kartu-soal-uam-fiqih-2010

download kartu-soal-uam-fiqih-2010

of 50

description

kartu

Transcript of kartu-soal-uam-fiqih-2010

DOKUMEN NEGARA

Kartu Soal UM Fiqih UTAMA

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S.AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASABentuk Tes

:Pilihan GandaKOMPETENSI DASAR :

Memahami hukum Islam tentang Haji dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Haji dan UmrohHaji merupakan rukun Islam yang ke lima. Ibadah haji wajib dilakukan bagi setiap orang Islam yang mampu. Firman Allah yang menjadi dasar hukum diwajibkannya ibadah haji adalah

A. ... : B. ... C. ... D. ... E. ...

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian dan dasar hukum ibadah Haji

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Memahami hukum Islam tentang Haji dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Haji dan UmrohRukun haji adalah perbuatan yang wajib dilakukan, apabila ditinggalkan maka hajinya tidak sah. Berikut ini yang merupakan rukun ibadah haji adalah

A. Ihram, wukuf Arofah, jumrah, mabit Muzdalifah, mabit Mina, dan tertib

B. Ihram, miqat, sai, jumrah, mabit Mina, dan tawaf wada, dan tertib

C. Ihram, miqat,wukuf di Arofah, sai, tahalul, tawaf wada, dan tertib

D. Ihram, wukuf Arofah, tawaf ifadah, sai, tahalul, dan tertib

E. Ihram, wukuf Arofah, tawaf ifadah, sai, tawaf wada, dan tertib

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan syarat dan rukun ibadah haji

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Memahami hukum Islam tentang Haji dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Haji dan UmrohBanyak hikmah yang dapat dipetik dari ibadah haji. Berikut ini yang merupakan hikmah ibadah haji adalah

A. Melatih sifat susah menjadi senang

B. Meningkatnya status social di tengah masyarakat

C. Mendapatkan apa yang diminta

D. Mengandung nilai spiritual yang sangat agung

E. Menerima keberkahan sehingga menjadi lebih kaya

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan hikmah pelaksanaan ibadah haji

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan perundang-undangan tentang haji

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Haji dan UmrohHal-hal yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 17 tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji diantaranya

A. Barang bawaan

B. Bank yang ditunjuk

C. Jumlah kain ikhromD. Usia calon jamaah

E. Ukuran tas yang dibawa

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan ketentuan perundang-undangan tentang haji

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Mempraktekan pelaksanaan haji sesuai ketentuan perundang-undangan tentang haji.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Haji dan UmrohSalah satu rukun haji adalah wukuf di padang Arafah pada tanggalA. 9 Zulhijah sampai terbit fajar tanggal 11 Zulhijah

B. 9 Zulhijah sampai tenggelamnya matahari pada hari Nahar

C. 9 Zulhijah setelah matahari tergelincir sampai terbit fajar pada hari nahar

D. 9 Zulhijah setelah matahari tergelincir sampai terbit fajar 11 Zulhijah

E. 9 Zulhijah setelah matahari tergelincir sampai terbit fajar tanggal 13 Zulhijah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan cara-cara pelaksanaan ibadah haji dan umroh

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan aturan Islam tentang jual beli dan hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Jual beliIslam memperbolehkan seseorang melakukan jual beli. Hal tersebut dapat dilihat pada Firman Allah SWT berikut ini

A. ... B. C. D. E.

INDIKATOR SOAL :

Menuliskan dasar hukum jual beli

Tanggal : 7 April 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan aturan Islam tentang jual beli dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Jual beliIslam tidak memperkenankan jual beli garar. Sebab jual beli ini dapat mengecewakan pembeli karena

A. Dikhawatirkan tidak ada barangnya

B. Barangnya yang najis dan terkena najis

C. Barang yang tidak jelas

D. Jual beli yang mengandung kesamaran

E. Jual beli sesuatu yang belum dipegang

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan jenis-jenis jual beli yang dilarang

