KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang...

105

Transcript of KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang...

Page 1: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada
Page 2: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

i

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Puji Syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena

berkat rahmat dan karunia-Nya, kami dapat menerbitkan Dokumen Rencana

Strategis Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar periode tahun

2018 – 2023.

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

merupakan suatu dokumen perencanaan yang diarahkan untuk meneruskan

pembangunan dibidang administrasi kependudukan melalui tata kelola

pemerintahan yang baik, akuntabel dan profesional, selanjutnya akan digunakan

sebagai acuan dalam penyusunan Rencana Kerja untuk setiap jangka waktu 1

(satu) tahunan. Dokumen perencanaan tersebut memuat visi, misi, dan arah

pembangunan jangka menengah, dengan proses penyusunannya dilakukan

secara partisipasif, melibatkan seluruh unsur pelaku pembangunan.

Program urusan kepemudaan, keolahragaan dan kepariwisataan, adalah

program prioritas nasional yang harus dilaksanakan oleh daerah yang akan

menjadi dasar bagi pemerintah untuk membuat keputusan dalam rangka

perencanaan pembangunan. Oleh karena itu berbagai macam program kegiatan

dialokasikan bahkan di laksanakan terus menerus guna mempercepat

pencapaian program pembangunan.

Renstra Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar 2018-2023

merupakan pedoman pelaksanaan tugas dan tanggung jawab satuan kerja

dengan memperhatikan kaidah-kaidah pelaksanaanya dalam mendukung

pencapaian visi dan misi Kota Banjar

Akhir kata, dalam kesempatan ini kami patut menyampaikan penghargaan

dan terima kasih yang setinggi tingginya kepada semua pihak yang telah

membantu hingga terselesaikannya penyusunan Renstra ini. Kami menyadari

sepenuhnya bahwa dokumen ini masih jauh dari sempurna, akan tetapi dengan

tidak menampikan segala kekurangan yang ada, kami berharap semoga Renstra

Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata dapat memberikan manfaat bagi semua

KATA PENGANTAR

Page 3: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

ii

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan

kebijakan program pada kurun waktu 5 tahun kedepan.

Banjar, Juli 2019

KEPALA

DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA

KOTA BANJAR

NANA SURYANA, S.Pd, MM NIP. 195408021988121001

Page 4: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

iii

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI iii

BAB I : PENDAHULUAN........................................................................................ 1

1.1 Latar Belakang...................................................................................

1.2 Landasan Hukum……………………………………………………………………………

1.3 Maksud dan Tujuan………………………………………………………………………..

1.4 Sistematika Penulisan…………………………………………………………………….

1

5

9

10

BAB II GAMBARAN PELAYANAN DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA 11

2.1 Tugas Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD…………………………………… 11

2.2 Sumber Daya Perangkat Daerah….…………………………………………………. 21

2.3 Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah……………………………………………… 23

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Perangkat

Daerah……………………………..…………………………………………………………… 41

BAB III PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS PERANGKAT DAERAH 45

3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan

Perangkat Daerah…………………………………………………………………………… 45

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala

Daerah……………………………………………………………………………………………. 49

3.3 Telaahan Renstra Kementerian/Lembaga……………………………………….. 52

3.4 Telaahan Terhadap Renstra Provinsi Jawa Barat……………………………… 56

Page 5: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

iv

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

3.5 Telaahan Rencana Tata Ruang dan Wilayah dan Kajian Lingkungan

Hidup Strategis………………………………………………………………………………… 57

3.6 Penentuan Isu-isu Strategis…………………………………………………………….. 64

BAB IV TUJUAN DAN SASARAN 68

4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Perangkat Daerah…..…………. 68

4.2 Indikator Kinerja Utama (IKU)…………………………………………………………. 73

BAB V STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN 76

BAB VI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN 82

6.1 Program, Kegiatan dan Kelompok

Sasaran……………………………………….

82

BAB VII KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG

URUSAN……………………………………

120

7.1 Indikator Kinerja yang mengacu pada RPJMD Kota

Banjar………………..

120

BAB VIII PENUTUP………………………………………………………………

……………………………..

122

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Jumlah Pegawai Dispora Berdasarkan Jenis

Kelamin Tahun 2018

21

Tabel 2.2 Jumlah Pegawai Dispora Berdasarkan Tingkat

Pendidikan

22

Tabel 2.3 Jumlah Pegawai Berdasarkan Golongan

Kepangkatan Tahun 2018

22

Tabel 2.4 Kondisi Sarana Peralatan Operasional Dinas

Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar

Tahun 2018

23

Page 6: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

v

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 2.5 Sarana dan Prasarana Kepemudaan dan Olahraga

yang asetnya dikelola Dinas Pemuda, Olahraga dan

Pariwisata Kota Banjar Tahun 2018

24

Tabel 2.6 Pencapaian Kinerja Dinas Pemuda, Olahraga dan

Pariwisata Kota Banjar Tahun 2017-2018

25

Tabel 2.7 Jumlah Pemuda Kota Banjar Berdasarkan Jenis

Kelamin Tahun 2018

27

Tabel 2.8 Organisasi Kepemudaan Kota Banjar Tahun 2018 29

Tabel 2.9 Prestasi Olahraga Kota Banjar Tahun 2017-2018 33

Tabel 2.10 Jumlah Tenaga Keolahragaan Kota Banjar Tahun

2018

35

Tabel 2.11 Jumlah Kunjungan Wisatawan Kota Banjar Tahun

2014-2018

36

Tabel 2.12 Potensi Wisata Kota Banjar Tahun 2018 37

Tabel 2.13 Data Sarana Pariwisata Kota Banjar Tahun 2018 38

Tabel 2.14 Data Organisasi Kepariwisataan Kota Banjar Tahun

2018

38

Tabel 2.15 Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Dinas

Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar

40

Tabel 3.1 Faktor Penghambat dan Pendorong Pelayanan

Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Terhadap

Pencapaian Visi, Misi dan Program Kepala Daerah

dan Wakil Kepala Daerah

51

Tabel 3.2 Hasil Telaahan Struktur Ruang Wilayah Kota Banjar 59

Tabel 3.3 Hasil Telaahan Pola Ruang Wilayah Kota Banjar 61

Tabel 4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan

Perangkat Daerah

71

Tabel 4.2 Indikator Kinerja Utama (IKU) 74

Tabel 5.1 Tujuan, Sasaran Strategi dan Kebijakan 79

Page 7: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

vi

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 6.1 Rencana Program, Kegiatan dan Pendanaan

Perangkat Daerah Dinas Pemuda, Olahraga dan

Pariwisata

96

Tabel 7.1 Indikator Perangkat Daerah yang mengacu pada

tujuan dan sasaran RPJMD

120

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Keterkaitan Tahapan Penyusunan RPJMD dan

Renstra PD

4

Gambar 2.1 Struktur Organisasi Dinas Pemuda, Olahraga dan

Pariwisata……………………….........................................

14

Gambar 2.2 Angka Partisipasi Masyarakat Berolahraga (APMO)

Tahun 2018

32

Page 8: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

1

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

1.1 Latar Belakang

Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata berdasarkan Peraturan

Daerah Kota Banjar Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan

Susunan Perangkat Daerah Kota Banjar mempunyai tugas melaksanakan

urusan wajib kepemudaan dan Olahraga serta urusan pilihan pariwisata.

Dalam upaya mendukung terwujudnya visi dan misi Kepala Daerah,

Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata mempunyai peran yang cukup

strategis untuk mencapai misi peningkatan potensi dan daya saing daerah.

Pemuda sebagai tulang punggung bangsa menjadi potensi yang

sangat penting untuk dikembangkan dan diberdayakan sehingga dapat

memberikan peran dalam pembangunan social, agama, politik maupun

ekonomi. Sampai saat ini pemuda masih belum memiliki akses untuk

berpartisipasi dalam proses perencanaan, penganggaran, pelaksanaan,

monitoring dan evaluasi kegiatan, dan posisi pemuda masih diletakan

sebagai obyek bukan sebagai subyek pembangunan. Oleh karenanya

pembangunan kepemudaan oleh pemerintah dapat dimaknai sebagai

strategi yang dilakukan untuk meningkatkan peran serta pemuda dalam

seluruh aspek kehidupan manusia.

Sebagaimana halnya pemuda, olahraga yang juga dipandang

penting oleh pemerintah sebagai wahana yang strategis dan efektif dalam

meningkatkan kualitas sumber daya manusia untuk membentuk karakter

bangsa. Dengan berbagai potensi dan spirit yang dimiliki, pemuda dan

Olahraga harus dipandang sebagai tujuan sekaligus aset pembangunan,

oleh karenanya pembinaan dan pengembangan pemuda serta olahraga

BAB I

PENDAHULUAN

Page 9: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

2

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

perlu ditingkatkan secara terarah, sistematis dan berkesinambungan agar

selaras dengan tujuan pembangunan khususnya dalam meningkatkan

kesejahteraan rakyat.

Strategi dan kebijakan pemerintah Kota Banjar mengarah pada

pelibatan pemuda sebagai motor penggerak pada setiap moment

perubahan dalam pelaksanaan pembangunan secara menyeluruh.

Kebijakan pembinaan dan pengembangan pemuda serta olahraga

dilaksanakan dengan harapan dapat diraihnya tujuan peningkatan peran

pemuda dalam pembangunan melalui pembentukan karakter, kapasitas

dan daya saing pemuda serta tujuan untuk mewujudkan masyarakat yang

bugar sehat, dan berprestasi di bidang olahraga.

Berkaitan dengan Pariwisata, adalah merupakan salah satu sektor

yang menjadi perhatian penting pemerintah karena memberikan dampak

yang positip terhadap peningkatan ekonomi dan kesejahteraan

masyarakat. Namun untuk Kota Banjar sektor pariwisata belum bisa

memberikan pengaruh yang berarti bagi pertumbuhan ekonomi Kota

Banjar.

Sampai saat ini kontribusi sektor pariwisata di Kota Banjar terhadap

PDRB maupun terhadap Pendapatan Asli Daerah masih sangat rendah.

Berdasarkan data Dinas Keuangan tahun 2018 Sektor pariwisata

berkontribusi hanya sekitar 1,85% terhadap keseluruhan PAD Kota Banjar

, sedangkan BPS Kota Banjar, memberikan data penerimaan PDRB dari

sector pariwisata tahun 2017 sekitar 2,078.%, Kedepan pariwisata

diharapkan menjadi sector yang potensial untuk dapat dikembangkan

sehingga dapat memberikan sumbangan bagi keseluruhan pembangunan

ekonomi daerah , keterlibatkan semua pihak dan berbagai bidang

dibutuhkan karena sector pariiwsata adalah industry yang multidimensi dan

lintas sectoral bukan sector yang berdiri sendiri.

Page 10: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

3

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Untuk itu diperlukan kerjasama serta komitmen berbagai pihak, baik

dari unsur pemerintah, swasta maupun pemuda itu sendiri dalam berupaya

agar pembangunan kepemudaan dan keolahragaan dapat tercapai secara

maksimal. Langkah-langkah strategis yang mendorong implementasi

kebijakan ini perlu disusun agar seluruh pihak dapat terbuka dan

melaksanakannya.

Implementasi dalam mewujudkan pelaksanaan pembangunan

kepemudaan, olahraga maupun pariwisata dilaksanakan melalui

penyelenggaraan pelayanan pada setiap urusan. Untuk menyusun dan

mengukur kinerja penyelenggaraan pelayanan sesuai dengatugas pokok

dan fungsi dalam periode 5 tahun sebagaimana diamanatkan Undang-

Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional dipergunakan Instrumen Rencana Strategis

Perangkat Daerah yaitu perencanaan yang memuat tujuan, sasaran,

program dan kegiatan pembangunan dalam rangka pelaksanaan urusan

pemerintahan wajib atau urusan pilihan. Dalam rencana strategis ini

difomulasikan perwujudan pandangan ideal yang akan dicapai pada masa

yang akan datang, dengan memperhatikan kondisi wilayah maupun

masyarakat secara keseluruhan. Aspek yang menjadi faktor pertimbangan

dalam perumusan Renstra diantaranya adalah evaluasi kinerja dan potensi

sumber daya organisasi, analisa lingkungan organisasi untuk melihat

peluang dan tantangan serta isu strategis yang berkembang saat ini

maupun perkiraan dimasa mendatang.

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Pemuda Olahraga dan

Pariwisata merupakan dokumen perencanaan jangka menengah Perangkat

Daerah yang tidak terpisahkan dengan dokumen-dokumen Rencana

Pembangunan lainnya. Dalam penyusunan Rancangan Rencana Strategis

Dinas Pemuda oLahraga dan Pariwisata, salah satu dokumen rujukan awal

Page 11: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

4

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

yang digunakan adalah rancangan awal RPJMD Kota Banjar yang

menunjukkan program dan target indikator kinerja yang harus dicapai

perangkat daerah selama lima tahun baik untuk mendukung pencapaian

visi dan misi Kepala Daerah maupun untuk memperbaiki layanan dalam

rangka pemenuhan tugas dan fungsi perangkat daerah terkait dan

rancangan akhir Renstra OPD disusun dengan mengacu kepada RPJMD

yang sudah ditetapkan dengan Peraturan Daerah.

Dengan tersusunnya Rencana Strategis ini, diharapkan dapat

menjadi arah dan pedoman penyelenggaraan program dan kegiatan yang

fokus dan terukur untuk mendukung terwujudnya pembangunan Kota

Banjar.

Page 12: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

5

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

1.2 Landasan Hukum

Adapun peraturan-peraturan terkait dengan dokumen perencanaan

pembangunan yang menjadi landasan penyusunan Rencana Strategis ini

adalah :

1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan

Negara yang bersih dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851);

2. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2002 tentang Pembentukan Kota

Banjar di Provinsi Jawa Barat (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2002 Nomor 130, Tambahan Lembaran negara Republik

Indonesia Nomor 4246);

3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (SPPN);

4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

5. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan

Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor

89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4535);

6. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005 – 2025;

7. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan

(Lembaran Negara Repblik Indonesia Tahun 2009 Nomor 11,

Tambahan Negara Republik Indonesia Nomor 4966)

Page 13: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

6

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

8. Undang-Undang Nomor 40 tahun 2009 tentang Kepemudaan

(Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 143 tahun 2009,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5067);

9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5582);

10. Undang undang Nomor 8 tahun 2016 tentang Penyandang Disabilitas

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 69,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 5671);

Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan

Pemerintah dan Kewenangan Provinsi sebagai Daerah Otonom

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 54,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3952);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 108 Tahun 2000 tentang Tatacara

Pertanggungjawaban Kepala Daerah;

12. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah;

13. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2007

Penyelenggaraan Keolahragaan (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2007 Nomor 37, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Npmpr 4707);

14. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 18 tahun 2007

tentang Pendanaan Keolahragaan (Lembaran Negara Republik

Indonesia tahun 2007 Nomor 37, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4704)

15. Peraturan Pemerintah Nomor 41 tahun 2011 tentang Pengembangan

Kewirausahaan dan Kepeloporan Pemuda Serta Penyediaan Sarana

Page 14: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

7

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

dan Prasarana Kepemudaan (Lembaran Negara Republic Indonesia

Nomor 87 tahun 2011, Tambahan Lembaran Negara Republic

Indonesia Nomor 5235);

16. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2011 tentang Rencana Induk

Pembangunan Kepariwisataan Nasional Tahun 2010 – 2025

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 125,

tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5262)

17. Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2012 tentang Sertifikasi

Kompetensi dan Sertifikasi Usaha di Bidang Pariwisata (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 105, Tambahan

Lembaran Republik Indonesia Nomor 5311)

18. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 66 tahun 2007 tentang

Koordinasi Strategis Lintas Sector Penyelenggaraan Pelayanan

Kepemudaan (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 163

tahun 2017);

19. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2017

tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 64 Tahun 2014

tentang Koordinasi Strategi Lintas Sektor Penyelenggaraan

Kepariwisataan

20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah

beberapa Kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor

21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Pedoman Pengelolaan

Keuangan Daerah;

21. Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 0059 tahun 2013

tentang Pengembangan Kepemimpinan Pemuda;

Page 15: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

8

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

22. Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 9 Tahun 2014 tentang Rencana

Tata Ruang Wilayah Kota Banjar Tahun 2013 – 2033;

23. Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 10 tahun 2015 ,

tentang Pembinaan dan Pengembangan Industry Olahraga Nasional

(Berita Negara Nomor 316, Tahun 2015);

24. Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 65 tahun 2015 tentang

Penyelenggaraan kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Berita

Negara Republik Indonesia Nomor 317 tahun 2015);

25. Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Nomor 11

Tahun 2017 tentang Pengembangan Kab/Kota Layak Pemuda (Berita

Negara Republik Indonesia Nomor 665 Tahun 2017);

26. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata

Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah,

Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah Daera ;

27. Peraturan menteri Nomor 10 Tahun 2018 tentang Pelayanan Perizinan

Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik Sektor Pariwisata

28. Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 7 tahun 2008 tentang Urusan

Pemerintah yang Menjadi Kewenangan Kota Banjar;

29. Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 8 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Banjar (Lembaran

Daerah Kota Banjar Nomor 8 Tahun 2016, Tambahan Lembaran

Daerah Kota Banjar 13).

Page 16: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

9

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

30. Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 2 Tahun 2019 tentang RPJMD

Kota Banjar Tahun 2018 – 2023 (Lembaran Daerah Kota Banjar

Nomor 2);

31. Peraturan Walikota Banjar Nomor 49 tahun 2018 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas

Pemuda Olah raga dan Pariwisata (Berita Daerah Kota Banjar Tahun

2018)

1.3 Maksud dan Tujuan

1.3.1 Maksud

Maksud dari Rencana Strategis Dinas Pemuda Olahraga dan

Pariwisata adalah peningkatan kinerja penyelengaraan bidang

urusan Kepemudaan dan Olahraga dan Urusan Pariwisata untuk

mewujudkan visi dan Misi daerah yang telah disepakati dalam

target kinerja penyelengaraan pemerintahan daerah serta target

sasaran pembangunan Nasional

1.3.2 Tujuan

Tujuan dari Rencana Strategis Dinas Pemuda Olahraga dan

Pariwisata adalah :

1. Menjabarkan strategi yang akan dilaksanakan olah Dispora

untuk mewujudkan tujuan dan sasaran daerah di bidang urusan

Kepemudaan dan olahraga dan urusan pariwisata

2. Manjadi acuan kerja resmi bagi dinas serta para pihak terjkait

dalam upaya peningkatan kinerja pembangunan di bidang

urusan Kepemudaan dan olahraga dan urusan pariwisata

3. Menjadi acuan resmi untuk evaluasi dan penilaian kinerja di

bidang urusan Kepemudaan dan olahraga dan urusan

Pariwisata

Page 17: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

10

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

1.4 Sistematika Penulisan

Rencana Strategis Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata secara

garis besar disusun dengan sistematika sebagai berikut:

BAB I Pendahuluan

Bab ini berisi latar belakang penyusunan Renstra, landasan

hukum penyusunan Renstra, maksud dan tujuan penyusunan

Renstra dan sistematika penulisan dokumen Renstra.

