Jurnal Harian

6
JURNAL HARIAN MAHASISWA KULIAH KERJA NYATA (KKN) UNDIKSHA 2014 Nama : Luh Aridarmaswari Keluarga Asuh : Keluarga Bapak Ketut Getra Lingkungan : Banjar Dinas Bangun Lemah Kangin Desa : Apuan Kecamatan : Susut No Hari, Tgl, Jam (… s/d …) Kegiatan Sasaran Hasil Paraf 1. Senin, 18 Juli 2014 (19.00 s/d 20.00 WITA) Bertemu dengan kelian Banjar Bangun Lemah Kangin untuk membicarakan mengenai keluarga asuh dan informasi secara umum mengenai kondisi Kelian Banjar Bangun Lemah Kangin Mahasiswa mendapatkan keluarga asuh dan informasi secara umum mengenai kondisi anak dalam keluarga tersebut yang memerlukan bimbingan

description

kkn

Transcript of Jurnal Harian

Page 1: Jurnal Harian

JURNAL HARIAN MAHASISWA KULIAH KERJA NYATA (KKN) UNDIKSHA 2014

Nama : Luh Aridarmaswari

Keluarga Asuh : Keluarga Bapak Ketut Getra

Lingkungan : Banjar Dinas Bangun Lemah Kangin

Desa : Apuan

Kecamatan : Susut

NoHari, Tgl, Jam

(… s/d …)Kegiatan Sasaran Hasil Paraf

1. Senin, 18 Juli 2014 (19.00 s/d 20.00 WITA)

Bertemu dengan kelian Banjar Bangun Lemah Kangin untuk membicarakan mengenai keluarga asuh dan informasi secara umum mengenai kondisi keluarga asuh.

Kelian Banjar Bangun Lemah Kangin

Mahasiswa mendapatkan keluarga asuh dan informasi secara umum mengenai kondisi anak dalam keluarga tersebut yang memerlukan bimbingan dari mahasiswa.

2. Selasa, 19 Juli 2014 (17.00 s/d 18.00 WITA)

Berkunjung ke rumah calon keluarga asuh dan melakukan observasi untuk mengetahui permasalahan yang ada dan dapat menentukan tema yang akan diaplikasikan

Keluarga Ketut Getra

Keluarga bapak Ketut Getra menyambut baik kehadiran mahasiswa KKN. Setelah melakukan wawancara dan observasi diperoleh suatu kesimpulan yaitu bahwa anak dari

Page 2: Jurnal Harian

Bapak Ketut Getra yang bernama Komang Wahyu Liani memiliki kesulitan dalam berhitung. Anak tersebut duduk di kelas III SD namun masih kurang dalam hal berhitung.

3. Rabu, 20 Juli 2014 (12.00 s/d 14.00 WITA)

Menyusun program kerja berdasarkan informasi yang diperoleh di keluarga asuh

Mahasiswa Program kerja rampung dan siap untuk dilaksanakan.

4. Senin, 23 Juli 2014 (16.00 s/d 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Melalui tes awal diketahui bahwa anak asuh masih mengalami kesulitan dalam berhitung.

Setelah diberikan bimbingan dan latihan, anak mampu menjumlahkan dan mengurangi dengan metode hitung susun.

5. Selasa, 24 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan puluhandengan cara berhitung susun

6. Rabu, 25 Juli Melaksanakan program kerja Komang Wahyu Latihan soal pengurangan dan

Page 3: Jurnal Harian

2014 (16.00 - 18.00 WITA)

individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Liani penjumlahan bilangan puluhandengan cara berhitung susun

7. Kamis, 26 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ratusan dengan menggunakan cara berhitung susun

8. Jumat, 27 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ratusan dengan menggunakan cara berhitung susun

9. Senin, 28 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ratusan dengan menggunakan cara berhitung susun

10. Selasa, 29 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ribuan dengan menggunakan cara berhitung susun

11. Rabu, 30 Juli 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ribuan dengan menggunakan cara berhitung susun

12. Kamis, 31 Juli 2014 (16.00 – 18.00 WITA)

Melaksanakan program kerja individu di rumah keluarga Bapak Ketut Getra

Komang Wahyu Liani

Latihan soal pengurangan dan penjumlahan bilangan ribuan dengan menggunakan cara berhitung susun

Page 4: Jurnal Harian

13. Jumat, 1 Agustus 2014 (16.00 - 18.00 WITA)

Memberikan evaluasi terhadap bimbingan belajar BARBELKA untuk Komang Wahyu Liani.

Mengadakan perpisahan serta penyerahan kenang-kenangan untuk keluarga asuh.

Mahasiswa KKN dan keluarga asuh

Anak asuh dapat mengerjakan evaluasi dengan cukup baik, sebagai bukti bahwa anak asuh telah mengikuti bimbingan BABRBELKA dengan baik.

Seluruh anggota keluarga mengucapkan ucapan perpisahan dan selamat jalan yang disertai dengan doa agar mahasiswa KKN sukses.

Mengetahui,