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan aturan Islam tentang Khiyar.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

KhiyarAhmad menjual hand phone-nya pada Iqbal. Ahmad berkata bahwa hand phone ini saya jual dengan harga Rp1.250.000,00, tapi harga ini hanya berlaku untuk dua hari saja. Ahmad sengaja memberi waktu pada Iqbal untuk memikirkan hal ini agar tidak menyesal di kemudian hari. Ahmad melakukan jual beli barang ini menganut

A. Hukum khiar aibiB. Hukum khiar majelisC. Hukum khiar syarat

D. Hukum Musaqah

E. Hukum Muzaroah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan macam-macam khiyar

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan aturan Islam tentang musaqoh, muzaroah, mukhobaroh dan hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Musaqoh, muzaroah, mukhobarohAkad mukhabarah dan muzaroah adalah jenis-jenis muamalah yang sering terjadi di tengah masyarakat. Perbedaan antara keduanya adalah.

A. Pada akad mukhabaroh dijelaskan bagian hasil untuk penggarap sedang Muzaroah tidakB. Pada akad muzaroah penggarap menyediakan benih sedang pada akad mukhabaroh tidakC. Pada akad mukhabaroh penggarap menyediakan benih sedang pada akad muzaroah tidakD. Pada akad mukhabaroh pemilik wajib mengeluarkan zakat sedang pada akad muzaroah tidak

E. Pada akad muzaroah penggarap wajib mengeluarkan zakat sedang pada akad mukhabaroh tidak

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan perbedaan antara musaqoh, muzaroah, mukhobaroh

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan aturan Islam tentang syirkah dan hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

SyirkahSyirkah adalah kerjasama dua orang atau lebih untuk mendayagunakan harta yang mereka miliki secara bersama-sama dimana untung dan ruginya ditanggung bersama. Hikmah dari syirkah adalah

A. Menggalang kerjasama saling menguntungkan antara pihak-pihak yang bersyirkah

B. Memberikan pelajaran agar berhati-hati terhadap harta milik orang-orang yang bersyirkahC. Bisa memonopoli dunia perdagangan sejenis lewat bersyirkahD. Menumbuhkan kemakmuran untuk golongannya sendiriE. Dapat meraup bunga sebesar-besarnya dari akumulasi modal orang-orang yang bersyirkah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan hikmah dilaksanakannya syirkah

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum pembunuhan dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

PembunuhanA. Pembunuhan merupakan perbuatan manusia yang menyebabkan hilangnya nyawa seseorang. Islam melarang orang melakukan pembunuhan melainkan dengan suatu alasan yang benar. Hal ini dapat dilihat dalam firman Allah SWT berikut iniB. C. D. E. F.

INDIKATOR SOAL :

Menuliskan dasar hukum dilarangnya pembunuhan

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum pembunuhan dan hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

PembunuhanBerikut ini yang termasuk pembunuhan seperti sengaja (qotlu syibhilamdi) adalah

A. Melempar dengan sebutir kerikil dan menyebabkan yang dilempar mati

B. Seseorang terjatuh dan menimpa bayi hingga mati

C. Pemburu membidik binatang buruan dan menyasar mengenai seseorang hingga orang tersebut mati

D. Menembak mati seseorang yang disangka musuh dalam peperangan ternyata teman sendiriE. Pembunuhan dengan menggunakan pedang atau senapan yang sudah terencana

INDIKATOR SOAL :

Mengklasifikasikan macam-macam pembunuhan

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang qishosh dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

QishoshJika seluruh masyarakat kampung melakukan penganiayaan secara dholim terhadap seseorang sampai meninggal dunia maka menurut sahabat Umar bin Khottob hukumannya adalahA. Seluruh masyarakat wajib membayar diyat