BAB II Gambaran Pelayanan Perangkat Daerah

Bab ini memuat informasi tentang tugas dan fungsi Perangka

Daerah dalam penyelenggaraan urusan pemerintah daerah,

mengulas secara ringkas sumbar daya yang dimiliki Perangkat

Daerah, mengemukakan capaian kinerja dan realisasi

pendanaan Perangkat Daerah, mengulas hambatan utama yang

masih dihadapi dan dinilai perlu diatasi melalui Renstra, serta

tantangan dan peluang pengembangan pelayanan Perangkat

Daerah

BAB III Permasalahan dan Isu-Isu Strategis Perangkat Daerah

Bab ini memuat identifikasi permasalahan berdasarkan tugas

dan fungsi pelayanan Perangkat Daerah; telaahan visi, misi dan

program kepala daerah dan wakil kepala daerah; telaahan

renstra Kementrian Dalam Negeri dan telaahan Renstra dan

Kajian Tata Ruang dan Wilayah; serta penentuan isu-isu

strategis di bidang urusan.

BAB IV Tujuan dan Sasaran

Bab ini memuat rumusan pernyataan tujuan dan sasaran jangka

menengah perangkat daerah

BAB V Strategi dan Arah Kebijakan

Bab ini memuat strategi dan arah kebijakan perangkat daerah

Page 18: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

11

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

BAB VI Rencana Program dan Kegiatan Serta Pendanaan

Bab ini memuat rencana program dan Kegiatan perangkat

daerah selama 5 (lima) tahun kedepan yang dilengkapi dengan

indikator kinerja, kelompok sasaran dan pendanaan Indikatif

BAB VII Kinerja Penyelenggaraan Bidang Urusan

Bab ini memuat indikator kinera Perangkat Daerah yang secara

langsung menunjukkan kinerja yang akan dicapai Perangkat

Dearah dalam 5 tahun mendatang sebagai komitmen untuk

mendukung pencapaian tujuan dan sasaran RPJMD

BAB VIII Penutup

Berisi ringkasan singkat dari maksud dan tujuan penyusunan

dokumen Renstra Perangkat Daerah, disertai dengan harapan

bahwa dokumen ini mampu menjadi pedoman pembangunan 5

(lima) tahun kedepan oleh Perangkat Daerah..

Page 19: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

12

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.1 Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Perangkat Daerah

Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata merupakan unsur

pelaksana tugas-tugas tertentu untuk menunjang Pemerintah Daerah

dalam melaksanakan Tugas Bidang Kepemudaan Olah Raga dan

Pariwisata, dipimpin oleh Kepala Dinas yang berkedudukan di bawah dan

bertanggung jawab kepada Walikota melalui Sekretaris Daerah.

Dalam melaksanakan tugas tersebut Dinas Pemuda Olah Raga dan

Pariwisata menyelenggarakan fungsi :

a. perumusan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga dan

pariwisata;

b. pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga dan

pariwisata;

c. pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan kepemudaan dan olah raga

dan pariwisata;

d. pelaksanaan administrasi dinas;

e. pembinaan aparatur sipil negara pada Dinas; dan

f. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Wali Kota terkait dengan

tugas dan fungsinya.

Struktur Organisasi Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata

berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 49 Tahun 2018 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, serta Tata Kerja Dinas Pemuda,

Olah Raga dan Pariwisata, terdiri dari :

a. Kepala Dinas

b. Sekretariat, membawahi :

- Sub Bagian Umum, Kepegawaian dan Keuangan

- Sub Bagian Perencanaan dan Evaluasi

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN

DINAS PEMUDA OLAH RAGA DAN PARIWISATA

Page 20: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

13

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

c. Bidang Pemuda, membawahi :

- Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Pemuda

- Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Organisasi

Kepemudaan

d. Bidang Olah Raga membawahi :

- Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Prestasi dan

Organisasi Olah Raga

- Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Jenjang

Pendidikan dan Olah Raga Rekreasi

e. Bidang Pariwisata, membawahi :

- Seksi Destinasi Pariwisata dan Pengembangan Sumber Daya

Pariwisata

- Seksi Pemasaran Pariwisata Dan Pengembangan Ekonomi Kreatif

Bagan Struktur organisasi Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata

Kota Banjar dapat dilihat pada Gambar 2.1.

Page 21: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

14

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

KEPALA DINAS

Kelompok Jabatan Fungsional

Seksi Destinasi Pariwisata dan Pengembangan Sumber

Daya Pariwisata

Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Prestasi

dan Organisasi Olah Raga

Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Jenjang

Pendidikan dan Olah Raga Rekreasi

Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Organisasi Kepemudaan

Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Pemuda

BIDANG PARIWISATA BIDANG PEMUDA

Sub Bagian Perencanaan Dan

Keuangan

Sub Bagian Umum Dan Kepegawaian

SEKRETARIAT

Seksi Pemasaran Pariwisata dan Pengembangan Ekonomi

Kreatif

Gambar 2.1 STRUKTUR ORGANISASI DINAS PEMUDA OLAH RAGA DAN PARIWISATA

BIDANG OLAH RAGA

UPTD

Page 22: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

15

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.1.1 Kepala Dinas

Kepala Dinas mempunyai tugas pokok memimpin dan

mengendalikan perumusan kebijakan daerah urusan kepemudaan

dan olah raga dan pariwisata, menetapkan kebijakan daerah lingkup

dinas urusan kepemudaan dan olah raga dan pariwisata, memimpin

dan mengendalikan pelaksanaan kebijakan daerah urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata, memimpi dan

mengendalikan pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata, memimpin dan

mengendalikan pelaksanaan administrasi dinas urusan kepemudaan

dan olah raga dan pariwisata, memimpin dan mengendalikan

pembinaan aparatur sipil negara pada Dinas Pemuda, Olah Raga

dan Pariwisata, memimpin dan memotivasi setiap pegawai aparatur

sipil negara melalui : kepeloporan dalam bidang : keahlian

profesional; analisis dan rekomendasi kebijakan; dan kepemimpinan

manajemen, pengembangan kerja sama dengan instansi lain,

keteladanan dalam mengamalkan nilai dasar aparatur sipil negara

dan melaksanakan kode etik dan kode perilaku aparatur sipil negara,

dan melaksanakan fungsi lain yang diberikan oleh Wali Kota terkait

dengan tugas dan fungsinya. Untuk melaksanakan tugas pokok

sebagaimana dimaksud, Kepala Dinas mempunyai fungsi :

a. perumusan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga dan

pariwisata;

b. pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga dan

pariwisata;

c. pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan kepemudaan dan

olah raga dan pariwisata;

d. pelaksanaan administrasi dinas;

e. pembinaan aparatur sipil negara pada Dinas; dan

f. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Wali Kota terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Page 23: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

16

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.1.2 Sekretariat

Sekretariat dipimpin oleh Sekretaris Dinas berada dibawah dan

bertanggungjawab kepada Kepala Dinas

Sekretaris mempunyai tugas pokok melakukan validasi

rancangan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga dan

pariwisata, mengkoordinasikan pelaksanaan tugas Dinas urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata, mengkoordinasikan

pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan daerah urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata, mengkoordinasikan

pelayanan administratif dan pembinaan aparatur sipil negara pada

Dinas, dan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas

terkait dengan tugas dan fungsinya. Sekretaris mempunyai fungsi :

a. pengoordinasian penyusunan kebijakan daerah urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata;

b. pengoordinasian pelaksanaan tugas Dinas urusan kepemudaan

dan olah raga dan pariwisata;

c. pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan daerah urusan

kepemudaan dan olah raga dan pariwisata;

d. pelayanan administratif dan pembinaan aparatur sipil negara

pada Dinas; dan

e. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Dinas terkait dengan

tugas dan fungsinya.

Dalam melaksanakan tugas pokok dimaksud sekretaris dibantu oleh

:

- Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

- Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan

Page 24: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

17

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.1.3 Bidang Pemuda

Bidang Pemuda dipimpin oleh Kepala Bidang yang berada di

bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. Bidang

Pemuda mempunyai tugas pokok melakukan evaluasi dan verifikasi

rancangan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga bidang

pemberdayaan dan pengembangan pemuda, memimpin

pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga bidang

pemberdayaan dan pengembangan pemuda, memimpin

pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan kepemudaan dan olah

raga bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda, memimpin

pelaksanaan administrasi Dinas urusan kepemudaan dan olah raga

bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda, memimpin

pembinaan aparatur sipil negara pada bidang pemuda,

melaksanakan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas terkait

dengan tugas dan fungsinya. Untuk melaksanakan tugas

sebagaimana dimaksud, Bidang Pemuda mempunyai fungsi :

a. Perumusan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga

bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda;

b. Pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga

bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda;

c. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan kepemudaan dan

olah raga bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda;;

d. Pelaksanaan administrasi Dinas urusan kepemudaan dan olah

raga bidang pemberdayaan dan pengembangan pemuda;

e. Pembinaan aparatur sipil negara pada bidang pemuda; dan

f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Dinas terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Dalam melaksanakan tugas pokok dimaksud Kepala Bidang dibantu

oleh seksi yang terdiri dari :

- Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Pemuda; dan

- Seksi Pemberdayaan dan Pengembangan Organisasi

Kepemudaan.

Page 25: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

18

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.1.4 Bidang Olah Raga

Bidang Olah Raga dipimpin oleh Kepala Bidang yang berada di

bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas.

Bidang Olah Raga mempunyai tugas pokok melakukan

evaluasi dan verifikasi rancangan kebijakan uruan kepemudaan dan

olah raga bidang pembinaan dan pengembangan olah raga jenjang

pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan dan

pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olahraga,

memimpin pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah

raga bidang pembinaan dan pengembangan olah raga jenjang

pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan dan

pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah raga,

memimpin pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan

kepemudaan dan olah raga bidang pembinaan dan pengembangan

olah raga jenjang pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan

dan pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah raga,

memimpin pelaksanaan administrasi Dinas urusan kepemudaan dan

olah raga bidang pembinaan dan pengembangan olah raga jenjang

pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan dan

pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah raga,

memimpin pembinaan aparatur sipil negara pada bidang olah raga,

melaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas terkait

dengan tugas dan fungsinya. Untuk melaksanakan tugas

sebagaimana dimaksud pada, Bidang Olah Raga mempunyai fungsi

:

a. Perumusan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga

bidang pembinaan dan pengembangan olah raga jenjang

pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan dan

pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah raga;

b. Pelaksanaan kebijakan urusan kepemudaan dan olah raga

bidang pembinaan dan pengembangan olah raga jenjang

Page 26: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

19

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan dan

pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah raga;

c. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan kepemudaan

dan olah raga bidang pembinaan dan pengembangan olah

raga jenjang pendidikan dan olah raga rekreasi dan

pembinaan dan pengembangan olah raga prestasi dan

organisasi olah raga;

d. Pelaksanaan administrasi Dinas urusan kepemudaan dan

olah raga bidang pembinaan dan pengembangan olah raga

jenjang pendidikan dan olah raga rekreasi dan pembinaan

dan pengembangan olah raga prestasi dan organisasi olah

raga;

e. Pembinaan aparatur sipil negara pada Bidang Olah Raga;

dan

f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Dinas terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Dalam melaksanakan tugas pokok dimaksud, Kepala Bidang dibantu

oleh seksi yang terdiri dari :

- Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Jenjang

Pendidikan dan Olah Raga Rekreasi; dan

- Seksi Pembinaan dan Pengembangan Olah Raga Prestasi dan

Organisasi Olah Raga.

2.1.5 Bidang Pariwisata

Bidang Pariwisata dipimpin oleh Kepala Bidang berada di

bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. Bidang

Pariwisata mempunyai tugas pokok melakukan evaluasi dan

verifikasi rancangan kebijakan urusan pariwisata bidang destinasi

pariwisata dan pengembangan sumber daya pariwisata dan

pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi kreatif,

memimpin pelaksanaan kebijakan urusan pariwisata bidang

destinasi pariwisata dan pengembangan sumber daya pariwisata

dan pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi kreatif,

memimpin pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan pariwisata

bidang destinasi pariwisata dan pengembangan sumber daya

Page 27: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

20

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

pariwisata dan pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi

kreatif, memimpin pelaksanaan administrasi Dinas urusan pariwisata

bidang destinasi pariwisata dan pengembangan sumber daya

pariwisata dan pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi

kreatif, memimpin pembinaan aparatur sipil negara pada bidang

pariwisata, melaksanakan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala

Dinas terkait dengan tugas dan fungsinya. Untuk melaksanakan

tugas sebagaimana dimaksud pada Bidang Pariwisata mempunyai

fungsi :

a. Perumusan kebijakan urusan pariwisata bidang destinasi

pariwisata dan pengembangan sumber daya pariwisata dan

pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi kreatif;

b. Pelaksaaan kebijakan urusan pariwisata bidang destinasi

pariwisata dan pengembangan sumber daya pariwisata dan

pemasaran pariwisata dan pengembangan ekonomi kreatif;

c. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan urusan pariwisata

bidang destinasi pariwisata dan pengembangan sumber daya

pariwisata dan pemasaran pariwisata dan pengembangan

ekonomi kreatif;

d. Pelaksaan administrasi Dinas urusan pariwisata bidang

destinasi pariwisata dan pengembangan sumber daya

pariwisata dan pemasaran pariwisata dan pengembangan

ekonomi kreatif;

e. Pembinaan aparatur sipil negara pada bidang Pariwisata; dan

f. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Dinas terkait

dengan tugas dan fungsinya.

Dalam melaksanakan tugas pokok dimaksud, Kepala Bidang dibantu

oleh seksi yang terdiri dari:

- Seksi Destinasi Pariwisata dan Pengembangan Sumber Daya

Pariwisata;

- Seksi Pemasaran Pariwisata dan Pengembangan Ekonomi Kreatif.

Page 28: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

21

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.2 Sumber Daya Perangkat Daerah

2.2.1 Sumber Daya Manusia

Dalam menyelenggarakan tugas dan fungsi, Dinas Pemuda

Olah Raga dan pariwisata didukung Sumber Daya Manusia yang

terdiri dari Pegawai Negeri Sipil dan pegawai Non PNS, dengan

latar belakang pendidikan bervariasi mulai dari SLTA hingga Strata

Dua (S2).

Kondisi sumber daya manusia Dinas Pemuda Olahraga dan

Pariwisata Tahun 2018 pada masing-masing unit kerja disajikan

pada tabel berikut :

Tabel 2.1

Jumlah Pegawai Dispora Berdasarkan Jenis Kelamin

Tahun 2018

Bidang/Bagian

Jenis Kelamin

Total Laki-laki Perempuan

PNS Non PNS PNS Non PNS

Sekretariat 7 5 2 4 18

Bidang Pemuda 2 0 3 2 7

Bidang Olahraga 5 4 1 2 12

Bidang Pariwisata 8 1 1 2 12

Jumlah 22 10 7 10 49

Berdasarkan data sampai dengan Desember 2018.,Pegawai yang

ada di Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar

berjumlah 49 orang yang terdiri dari 29 Pegawai Negeri Sipil (PNS)

dan 20 orang Non PNS dengan komposisi 32 orang Laki-laki dan

17 orang perempuan .

Sebaran pegawai pada masing-masing unit kerja adalah 18 orang

pada bagian sekretariat, 7 orang di bidang Pemuda, 12 orang di

bidang Olahraga dan 12 orang di bidang Pariwisata.

Terkait dengan tingkat pendidikan , kondisi sumber daya Manusia

adalah sebagai berikut :

Page 29: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

22

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 2.2

Jumlah Pegawai Dispora Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Tahun 2018

Bidang/Bagian

Pendidikan Jumlah

S2 S1 D1 SLTA

PNS Non

PNS PNS

Non

PNS PNS

Non

PNS PNS

Non

PNS

Sekretariat 2 - 2 7 1 - 4 2 18

Bidang Pemuda 3 - - 2 - - 2 - 7

Bidang Olahraga 1 - 2 6 - - 3 - 12

Bidang

Pariwisata 1 - 2 2 - - 6 1 12

Jumlah 7 - 6 17 1 - 15 3 49

Sementara itu bila dilihat dari golongan kepangkatan adalah sebagai

berikut :

Tabel 2.3

Jumlah Pegawai Berdasarkan Golongan Kepangkatan

Tahun 2018

Bidang/Bagian Golongan

I II III IV

Sekretariat

- 3

4 2

Bidang Pemuda

- 1

3

1

Bidang Olahraga

-

1

5 -

Bidang Pariwisata

- 4

4 1

Jumlah

- 9

16 4

2.2.2 Sarana Dan prasarana Perangkat Daerah

Sarana dan prasarana dinas pemuda olahraga dan pariwisata

meliputi sarana peralatan yang dipergunakan untuk mendukung

operasional perkantoran baik pelayanan administrasi maupun teknis

serta sarana prasarana untuk mendukung pelaksanaan kinerja

Page 30: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

23

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

program kegiatan urusan kepemudaan, keolahragaan dan

kepariwisataan.

