puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan kasus dengan judul Compound Myopic Astigmatism Oculi Dextra Sinistra. Di kesempatan ini penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada dr. H. Ibrahim Sani, Sp.M selaku pembimbing yang telah membantu penyelesaian laporan kasus ini. Penulisan juga mengucapkan terima kasih kepada teman-teman, dan semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan kasus ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan laporan kasus ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu, segala saran dan kritik yang bersifat membangun sangat kami harapkan.

Demikianlah penulisan laporan ini, semoga bermanfaat, amin.

Palembang, Januari 2015

Penulis

DAFTAR ISI

Halaman Judul

iHalaman Pengesahan

ii

Kata Pengantar

iii

Daftar Isi

iv

Bab IPendahuluan

1

1.1 Latar Belakang

1

Bab IITinjauan Pustaka

2

2.1 Definisi

22.2Epidemiologi

22.3Anatomi dan Fisiologi

22.4Etiologi

9

2.5Klasifikasi

10

2.6Tanda dan Gejala

15

2.7Diagnosis

16

2.8Terapi

18

Bab IIILaporan Kasus

20

Bab IVPembahasan

31

4.1Analisa Kasus

31

DAFTAR PUSTAKA

ii