B. Seluruh masyarakat wajib membayar kifarat

C. Seluruh masyarakat wajib membayar diyat dan kifarat

D. Seluruh masyarakat diqishos semuanya

E. Meng-qishos sebagian orang yang mengakibatkan kematian

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pembunuhan yang dilakukan oleh massa

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang Diyat dan Kifarat beserta hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

DiyatDiyat adalah sejumlah harta yang wajib diberikan oleh pihak pelaku pembunuhan kepada keluarga yang dibunuh. Bentuk diyat mughalladhoh adalah denda dengan cara membayar 100 ekor unta, yang terdiri dariA. 30 ekor unta hiqqoh, 40 ekor unta jadzaah, dan 30 ekor unta khilfahB. 40 ekor unta hiqqoh, 30 ekor unta jadzaah, dan 30 ekor unta khilfahC. 30 ekor unta hiqqoh, 30 ekor unta jadzaah, dan 40 ekor unta khilfahD. 40 ekor unta hiqqoh, 20 ekor unta jadzaah, dan 40 ekor unta khilfah

E. 40 ekor unta hiqqoh, 40 ekor unta jadzaah, dan 20 ekor unta khilfah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan macam-macam Diyat

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang Diyat dan Kifarat beserta hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

KifaratDenda yang wajib dibayar oleh seseorang karena telah melakukan perbuatan yang dilarang oleh Allah SWT dinamakanA. Diyat mugholladhoh

B. Diyat Mukhofafah

C. Diyat

D. Kifarat

E. Qishosh

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian dan dasar hukum Kifarat

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam dan hikmahnya.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pernikahan dalam IslamSuatu akad untuk menghalalkan hubungan jasmaniah antara laki-laki dan perempuan dalam Islam disebut denganA. Nikah

B. Ijab kabul

C. MaharD. Walimatur Ursy

E. Khitbah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian pernikahan dalam Islam

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum perkawinan dalam Islam dan hikmahnya

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pernikahan dalam IslamMahram adalah wanita yang haram untuk dinikahi. Ada dua jenis mahrom yaitu mahram muabbad dan mahran ghoiru muabbad. Wanita yang termasuk dalam mahram muabbad adalahA. Ibu, anak perempuan dan saudara perempuan

B. Wanita yang masih dalam masa iddahC. Wanita yang dipoligami lebih dari empat orang

D. Wanita yang berbeda agamaE. Wanita yang masih dalam talak raji

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan mahram dalam pernikahan Islam

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan perkawinan menurut perundang-undangan di Indonesia

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pernikahan dalam IslamPernukahan di negara Indonesia diatur dalamA. UU RI Nomor 1 Tahun 1973 dan PP Nomor 9 Tahun 1975B. UU RI Nomor 1 Tahun 1974 dan PP Nomor 9 Tahun 1975C. UU RI Nomor 1 Tahun 1974 dan PP Nomor 9 Tahun 1976D. UU RI Nomor 2 Tahun 1973 dan PP Nomor 9 Tahun 1975

E. UU RI Nomor 2 Tahun 1975 dan PP Nomor 9 Tahun 1976

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan ketentuan perkawinan menurut perundang-undangan di Indonesia

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan perkawinan menurut perundang-undangan di Indonesia

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pernikahan dalam IslamIslam memberi kesempatan pada lelaki yang ingin meminang untuk melihat perempuan yang hendak dipinangnya hanya sebatas wajah dan dua telapak tangan. Hukum melihat wanita yang akan dipinangnya tersebut adalah

A. Wajib

B. Makruh

C. Haram

D. Sunah

E. Mubah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan hukum melihat perempuan yang akan dinikahi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan perkawinan menurut perundang-undangan di Indonesia.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pernikahan dalam IslamIddah adalah masa menunggu bagi wanita yang dicerai atau ditinggal mati suaminya untuk memungkinkan nikah lagi dengan laki-laki lain. Masa iddah bagi wanita yang dicerai suaminya bila tidak dalam keadaan hamil adalahA. Sebelum dicampuri, maka ia tidak punya iddah