Sarana peralatan pendukung pelayanan operasional

perkantoran meliputi :

Tabel 2.4

Kondisi Sarana Peralatan Operasional

Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata Kota Banjar Tahun 2018

No

Uraian

Jumlah

Satuan

Kondisi

B R RB

1. Kendaraan Dinas

Kendaraan Bermotor Roda 4 6 unit 5 - 1

Kendaraan Bermotor Roda 2 10 unit 9 - 1

2. Peralatan dan Perlengkapan kantor

Komputer PC 3 unit 2 1 -

Laptop/Notebook 14 unit 11 1 2

Printer 7 unit 6 - 1

lemari 3 buah 2 - 1

Filling cabinet 5 unit 4 - 1

AC 7 unit 4 - 3

Brankas 1 unit 1 - -

Kamera 2 unit 2 - -

Audia/Speaker aktif 1 unit 1 - -

LCD Proyektor + Layar 1 unit 1 - -

Hard disk Eksternal 1 unit 1 1 -

Handy Talky 6 unit 6 - -

Mesin Ketik 1 unit - 1 -

Papan Visual 2 buah 1 1 -

Mesin Fax 1 buah 1 - -

3. Peralatan Mebeulair

Meja Kerja 30 unit 28 - 2

Kursi Kerja 24 unit 19 - 6

Meja Rapat 1 unit 1 - -

Kursi Rapat 10 unit 10 - -

Kursi Sice 4 set 3 1 -

Meja Telpon 1 buah 1 - -

4. Peralatan Bengkel

Mesin Potong Rumput Dorong 1 unit 1 - -

Mesin Potong Rumput Gendong 3 unit 1 - -

Gen set 1 unit 1 - -

Gerinda 2 unit - 2 -

Roda Dorong 2 unit 2 - -

5. Jaringan internet 1 titik 1 - -

Page 31: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

24

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Untuk sarana pendukung pelaksanaan kegiatan kepemudaan,

sarana olahraga dan pariwisata yang dikelola oleh Dinas Pemuda

Olahraga dan Pariwisata, meliputi :

Tabel 2.5

Sarana dan Prasarana Kepemudaan dan Olah Raga yang asetnya dikelola

Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata Kota Banjar

Tahun 2018

No Uraian jumlah satuan Kondisi

B R RB

A. Sarana Kepemudaan

1 Gelangang Pemuda Taman Kota Banjar 1 Lokasi 1 - -

2 Gelanggang Pemuda Banjar Public

Center (PUSDAI)

1 Lokasi 1 - -

B. Sarana Olah Raga

1 Stadion di Kawasan Sport Center 1 Lokasi 1 - -

2 Gedung Tenis Indoor di Kawasan Sport

Center

1 Lokasi - 1 -

3 Gedung Multifungsi di Kawasan Sport

Center

1 Lokasi - 1 -

4 Gedung Basket Indoor 1 Lokasi - 1 -

5

Gedung Serba Guna di kawasan

Purwaharja

1 Lokasi 1 - -

6. Lapang Sepak Bola Luar dikawasan

Sport Center

1 Lokasi 1 - -

2.3 Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata terbentuk akhir tahun 2016

berdasarkan Peraturan Daerah Kota Banjar Nomor 8 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Banjar, oleh

Page 32: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

25

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

karenanya untuk penjelasan berkaitan dengan capaian kinerja pelayanan

kepemudaan, keolahragaan dan kepariwisataan hanya menggambarkan

Kinerja pelayanan Perangkat Daerah tahun 2017 dan tahun 2018

Pencapaian Kinerja Dinas Pemuda olahraga dan pariwisata Kota

Banjar berdasarkan Sasaran dan Target Rencana Strategis periode

sebelumnya adalah sebagaimana tertuang pada tabel dibawah ini :

Tabel 2.6

Pencapaian kinerja Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar

Tahun 2017 – 2018

No Indikator Kinerja Sesuai dengan Tugas

Dan Fungsi

Perangkat Daerah

Target

NSPK

Target IKK

Target Indikato

r Lainnya

Target Renstra Perangkat Daerah

Tahun Ke-

Realisasi Capaian Tahun Ke

Rasio Capaian

Pada Tahun ke- (%)

2017 2018 2017 2018 2017

2018

1.

Jumlah Organisasi Kepemudaan

22 22 22 31 1 1,41

2. Jumlah Kegiatan Kepemudaan

8 8 5 6 0,63 0,75

3.

Jumlah Gelanggang/Balai Remaja Milik Pemerintah Kota Banjar

1 1 1 2 1 2

4.

Jumlah Organisasi Olahraga

21 21 21 24 1 1,14

5. Jumlah Kegiatan Keolahragaan

8 12 8 12 1 1

6.

Lapangan Olahraga Milik Pemerintah Kota Banjar

21 24 21 21 1 0,88

7. Jumlah Event Kepariwisataan

10 10 10 10 100 1

8.

Jumlah Kunjungan Wisatawan

157.882

157.982

119.343

152.682

0,76 0,97

Dari hasil pengukuran kinerja, seperti terlihat pada tabel 2.6, secara

umum capaian kinerja Dinas Pemuda, Olah Raga dan Pariwisata sampai

dengan tahun 2018 menunjukkan 25% melampaui target, 50% mencapai

target dan 25 % belum mencapai target., dengan rincian sebagai berikut :

Page 33: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

26

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

1) Indikator sasaran yang melampaui target 100% adalah :

a. Jumlah Organisasi kepemudaan, dengan tingkat capaian kinerja

140% dari target 22 menjadi 31 organisasi

a. Jumlah gelanggang/balai remaja milik pemerintah kota banjar,

dengan tingkat capaian 200% kinerja dari target 1 menjadi 2

gelanggang

2) indikator sasaran yang mencapai 100% adalah :

a. Jumlah Organisasi Keolahragaan, dengan tingkat capaian 100% dari

target 24 organisasi

b. Jumlah Kegiatan Keolahragaan, dengan tingkat capaian kinerja

.100% dari target 12 kegiatan

c. Jumlah fasilitas/ lapangan Olahraga Milik Pemerintah Kota Banjar

dengan tingkat capaian kinerja 100 % dari target 21 lapangan

Olah Raga

d. Jumlah event kepariwisataan, dengan tingkat capaian 100% dari

target 10 event dan realisasi 10 event

3) Indikator sasaran yang belum dapat mencapai 100 % adalah :

a. Jumlah Kegiatan Kepemudaan, dengan tingkat capaian 87,5% dari

target 8 dan realisasi 7

b. Jumlah Kunjungan Wisatawan, dengan tingkat capaian 96,64% dari

target 157.982 dan realisasi 152.682

Indikator Kinerja yang tidak mencapai target disebabkan oleh

beberapa hal, antara lain :

1. Keterbatasan dukungan anggaran untuk penyelenggaraan kegiatan

2. Terbatasnya dan Belum optimalnya kinerja Sumber Daya Manusia

aparatur

3. Belum adanya Konsep yang jelas tentang kepariwisataan,

menyebabkan tidak adanya daya tarik wisata Kota Banjar

4. Belum tergalinya potensi wisata Kota Banjar

Page 34: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

27

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

5. Belum optimalnya koordinasi antar unit kerja dalam organisasi maupun

dengan instansi lain yang terkait.

Namun demikian hasil capaian kinerja tersebut belum menunjukkan

gambaran dampak terhadap peningkatan potensi dan peran pemuda dalam

pembangunan, peningkatan budaya dan prestasi olahraga, maupun

pencapaian PAD Kota Banjar. Oleh karena itu Untuk lebih jelasnya berikut

ini gambaran umum kondisi dan ketercapaian pelayanan kepemudaan,

keolahragaan maupun kepariwisataan selama tahun 2017 – 2018 untuk

setiap bidang pelayanan:

1) Bidang Kepemudaan

Sebagaimana diamanatkan Undang-undang Nomor 40 Tahun

2009 tentang kepemudaan, pelayanan kepemudaan diarahkan untuk

menumbuhkan patriotisme, dinamika, budaya prestasi dan semangat

profesionalisat serta meningkatkan partisipasi dan peran aktif dalam

membangun dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.

Pemuda adalah warga negara Indonesia yang memasuki

periode penting pertumbuhan dan perkembangan yang berusia 16

(enambelas) sampai 30 (tiga puluh) tahun. Berdasarkan Data Dinas

Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjar jumlah pemuda Kota

Banjar tahun 2018 mencapai 50.800 atau sekitar 22% dari seluruh

penduduk. Sebagaimana tertuang pada tabel berikut :

Tabel 2.7 Jumlah Pemuda Kota Banjar Berdasarkan Jenis Kelamin

Tahun 2018

No Kecamatan Jumlah

Desa/Kelurahan Jumlah Pemuda (Usia 16 - 30 Th) Tptal

Laki-laki Perempuan

1. Banjar 7 7.289 7.222 14.511

2. Pataruman 8 7.859 7.466 15.325

Page 35: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

28

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

3. Purwaharja 4 3.121 3.010 6.131

4. Langensari 6 7.766 7.067 14.833

Jumlah

25

26.035

24.765

50.800

Pelayanan kepemudaan berfungsi melaksanakan

penyadaran, pemberdayaan dan pengembangan. Sebagai bentuk

implementasi fungsi-fungsi tersebut dapat di gambarkan sebagai

berikut :

a. Penyadaran

Kegiatan yang telah dilakukan Dinas Pemuda Olahraga

dan Pariwisata selama tahun 2017 dan 2018 adalah fasilitasi

terhadap 2 Orang pemuda dalam rangka mengikuti Jambore

Pemuda Indonesia, 1 orang mengikuti Pertukaran Pemuda

Antar Negara (PPAN) ke Malaysia, 3 orang seleksi PPAN ke

propinsi, penyelenggaraan Paskibraka tingkat Kota dan

berhasil mengirimkan 1 orang paskibra Kota Banjar ke tingkat

propinsi pada tahun 2017 dan 2 orang putra dan putri tahun

2018. Namun untuk kegiatan yang berkaitan dengan

perlindungan pemuda terhadap penyalahgunaan narkoba

belum dapat dilaksanakn.

b. Pemberdayaan

Pemberdayaan kepemudaan tahun 2017- 2018

dilaksanakan untuk meningkatkan potensi dan pengetahuan

serta keterampilan diri dan organisasi untuk mencapai

kemandirian, sehingga dapat berperan aktif dalam

pembangunan.

Dalam pemberdayaan pemuda Dispora telah

melaksanakan fasilitasi peningkatan kapasitas organisasi

kepemudaan melalui kegiatan pembinaan 20 organisasi.

Sampai dengan tahun 2018 jumlah Organisasi

kepemudaan yang terdaftar sebayak 31 organisasi dibawah

KNPI, sementara organisasi karang taruna sebagai organisasi

Page 36: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

29

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

yang juga mewadahi pemuda dan berada dibawah kementrian

social tersebar di 25 Desa/Kelurahan. Adapun data Organisasi

kepemudaan di Kota Banjar tahun 2018 sebagaimana tertuang

pada tabel berikut :

Tabel 2.8 Organisasi Kepemudaan Kota Banjar Tahun 2018

NO NAMA ORGANISASI

1. Purna Paskibra Indonesia

2. Paguyuban Mojang Jajaka

3. Brigez Indonesia

4. GIBAS (Gabungan Inisiatif Barisan Anak Siliwangi) 5. Forum AKAR (Aliansi Kedaulatan Rakyat)

6. YAC (Yayasan Al Hidayah Cijurey)

7. LSM GMBI ( Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia)

8. PMII (Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia)

9. MPC. Pemuda Pancasila

10. GAZA (Gabungan Anak Jalanan Indonesia)

11. HMI (Himpunan Mahasiswa Islam Indonesia)

12. Yayasan Ruang Baca Komunitas

13. DPD PUI Kota Banjar

14. GN FKPPI

15. KBPP 16. PPM (Pemuda Panca Marga)

17. Pemuda Persis

18. Pemuda Demokrat

19. Angkatan Muda Ka’bah

20. Pemuda Muhammadyah

21. AMPI (Angkatan Muda Pembaharu Indonesia)

22. AMS (Angkatan Muda Siliwangi)

23. PMII (Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia)

24. GP Anshor

25. IPNU (Ikatan Pemuda Nahdatul Ulama) 26. AMDI (Angkatan Muda Demokrat Indonesia)

27. GM GAKAR ( Gabungan Karya Rakyat Indonesia)

28. BM PAN (Barisan Muda Partai Amanat Nasional)

29. AMPG (Angkatan Muda Partai Golkar)

30. GPI (Gerakan Pemuda Islam)

31. BMI (Banteng Muda Indonesia)

c. Pengembangan

Pelaksanaan pengembangan kepemudaan Kota Banjar

selama ini dimaksudkan untuk meningkatkan kemandirian

pemuda yang dilaksanakan melalui penumbuh kembangan

kewirausahaan dan kepeloporan pemuda. Sejauh ini kegiatan

Page 37: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

30

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

dilaksanakan melalui pelatihan kewirausahaan yang ditujukan

bagi pemuda yang hendak memulai wirausaha, sudah ada

sekitar 50 orang pemuda yang mendapatkan pelatihan

kewirausahaan, dan berdasarkan data FKP (Forum

Kewirausahaan Pemuda) ada sekitar 0,19% pemuda

berwirausaha yang tersebar diseluruh kecamatan di Kota

Banjar, sementara fasilitasi tentang kepeloporan pemuda

dengan hasil terseleksi 8 pemuda pelopor tingkat Kota Banjar

untuk mengikuti seleksi tingkat propinsi, dalam bidang pangan,

teknologi (komunikasi dan informasi) dan bidang Pendidikan.

Hambatan atau kelemahan yang dihadapi dalam

penyelenggaraan pelayanan kepemudaan adalah keterbatasan

anggaran dan sarana kepemudaan. Hampir sebagian besar

aktivitas kepemudaan Kota Banjar masih bergantung pada

pemerintah, oleh karenanya motivasi pemerintah untuk mendorong

kemandirian pemuda Kota Banjar harus terus menerus dilakukan.

2) Bidang Keolahragaan

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang

Sistem Keolahragaan Nasional, bahwa dalam rangka

mencerdaskan kehidupan bangsa melalui bidang keolahragaan

meningkatkan kualitas hidup masyarakat secara jasmani, rohani

dan sosial.

Pelayanan Keolahragaan antara lain:

a. Pengembangan dan keserasian kebijakan olah raga;

b. Penyelenggaraan keolahragaan;

c. Pembinaan dan pengembangan keolahragaan;

d. Pengelolaan keolahragaan;

e. Penyelenggaraan pekan dan kejuaraan olah raga;

Page 38: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

31

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

f. Pembangunan dan peningkatan sarana dan prasarana olah

raga;

g. Pendidikan dan pelatihan keolahragaan;

h. Pengembangan kemitraan pemerintah dengan masyarakat

dalam pembangunan olah raga;

i. Pengembangan manajemen olah raga;

j. Peningkatan profesionalisme atlit, pelatih, manager dan

pembina olah raga;

k. Pemberdayaan dan pemasyarakatan olah raga serta

peningkatan kebugaran jasmani masyarakat.

Pembangunan olahraga merupakan salah satu pilar untuk

memelihara kesehatan dan kebugaran tubuh yang dapat

mendukung produktivitas sumber daya manusia. Undang-Undang

Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional

mengamanatkan bahwa mencerdaskan kehidupan bangsa melalui

keolahragaan merupakan upaya meningkatkan kualitas hidup

manusia Indonesia secara jasmaniah, rohaniah, dan sosial dalam

mewujudkan masyarakat yang maju, adil, makmur, sejahtera, dan

demokratis berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar

Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Di samping itu olahraga

dapat pula membangun karakter dan jati diri bangsa melalui nilai-

nilai sportivitas, disiplin, dinamis, dan etos kerja keras. Prestasi

olahraga dapat mengangkat harkat, martabat dan kehormatan

bangsa di mata dunia, mempererat persatuan dan kesatuan

bangsa, dan memperkukuh ketahanan nasional.

Pelayanan Keolahragaan di tujukan untuk pembudayaan

olahraga melalui partisipasi masyarakat dalam berolahraga dan

peningkatan prestasi Olahraga Kota Banjar di Tingkat Propinsi

Barat maupun Nasional

Page 39: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

32

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

a. Pembudayaan olahraga

Inti budaya olahraga adalah partisipasi masyarakat dalam

kegiatan olahraga. Budaya olahraga juga merupakan fondasi

untuk menguatkan prestasi olahraga. Partisipasi masyarakat

dalam kegiatan olahraga ditandai dengan prosentase Angka

Masyarakat Berolahraga (APMO). Tahun 2018 APMO Kota

Banjar mencapai 54,04% , lebih rendah dibandingkan dengan

Kota Tasik, maupun Cimahi, maupun provinsi Jawa Barat

namun masih diatas angka Nasional yang hanya mencapai

34,00%

Gambar 2.2 Angka Partisipasi Masyarakat Berolahraga (APMO)

Tahun 2018

Beberapa kegiatan yang telah dilaksanakan dalam

mendukung pencapaian angka partisipasi masyarakat

berolahraga Kota Banjar adalah penyelenggaraan olahraga

masyarakat, Haornas, Festival Olahraga rekresi dan tradisional,

invitasi Olahraga Bola Voly, disamping itu kegiatan-kegiatan

yang difasilitasi melalui anggaran APBN yaitu Gala Desa dan

Sepeda Nusantara.

Page 40: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

33

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

b. Peningkatan Prestasi Olaraga

Peningkatan prestasi olahraga salah satunya ditandai

dengan perolehan medali atau peringkat pada setiap kegiatan

kejuaraan untuk beberapa cabang olahraga tingkat wilayah,

propinsi maupun tingkat nasional . Adapun prestasi Kota Banjar

selama tahun 2017 dan 2018 dapat dilihat pada tabel berikut

Tabel 2.9 Prestasi Olah Raga Kota Banjar

Tahun 2017 – 2018

NO CABOR JENIS KEJUARAAN TAHUN PRESTASI

1. GULAT (PGSI) PORDA Jawa Barat 2018 Juara 3 Putra, Juara 3 Putri

GUBERNUR CUP 2018 Juara 3

POPDA Jawa Barat 2018 Juara 2 Putra Juara 3 Putri

2. PENCAK SILAT O2SN SMP TK Provinsi 2015 Juara 3

O2SN SMP TK Provinsi 2016 Juara 1

KEJURDA PELAJAR POPWILDA

2016

2017

Juara 2 Juara II Kelas A Putri Juara II Kelas D Putri Juara II Kelas E Putri Juara II Kelas A Putra Jura III Kelas D Putra Juara III Kelas B Putri

3. SEPAK BOLA LIGA 3 2018 16 Besar

4. BULUTANGKIS PORSADIN PEPARPEDA

2018 2018

Semifinalis Tunggal Putra Juara 3

5. PANJAT TEBING KEJURPROV 2016 Juara 2 Spider Kids Lead C

6. BALAP SEPEDA PORDA Jawa barat 2018 Juara 3

CHALLENGE GIRL 2008/2009 GCC 2017

2017 Juara 1

SERDADU CHAMPIONSHIP 2017

2017 Juara 1

BMX MINCROSS KARANGTARUNA CIRCUIT KP RAMBUTAN, CIMINTAR

Juara 1

BALAP SEPEDA SMH CUP RACE PEMB USIA DINI

2017 Juara Umum

KEJUARAAN CILACAP BMX SUPERCROSS 2018 PORDA JABAR

2018

2017

Juara 1 Women under Babak Kualifikasi

7. BOLA VOLI PORDA Jawa Barat 2018 Babak Kualifikasi

PEPARDA 2018

8. TENIS MEJA PORDA Jawa Barat 2018 Babak Kualifikasi

9. ATLETIK SPRINT 100M PUTRA ANTAR SENTRA ATLETIK JAWA BARAT

Juara 1

Page 41: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

34

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

LOMPAT JAUH PUTRA ANTAR SENTRA ATLETIK JAWA BARAT

Juara 2

LEMPAR CAKRAM ANTAR SENTRA ATLETIK JAWA BARAT

Juara 2

10. TENIS LAPANG VINISI OPEN Juara 2

NASSAU OPEN Juara 2

AFR REMAJA Juara 2

11. GOLF PORDA JABAR 2018 BABAK KUALIFIKASI

12. KARATE Enjoy Cup Majalengka 2017 Juara 3 Kumite Perorangan Usia Dini Putri +25kg

Enjoy Cup Majalengka 2017 Juara 3 Kata Perorangan Usia Dini Putri

Enjoy Cup Majalengka 2017 Juara 3 Kumite Perorangan Junior Putri -59kg

PORDA JABAR XIII 2018 Kata Beregu Putri Lolos BK

BJB Open Se Jawa Barat 2018 Juara 3 Kumite Perorangan Pemula NC Putra - 40kg

BJB Open Se Jawa Barat 2018 Juara 3 Kumite Perorangan Senior Putra -55kg

BJB Open Se Jawa Barat 2018 Juara 3 Tata Gerak Junior Putri

Kejurnas BKC Batam 2018 Juara 3 Kumite Perorangan Pra Pemula Putri -40kg

Kejurnas BKC Batam 2018 Juara 2 Kumite Perorangan Senior Putri -55Kg

Kejurnas BKC Batam 2018 Juara 1 Kata Perorangan Senior Putri

13. MOTOR PORDA Jawa Barat 2018 Babak Kualifikasi

14. CATUR PORDA Jawa Barat 2018 Babak Kualifikasi

15. SENAM POPDA Jawa barat 2018 Juara 3

16. BERKUDA PORDA Jawa Barat 2018 babak Kualifikasi

17. TINJU PORDA Jawa Barat 2018 Babak Kualifikasi

18. RENANG PEPARPEDA 2018 Juara 3

19 GATE BALL PORDA 2018 Juara 2

Keberhasilan tersebut tidak lepas dari peran KONI,

pembinaan yang dilaksanakan Cabang Olahraga/ Klub Olahraga

serta adanya fasilitasi yang dilakukan oleh pemerintah dalam

ajang kejuaraan baik tingkat wilayah maupun provinsi.

