Kata Pengantar Presentasi Bokong

download Kata Pengantar Presentasi Bokong

of 5

description

Kata Pengantar Presentasi Bokong

Transcript of Kata Pengantar Presentasi Bokong

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING KEPANITERAANDEPARTEMEN OBSTETRI DAN GYNECOLOGY

Presentasi kasus dengan judul:

KEHAMILAN DENGAN PRESENTASI BOKONG

Disusun untuk Memenuhi Syarat Mengikuti Ujian Kepaniteraan Klinik di Departemen Obstetri dan GynecologyRumah Sakit Umum Daerah Ambarawa

Disusun oleh:

Ridho Ahmad Jabbar1320221115

Telah Disetujui Oleh Pembimbing

Nama PembimbingTanda Tangan Tanggal

Dr. Hary Purwoko, Sp.OG-KFER.............................................

Kata Pengantar

Puji Syukur Kehadirat Tuhan YME karena atas rahmat dan ridhoNya penulis dapat menyelesaikan presentasi kasus dengan judul Kehamilan Dengan Presentasi Bokong.Makalah ini dibuat dengan maksud dan tujuan untuk memenuhi penilaian pada kepaniteraan klinik di bagian Obstetri dan Gynecology Rumah Sakit Umum Daerah Ambarawa. Terima kasih penulis sampaikan kepada dr. Hary Purwoko, Sp.OG-KFER selaku dokter pembimbing yang banyak memberikan masukan dan saran. Serta teman-teman sejawat yang telah membantu dalam penyelesaian presentasi referat ini.Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, untuk itu kritik dan saran sangat penulis harapkan demi perbaikan penulisan berikutnya. Akhir kata, semoga makalah ini dapat bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan bagi penulis maupun pembaca.

Ambarawa, Juli 2015

Penulis

DAFTAR ISIHalaman juduliLembar PengesahaniiKata PengantariiiDaftar IsiivBab I PENDAHULUAN1I. 1. Latar Belakang1Bab II. LAPORAN KASUS2II. 1. Identitas Penderita2II. 2. Anamnesis2II. 3. Pemeriksaan Fisik3II. 4. Pemeriksaan Penunjang5II. 5. Diagnosis6II. 6. Penatalaksanaan6II. 7. Prognosis6Bab III TINJAUAN PUSTAKA7III. 1. Definisi7III. 2. Epidemiologi7III. 3. Etiologi7III. 4. Patofisiologi8III. 5. Klasifikasi9III. 6. Tanda dan Gejala10III. 7. Pemeriksaan Penunjang11III. 8. Diagnosis12III. 9. Diagnosis Banding13III. 10. Penatalaksanaan13III. 11. Jenis Persalinan Sungsang17III. 12. Komplikasi27III. 13. Prognosis27Bab IV Kesimpulan29IV. 1. Kesimpulan29Daftar Pustaka31

v