B. Sebelum dicampuri, maka masa iddahnya 4 bulan 10 hari

C. Sesudah dicampuri, maka ia tidak punya iddah

D. Sebelum dicampuri, maka masa iddahnya tiga quru

E. Sesudah dicampuri, maka masa iddahnya tiga bulan

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan ketentuan masa iddah bagi wanita yang dicerai suaminya

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum waris dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

WarisanAllah mensyari'atkan bagimu tentang harta warisan untuk anak-anakmu. Allah mengatakan bahwa bahagian seorang anak lelaki sama dengan bagahian dua orang anak perempuan. Hal ini dapat dilihat pada

A. Surah An-Nisa ayat 7

B. Surah An-Nisa ayat 8

C. Surah An-Nisa ayat 9

D. Surah An-Nisa ayat 10

E. Surah An-Nisa ayat 11

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian dan dasar hukum warisan dalam Islam

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum waris dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Ahli warisSeseorang berhalangan waris mewarisi disebabkan oleh

A. Hubungan nasab, pernikahan yang sah, wala, dan kesamaan agama

B. Hubungan nasab, budak, beda agama, dan mati secara bersama

C. Pembunuh, budak, kesamaan agama, dan mati secara bersama

D. Pembunuh, budak, beda agama, dan wala

E. Pembunuh, budak, beda agama, dan mati secara bersama

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan sebab-sebab dan halangan waris mewarisi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan hukum waris dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Ahli warisDzawil Furudl adalah orang-orang yang mendapat bagian tertentu. Di antara Dzawil Furudl yang mendapatkan setengah bagian adalahA. Suami apabila istri meninggal dan tidak memiliki anak

B. Anak laki-laki apabila seorang diri

C. Anak laki-laki apabila bersama dengan anak perempuan

D. Istri jika suami meninggal dan tidak mempunyai anak

E. Suami apabila istri meninggal dan mempunyai anak

INDIKATOR SOAL :

Mengidentifikasi golongan ahli waris

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menunjukkan cara pelaksanaan waris dan wasiat

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Pembagian warisanSeorang meninggal dunia meninggalkan harta warisan sebesar Rp72.000.000,00 dan ahli warisnya adalah suami, bapak, ibu, anak laki-laki, anak perempuan, saudara laki-laki sekandung. Bagian suami sebesarA. Rp6.000.000,00

B. Rp9.000.000,00

C. Rp10.000.000,00

D. Rp15.000.000,00

E. Rp5.000.000,00

INDIKATOR SOAL :

Mempraktekan tentang cara pelaksanaan pembagian warisan

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan keterkaitan waris dan wasiat

MATERI : Rumusan Butir Soal :

WasiatPerhatikan hal-hal berikut ini:1. Orang yang berwasiat 4. Penerima wasiat

2. Baligh 5. Kehendak sendiri

3. Barang yang diwasiatkan 6. Sighat/akad

Dari hal-hal tersebut di atas, yang termasuk dalam rukun wasiat diantaranya adalahA. 2, 1, 3, dan 4B. 3, 5, dan 6

C. 3, 1, 4 dan 6

D. 3, 2, 5, dan 6

E. 2, 3, 4, dan 5

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan syarat dan rukun wasiat

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan Islam tentang Pemerintahan (khilafah)

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Siyasah SyariyyahSegala kebijakan penguasa dalam rangka mewujudkan kebaikan (maslakhah) dan menolak kehancuran (mafsadat), sekaligus tidak menyalahi prinsip-prinsip syariat. Hal ini adalah pengertian siyasah syariyah menurut pendapat

A. Nasir Ibnu Sayyar

B. Al-Maqrizi

C. Ibnu Taghribirdi

D. Thomas HobbesE. Ibnu Taimiyyah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian tentang siyasah Syariyyah

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan Islam tentang Pemerintahan (khilafah).