Upaya-upaya yang telah dilakukan pemerintah dalam rangka

mendukung keikutsertaan peserta dalam ajang kejuaraan

tingkat wilayah maupun propinsi adalah Fasilitasi untuk

mengikuti Kegiatan Popwilda, persiapan/kualifikasi Porda,

Popda, Peparpeda, serta fasilitasi pengiriman atet berprestasi

Page 42: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

35

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

untuk mengikuti pembinaan di PPLP tingkat Propinsi yaitu untuk

cabang atletik, renang dan sepakbola

Dalam rangka pelaksanaan pembinaan baik yang

dilaksanakan oleh KONI melalui cabor/Klub maupun yang

dilaksanakan oleh Dispora, keberadaan Atlet maupun Tenaga

Keolahragaan juga menjadi penentu keberhasilan pencapaian

prestasi Keolahragaan. Berikut ini adalah jumlah Atlet dan

Tenaga keolahragaan yang dimiliki tahun 2018 Kota Banjar :

Tabel 2.10

Jumlah Tenaga Keolahragaan Kota Banjar

Tahun 2018

NO

CABOR

JUMAH

CUB

ATLET

PELATIH WASIT

PENGA

WAS

PERTANDINGAN

JML SERTIFIKAT SERTIFIKAT

1 GULAT (PGSI) 1 8 3 3 1

2 PENCAK SILAT (IPSI)

18 200 25 - 40

3 SEPAK BOLA (PSSI) 21 400 30 6 18 2

4 TARUNG DERAJAT 2 10 2 2 -

5 BULUTANGKIS 14 65 7 3 2

6 PANJAT TEBING 4 25 2 2 -

7 BALAP SEPEDA - 4 2 2 -

8 BOLA VOLI (PBVSI) 9 160 6 3 4

9 TENIS MEJA 19 20 3 3 2

10 RENANG 60 4 2 1

11 ATLETIK 50 2 1 -

12 TENIS LAPANG 9 2 - 1

13 GOLF 20 2 1 -

14 KARATE 65 14 7 2

15 BASKET

16 MOTOR 15 2 2 -

17 CATUR (PERCASI) 6 2 2 1

18 SENAM (PERSANI) 4 1 - -

19 BERKUDA 4 1 1 -

20 TINJU 2 - -

21 SELAM - - -

22 MENEMBAK

Page 43: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

36

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

23 ANGKAT BESI

24 MEMANAH

JUMLAH 1.127 110 40 72

Disamping itu keberadaan organisasi keolahragaan

sangat berperan sebagai wadah dalam memberikan kesempatan

pada atlet atau pelajar pemula agar dapat mempelajari dan

mengembangkan potensi yang dimiliki baik dalam aspek fisik,

mental, sosial , emosianal , moral untuk tercapaianya prestasi

keolahragaan Kota Banjar.

3) Bidang Pariwisata

Dinas Pemuda Olah raga dan pariwisata Kota Banjar dalam

penyelenggaraan urusan kepariwisataan melaksanakan

pelayanan yang meliputi fasilitasi investasi dan promosi pariwisata,

kerjasama kemitraan, fasilitasi kegiatan/event kepariwisataan, dan

pembinaan kepariwisataan.

Tingkat kunjungan wisata diberbagai obyek wisata Kota

Banjar terbilang sangat rendah, pada umumnya jumlah yang

berkunjung adalah wisatawan local. Adapun jumlah kunjungan

wisata dari Tahun 2014 – 2018 sebagaimana tertuang pada tabel

dibawah ini :

Tabel 2.11

Jumlah Kunjungan Wisatawan Kota Banjar Tahun 2014 – 2018

OBYEK WISATA

2014 2015 2016 2017 2018

Wisman Wisnus Wisman Wisnus Wisman Wisnus Wisman Wisnus Wisman Wisnus

HOTEL MELATI

95

29.288

78

34.169

56

36.356

90

37.912

45

31.369

KOLAM RENANG −

22.245 −

27.121 −

24.187 −

46.204

30.474

SITU MUSTIKA − 5.747 −

4.364 −

5.149 −

3.022

16.368

WATERPARK − 50.324 −

39.479 −

53.261 −

32.115

24.824

Page 44: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

37

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

BIOSKOP NSC − − − − − − − − 49.647

JUMLAH 95

107.604

78

105.133

56

118.953

90

119.253

45

152.682

Potensi wisata yang dapat menjadi daya tarik wisata yang

sudah dikembangkan dan untuk dapat dikembangkan sampai

dengan tahun 2018 meliputi tiga obyek yaitu wisata alam, wisata

budaya dan wisata buatan sebagaimana pada tabel dibawah ini :.

Tabel 2.12

Potensi wisata Kota Banjar Tahun 2018

No Nama Obyek Lokasi Luas Ket

1. Banjar Waterpark Parung Lesang Banjar 3 ha Wisata Tirta Buatan

2. Situ Mustika Ds Purwaharja Kec Purwaharja

2,5 Ha Wisata Alam Panorama Danau Buatan

3. Pulo Majeti/rawa Onom

Desa Purwaharga Kec. Purwaharja

2 Ha Situs

4. Kokoplak Ds Mulyasari Kec. Pataruman

1 Ha Situs

5. Sungai Citanduy Banjar Wisata Sungai

6. Lembah Pejamben Binangun Pataruman 24 Ha Minat Khusus

7. Batu Peti Sukamukti Pataruman 5 Ha Minat Khusus

8. Situ Leutik Cibeureum Banjar 12 Ha Wisata Air

9. Trowongan Wihelmina Desa Binangun pataruman Rel KA 80 m

10. Desa Wisata Kampung Patrol Desa Jajawar Banjar

Wisata Alam

11. Adipati Tambak Baya DesaSinartanjung Pataruman

Situs

12. Rest Area Banjar Atas Parungsari Karang Panimbal

Rest Area

13. Kuliner Doboku Area Doboku Pataruman Wisata Kuliner

14. Padang Golf Citanduy Karagpanimbal Wisata Olah Raga

Disamping potensi wisata alam maupun buatan, Ekonomi kreatif

akan menjadi salah satu produk wisata yang akan mendukung

perkembangan sektor pariwisata.

Berdasarkan data dari Dinas KUKM, ada sekitar 77 usaha ekonomi

kreatif yang tersebar di 4 kecamatan Kota Banjar.

Sarana pariwisata adalah semua fasilitas utama atau dasar yang

memungkinkan sarana kepariwisataan dapat hidup dan berkembang

Page 45: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

38

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

dalam rangka memberikan pelayanan kepada para wisatawan, seperti

Hotel, Rumah Makan, Rumah Sakit, Sarana Transportasi dll. Sampai

saat ini dikarenakan keberadaan Obyek wisata Kota Banjar juga belum

tergali, sehingga sarana pariwisata pun belum terkondisikan untuk

mendukung kearah pemenuhan fasilitas pariwisata. Berikut ini adalah

sarana yang dapat mendukung kepariwisataan Kota Banjar sampai

dengan tahun 2018 :

Tabel 2.13

Data Sarana pariwisata Kota Banjar

Tahun 2018

No Sarana Pariwisata Jumlah

1. Hotel 11

2. Usaha Perjalanan Wisata 8

3. Restoran/Rumah Makan/Cafe 46

4. Rumah Sakit Umum 3

5. Bank 5

Dalam melaksanakan kegiatan kepariwisataan, Dinas pemuda

Olahraga dan Pariwisata selalu berkoordinasi dan bekerjasama dengan

organisasi kepariwisataan Kota Banjar dalam pembinaan,

pengembangan dan promosi kepariwisataan. Adapun Organisasi

kepariwisataan yang ada di Kota Banjar sampai dengan Tahun 2018

adalah :

Tabel 2.14

Data Organisasi kepariwisataan Kota Banjar Tahun 2018

No Nama Organisasi Lokasi

1. PHRI (Perhimpunan Hotel dan Restaurant Indonesia) Kota Banjar

Pataruman

2. KOMPEPAR (Kelompok Penggerak Pariwisata) Kota Banjar

Doboku

Banjar Atas

Situ Mustika

Area WaterPark

3. POKDARWIS (Kelompok Sadar Wisata Kota Banjar)

Langensari

Page 46: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

39

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.3.1 Anggaran dan Realisasi Pendanaan perangkat Daerah

Pendanaan dalam penyelenggaraan bidang urusan

Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata selama tahun 2017 –

2018 bersumber dari Anggaran APBD Kota. Disamping itu juga ada

kegiatan-kegiatan Kementrian maupun Propinsi yang anggaranya

dibebankan melalui APBD Propinsi maupun APBN namun

penyelenggaraannya dilaksanakan di Kota Banjar.

Adapun Alokasi anggaran yang bersumber dana dari APBD

Kota dapat digambarkan sebagai berikut :

Page 47: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

40

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 2.15

Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

Kota Banjar

Uraian Anggaran Tahun Ke Realisasi Anggaran Pada Tahun Ke

Rasio antara Realisasi dan Anggaran Tahun ke -

Rata-rata Pertumbuhan

1 2 3 2017 2018 1 2 3 2017 2018 1 2 3 2017 2018 Anggaran Realisasi

BELANJA DAERAH 4.902.170.502 7.508.955.567 4.533.039.339 7.116.415.252 0,92 0,95 53,18% 2,49%

Belanja Tidak Langsung 2.647.170.502 3.440.841.627 2.335.693.003 3.087.655.141 0,88 0,90 29,98% 1,70%

Belanja Pegawai 2.647.170.502 3.440.841.627 2.335.693.003 3.087.655.141 0,88 0,90 29,98% 1,70%

Belanja Langsung 2.255.000.000 4.068.113.940 2.197.346.336 4.028.760.111 0,97 0,99 80,40% 1,63%

Belanja Pegawai 37.090.000 237.659.000 32.040.000 233.759.000 0,86 0,98 540,76% 13,86%

Belanja Barang Jasa 2.048.610.000 3.429.884.940 2.002.053.886 3.399.971.911 0,98 0,99 67,42% 1,43%

Belanja Modal 169.300.000 400.570.000 163.252.450 395.029.200 0,96 0,99 136,60% 2,27%

JUMLAH 4.902.170.502 7.508.955.567 4.533.039.339 7.116.415.252 0,92 0,95 53,18% 2,49%

Page 48: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

41

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Alokasi anggaran tahun 2017 dan 2018 tersebut

dipergunakan untuk Belanja Tidak langsung pegawai yaitu gaji dan

Tunjangan serta Belanja Langsun/Belanja Operasi yang meliputi

Belanja Pegawai, Belanja Barang Jasa dan Belanja Modal yang

dipergunakan untuk penyelenggaraan pelayanan urusan

kepemudaan, keolahragaan maupun kepariwisataan serta untuk

mendanai biaya operasional perkantoran.

Gambaran rata-rata pertumbuhan anggaran tahun 2017 ke

2018 Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata menunjukkan kondisi

yang cukup baik, sebesar 53,18%, sementara pertumbuhan

realisasi mengalami kenaikan 2,49%, dengan rasio antara realisasi

dan anggaran mengalami kenaikan sebesar 0,03 point.

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah

Dalam menetapkan tantangan maupun peluang kedepan, Dinas

Pemuda Olahraga dan Pariwisata mempertimbangkan hal-hal sebagai

berikut :

1) Membandingkan capaian sasaran renstra dispora terhadap sasaran

renstra kementrian maupun propinsi, bahwasannya meskipun dengan

indicator yang berbeda tapi pada sasaran renstra Dinas Pemuda

olahraga dan Pariwisata Kota Banjar sudah mengarah pada tujuan

pencapaian prestasi dan partisipasi masyarakat berolahraga serta

peningkatan kinjungan wisatawan dalam kepariwisataan.

2) Menelaah terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) dan

Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS)

3) Dampak globalisasi serta penyesuaian – penyesuaian politis dan

budaya yang menyertainya.

Adapun Tantangan dan peluang yang akan dihadapi pada 5 tahun ke

depan adalah :

Page 49: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

42

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2.4.1 Tantangan

2.4.1.1 Bidang Kepemudaan

Perkembangan teknologi informasi pada (era digital)

berdampak terhadap kehidupan social pemuda baik yang

bersifat positif maupun negative. Maraknya hoax,

kenakalan remaja, kehidupan sex bebas penyalahgunaan

narkoba dll, merupakan bagian dari dampak negative

perkembangan teknologi, yang akan menjadi tantangan

bagi pemerintah dalam peningkatan pelayanan

kepemudaan ke depan.

2.4.1.2 Bidang Olahraga

1) Belum optimalnya pembinaan dan pembibitan atlit-

atlit berbakat dan berprestasi

2) Perlu diciptakan system yang baik dalam

mengoptimalkan pembinaan dan pembibitan atlet

berbakat dan berprestasi, salah satunya dengan

meningkatkan tenaga pembina yang professional

2.4.1.3 Bidang pariwisata

1) Belum tertata dan tergali sepenuhnya potensi

kepariwisataan Kota Banjar.

2) Masih rendahnya Pendapatan Asli Daerah Kota

Banjar dari sector Pariwisata

3) Belum optimalnya pelaksanaan promosi pariwisata;

4) Belum adanya pengelolaan yang jelas terhadap

destinasi wisata Kota Banjar, sehingga pembangunan

kepariwisataan di Kota Banjar terkesan tidak serius

dilakukan.

Page 50: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

43

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

5) Tuntutan wisatawan terhadap kebersihan dan

kesehatan tempat wisata

6) Kurang baiknya amenitas di destinasi wisata

7) Kurangnya atraksi kepariwisataan

8) Belum adanya SDM yang handal yang dapat

mengembangankan kepariwisataan Kota Banjar

2.4.2 Peluang

Kesempatan untuk menjawab tantangan yang dihadapi dalam

bidang urusan kepemudaan dan olahraga dan urusan Pariwisata

dalam mencapai tujuan organisasi, adalah berupa peluang-peluang

sebagai berikut :

2.4.2.1 Bidang Kepemudaan

Jumlah Penduduk usia produktif/Pemuda merupakan

potensi/asset yang dapat dikembangkan menjadi motor

penggerak pembangunan Kota Banjar

2.4.2.2 Bidang Olahraga

1) Potensi pemuda/bibit atlet yang memungkinkan dapat

berpartisipasi dalam pencapaian prestasi disetiap

event tingkat wilayah, daerah maupun nasional

2) Lembaga Pendidikan/Sekolah dapat dijadikan ujung

tombak kegiatan cabang olahraga usia dini

3) Organisasi perkumpulan olahraga menjadi tempat

pembibitan atlet olahraga yang potensial untuk meraih

prestasi

2.4.2.3 Bidang Pariwisata

1) Letak Kota Banjar yang berada pada perbatasan Jawa

Barat dan Jawa Tengan serta sebagai daerah

Page 51: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

44

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

perlintasan Bandung Pangandaran yang cukup

strategis sebagai Kota Transit

2) Tersedianya teknologi yang dapat membuka akses

promosi potensi kepariwisataan Kota Banjar

3) Adanya situs-situs cagar budaya yang belum digali

untuk dikembangkan

Page 52: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

45

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan

Perangkat Daerah

Pada dasarnya pelayanan program perangkat daerah diharapkan

berhasil mewujudkan kondisi ideal yang telah ditetapkan dalam target

tujuan dan sasaran organisasi berdasarkan tugas dan fungsi.

