Jobsheet cetak saring

8
JOBSHEET Membuat Kria Tekstil Teknik Cetak Saring tanpa Film NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI 4 GORONTALO MATA DIKLAT : CETAK SARING TINGKAT/SEMESTER : X/II PERTEMUAN : ALOKASI WAKTU : 3X45 MENIT STANDAR KOMPETENSI : MEMBUAT KRIA TEKSTIL DENGAN TEKNIK CETAK SARING KOMPETENSI DASAR : MEMBUAT KRIA TEKSTIL TEKNIK CETAK SARING TANPA FILM INDIKATOR : Tanpa film dapat dilakukan proses afdruk sesuai dengan langkah kerja Pemindahan gambar diatas screen dapat dilakukan tanpa alat afdruk I. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah didemonstrasikan cara membuat teknik cut put methode, siswa diharapkan dapat : 1. Menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan langkah kerja 2. Membuat afdruk tanpa film dengan teknik cut put methode II. PERSIAPAN ALAT DAN BAHAN A. Peralatan (buat tampilan gambar) Screen Rakel Hairdrayer

Transcript of Jobsheet cetak saring

Page 1: Jobsheet cetak saring

JOBSHEET

Membuat Kria Tekstil Teknik Cetak Saring tanpa Film

NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI 4 GORONTALOMATA DIKLAT : CETAK SARINGTINGKAT/SEMESTER : X/IIPERTEMUAN :ALOKASI WAKTU : 3X45 MENITSTANDAR KOMPETENSI : MEMBUAT KRIA TEKSTIL DENGAN TEKNIK CETAK SARINGKOMPETENSI DASAR : MEMBUAT KRIA TEKSTIL TEKNIK CETAK SARING TANPA FILMINDIKATOR :

Tanpa film dapat dilakukan proses afdruk sesuai dengan langkah kerja

Pemindahan gambar diatas screen dapat dilakukan tanpa alat afdruk

I. TUJUAN PEMBELAJARANSetelah didemonstrasikan cara membuat teknik cut put methode, siswa diharapkan dapat :1. Menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan langkah kerja2. Membuat afdruk tanpa film dengan teknik cut put methode

II. PERSIAPAN ALAT DAN BAHANA. Peralatan (buat tampilan gambar)

Screen Rakel Hairdrayer

Cutter Sendok Mangkuk

Baju kerja Masker Setrika

Page 2: Jobsheet cetak saring

B. Bahan ( Buat tampilan gambar)

Kertas Kain Hidronal

Rubber Sandy color

III. LANGKAH- LANGKAH KERJAa. Persiapan

Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Sebelum melakukan pekerjaan membuat teknik cut put methode sebaiknya perhatikan hal-hal berikut ini:

- Memakai pakaian kerja.- Mempersiapkan PPPK.- Mempersiapkan alat dan bahan sebelum kerja.- Menggunakan alat sesuai dengan fungsinya.- Membersihkan dan mengatur kembali semua peralatan yang telah digunakan

b. Proses Kerja1. Menyiapkan motif yang telah dibuat

2. Melubangi motif menggunakan cutter

Page 3: Jobsheet cetak saring

3. Mengoleskan lem kain diatas bantalan papan landasan

4. Memasang motif yang telah dilubangi sesuai gambar kerja rekatkan dengan isolasi

5. Mencampur pengental dengan zat warna pigmen sandy color

6. Meletakkan screen yang telah disiapkan

Page 4: Jobsheet cetak saring

7. Menyaput warna diatas screen dengan rakel untuk mencetak motif

8 . Mengeringkan motif yang telah dicetak menggunakan hairdrayer

9. Membersihkan /mencuci screen setelah selesai digunakan

10. Menyetrika hasil cetak sablon

Page 5: Jobsheet cetak saring

KRITERIA PENILAIAN PRAKTEK CETAK SARING TEKNIK CUT PUT METHODE UNTUK PRODUK TAPLAK MEJA

NO URAIAN SKOR/BOBOT SKOR PEROLEHAN

KETERANGAN

I. PERSIAPAN (15%)- Alat- Bahan

7,57.5

II. PROSES KERJA (50%)- Melubangi motif - Mencampur pengental dan sandy color- Mencetak taplak meja- Finishing

7,57,52015

III. HASIL (35%)- Kerapihan - Kebersihan- Kesesuaian hasil dengan desain- Ketepatan waktu

7,57,51010

IV. JUMLAH (BOBOT 100%) 100

Kompoten Non Kompoten

k

Mengetahui Gorontalo, Januari 2016 Guru Mata Diklat Siswa

Apriyanti Adam, S.Pd .......................................NIP. 19810401 200901 2 002

Komentar Guru :

Page 6: Jobsheet cetak saring