MATERI : Rumusan Butir Soal :

KhilafahSumber hukum yang sering dipakai sebagai dasar khilafah dalam Islam tertuang dalam Al-Quran padaA. Surah An-Nisa ayat 59B. Surah An-Nisa ayat 69

C. Surah Al-Baqarah ayat 143

D. Surah Al-Baqarah ayat 144

E. Surah Al-Imron 159

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan dasar hukum dan tujuan khilafah

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ketentuan Islam tentang Pemerintahan (khilafah)

MATERI : Rumusan Butir Soal :

KhilafahPerhatikan hal-hal berikut ini.1. Undang-undang Negara berdasarkan Al-Quran dan Hadits

2. Negara bersifat universal

3. Kedaulatan ada di tangan rakyat di bawah kekuasaan Allah

4. Mengutamakan keadilan dan saling menghormati

5. Menghormati hak azasi manusia

Dari pernyataan tersebut di atas, yang merupakan ciri-ciri negara Islam adalah...

A. 1, 2, dan 3

B. 1, 3, dan 4

C. 1, 3, dan 5

D. 1, 2 dan 5

E. 1, 2 dan 4

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan ciri-ciri Negara Islam

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan Majlis Syuro dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Majlis SyuroA. Majelis syura pada zaman Nabi lebih dikenal dengan nama majelis sahabat sebab Nabi sering bermusyawarah dengan para sahabat dalam menetapkan segala sesuatunya dengan adil. Berikut ini yang merupakan dasar hukum bermusyawarah adalahB. C. . D. E. F.

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian dan dasar hukum majlis syuro

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan Majlis Syuro dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Majlis SyuroMajelis syuro memiliki kewajiban untukA. Memiliki kepribadian yang jujurB. Memiliki ilmu pengetahuan yang luas

C. Memperjuangkan kebenaran dan keadilan

D. Berjiwa ikhlas, dinamis dan kreatif

E. Membuat undang-undang bersama khalifah demi pelaksanaan hukum Allah SWT

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan hak dan kewajiban majlis Syuro

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan ahlul hall iwal Aqdi dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Ahlul halli wal AqdiAhlul halli wal aqdi merupakan sebuah lembaga yang tidak dikenal di zaman Rasulullah. Lembaga ini lebih dikenal dengan nama majelis sahabat. Istilah ini baru muncul pada masa Abbasiyah. Ahlul halli wal aqdi tersebut memiliki karakteristik sebagai berikut...A. Menjalankan tugas keamanan dan pertahananB. Berhak mengeluarkan mosi tidak percaya

C. Berhak membatasi kekuasaan kepala negara

D. Membentuk undang-undang

E. Kesetiaan yang tinggi terhadap agama Islam

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan karakteristik anggota Ahlul halli wal aqdi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan sumber hukum yang disepakati dan yang tidak disepakati ulama

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Sumber hukum IslamDitinjau dari cakupannya sumber hukum Islam terdiri atas kully dan juzi. Berikut yang merupakan sumber hukum Islam kully adalah

A. B. C. D. E.

INDIKATOR SOAL :

Mengklasifikasikan sumber hukum Islam

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan sumber hukum yang disepakati dan yang tidak disepakati ulama

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Sumber hukum IslamSumber hukum Islam yang disepakati oleh empat ulama madzab sebagai sumber utama dalam Islam adalah

A. Al-Quran dan as-sunah

B. Qiyas dan ijma

C. Istihsan dan urf

D. Ijma sahabat dan maslahah mursalah

E. Hadits mursal dan hadits daif

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan sumber hukum yang disepakati dan yang tidak disepakati

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menunjukkan penerapan sumber hukum Islam yang disepakati dan yang tidak disepakati ulama

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Sumber hukum IslamSumber hukum Islam menurut Imam Hanafi adalah