Namun demikian pada pelaksanaannya untuk mencapai kondisi

tersebut menghadapi kendala dan permasalahan. Adapun permasalahan

yang dihadapi Dinas Pemuda olahraga dan pariwisata dalam

melaksanakan pelayanan untuk setiap bidang urusan adalah sebagai

berikut :

3.1.1 Bidang Kesekretariatan

1) Rendahnya Nilai Akuntabilitas Kinerja dan Keuangan Dinas

Faktor penghambat yang menyebabkan timbulnya permasalahan

pada kinerja sekretariat adalah :

1) Keterbatasan SDM secara kualitas maupun kuantitas

2) Rendahnya pengawasan intern organisasi

3) Budaya kerja pegawai belum optimal

Faktor yang mendorong untuk meminimalisisr permasalahan

adalah :

1) Ketersediaan Peraturan Walikota tentang Tugas Pokok dan

Fungsi Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata

2) Ketersediaan Standar Operasional Prosedur yang dapat

dijadikan pedoman dan acuan dalam pelaksanaan

penyelengggaraan setiap pelayanan

3) Ketersediaan sarana dan prasarana aparatur

BAB III

PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS

PERANGKAT DAERAH

TUGAS DAN FUNGSI

Page 53: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

46

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.1.2 Bidang Kepemudaan

1) Masih rendahnya peran dan partisipasi pemuda dalam

mendorong percepatan pembangunan Kota Banjar

2) Belum optimalnya pembinaan dan pengembangan

kepemudaan

Faktor penghambat yang menyebabkan timbulnya permasalahan

pada bidang kepemudaan adalah :

1) Rendahnya pendanaan yang mendukung pelaksanaan

penyelenggaraan program dan kegiatan Kepemudaan

2) Tidak termanfaatkannya sarana dan prasarana kepemudaan

yang ada dengan optimal

3) Rendahnya daya kreasi generasi muda Kota Banjar

4) Belum adanya kebijakan daerah Kota Banjar yang secara

khusus mengarah pada penyelenggaraan pelayanan

kepemudaan

5) Kurangnya Koordinasi dengan pemerintah pusat, propinsi

maupun lintas sektor dan lintas OPD untuk dapat membangun

sinergitas program kepemudaan

Faktor pendorong untuk meminimalisir permasalahan kepemudaan

adalah :

1) Jumlah pemuda (usia 16 – 30) Kota Banjar sebanyak 50.800

orang, merupakan potensi yang dapat diberdayakan dan

dikembangkan

2) Adanya Organisasi Kepemudaan yang dapat menjadi wadah

bagi pengembangan maupun pemberdayaan kepemudaan

3) Adanya sarana yang dapat dijadikan sebagai tempat untuk

berkreasi dan beraktifitas anak muda

Page 54: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

47

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.1.3 Bidang Keolahragaan

1) Rendahnya prestasi keolahragaan Kota Banjar di event-event

Kejuaraan regional Jawa Barat maupun Nasional

2) Rendahnya Partisipasi Masyarakat Berolahraga Kota Banjar

3) Belum optimalnya pembinaan dan pengembangan

keolahragaan

Faktor penghambat yang menyebabkan timbulnya permasalahan

pada bidang keolahragaan adalah :

1) Rendahnya pendanaan yang mendukung pelaksanaan

penyelenggaraan program dan kegiatan Keolahragaan

2) Belum adanya kebijakan daerah Kota Banjar yang secara

khusus mengarah pada penyelenggaraan pelayanan

keolahragaan

3) Kurangnya Koordinasi dengan pemerintah pusat, propinsi

maupun lintas sektor dan lintas OPD untuk dapat membangun

sinergitas program keolahragaan

4) Pembinaan maupun pembibitan belum terencana dengan baik

5) Kurangnya penyelenggaraan kegiatan kejuaraan Kota Banjar

6) Rendahnya apresiasi dan penghargaan bagi atlet maupun

tenaga keolahragaan berprestasi

Faktor pendorong untuk meminimalisir permasalahan

Keolahragaan adalah :

1) Jumlah pemuda Kota Banjar sebanyak 50.800 orang, yang

dapat dikembangkan potensinya menjadi atlet berbakat Kota

Banjar

2) Adanya Club/Komunitas Olahraga yang dapat dijadikan sarana

untuk membina atlet berbakat

Page 55: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

48

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3) Adanya sarana dan prasarana yang cukup memadai sebagai

tempat untuk penyelenggaraan event-event keolahragaan

3.1.4 Bidang Kepariwisataan

Permasalahan yang dihadapi dalam bidang kepariwisataan adalah

1) Kontribusi sector pariwisata terhadap PAD maupun PDRB Kota

Banjar masih sangat rendah

2) Belum berkembangnya Objek Daya Tarik Wisata (ODTW)

andalan Kota Banjar yang mampu menarik minat pengunjung

wisata setidaknya dari berbagai daerah di sekeliling Kota Banjar

3) Belum adanya event seni dan budaya unik yang mampu

menjadi magnet wisata Kota Banjar;

4) Masih rendahnya kesadaran warga kota dalam menciptakan

kota ramah wisata yang dapat menarik minat kunjungan wisata;

5) Belum memadainya jumlah dan daya tampung hotel dan

fasilitas pendukung pariwisata di Kota Banjar;

Faktor penghambat yang menyebabkan timbulnya permasalahan

pada bidang pariwisata adalah :

1) Terbatasnya pendanaan yang mendukung penyelenggaraan

pengembangan kepariwisataan

2) Belum optimalnya pembinaan, koordinasi dan sinergi antar

stakeholder kepariwisataan, dengan pemerintah

Pusat/propinsi dan lintas sector untuk dapat membangun

program kepariwisataan

Page 56: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

49

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Faktor yang akan mendorong untuk mengatasi permasalahan

pariwisata adalah :

1) Ketersediaan Rencana Tata Ruang dan Wilayah berkaitan

dengan kawasan wilayah peruntukan pariwisata yang belum

tergali dan dilaksanakan

2) Adanya organisasi dan komunitas kepariwisataan

3) Adanya pelaku usaha ekonomi kreatif yang dapat di mitra

kerjasamakan dalam pengembangan kepariwisataan

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala

Daerah Terpilih

Visi Kota Banjar:

”Dengan Iman dan Taqwa Kita Wujudkan Kota Banjar yang Bersih

Pemerintahannya, Sejahtera Masyarakatnya, Asri Lingkungannya

Menuju Banjar Agropolitan”

Deskripsi singkat dari Visi tersebut untuk kemudahan mengingatnya dan

menjadi slogan pembangunan Kota Banjar tahun 2018 – 2023 adalah

“Banjar Semakin Berseri”

Dengan memperhatikan perubahan kondisi yang ingin dicapai pada

masa yang akan datang dalam rangka mewujudan Banjar semakin berseri,

maka pembangunan Misi daerah Kota Banjar pada Periode 2018 – 2023

adalah :

1. Meningkatkan Penyelenggaraan Pemerintahan yang professional dan

Akuntabel

2. Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM)

3. Laju Pertumbuhan Ekonomi (LPE)

4. Mewujudkan Kota Peduli Hak Asasi Manusia (HAM)

5. Meningkatkan Kualitas Lingkungan

6. Mengembangkan Daya Tarik dan Potensi Daerah

Page 57: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

50

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Penyusunan Rencana Strategis Dinas Pemuda Olah Raga dan

Pariwisata sangat dipengaruhi dan merupakan penjabaran yang lebih detail

dari perencanaan pembangunan daerah Kota Banjar, sehingga semua

langkah-langkah yang disusun dalam Renstra Dinas Pemuda Olah Raga

dan Pariwisata sejalan dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah (RPJMD) Kota Banjar tahun 2018 -2023, dengan mengemban

amanat Visi dan Misi :

1. Meningkatkan Penyelenggaraan Pemerintahan yang professional

dan Akuntabel, berkaitan dengan tata kelola Dinas

6. Mengembangkan Daya Tarik dan Potensi Daerah, berkaitan dengan

aktifitas kepariwisataan dan keolahragaan

Dalam melaksanakan kewenangan bidang urusan Kepemudaan dan

Olahraga diharapkan dapat memberikan peran penting dalam penggalian

potensi daerah untuk dapat berkiprah dan berprestasi ditingkat propinsi

maupun nasional.

Sementara dalam menjalankan kewenangan pada urusan pariwisata

mempunyai peran strategis dalam pembangunan perekonomian dan

peningkatan kesejahtraan masyarakat Kota Banjar sehingga dapat

berkontribusi terhadap peningkatan PAD maupun PDRB Kota Banjar

melalui pencapaian target kunjungan wisatawan 290.000 pada tahun 2023.

Berikut ini adalah factor pelayanan dinas Pemuda olahraga dan

pariwisata yang berpengaruh terhadap pencapaian Visi, Misi dan Program

Kepala daerah dan wakil kepala daerah Kota Banjar Tahun 2018 – 2023.

Page 58: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

51

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Table 3.1

Faktor Penghambat dan Pendorong Pelayanan Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata

Terhadap Pencapaian Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah

Visi : Dengan Iman dan Taqwa Kita Wujudkan Kota Banjar yang Bersih Pemerintahannya, Sejahtera Masyarakatnya, Asri Lingkungannya Menuju Banjar Agropolitan No Misi dan Program

KDH dan Wakil KDH Terpilih

Permasalahan Pelayanan Dinas Pemuda Olahraga

dan pariwisata

Faktor

Penghambat Pendorong

Misi 1 : Meningkatkan Penyelenggaraan Pemerintahan yang professional dan Akuntabel

Tujuan : Meningkatnya Tata Kelola Pemerintahan

Sasaran : Meningkatnya akuntabilitas Kinerja dan Keuangan

Program : Peningkatan Capaian Kinwrja dan ihktisar realisaa kinerja keuangan

Rendahnya Nilai akuntabiitas Kinerja dan Keuangan Dinas

1. Keterbataan SDM secara Kualitas Maupun Kuantitas

2. Rendahnya pengawasan di dalam intern organisasi perangkat daerah

3. Rendahnya

budaya kerja pegawai

1. Ketersediaan Peraturan tentang TUPOKSI

2. Ketersediaan SOP 3. Ketersdiaan sasana

prasarana aparatur

Misi 6 : Mengembangkan Daya Tarik dan Potensi Daerah

Tujuan : Menjadikan Banjar Sebagai Daerah Tujuan Wisata

Page 59: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

52

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Sasaran : Meningkatnya aktivitas pariwisata, budaya dan Olahraga

Program : Pengembangan Pariwisata

1. Kontribusi sector pariwisata terhadap PAD Kota Banjar masih sangat rendah

2. Belum berkembangnya

Objek Daya Tarik Wisata (ODTW) andalan Kota Banjar yang mampu menarik minat pengunjung wisata

3. Belum adanya event seni

dan budaya unik yang mampu menjadi magnet wisata Kota Banjar

4. Masih rendahnya kesadaran warga Kota dalam menciptakan Kota Ramah Wisatayang dapat menarik minat kunjungan wisata

5. Belum memadainy jumlah dan daya tampung Hotel dan fasilitas pendukung pariwisata di Kota Banjar

1. Terbatasnya pendanaan yang mendukung penyelenggaraan pengembangan pariwisata

2. Belum

optimalnya pembinaan, koordinasi dan sinergi antar stakeholder kepariwisataan, pemerintah pusat/propinsi maupun lintas sektor

1. Ketersediaan

Rencana tata Ruang dan Wilayah berkaitan dengan kawasan wilayah petuntukan pariwisata yang belum tergali dan dilaksanakan

2. Adanya organisasi dan Komunitas Kepariwisataan

3.3 Telaahan Renstra Kementerian/Lembaga dan Renstra

3.3.1 Kementrian Pemuda dan Olahraga

Dalam rangka melaksanakan program Nasional, berdasarkan

peran dan mandat Kementrian yang dijabarkan pada tugas pokok

dan fungsinya dalam menyelenggarakan sebagian tugas

pemerintahan dibidang urusan Pemuda dan Olah Raga ,

Kementrian Pemuda dan Olah raga merumuskan visi

Pemerintahan Kabinet Kerja 2015 – 2019, yaitu :

“Terwujudnya pemuda yang berkarakter, maju dan mandiri,

serta olahraga yang membudaya dan berprestasi di tingkat regional

dan internasional dalam rangka mewujudkan Indonesia yang

berdaulat, mandiri, dan berkepribadian berlandaskan gotong

royong”

Page 60: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

53

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Misi Kementerian Pemuda dan Olahraga tahun 2015-2019

adalah:

1) Meningkatkan pelayanan kepemudaan melalui penyadaran,

pemberdayaan, Pengembangan kepemimpinan, kepeloporan

dan kewirausahaan pemuda.

2) Meningkatkan pendidikan kepramukaan bagi anggota pramuka

siaga, penggalang, penegak dan pandega;

3) Meningkatkan sinergi dan kemitraan lintas sektor pemerintahan,

swasta dan masyarakat dalam pelaksanaan pelayanan

kepemudaan dan kepramukaan serta pembinaan,

Pengembangan dan penyelenggaraan keolahragaan nasional;

4) Meningkatkan budaya olahraga dan gaya hidup sehat di

kalangan masyarakat untuk kebugaran dan produktivitas;

5) Mewujudkan dan mengembangkan olahragawan yang

berprestasi pada kompetisi bertaraf regional dan internasional

melalui peningkatan kemampuan dan potensi olahragawan

muda potensial dan olahragawan andalan nasional secara

sistematis, terpadu, berjenjang, dan berkelanjutan serta

pemanfaatan iptek olahraga modern untuk mendukung

pembibitan olahragawan berbakat dan peningkatan mutu pelatih

bertaraf internasional pada pembinaan prestasi olahraga.

Menelaah terhadap Rencana Strategis Kementrian

Pemuda dfan Olahraga, untuk meningkatkan peran pemuda

dalam pembangunan, meningkatkan Partisipasi Masyarakat

Berolahraga dan meningkatkan prestasi Olahraga Nasional ,

arah kebijakan Renstra Kota Banjar sudah Selaras dengan arah

kebijakan Kementrian Pemuda dan Olahraga, yaitu :

1) Meningkatkan potensi dan partisipasi Pemuda dalam

pembangunan

Page 61: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

54

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

2) Meningkatkan pelayanan kepemudaan yang berkualitas

untuk menumbuhkan jiwa patriotisme, dan profesionalitas,

serta untuk meningkatkan partisipasi dan peran aktif pemuda

di berbagai bidang pembangunan

3) Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam kegiatan

olahraga

4) Meningkatkan prestasi olahraga di tingkat regional dan

internasional

Faktor yang menghambat pencapaian pelayanan Perangkat Daerah

dalam rangka mendukung program nasional adalah :

1. Keterbatasan anggaran dalam mendukung pelaksanaan program

pembinaan untuk meningkatkan potensi maupun prestasi

kepemudaan dan keolahragaan Kota Banjar

2. Masih rendahnya keterlibatan masyarakat maupun swasta serta

media dalam upaya peningkatan aktifitas kepemudaan maupun

keolahragaan

3. Masih rendahnya kesadaran masyarakat akan pentingnya olahraga

bagi kesehatan dan kebugaran

Faktor yang mendorong pencapaian pelayanan Perangkat daerah dalam

rangka mendukung program nasional adalah :

1. Tersedianya pemuda yang dapat dikembangkan bakat dan potensinya

dalam bidang kepemudaan maupun keolahragaan

2. Adanya perkumpulan/klub olahraga yang akan menjadi tempat atau

sarana untuk mendidik atau membina atlet berprestasi

3. Adanya dukungan Desa Kelurahan yang mendukung program

pemerintah

Page 62: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

55

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.3.2 Kementrian Pariwisata

Rencana Strategis Kementerian Pariwisata Tahun 2015 –

2019 ini disusun mengacu pada usulan Rencana Jangka

Menengah yang disusun Kementerian Pariwisata dan Ekonomi

Kreatif, serta Rencana Jangka Menengah Nasional, serta

mengemban amanat visi dan misi Pemerintahan sebagaimana

tertuang dalam NAWA CITA. Sebagai industri jasa, sektor

Pariwisata telah memberikan kontribusi dan peran strategis dalam

pembangunan perekonomian nasional , pengembangan wilayah

maupun peningkatan kesejahteraan masyarakat, melalui kontribusi

dalam menyumbangkan devisa, kontribusi terhadap Produk

Domestik Bruto (PDB), penciptaan lapangan kerja, disamping

peran sosial, budaya dan lingkungan dalam kerangka pelestarian

sumber daya alam dan budaya, maupun dalam meningkatkan rasa

cinta tanah air dan perekat persatuan bangsa. Berdasarkan amanat

Presiden Republik Indonesia, Pariwisata Indonesia diharapkan

dapat terus diperkuat dan dikembangkan menjadi sektor strategis

dan pilar pembangunan perekonomian nasional serta akan dapat

mencapai target kunjungan wisatawan mancanegara sebesar 20

juta dan pergerakan wisatawan nusantara sebesar 275 juta

perjalanan pada tahun 2019 mendatang

Menelaah terhadap Rencana Strategis Kementrian

Pariwisata tahun 2015 - 2019 , untuk meningkatkan jumlah

kunjungan wisatawan dalam upaya meningkatkan kontribusi sector

pariwisata terhadap Produk Domestik Bruto (PDB), penciptaan

lapangan kerja, disamping peran sosial, budaya dan lingkungan

dalam kerangka pelestarian sumber daya alam dan budaya,

maupun dalam meningkatkan rasa cinta tanah air dan perekat

persatuan bangsa arah kebijakan perencanaan strategis Dinas

Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar sudah selaras

dengan arah kebijakan kementrian pariwisata.

Page 63: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

56

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.4 Telaahan Terhadap Renstra Propinsi

3.4.1 Telaahan Terhadap Renstra Dinas Pemuda dan Olahraga

Provinsi Jawa Barat

Menelaah terhadap Rencana Strategis Dinas Pemuda dan

Olahraga Propinsi Jawa Barat, untuk meningkatkan peran pemuda

dalam pembangunan, meningkatkan Partisipasi Masyarakat

Berolahraga dan meningkatkan prestasi Olahraga Jawa Barat,

arah kebijakan Renstra Dispora Kota Banjar sudah Selaras dengan

arah kebijakan propinsi Jawa barat, yaitu :

1) Meningkatkan pembinaan organisasi kepemudaan dan

karakter pemuda mandiri dan kreatif

2) Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Berolahraga

3) Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas Olahraga Prestasi secara

berkelanjutan

Adapun sasaran strategis Kota Banjar yang searah dengan

Rencana Strategis Dinas pariwisata dan budaya propinsi Jawa

Barat adalah meningkatkan Jumlah Kunjungan Wisatawan

3.4.2 Telaahan Terhadap Renstra Dinas Pariwisata dan Kebudayaan

Propinsi Jawa Barat

Menelaah terhadap Rencana Strategis Dinas Pariwisata dan

Kebudayaan Propinsi Jawa barat tahun 2018 - 2023 , untuk

meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan Jawa Barat arah

kebijakan Renstra Kota Banjar sudah Selaras dengan arah

kebijakan propinsi Jawa barat, yaitu :

1) Peningkatan destinasi pariwisata unggulan melalui

pengembangan daya Tarik wisata alam, budaya dan buatan

2) Peningkatan fasilitasi sarana dan prasarana penunjang

destimasi pariwisata

3) Peningkatan Pemasaran pariwisata melalui media online dan

offline

Page 64: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

57

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

4) Pengembangan industry pariwisata

5) Peningktan SDM Pariwisata

Adapun sasaran strategis Kota Banjar yang searah dengan

Rencana Strategis Dinas pariwisata dan budaya propinsi Jawa

Barat adalah meningkatkan Jumlah Kunjungan Wisatawan.

3.5 Telaahan Rencana Tata Ruang dan Wilayah dan Kajian Lingkungan

Hidup Strategis

3.5.1 Telaahan Rencana Tata Ruang dan Wilayah

Telaahan terhadap Kajian Tata Ruang dan Wilayah

dilaksanakan untuk memberikan penjelasan mengenai keterkaitan

kebijakan dan rencana program yang ditetapkan Dinas Pemuda Olah

Raga dan pariwisata dengan mempertimbangkan prinsip

pembangunan yang berkelanjutan dimana kebijakan program yang

dihasilkan diharapkan akan berpengaruh terhadap semua aspek

kehidupan terutama menyangkut aspek sosial, politik ,ekonomi

serta pendidikan dan kesehatan.