A. Al-Quran, as-sunah, al-ijma, al-qiyas, istihsan, dan urf

B. Al-Quran, as-sunah, al-ijma, dan al-qiyas

C. Al-Quran, sunah Rasul yang sah, al-ijma ahli Madinah, al-qiyas, dan maslahah mursalah

D. Al-Quran, hadist mutawatir, ijma sahabat, hadits mursal, hadits daif, dan al-qiyas

E. Al-Quran, hadist mutawatir, ijma sahabat, hadits mursal, hadits daif, dan al-qiyas

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan beberapa ketentuan sumber hukum yang disepakati oleh empat madzab

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menunjukkan penerapan sumber hukum Islam yang disepakati dan yang tidak disepakati ulama

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Sumber hukum IslamAs-sunah merupakan salah satu sumber hukum dalam Islam. Adapun fungsi sumber hukum as-sunah adalah

A. Menjadi landasan penarikan hukum dalam urf

B. Menggagalkan sumber hukum urf

C. Memperkaya khasanah sumber hukum dalam Islam

D. Menguatkan hukum suatu peristiwa yang telah ditetapkan hukumnya dalam Hadits

E. Menguatkan hukum suatu peristiwa yang telah ditetapkan hukumnya dalam Al-Quran

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan fungsi as-sunnah dalam menetapkan hukum

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan pengertian, fungsi dan kedudukan Ijtihad

MATERI : Rumusan Butir Soal :

IjtihadIjtihad adalah mencurahkan semua kemampuan untuk mendapatkan suatu hukum syari yang amali dari dalil-dalilnya yang tafsiri. Fungsi dari ijtihad ini adalah

A. Memberikan perincian terhadap ayat-ayat Al-Quran yang masih bersifat mujmalB. Memberikan penjelasan terhadap ayat-ayat Al-QuranC. Membelenggu kebebasan berfikir agar tidak keluar dari hukum as-sunah

D. Memberikan kebebasan berfikir kepada umat Islam untuk kembali mengkaji hukum-hukum Islam yang telah lalu agar terhindar dari segala bentuk taklid

E. Memberikan pemahaman sederhana terhadap konsep Al-Quran

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan fungsi dan kedudukan Ijtihad

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan pengertian, fungsi dan kedudukan Ijtihad

MATERI : Rumusan Butir Soal :

IjtihadPerhatikan hal-hal berikut ini:1. Mengetahui hukum syara 4. Memahami bahasa Arab

2. Mengetahui ushul fiqih 5. Memahami budaya setempat3. Ikhas dalam menetapkanDari hal-hal tersebut di atas, yang merupakan syarat melakukan ijtihat adalah

A. 1, 2, dan 3

B. 2, 3 dan 4

C. 3, 4, dan 5

D. 1, 2, dan 4

E. 1, 2, dan 5

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan macam-macam dan syarat melakukan Ijtidad

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan pengertian, fungsi dan kedudukan Ijtihad

MATERI : Rumusan Butir Soal :

IjtihadOrang-orang yang berkemampuan mengijtihadkan seluruh masalah syariat yang hasilnya diikuti dan dijadikan pedoman oleh orang-orang yang tidak sanggup berijtihat. Ijtihat yang mereka lakukan itu semata-mata hasil usahanya sendiri tanpa mencangkok dari pendapat orang lain. Orang-orang yang melakukan ijtihad semacam ini masuk dalam tingkatan

A. Mujtahid fis-sunah

B. Mujtahid fil-Masail

C. Mujtahid fil-Madzab

D. Mujtahid fisy-syari

E. Mujtahid Muqayyad

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan tingkatan-tingkatan mujtahid

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum taklifi dan penerapannya dalam Islam.