Kota Banjar dengan kondisi wilayah yang tidak begitu luas,

namun cukup strategis sebagai wilayah perbatasan, mempengaruhi

terhadap penyelenggaraan program pembangunan berkaitan

dengan bidang urusan kepemudaan keolahragaan maupun

pariwisata. Mempertimbangkan luasan wilayah Kota Banjar, tidak

memungkinkan untuk melaksanakan pembangunan infrastruktur

besar-besaran, akan tetapi lebih mengoptimalkan penggalian dan

penataan obyek-obyek yang sudah ada .

Rencana Pengembangan pariwisata ditetapkan dalam Zonasi

Kawasan yang dalam hal ini merupakan suatu Kawasan atau area

yang memiliki fungsi dan karakteristik lingkungan yang spesifik

dengan menetapkan pengendalian pemanfataan ruang serta

Page 65: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

58

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

prosedur pembangunan dengan berpedoman pada peraturan

daerah Kota Banjar tentang RT/RW, berikut ini tabel hasil telaahan

terhadap struktur ruang dan pola ruang yang dapat diarahkan untuk

pengembangan kepemudaan keolahragaan maupun kepariwisataan

.

Memperhatikan potensi-potensi yang ada serta

menyelaraskan dengan Rencana Induk Pengembangan Pariwisata

dan RTRW Kota Banjar, selanjutnya dalam rumusan Rencana

Strategis Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwsata tahun 2018 – 2023,

kebijakan pengembangan kapariwisataan membagi dalam zonasi-

zonasi disesuaikan dengan potensi yang dimiliki masing-masing

wilayah dengan rencana pengembangan kawasan peruntukan

pariwisata sebagaimana tertuang dalam tabel berikut :

Page 66: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

59

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Tabel 3.2

Hasil Telaahan Struktur Ruang Wilayah Kota Banjar

No Rencana Struktur Ruang Struktur Ruang Saat Ini Indikasi Program Pemanfaatan

Ruang Pada Periode perencanaan 2018 - 2023

Pengaruh Rencana Struktur Ruang

Pada Kebutuhan Pelayanan Perangkat Daerah

Arahan Lokasi Pengembangan Pelayanan

Perangkat Daerah

1.

Sistem pusat pelayanan a. Pusat pelayanan Kota b. Sub Pusat Pelayanan Kota

c. Pusat Pelayanan Lingkungan

1. Pusat Pelayanan Kota meliputi a. Kelurahan Banjar, sebagian Kelurahan

Mekarsari dikecamatan Banjar

b. Kelurahan Hegarsari dan Keluraha Pataruman di Kecamatan Pataruman

2. Sub. Pusat Pelayanan Kota meliputi : a. Kecamatan Purwaharja berfungsi sebagai

pengembangan pariwisata b. Kecamatan Pataruman berfungsi sebagai

pengembangan agrobisnis c. Kecamatan Langensari sebagai

pengembangan agrobisnis

3. Pusat Pelayanan Lingkungan meliputi : Desa Cibeureum, Desa Batulawang, Desa Mulyasari, Kelurahan Muktisari dan Kelurahan Mekarsari

1. Program peningkatan sarana dan prasarana kepemudaan dan keolahragaan

2. Program Pengembangan Pariwisata

1. Penetapan Kelurahan Banjar dan Kelurahan Pataruman sebagai pusat layanan Kota memberi

peluang pengembangan aktivitas kepemudaan serta wisata perkotaan

1. Wilayah pengembangan kepemudaan dan Keolahragaan : - Kecamatan Langensari dan Kecamatan

Banjar sebagai pusat aktifitas kepemudaan maupun keolahragaan

2. Wilayah pengembangan wisata meliputi :

a. Kecamatan Banjar :

- Kawasan wisata Kuliner, Wisata Budaya, dan Wisata alam/Rekreasi

- Penyelenggaraan event seni budaya dan ekonomi kreatif yang didukung oleh keterlibatan masyarakat

b. Kecamatan Langensari:

- wisata agro

c. Kecamatan Pataruman

- wisata Agro dan Wisata alam

d. Kecamatan Purwaharja :

- wisata Budaya

2. Sistem jaringan prasarana utama a. Sistem jaringan jalan b. Sistem jaringan prasarana lalu lintas

dan angkutan jalan c. Sistem jaringan pelayanan lalu lintas

1. Sistem Jaringan Jalan a. Sistem jaringan Jalan Primer

- Peningkatan jln M. Isa - Peningkatan Jl. Suwarto - Peningkatan Jln. Raya Batulawang - Peningkatan Jl. Perintis kemerdekaan

- Peningkatan Jl. DR.Husen Kartasasmita b. Sistem Jaringan Jalan Sekunder

- Peningkatan jln Purnomosidi – Rejasari

1. Pengembangan Jalan Banjar Langensari – Rejasari- Pelita sampai lakbok akan sangat berpengaruh dalam mempermudah akses masyarakat menuju tempat

pusat olahraga serta mempermudah wisatawan untuk menjangkau obyek wisata

Page 67: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

60

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

- Pengembangan Jalan Banjar Langensari -Jl Lakbok

- Pengembangan Banjar Langensari – Jalan Peita

c. Rencana Pengembangan Jalan 2. Sistem Jaringan Prasarana lalu lintas dan

Angkutan Jalan 3. Sistem Jaringan Pelayanan Lalu Lintas

2. Peningkatan JL. Let Jen Suwarto, Jl. Perintis Kemerdekaan dan Jl.

Dr. Husen Kartasasmita yang merupakan pusat keramaian kota dipusat keramaian Kota menjadi pendukung pelayanan …………untuk area kegiatan event kepariwisataan

3.

Sistem Jaringan Prasarana Lainnya a. Siste, jaringan energi dan listrik b. Sistem jaringan telekomunikasi c. System jaringn sumbe daya air

d. Pengembangan prasarana Kota

1. Sistem pengairan, distribusi air bersih, sistem pembuangan air limbah yang membantu sarana perhotelan/restora

2. Sumber listrik dan energi serta

jaringan distribusinya yang merupakan bagian vital bagi terselenggaranya penyediaan sarana wisata yang memadai.

3. Sistem komunikasi yang memudahkan para wisatawan untuk mendapatkan informasi

maupun mengirimkan informasi secara tepat dan tepat.

Page 68: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

61

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Tabel 3.3

Hasil Telaahan Pola Ruang Wilayah Kota Banjar

No Rencana Pola Ruang Pola Ruang Saat Ini Indikasi Program Pemanfaatan Ruang Pada Periode 2018 - 2023

Pengaruh Rencana Pola Ruang Pada Kebutuhan Pelayanan Perangkat

Daerah

Arahan Lokasi Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah

1. Kawasan Peruntukan Pariwisata, meliputi : a. Pengembangan dan

Peningkatan Wisata Air di Sungai Citanduy, Situ

mustika di kelurahan Purwaharja, Siu Leutik Di desa Cibeureum

b. Pengembangan Water Park dilingkungan Parung Lesang Kelurahan

Banjar c. Pengembangan dan

Peningkatan Wisata Kuliner dan Belanja di Pusat Kota dan Doboku

d. Pengembangan dan penin gkatan Wisata

Agro di Desa Batulawang dan di Desa Binangun

e. Pengembangan dan peningkatan wisata Religi di Rawa onom kecamatan Purwaharja

f. Pengembangan dan Peningkatan wisata cagar budaya di :

Kawasan Peruntukan Pariwisata, meliputi : a. Pengembangan dan Peningkatan Wisata Air

di Sungai Citanduy, Situ mustika di kelurahan Purwaharja, Situ Leutik Di desa Cibeureum

b. Pengembangan Water Park dilingkungan Parung Lesang Kelurahan Banjar

c. Pengembangan dan Peningkatan Wisata Kuliner dan Belanja di Pusat Kota dan Doboku

d. Pengembangan dan peningkatan Wisata Agro di Desa Batulawang dan di Desa Binangun

e. Pengembangan dan peningkatan wisata Religi di Rawa onom kecamatan

Purwaharja f. Pengembangan dan Peningkatan wisata

cagar budaya di :

- Situs Batu Peti di DesaSukamukti

- Situs Rawa Onom di Desa Raharja

- Situs Rajegwesi di Desa Sinar Tanjung

- Situs Pulo Majeti di Desa Purwaharja

- Makam Tambak Baya di Desa Sinartanjung

- Gedong Opat di Kelurahan Hegarsari

- Gedong Dalapan di kelurahan Hegarsari

1. Pengembangan Pemasaran Pariwisata

2. Pengembangan destinasi pariwisata 3. Program pengembangan Kemitraan 4. Program Pengembangan Pariwisata

1. Memberikan kejelasan dan kepastian pada perangkat daerah dalam penetapan lokasi sasaran program dan kegiatan

Arahan Lokasi pengembangan Kawasan olahraga dan pariwisata tahun 2018 – 2023 adalah : 1. Peningkatan sarana dan prasarana

Olahraga di Kawasan Pusat Olah Raga (Sport Center) di Kelurahan Langensari

kecamatan Langensari 2. Pengembangan dan Peningkatan Wisata

Air di Sungai Citanduy, di Kelurahan Pataruman Kecamatan Pataruman

3. Pembinaan dan Promosi wisata Situ mustika di kelurahan Purwaharja Kecamatan Purwaharga

4. Pengembangan dan peningkatan wisata

Situ Leutik di Desa Cibeureum kecamatan Banjar

5. Pengembangan dan peningkatan Water Park di Kelurahan Banjar Kec. Banjar

6. Pengembangan wisata Kuliner dan Belanja

- Banjar Creatif Craft dalam Car Free Day di pusat Kota Banjar

- Penyelenggaraan berkala Kota Banjar Creative Night Culinary

g. Pengembangan dan peningkatan Wisata Agro di Desa Batulawang dan di Desa Binangun

h. Pengembangan dan peningkatan wisata Religi di Rawa onom kecamatan Purwaharja

i. Pengembangan dan Peningkatan wisata cagar budaya dengan memanfaatkan keberadaan situs-situs budaya di :

- Situs Batu Peti di DesaSukamukti

- Situs Rawa Onom di Desa Raharja

Page 69: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

62

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

- Situs Batu Peti

di DesaSukamukti

- Situs Rawa Onom di Desa Raharja

- Situs Rajegwesi di Desa Sinar

Tanjung

- Situs Pulo Majeti di Desa Purwaharja

- Makam Tambak Baya di Desa

Sinartanjung

- Gedong Opat di Kelurahan Hegarsari

- Gedong Dalapan di

kelurahan Hegarsari

- Situs Rajegwesi di Desa Sinar Tanjung

- Situs Pulo Majeti di Desa Purwaharja

- Makam Tambak Baya di Desa Sinartanjung

- Gedong Opat di Kelurahan Hegarsari

- Gedong Dalapan di kelurahan Hegarsari

Page 70: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

63

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

3.5.2 Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KHLS)

Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) merupakan salah

hal yang penting dalam penyusunan rencana pembangunan agar

prinsip pembangunan berkelanjutan menjadi dasar dalam

pengembangan suatu wilayah.

Ditinjau dari Kajian terhadap Lingkungan Hidup Strategis,

pengembangan kawasan peruntukan pariwisata Kota Banjar, jika

dalam pelaksanaannya tidak memperhatikan daya dukung serta

kerentanan lingkungan akan memberikan ruang timbulnya dampak

negatif terhadap sumber daya alam dan lingkungan sekitar.

Beberapa dampak negative yang mungkin akan terjadi sebagai

akibat dari pelaksanaan program pembangunan kepariwisataan Kota

Banjar adalah seperti tertuang pada tabel berikut :

Beberapa dampak negative yang mungkin akan terjadi

sebagai akibat dari pelaksanaan program pembangunan

kepariwisataan Kota Banjar adalah :

1) Pariwisata dapat menyebabkan kepadatan baik manusia

maupun kendaraan yang pada akhirnya akan mengakibatkan

meningkatnya polusi udara

2) Pariwisata cenderung akan mengganggu kelestarian lingkungan

3) Pariwisata cenderung akan meninggalkan limbah dari suatu

usaha maupun kegiatan yang akan mengotori Kawasan

Oleh karenanya untuk meminimalkan dampak negative yang

akan terjadi akibat dari pelaksanaan program pada kawasan

peruntukan pariwisata sangatlah penting untuk melakukan upaya-

upaya pencegahan maupun penanggulangan , seperti :

1) Melakukan kajian teknis layak lingkungan atau analisis dampak

lingkungan sebagai acuan terhadap rencana pembangunan

Page 71: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

64

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

obyek wisata, sehingga pembangunan tidak mengakibatkan

kerusakan lingkungan

2) Memberikan pandangan kepada masyarakat akademisi, tokoh

masyarakat , tokoh pemuda, Lembaga swadaya Masyarakat dan

pelaku usaha pariwisata untuk bersama-sama menjaga

lingkungan Kawasan pariwisata.

3) Menyiapkan peraturan tentang perlindungan dan pelestarian

lingkungan di Kawasan pariwisata

4) Melaksanakan pengelolaan limbah sisa sebagai dampak

kegiatan pariwisata

3.6 Penentuan Isu-Isu Strategis

Isu strategis merupakan permasalahan yng berkaitan dengan

fenomena atau permasalahan yang belum dapat diselesaikan pada

periode tahun sebelumnya dan memiliki dampak jangka panjang bagi

keberlanjutan pelaksanaan pembangunan sehingga perlu diatasi secara

bertahap.

Berdasakan identifikasi permasalahan dan telaahan dari beberapa

dokumen perencanaan lainnya berkaitan dengan isu Kota Banjar yaitu

Mengembangkan Daya Tarik dan Potensi Daerah, maka isu-isu strategis

yang ada pada dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata dapat dijabarkan

sebagai :

3.6.1 Urusan Kepemudaan dan Olahraga

1) Mengoptimalkan pembinaan kepemudaan dan

Keolahragaan

Optimalisasi pembinaan kepemudaan dan keolahragaan

perlu dilakukan mengingat sampai saat ini prestasi Kota Banjar

pada tingkat regional propinsi maupun nasional masih sangat

Page 72: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

65

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

rendah, apalagi dalam bidang kepemudaan yang sampai saat ini

belum mampu menujukkan prestasi nyata.

Program pembinaan kepemudaan harus lebih

ditingkatkan untuk menumbuh kembangkan motivasi dan

kreativitas pemuda karena pemuda merupakan generasi

penerus dan berpotensi besar dalam pembangunan daerah.

Arah pembinaan dan pengembangan pemuda Kota Banjar

ditujukan pada pembangunan yang memiliki keselarasan dan

keutuhan antara orientasi keagamaan, diri sendiri dan sosial

Sementara itu pembinaan dan pengembangan

keolahragaan meliputi individu yang melakukan olahraga,

tenaga keolahragaan, pengorganisasian, pendanaan, metode,

prasarana dan sarana, serta penghargaan keolahragaan yang

dilaksanakan melalui tahap pengenalan olahraga, pemantauan,

pemanduan, serta pengembangan bakat dan peningkatan

prestasi . Pembinaan dan pengembangan olahraga Kota Banjar

dilaksanakan dan diarahkan untuk mencapai prestasi olahraga

pada tingkat daerah, maupun nasional yang dilakukan oleh

pemerintah dan induk organisasi cabang olahraga, disamping itu

juga diarahkan untuk meningkatkan partisipasi masyarakat

dalam berolahraga.

2) Meningkatkan potensi dan partisipasi pemuda dalam

mendorong percepatan pembangunan Kota Banjar

.

Pemuda merupakan garda terdepan dalam proses

perjuangan, pembaruan, dan pembangunan bangsa. Segala

potensi yang ada pada pemuda menjadi penentu kualitas

bangsa di masa depan.

Page 73: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

66

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

Menyadari pentingnyanya peran dan fungsi yang melekat

pada pemuda, maka pemerintah Kota Banjar berusaha untuk

mengembangkan segenap potensi yang ada melalui

penyadaran, pemberdayaan, pengembangan kepemudaan di

segala bidang.

Sampai saat ini partisipasi generasi muda Kota Banjar

dalam pembangunan masih jauh dari ideal, terutama ketika

generasi muda Kota Banjar hanya dibekali dengan tingkat

Pendidikan yang rendah, kurangnya aktifitas kepemudaan,

sarana infrastruktur sebagai wadah kreatifitas pemuda masih

sangat kurang, serta keterbatasan pengganggaran yang

responsive terhadap pemuda.

3.6.2 Urusan Pariwisata

1) Mengembangkan Daya Tarik Wisata Kota Banjar

Pengembangan daya tarik Kota Banjar perlu dilakukan untuk

memberikan alternatif pengembangan sektor ekonomi yang

dapat meningkatkan penghidupan bagi masyarakat Kota

Banjar.

Berdasarkan penelaahan terhadap kondisi yang ada saat ini

sektor pariwisata Kota Banjar masih berada pada titik nol yang

ditandai dengan belum tergalinya potensi objek daya tarik

wisata (ODTW) yang mampu menjadi magnet kunjungan

wisatawan ke Kota Banjar. Keberadaan sektor pariwisata di

Kota Banjar hanya menjadi daerah penyangga tujuan wisata

yang dijadikan sebagai daerah transit para turis yang

berkunjung ke lokasi wisata di Kabupaten Pagandaran.

Berkaitan dengan hal tersebut kedepan perlu strategi lebih

Page 74: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

67

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018-2023

efektif yang dituangkan dalam Rencana Induk Pembangunan

Pariwisata Kota Banjar yang tidak hanya terkait dengan

pengembagan objek daya tarik wisata alam dan buatan di Kota

Banjar tapi juga terkait dengan upaya yang dikembangkan

untuk mengambil keuntungan dari keberadaan Kota Banjar

sebagai kota transit bagi wisatawan yang berkunjung ke

Kabupaten Pangandaran.

Pengembangan tersebut hendaknya sangat memperhatikan

berbagai aspek, seperti aspek budaya, sejarah dan ekonomi

melalui kegiatan menata dan memajukan onyek wisata yang

sudah ada maupun pembangunan destinasi obyek wisata baru

sebagai obyek wisata unggulan Kota Banjar.

Page 75: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

68

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Perangkat Daerah

Dengan berdasarkan pada hasil evaluasi terhadap pencapaian

kinerja rencana strategis periode sebelumnya dan mempertimbangkan

permasalahan, tantangan dan peluang yang ada serta menyelaraskan

dengan arah kebijakan kepala Daerah, propinsi maupun kementrian, Dinas

Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar menetapkan tujuan dan

sasaran strategis tahun 2018 – 2023 sebagai berikut :

4.1.1 Tujuan

Tujuan merupakan penjabaran dan implementasi dari pernyataan

misi, yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu 1-5 tahun.

Adapun rumusan tujuan di dalam perencanaan strategis Dinas

Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar Tahun 2018 – 2023

adalah :

1) Meningkatkan tata Kelola dinas

Untuk menilai keberhasilan pencapaian tujuan ditandai dengan

indicator :

Nilai AKIP Dinas per tahun

2) Meningkatkan peran pemuda dalam pembangunan Kota Banjar

Untuk menilai keberhasilan pencapaian tujuan diukur dengan

indikator :

Persentase Organisasi Pemuda yang aktif per tahun

Persentase Wirausaha Muda per tahun

BAB IV

TUJUAN DAN SASARAN,

Page 76: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

69

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

3) Meningkatkan partisipasi masyarakat berolahraga dan prestasi

olahraga Kota Banjar di Propinsi Jawa Bafrat

Untuk menilai keberhasilan pencapaian tujuan diukur dengan

indikator :

Angka Partisipasi Masyarakat Berolahraga (APMO) Kota

Banjar per tahun

Jumlah Prestasi Olahraga per tahun

4) Meningkatkan aktifitas pariwisata dalam rangka meningkatkan

PAD Kota Banjar

Untuk menilai keberhasilan pencapaian tujuan diukur dengan

indikator :

Persentase Kenaikan PAD Sektor Pariwisata per tahun

4.1.2 Sasaran

Sasaran adalah penjabaran tujuan secara terukur, yaitu sesuatu

yang akan dicapai/dihasilkan secara nyata oleh Dinas Pemuda, Olah

raga dan Pariwisata dalam jangka waktu 1 – 5 tahun.

Perumusan sasaran harus memiliki kriteria SMART. Analisis

SMART digunakan untuk menjabarkan isu yang telah dipilih menjadi

sasaran yang lebih jelas dan tegas. Analisis ini juga memberikan

pembobotan kriteria, yaitu khusus (spesific), terukur (measureable),

dapat dicapai (attainable), nyata (realistic) dan tepat waktu (Time

bond).

Sasaran di dalam rencana strategis Dinas Pemuda, Olah Raga

dan Pariwisata tahun 2018 – 2023 adalah :

1) Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja dan Keuangan Dinas

Untuk menilai keberhasilan pencapaian sasaran ini diukur dengan

indikator :

- Nilai AKIP Dinas per tahun

Page 77: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

70

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2) Meningkatnya potensi pemuda dalam pembangunan Kota

Banjar

Untuk menilai keberhasilan pencapaian sasaran ini diukur dengan

indikator :

Persentase Organisasi Pemuda yang aktif per tahun

Persentase Wirausaha Muda per tahun

3) Meningkatnya partisipasi Masyarakat Berolahraga dan

Prestasi Olahraga Kota Banjar di Propinsi Jawa Barat

Untuk menilai keberhasilan pencapaian sasaran ini diukur dengan

indikator :

Angka partisipasi Masyarakat Berolahraga per Tahun

Jumlah Prestasi Olahraga pada tahun n

4) Meningkatnya Kunjungan Wisatawan

Untuk menilai keberhasilan pencapaian sasaran ini diukur dengan

indikator :

Jumlah Kunjungan Wisatawan per tahun

Untuk lebih Jelasnya pernyataan tujuan dan sasaran jangka menengah

pelayanan perangkat daerah beserta indikator dan target kinerjanya

sebagaimana tertuang pada tabel 4.1 berikut :

Page 78: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

71

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 4.1

Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan Perangkat Daerah

NO TUJUAN SASARAN INDOKATOR TUJUAN/SASARAN SATUA

N

TARGET KINERJA TUJUAN/SASARAN PADA

TAHUN - KE

1 2 3 4 5

1. Meningkatkan kualitas tata kelola

Dinas

Nilai AKIP Dispora % 65 69 70 71 72

Meningkatnya

akuntabilitas kinerja dan

keuangan

Nilai AKIP Dispora % 65 69 70 71 72

2. Meningkatkan potensi dan

partisipasi pemuda dalam

pembangunan Kota Banjar

Persentase Organisasi Pemuda Yang Aktif % 40 50 54 58 62

Persentase Wirausaha Muda % 0,20 0,21 0,22 0,23 0,24

Meningkatnya potensi dan

partisipasi pemuda dalam

pembangunan Kota Banjar

Persentase Organisasi Pemuda Yang Aktif % 40 50 54 58 62

Persentase Wirausaha Muda

% 0,20 0,21 0,22 0,23 0,24

3. Meningkatkan partisipasi

masyarakat berolahraga dan Prestasi

Olahraga Kota Banjar di Propinsi

Jawa Barat

Angka Pertisipasi Masyarakat Berolahraga (

APMO)

% 56 58 59 60 61

Jumlah Prestasi Olahraga

- Kualifikasi PORDA % - - 40 - -

- POPWILDA % 20 - 40 - 50

- PORDA Medali - - - 8 -

Page 79: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

72

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

- POPDA Medali - 6 - 8 -

- PEPARDA Medali - - - 4 -

- PEPARPEDA Medali - 2 - 2 -

4. Meningkatkan aktifitas pariwisata

dalam rangka meningkatkan PAD

Kota Banjar

Kenaikan PAD dari sektor Pariwisata % 5 5 5 5 5

Meningkatnya jumlah

kunjungan Wisatawan

Jumlah Kunjungan Wisatawan Orang 250.000 260.000 270.000 280.000 290.000

Page 80: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

73

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

4.2 Indikator Kinerja Utama (IKU)

Indikator Kinerja Utama merupakan ukuran keberhasilan dari

pencapaian suatu tujuan dan sasaran strategis instansi pemerintah.

Indikator Kinerja Utama digunakan sebagai dasar untuk menyusun

rencana jangka menengah, rencana kinerja tahunan, rencana kerja dan

anggaran, perjanjian kinerja, laporan kinerja, serta melakukan evaluasi

pencapaian kinerja.

Adapun indicator kinerja Utama dan indicator lainnya Dinas Pemuda

Olahraga dan Pariwisata tahun 2018 – 2023 sebagaimana tertuang pada

lampiran tabel 4.2.

Page 81: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

74

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

NO

SASARAN

STRATEGIS

INDIKATOR KINERJA

SAT

TARGET

PENJELASAN CARA PENCAPAIAN

IKU

(PROGRAM/KEGIATAN)

KET

ALASAN FORMULASI/RUMUS PERHITUNGAN SUMBER DATA OPD/INS

TANSI UTAMA

OPD/INSTANSI PENFDAMPING

1. Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja dan Keuangan Dinas

Nilai AKIP Dispora % 72 Perpres No. 29 tahun 2014 tentang SAKIP

Skor Nilai AKIP Dispora

Inspektorat Kota Banjar

Peningkatan Pengembangan system Pelaporan capaian kinerja dn Keuangan

Non Komulatif

2. Meningkatnya potensi dan partisipasi pemuda dalam pembangunan Kota Banjar

Persentase organisasi Pemuda yang aktif % 62 Permendagri No. 86 tahun 2017

Jumlah Organisasi Pemuda Yang Aktif X 100% Jumlah Seluruh Organisasi Pemuda Kota Banjar

Dispora

KNPI Program Peningkatan Peran Serta Keoemudaan

Komulatif

Persentase Wirausaha Muda % 0,24 Permendagri No. 86 tahun 2017

Jumlah Wirausaha Muda X 100% dibagi jumlah seluruh Pemuda di Kota Banjar

Dispora

- Program peningkatan Upaya Penumbuhan Kewirusahaan dan Kecakapan Hidup Pemuda

Komulatif

3. Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Berolahraga dan Prestasi olahraga Kota Banjar di Propinsi Jawa Barat

Angka Partisipasi Masyarakat Berolahraga (APMO)

% 61 Jumlah Penduduk Berolahraga

X 100% Jumlah Seluruh Penduduk

Dispora

Dispora PropinsiI

Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga

Non Komulatif

Jumlah Prestasi Olahraga

Permendagri No. 86 tahun 2017

Dispora

KONI Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga

Non Komulatif

- Kualifikasi PORDA

- POPWILDA %

%

40 50

Jumlah cabang olahraga yang lolos kualifikasi PORDA , POPWILDA

Dispora

Propinsi/KONI Propnsi

Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga_

Non Komulatif

Page 82: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

75

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

/ Jumlah Cabang Olahraga yang diikuti pada kualifikasi PORDA, POPWILDA x 100%

- PORDA

- POPDA

- PEPARDA

-PEPARPEDA

Medali Medali Medali Medali

8 8 4 2

Jumlah Medali yang diperoleh pada event kejuaraan PORDA. POPDA, PEPARDA, PEPARPEDA

Dispora

Propinsi/KONI Propnsi

Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga_

Non Komulatif

4. Meningkatnya Jumlah Kunjungan Wisatawan

Jumlah Kunjungan Wisatawan Orang 290.000 Permendagri No. 86 tahun 2017

Jumlah kunjungan wisatawan nusantara dan mancanegara ke Kota Banjar pada tahun - n

Dispora

- Program Pengembangan Pariwisata

Non Komulatif

Page 83: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

76

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Dengan mengacu dan menyelaraskan terhadap strategi dan arah kebijakan

kementrian, propinsi, RPJMD Kota Banjar, serta mempertimbangkan hasil

analisa lingkungan yang mengarah pada kekuatan dan keunggulan untuk meraih

peluang dan tantangan yang ada, strategi dan arah kebijakan yang telah disusun

Dinas pemuda Olahraga dan Pariwisata untuk periode 5 tahun adalah :

1. Strategi Peningkatan Kualitas Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan

Keuangan, melalui arah kebijakan :

a. Peningkatan kualitas dokumen perencanaan, Laporan Akuntabilitas

Kinerja Instansi Pemerintah dan Laporan Keuangan

b. Peningkatan kapasitas SDM Aparatur

c. Optimalisasi evaluasi kinerja dan pelaksanaan anggaran

2. Strategi Peningkatan Pengembangan, pemberdayaan dan penyadaran

pemuda, melalui arah kebijakan :

a. Peningkatan keserasian dan kebijakan kepemudaan

b. Peningkatan potensi pemuda dalam kewirausahaan, kepemimpinan dan

kepeloporan

c. Peningkatan Pembinaan Pemuda dan Organisasi Kepemudaan

d. Pengembangan Pendidikan kepramukaan

e. Peningkatan sarana dan prasarana kepemudaan

f. Perlindungan generasi muda terhadap bahaya penyalahgunaan napza,

minuman keras, penyebaran penyakit HIV/AIDS, dan penyakit menular

seksual dikalangan pemuda

3. Strategi Peningkatan partisipasi masyarakat dalam kegiatan olahraga,

melalui arah kebijakan :

BAB V

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

Page 84: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

77

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

a. Peningkatan peran pemerintah dan swasta maupun media massa dalam

pembudayaan kegiatan olahraga

b. Pembinaan dan pengembangan olahraga pendidikan, olahraga rekreasi

dan olahraga layanan khusus;

c. Pemberdayaan masyarakat yang berperan sebagai sumber, pelaksana,

tenaga sukarela, penggerak, pengguna hasil, dan/atau pelayanan

kegiatan olahraga;

d. Peningkatan akses dan partisipasi masyarakat secara lebih luas dan

merata untuk meningkatkan kesehatan dan kebugaran jasmani

4. Strategi Peningkatan prestasi olahraga Kota Banjar di tingkat wilayah,

propinsi dan Nasional, melalui arah kebijakan :

a. Pengembangan kebijakan dan manajemen olahraga dalam upaya

mewujudkan penataan sistem pembinaan

b. Penyelenggaraan kejuaraan keolahragaan secara berjenjang dan

berkelanjutan;

c. Penguatan pembinaan dan pengembangan olahragawan

andalan/unggulan;

d. Peningkatan kualitas dan kuantitas prasarana dan sarana olahraga

e. Pengembangan sistem dan penghargaan dalam meningkatkan

kesejahteraan atlet, pelatih, dan tenaga keolahragaan

5. Strategi Pembangunan Produk Wisata /Destinasi Wisata Kota Banjar,

melalui arah kebijakan :

a. Perancangan kawasan strategis pariwisata Kota Banjar, melalui

Pembangunan Rest Area Terintegrasi Lintas Kabupaten dan Provinsi di

titik perbatasan Kota Banjar

b. Pembangunan kawasan wisata perkotaan berbasis budaya Sunda (Seni,

kuliner)

c. Pengembangan dan penataan wisata alam dan buatan

d. Fasilitasi Pembangunan Desa Wisata

6. Strategi Pengembangan Pasar dan Pemasaran, melalui arah kebijakan :

Page 85: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

78

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

a. Peningkatan citra pariwisata Kota Banjar melalui promosi secara offline

maupun online

b. Diversifikasi produk pariwisata

c. Peningkatan segmen pasar pariwisata

7. Strategi Pengembangan Industri Kepariwisataan, melalui arah kebijakan :

a. Peningkatan efektifitas kemitraan dan koordinasi antar pelaku usaha

pariwisata

b. Peningkatan dukungan/kesadaran dari komunitas dan stakeholder

c. Pengembangan/Sertifikasi Industri

8. Strategi Pengembangan Kelembagaan, melalui arah kebijakan :

a. Penyusunan regulasi /kebijakan kepariwisataan

b. Penguatan Organisasi Kepariwisataan

c. Peningkatan Kapasitas dan kapabilitas SDM Pariwisata

e. Peningkatan kerjasama lintas sektoral

Untuk lebih jelasnya keterkaitan antara tujuan, sasaran serta strategi dan

kebijakan dapat dilihat pada tabel 5.1 berikut ini :

Page 86: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

79

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tabel 5.1

Tujuan, sasaran , Strategi dan Kebijakan

VISI : Dengan Iman dan Taqwa Kita Wujudkan Kota Banjar yang Bersih Pemerintahannya, Sejahtera Masyarakatnya, Asri Lingkungannya Menuju Banjar Agropolitan

MISI - 1 : Meningkatkan Penyelenggaraan Pemerintahan yang Profesional dan Akuntabel

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

1. Meningkatkan kualitas tata kelola

pemerintahan Dispora

1. Meningkatnya akuntabilitas

kinerja dan keuangan Dispora

1. Peningkatan Kualitas

Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah dan Keuangan

a. Peningkatan kualitas perencanaan, LaporanAkuntabilitas

Kinerja Instansi Pemetrintah dan Laporan Keuangan

b. Peningkatan kapasitas SDM Aparatur

c. Optimalisasi evaluasi kinerja dan pelaksanaan anggaran

MISI – 6 : Meningkatkan potensi dan daya saing daerah

1. Meningkatkan peran dan partisipasi

pemuda dalam pembangunan Kota

Banjar

1. Meningkatnya peran dan partisipasi

pemuda dalam pembangunan

Kota Banjar

1. Peningkatan Pengembangan,

pemberdayaan dan penyadaran

pemuda

a. Peningkatan keserasian dan kebijakan kepemudaan

b. Peningkatan potensi pemuda dalam kewirausahaan,

kepemimpinan dan kepeloporan

c. Peningkatan Pembinaan Pemuda dan Organisasi

Kepemudaan

d. Pengembangan Pendidikan kepramukaan

e. Peningkatan sarana dan prasarana kepemudaan

f. Perlindungan generasi muda terhadap bahaya

penyalahgunaan napza, minuman keras, penyebaran

penyakit HIV/AIDS, dan penyakit menular seksual

dikalangan pemuda

Page 87: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

80

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

1. Meningkatkan aktifitas olahraga

untuk menumbuhkan budaya dan

prestasi keolahragaan Kota Banjar

2. Meningkatnya partisipasi

masyarakat berolahraga dan

Prestasi Olahraga Kota Banjar

ditingkat Propinsi Jawa Barat

1. Peningkatan partisipasi

masyarakat dalam kegiatan

olahraga:

a. Peningkatan peran pemerintah dan swasta maupun media

massa dalam pembudayaan kegiatan olahraga

b. Pembinaan dan pengembangan olahraga pendidikan,

olahraga rekreasi dan olahraga layanan khusus;

c. Pemberdayaan masyarakat yang berperan sebagai sumber,

pelaksana, tenaga sukarela, penggerak, pengguna hasil,

dan/atau pelayanan kegiatan olahraga;

d. Peningkatan akses dan partisipasi masyarakat secara lebih

luas dan merata untuk meningkatkan kesehatan dan

kebugaran jasmani

2. Peningkatan prestasi olahraga

Kota Banjar di tingkat wilayah,

propinsi dan Nasional

a. Pengembangan kebijakan dan manajemen olahraga

dalam upaya mewujudkan penataan sistem pembinaan

b. Penyelenggaraan kejuaraan keolahragaan secara

berjenjang dan berkelanjutan;

c. Penguatan pembinaan dan pengembangan olahragawan

andalan;

d. Peningkatan kualitas dan kuantitas prasarana dan sarana

olahraga

e. Pengembangan sistem dan penghargaan dalam

meningkatkan kesejahteraan atlet, pelatih, dan tenaga

keolahragaan

3. Meningkatkan aktifitas pariwisata

dalam rangka meningkatkan PAD

Kota Banjar

1. Meningkatnya jumlah kunjungan

Wisatawan

1. Pembangunan Produk Wisata

/Destinasi Wisata Kota Banjar

a. Perancangan kawasan strategis pariwisata Kota Banjar,

melalui Pembangunan Rest Area Terintegrasi Lintas

Kabupaten dan Provinsi di titik perbatasan Kota Banjar

b. Pembangunan kawasan wisata perkotaan berbasis budaya

Sunda (Seni, kuliner)

c. Pengembangan dan penataan wisata alam dan buatan

d. Fasilitasi Pembangunan Desa Wisata

Page 88: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

81

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

2. Pengembangan Pasar dan

Pemasaran

a. Peningkatan citra pariwisata Kota Banjar melalui

promosi secara offline maupun online

b. Diversifikasi produk pariwisata

c. Peningkatan segmen pasar pariwisata

3. Pengembangan Industri

Kepariwisataan

a. Peningkatan efektifitas kemitraan dan koordinasi antar

pelaku usaha pariwisata

b. Peningkatan dukungan/kesadaran dari komunitas dan

stakeholder

c. Pengembangan/Sertifikasi Industri

4. Pengembangan Kelembagaan a. Penyusunan regulasi /kebijakan kepariwisataan

b. Penguatan Organisasi Kepariwisataan

c. Peningkatan Kapasitas dan kapabilitas SDM Pariwisata

d. Peningkatan kerjasama lintas sektoral

Page 89: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

82

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Perumusan program dan kegiatan yang ditetapkan dalam perencanaan

strategis Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata sangat berperan dalam

mencapai tujuan dan sasaran organisasi.