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Hukum Taklifi dan hukum WadhiHukum kitab syari yang menuntut menjadikan sesuatu sebagai sebab, syarat, atau penghalang dari sesuatu yang lain adalah merupakan pengertian dari hukumA. TaklifiB. Wadhi C. MutlaqD. Nadb

E. Ibahah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan perbedaan hukum taklifi dan hukum wadhi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum taklifi dan penerapannya dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Hukum Taklifi dan hukum WadhiSalah satu hukum taklifi adalah ijab. Berikut adalah ayat Al-Quran yang memberikan contoh khitab ijab, yaitu

A. B. C. D. E.

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan contoh hukum taklifi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum wadhi dan penerapannya dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Hukum Taklifi dan hukum WadhiHukum wadhi adalah menuntut untuk menijadikan sesuatu sebagai sebab, syarat, atau penghalang dari sesuatu yang lain. Contoh hukum wadhi yang menyebabkan sesuatu menjadi sebab yang lain dapat dilihat dalam firman Allah berikut ini

A. B. C. D. E.

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan contoh hukum wadhi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan hukum taklifi dan penerapannya dalam Islam

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Hukum Taklifi dan hukum WadhiHukum yang menetapkan tuntutan disebut hukum taklifi. Hukum taklifi yang mengandung larangan dan harus dijauhi dinamakan hukumA. Ijab

B. Nadb

C. Syarat

D. Tahrim

E. Karahah

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan macam-macam hukum taklifi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan mahkum bihi (fihi)

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Mahkum bihi dan mahkum alaihiSalah satu syarat syahnya suatu taklif atau pembebanan hukum terhadap mukalaf adalahA. Perbuatan itu adalah perbuatan yang harus dikerjakan

B. Tidak paham terhadap perbuatan yang akan dilakukan

C. Melakukan perbuatan hukum yang bukan menjadi tanggung jawabnya

D. Mukalaf harus mengetahui sumber taklif

E. Mukalaf tidak wajib mengetahui sumber pembebanan hukum

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan syarat-syarat mahkum bihi (fihi)

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan mahkum alaihi

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Mahkum bihi dan mahkum alaihiMenurut ushul fiqih yang dimaksud dengan fih (bih) adalah objek hukum, yakni perbuatan seorang mukalaf yang terkait dengan perintah syari. Sedangkan, mahkum alaih adalahA. Sikap kecakapan bertindak hukum bagi seseorangB. Sikap kecakapan seseorang untuk menerima hak-hak yang menjadi haknyaC. Seseorang mampu melaksanakan tindakan hukum dalam bidangnyaD. Seseorang yang perbuatannya dikenai khitab Allah yang disebut mukalafE. Kecakapan menerima hak bagi seorang anak yang telah lahir ke dunia

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan perbedaan antara mahkum bihi dan mahkum alaihi

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Al-Quran dan sunnah dari segi lafalMelihat al-Quran dan Hadits dari segi lafal, Ulama Hanafiyah membagi lafal dari segi kejelasan terhadap makna menjadi empat bagian. Lafal yang dengan bentuknya sendiri telah menunjukkan makna yang dimaksud oleh asal susunan katanya dan bisa menerima takwil adalah...

A. Lafal Zahir

B. Lafal Mufassar

C. Lafal Muhkam D. Lafal Nas

E. Lafal Nahyu

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan al-Quran dan as-sunnah dilihat dari segi lafal

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Amar dan NahiLafal yang menunjukkan tuntutan untuk melakukan sesuatu disebut A. Nahi

B. Nahyu

C. Zahir

D. Amr

E. Mufassar

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan pengertian amar dan nahyu

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menjelaskan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Amar dan Nahi adalah kaidah-kaidah ushul fiqih yang berkaitan dengan amr yang bermakna...A. Hukum pokok perintah tidak memerlukan pengulangan

B. Hukum pokok perintah menunjukkan wajib

C. Perintah untuk melakukan sesuatu yang bersifat umum

D. Petunjuk nas didahulukan daripada petunjuk zahir

E. Tidak dibenarkan berijtihat dalam masalah adanya nas

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan kaidah-kaidah amar dan nahyu

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menerapkan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Am dan KhasLafadz yang menunjukkan makna yang dapat mencakup seluruh satuan-satuan yang tidak terbatas dinamakan lafadz

A. Khas

B. Am

C. Mutlaq

D. Muqayyad

E. Mantuq

INDIKATOR SOAL :

Menjelaskan perbedaan antara am dan khas

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menerapkan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Mutlak dan Muqoyyad Pada ayat ini terdapat muqayyat yaitu

A. dibatasi B. dibatasi C. dibatasi D. dibatasi E. dibatas

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan contoh-contoh Mutlaq dan Muqoyyad

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KARTU SOALJenis sekolah

:MA

Penyusun

: Hj. Sri Idayatun, S. Ag.

Mata Pelajaran

:Fiqih

Isadur Rofiq, S. AgKelas / Program

:XII / IPA, IPS, BAHASA

Bentuk Tes

:Pilihan Ganda

KOMPETENSI DASAR :

Menerapkan macam-macam kaidah usul fiqih

MATERI : Rumusan Butir Soal :

Mujmal dan Mubayyan adalah bentuk bayan denganA. PerbuatanB. PerkataanC. IsyaratD. DiamE. Meninggalkan perbuatan

INDIKATOR SOAL :

Menyebutkan macam-macam bayan

Tanggal : 7 April 2010 Digunakan untuk : Ujian Madrasah Tahun Pelajaran 2009 / 2010

KUNCI:

A

NO. SOAL:

1

KUNCI:

D

NO. SOAL:

2

KUNCI:

D

NO. SOAL:

3

KUNCI:

A

NO. SOAL:

4

KUNCI:

C

NO. SOAL:

5

KUNCI:

C

NO. SOAL:

6

KUNCI:

D

NO. SOAL:

7

KUNCI:

C

NO. SOAL:

8

KUNCI:

B

NO. SOAL:

9

KUNCI:

A

NO. SOAL:

10

KUNCI:

B

NO. SOAL:

11

KUNCI:

A

NO. SOAL:

12

KUNCI:

D

NO. SOAL:

13

KUNCI:

C

NO. SOAL:

14

KUNCI:

D

NO. SOAL:

15

KUNCI:

A

NO. SOAL:

16

KUNCI:

A

NO. SOAL:

17

KUNCI:

B

NO. SOAL:

18

KUNCI:

D

NO. SOAL:

19

KUNCI:

A

NO. SOAL:

20

KUNCI:

C

NO. SOAL:

21

KUNCI:

E

NO. SOAL:

22

KUNCI:

A

NO. SOAL:

23

KUNCI:

B

NO. SOAL:

24

KUNCI:

C

NO. SOAL:

25

KUNCI:

E

NO. SOAL:

26

KUNCI:

A

NO. SOAL:

27

KUNCI:

C

NO. SOAL:

28

KUNCI:

D

NO. SOAL:

29

KUNCI:

E

NO. SOAL:

30

KUNCI:

E

NO. SOAL:

31

NO. SOAL:

32

KUNCI:

E

KUNCI:

A

NO. SOAL:

33

KUNCI:

A

NO. SOAL:

34

KUNCI:

E

NO. SOAL:

35

KUNCI:

D

NO. SOAL:

36

KUNCI:

D

NO. SOAL:

37

KUNCI:

D

NO. SOAL:

38

KUNCI:

B

NO. SOAL:

39

KUNCI:

C

NO. SOAL:

40

KUNCI:

B

NO. SOAL:

41

KUNCI:

D

NO. SOAL:

42

KUNCI:

D

NO. SOAL:

43

KUNCI:

D

NO. SOAL:

44

KUNCI:

D

NO. SOAL:

45

KUNCI:

D

NO. SOAL:

46

KUNCI:

B

NO. SOAL:

47

KUNCI:

B

NO. SOAL:

48

NO. SOAL:

49

KUNCI:

D

KUNCI:

A

NO. SOAL:

50