Pada pelaksanaannya perumusan program dan kegiatan tidak lepas dari

dukungan regulasi, kapasitas organisasi, informasi, analisis kebutuhan daerah

melalui musyawarah perencanaan pembangunan, komitmen pemerintah dalam

pelaksanaan pelayanan setiap bidang urusan pemerintahan di daerah. Dengan

mengacu pada strategi dan arah kebijakan organisasi, berikut ini dijabarkan

rencana program dan kegiatan serta pendanaan tahun 2018 – 2023.

6.1 Program, Kegiatan dan Kelompok Sasaran

Pada implementasinya rencana strategis dilaksanakan melalui

program dan kegiatan yang meliputi :

1) Program Perangkat Daerah

Yaitu program kegiatan yang terpadu yang dilaksanakan oleh

Dinas Pemuda, Olah Raga dan Pariwisata ataupun dalam rangka

kerjasama dengan masyarakat guna mencapai sasaran yang

ditetapkan pada tingkat satuan kerja

2) Program Lintas Perangkat Daerah

Yaitu program kegiatan yang terpadu yang dilaksanakan oleh

Dinas Pemuda, Olah raga dan Pariwisata dengan mengikutsertakan

mitra perangkat daerah yang terlibat baik koordinator maupun

pertanggungjawaban

Adapun program dan sasaran kinerja bidang Kepemudaan,

Keolahragaan dan Kepariwisataan untuk mendukung pembangunan

BAB VI

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA

PENDANAAN

Page 90: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

83

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

daerah dalam kurun waktu 2018 s/d 2023 meliputi 15 program dan 66

Kegiatan yaitu :

6.1.1 Bidang Pemuda

Dalam pelaksanaan pelayanan kepemudaan program kegiatan

diarahkan untuk pelaksanaan pengembangan, penyadaran dan

pemberdayaan, melalui :

1) Program Pengembangan dan Keserasian Kebijakan Pemuda

Program dan kegiatan diarahkan untuk penerbitan dan

pelaksanaan peraturan kebijakan berkaitan dengan

penyelenggaraan pelayanan kepemudaan.

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- persentase peraturan yang diterbitkan dan dilaksanakan

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Penyusunan Peraturan perundang-undangan tentang

kepemudaan

b. Peningkatan kerjasama kemitraan dalam kepemudaan

Kelompok sasaran kegiatan adalah:

- Aparatur, organisasi kepemudaan, swasta, Masyarakat

2) Program Peningkatan Peran Serta Kepemudaan

Program dan kegiatan dilaksanakan dalam upaya peningkatan

potensi kepemudaan dalam kepemimpinan, kepeloporan dan

kebangsaan untuk mewujudkan pemuda yang inovatif, kreatif,

berkarakter dan berjiwa kepemimpinan.

Page 91: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

84

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Prosentase organisasi pemuda yang aktif

- Prosentase Pemuda Pelopor

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pembinaan Organisasi Kepemudaan

b. Pemuda Pelopor

c. Pertukaran Pemuda Antar Daerah

d. Pendidikan dan Pelatihan Dasar Kepemimpinan

e. Penyelenggaraan Lomba Kreasi Baris Berbaris

f. Penyelenggaraan Kegiatan Gladian Pemimpin Regu

g. Penyelenggaraan Kegiatan Karang Pamitran

h. Penyelenggaraan HUT Pramuka

i. Perkemahan Bakti Wirakarya

j. Pelatihan dan Pembentukan PASKIBRAKA dan Pasukan 45

Kota Banjar

k. Pengembangan ESQ Generasi Millenial Kota Banjar

l. Pemuda Kreatif

m. Fasilitasi penyelenggaraan kegiatan Kabiza Festival

n. Penyuluhan Pencegahan Penggunaan NAFZA Dikalangan

Generasi Muda

o. Sosialisasi Kota Layak Pemuda

p. Pelatihan Generasi Millenial Anti Narkoba

q. Monitoring Evaluasi dan Pelaporan

Kelompok sasaran adalah:

- Aparatur, organisasi kepemudaan, swasta, Masyarakat

Page 92: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

85

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

3) Program Peningkatan Upaya Penumbuhan kewirausahaan

dan Kecakapan Hidup Pemuda

program dan kegiatan dilaksanakan dalam upaya

meningkatkan kemandirian pemuda melalui peningkatan

pengetahuan dan keterampilan pemuda dalam kewirausahaan

berbasis media digital dan komputerisasi.

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Persentase Wirausaha Muda

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pelatihan Kewirausahaan Bagi Pemuda

b. Pelatihan e- Commerce Pemuda

Kelompok sasaran adalah:

- Pemuda/Generasi Muda Kota Banjar

6.1.2 Bidang Olahraga

Dalam pelayanan keolahragaan program kegiatan diarahkan untuk

melaksakan kebijakan peningkatan pembinaan dan

pemasyarakatan olahraga yang didukung oleh sumber daya

manusia olahraga yang profesional, mengikutsertakan peran aktif

masyarakat dlam kegiatan keolahragaan serta ketersediaan

sarana prasarana keolahragaan yang memadai, yang

diimplementasikan melalui :

1) Program Pengembangan Kebijakan dan Manajemen Olah

Raga

Program dan kegiatan diarahkan untuk penerbitan peraturan

atau regulasi berkaitan dengan penyelenggaraan pelayanan

Page 93: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

86

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

maupun kerjasama kemitraan keolahragaan, pembinaan

organisasi keolahragaan

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Persentase kebijakan yang diterbitkan dan dilaksanakan

- Persentase Pelatih Olahraga Bersertifilat

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Penyusunan Rancangan Peraturan tentang Keolahragaan

b. Pembinaan manajemen Organisasi Olahraga

c. Pelatihan Tenaga Olahraga Berlisensi

Kelompok sasaran kegiatan adalah:

Aparatur, organisasi olahraga, Atlet, tenaga keolahragaan

2) Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olah Raga

Program dan kegiatan dilaksanakan dalam upaya

meningkatkan partisipasi masyarakat dalam berolahraga serta

peningkatan prestasi olah raga Kota Banjar pada tingkat

regional, Nasional maupun internasional. Melalui kegiatan

pembinaan organisasi keolahragaan, atlet dan tenaga

keolahragaan dan kegiatan olahraga masyarakat.

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Persentase pembinaan atlet muda

- Jumlah kegiatan olahraga

Page 94: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

87

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Penyelenggaraan HAORNAS

b. Penyelenggaraan Olahraga Masyarakat

c. Festival OLahraga Rekreasi dan Tradisional

d. Penyelenggaraan Gala Desa

e. Pembinaan Olahraga Renang Unuk Siswa SD dan SMP

f. Penyelenggaraan kegiatan olahraga Penyandang Disabilitas

g. Penyelenggaraan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA)

h. Penyelengaraan Pekan Olahraga Pemerintah Daerah

(PORPEMDA)

i. Penyelenggaraan Pekan Olahraga Daerah Perbatasan Jawa

Barat – Jawa Tengah

j. Pembinaan Atlet Berprestasi

k. Pekan Olahraga Pelajar Tingkat Kota Banjar

l. Monitoring Evalusasi dan Pelaporan

m. Fun Gane At Car Free Day

n. Patroman 10K Fun Run

o. Pekan Olahraga Pesantren

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Masyarakat umum, atlet, tenaga keolahragaan, Cabang

Olahraga dan Klub Olahraga

3) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga

Program dan kegiatan dilaksanakan dalam upaya membangun

dan menata sarana dan prasarana olahraga sehingga dapat

dimanfaatkan keberfungsiannya secara optimal dan memadai

sesuai kebutuhan untuk mendukung penyelenggaraan

kegiatan keolahragaan.

Page 95: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

88

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Prosentase sarana dan prasarana yang dikelola dinas

dalam kondisi baik dan dimanfaatkan

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pengadaan sarana dan prasarana olahraga

b. Penataan lapangan sepak bola luar pada kawasan Sport

Center

c. Penataan lapangan Olahraga di Desa Cibeureum

d. Pembuatan DED pembangunan Wisma Atlet pada Kawasan

Sport Center Kota Banjar

e. Pembuatan DED pembangunan Tribun Stadion pada

Kawasan Sport Center Kota Banjar

f. Pembuatan DED pembangunan GOR Gala Tangkas

g. Pembangunan wisma atlet pada Kawasan sport center Kota

Banjar

h. Pembangunan Tribun Stadion pada Kawasan Sport Center

i. Pembangunan GOR Gala Tangkas

j. Revitalisasi GOR Tenis indoor pada Kawasan Sport Center

k. REvitalisasi GOR Multifungsi

l. Revitalisasi GOR Basket Indoor Bappeda di Kelurahan

Hegarsari

Kelompok sasaran kegiatan adalah aparatur, masyarakat dan

atlet Kota Banjar

Page 96: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

89

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

6.1.3 Bidang Pariwisata

Dalam pelayanan kepariwisataan program kegiatan untuk

melaksanakan arah kebijakan pengembangan pariwisata yang

meliputi pengembangan destinasi/produk pariwisata,

pengembangan pasar dan pemasaran pariwisata, pengembangan

industry pariwisata dan pengembangan kelembagaan pariwisata,

yang meliputi :

1) Program Pengembangan Destinasi Pariwisata

Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana

Induk Pembangunan Pariwisata Kota Banjar

Penyusunan DED Kawasan Situ Leutik

Penataan Kawasan Situ Leutik

Penyusunan DED Pengembangan Destinasi Wisata Sungai

Citanduy

Wisata Air Citanduy

Penataan Taman Kawasan Sport Center

2) Program Pengembangan pemasaran pariwisata

Promosi Kepariwisataan

Penyelenggaraan Pagelaran dalam event kepariwisataan

tingkat propinsi

Pesta Rakyat Kota Banjar

Festival Citanduy

Banjar Otomotif Party (BOP)

Pasanggiri Mojang Jajaka

Festival Pesantren

Patroman Fun Bike

Page 97: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

90

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

3) Program Pengembangan Kemitraan

a. Peningkatan peran serta Masyarakat dalam pengembangan

Kemitraan Pariwisata

b. Pembinaan Pelaku Usaha Ekonomi Kreatif

4) Program Pengembangan Pariwisata

Dalam pelayanan kepariwisataan program kegiatan diarahkan

untuk pelaksanaan pengembangan kepariwisataan dalam

rangka meningkatkan kunjungan wisatawan,

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Jumlah event kepariwisataan

- Jumlah destinasi wisata yang dipromosikan

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program

di dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Promosi Kepariwisataan

b. Penyelenggaraan Pagelaran dalam event kepariwisataan

tingkat propinsi

c. Pesta Rakyat Kota Banjar

d. Festival Citanduy

e. Banjar Otomotif Party (BOP)

f. Pasanggiri Mojang Jajaka

g. Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang

Rencana Induk Pembangunan Pariwisata Kota Banjar

h. Penyusunan DED Kawasan Situ Leutik

i. Penataan Kawasan Situ Leutik

j. Penyusunan DED Pengembangan Destinasi Wisata Sungai

Citanduy

k. Wisata Air Citanduy

Page 98: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

91

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

l. Penataan Taman Kawasan Sport Center

m. Peningkatan peran serta Masyarakat dalam pengembangan

Kemitraan Pariwisata

n. Pembinaan Pelaku Usaha Ekonomi Kreatif

o. Pengadaan Sarana Penunjang Kepariwisataan

p. Festival Pesantren

q. Patroman Fun Bike

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Aparatur, pelaku usaha pariwisata, Komunitas

Kepariwisataan dan masyarakat

Disamping program kegiatan urusan OPD diatas juga didukung

program dan kegiatan penunjang dalam rangka peningkatan pengelolaan

tata laksana dinas melalui peningkatan akuntabilitas Dinas, Adapun

program dan kegiatan yang dilaksanakan sebagai berikut :

1) Program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Skor perencanaan kinerja

- Skor pengukuran kinerja

- Skor Pelaporan Kinerja

- Skor Capaian Kinerja

- Skor Evaluasi internal

- Cakupan kesesuaian laporan keuangan dengan SAP

- Prosentase RKA yang dilengkapi dengan GAP dan GBS

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program di

dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

Page 99: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

92

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

a. Penyusunan Laporan Capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja

SKPD

b. Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun SKPD

c. Penyusunan Perencanaan Anggaran SKPD

d. Penyusunan Rencana Strategis

e. Pengelolaan Website Dispora

f. Penyusunan Laporan Mutasi Barang

g. Pendataan potensi kepemudaan, keolahragaan dan

kepariwisataan

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Program dan Kegiatan Dinas

2) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Cakupan Layanan administrasi Perkantoran

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program di

dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Penyediaan jasa surat menyurat

b. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

c. Penyediaan jasa jaminan barang milik daerah

d. Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas

operasional

e. Penyediaan jasa kebersihan kantor

f. Penyediaan Alat Tulis Kantor

g. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

h. Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan

kantor

i. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

j. Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

k. Penyediaan makanan dan minuman

Page 100: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

93

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

l. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

m. Penyediaan jasa tenaga pendukung administrasi /teknis

perkantoran

n. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

o. Penyediaan Jasa Keamanan Kantor

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Aparatur

3) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Persentase jumlah sarana dan prasarana aparatur dalam

kondisi Baik

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program di

dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pengadaan Kendaraan Operasional

b. Pengadaan Mebeulair

c. Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan kantor

d. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas operasional

e. Pemeliharaan rutin/berkala mebeulair

f. Pemeliharaan rutin berkala peralatan dan perlengkapan kantor

g. Pemeliharaan gedung kantor

h. Pemeliharaan kawasan pusat olahraga kota banjar

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Sarana dan Prasarana Kantor

Page 101: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

94

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

4) Program peningkatan disiplin Aparatu

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Cakupan pegawai berpakaian dinas sesuai dengan ketentuan

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program di

dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya

b. Pengadaan pakaian khusus hari hari tertentu

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Aparatur

5) Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Untuk mengukur tingkat keberhasilan program ditandai dengan

indicator :

- Persentase pegawai memiliki kompetensi teknis sesuai bidang

tugasnya

Dalam upaya mencapai target indicator pelaksanaan program di

dukung melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Bimbingan teknis/workshop/ kursus-kursus /pelatihan/ seminar/

sosialisasi

Kelompok sasaran kegiatan adalah :

- Aparatur

6.2 Pendanaan

Rencana Pelaksanaan Program dan kegiatan untuk mewujudkan

sasaran dan tujuan strategis organisasi guna mendukung pembangunan

Kota Banjar dalam bidang urusan pemerintahan kepemudaan dan olahraga

Page 102: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

95

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

serta urusan pariwisata, didukung oleh anggaran yang bersumber dari

APBD Kota, APBD Propinsi dan APBN atau sumber anggaran lainnya.

Untuk lebih rincinya rencana program, kegiatan dan pendanaan

perangkat daerah bidang kepemudaan, olahraga dan pariwisata tahun

2019 -2023 adalah sebagaimana tertuang pada tabel 6.1 berikut :

Page 103: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

120

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

7.1 Indikator Kinerja yang mengacu pada RPJMD Kota Banjar

Dalam rangka terwujudnya Visi dan Misi Kota Banjar, Dinas Pemuda

Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar berkomitmen untuk mendukung

pencapaian sasaran dan Tujuan RPJMD Kota Banjar yang tertuang pada

Misi- 1 dan Misi – 6.

Adapun indikator-indikator kinerja dari Dinas Pemuda Olah Raga dan

Pariwisata yang mengacu pada tujuan dan sasaran RPJMD , adalah

sebagai berikut :

Tabel 7.1

Indikator Perangkat Daerah yang mengacu pada tujuan dan Sasaran RPJMD

No Indikator

Kondisi

Kinerja

pada awal

periode

RPJMD

Satuan Target Capaian Setiap tahun

Kondisi

Kinerja

pada

Akhir

Periode

RPJMD

2018 2019 2020 2021 2022 2023

1. Tujuan :

Nilai AKIP Dispora

N.A %

65

69

70

71

72

72

1.1 Sasaran :

Nilai AKIP Dispora

NA

%

65

69

70

71

72

72

2. Tujuan :

Prosentase Kenaikan Nilai PAD

N.A

%

5

5

5

5

5

5

2.1 Sasaran: Kunjungan

Wisatawan

152.682

orang

250.000

260.000

270.000

280.000

290.000

290.000

Berdasarkan tabel diatas ada 2 tujuan dan sasaran Dinas Pemuda

Olahraga dan Pariwsata yang mengacu pada RPJMD Kota Banjar.

BAB VII

KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN

Page 104: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

121

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Tujuan yang pertama berkaitan dengan tujuan yang mendukung

pencapaian reformasi birokrasi Kota Banjar yang salah satunya ditandai

dengan nilai akuntabilitas kinerja Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata.

Untuk tujuan yang kedua adalah tujuan yang mendukung Banjar

menjadi daerah tujuan wisata, yang ditandai dengan prosentase kenaikan

PAD Sektor pariwisata dan jumlah kunjungan wisatawan Kota Banjar.

Page 105: KATA PENGANTAR...KATA PENGANTAR ii Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023 pihak yang berkepentingan, sebagai bahan informasi untuk dapat melaksanakan kebijakan program pada

122

Renstra DISPORA Kota Banjar Tahun 2018 - 2023

Rencana Strategis Dinas pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Banjar

Tahun 2018 – 2023 disusun guna memenuhi amanat Undang-Undang Nomor 25

Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, Undang-

Undang Nomor 40 Tahun 2009 tentang Kepemudaan, Undang-Undang Nomor 3

Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan dan Undang-Undang Nomor 10

Tahun 2009 tentang Kepariwisataan, serta mengacu pada RPJMD Kota Banjar

Tahun 2018 – 2023.

Rencana Strategis mengandung tujuan, sasaran, kebijakan dan program

yang harus diimplementasikan oleh seluruh jajaran organisasi dalam rangka

pencapaian tujuan dan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Dinas Pemuda Olah

Raga dan Pariwisata.

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Pemuda Olah Raga dan Pariwisata

Tahun 2018 - 2023 menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja

Tahunan, yang juga digunakan sebagai dasar evaluasi dan laporan pelaksanaan

atas kinerja tahunan.

Dengan mengintegrasikan berbagai sumber daya yang dimiliki serta

dengan mendayagunakan dan memanfaatkan data kepemudaan, keolahragaan

maupun kepariwisataan yang memadai, maka penyusunan Renstra diharapkan

mampu mengantisipasi sekaligus menjawab tuntutan perkembangan lingkungan

strategis baik di intern dinas maupun di lingkup Kota dan nantinya akan menjadi

pendukung perencanaan disemua sector pembangunan di Kota Banjar.

Akhirnya dengan tersusunnya Renstra Dinas Pemuda Olah Raga dan

Pariwisata semoga dapat bermanfaat bagi semua pihak, dan mampu mendorong

pencapaian visi Kota Banjar tahun 2018 - 2023

BAB VIII

PENUTUP