Interaksi antara komponen ekosistem

12
INTERAKSI ANTAR KOMPONEN EKOSISTEM Kelompok 2: Agustina Srilirahayu Arif Hari L Fadhilah Yanuar P Harry Fergiawan Kholidah Fitri W

description

IPA

Transcript of Interaksi antara komponen ekosistem

Page 1: Interaksi antara komponen ekosistem

INTERAKSI ANTAR KOMPONEN EKOSISTEM

Kelompok 2: -Agustina Srilirahayu-Arif Hari L-Fadhilah Yanuar P-Harry Fergiawan-Kholidah Fitri W

Page 2: Interaksi antara komponen ekosistem

Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

Pengertian Ekosistem

Page 3: Interaksi antara komponen ekosistem

Komponen dan Interaksi Dalam Ekosistem

Komponen dalam ekosistem dibagi menjadi 2 :1. Komponen Biotik

Komponen biotik adalah komponen yang meliputi semua makhluk hidup yang ada di bumi yaitu : tumbuhan, hewan, manusia dan mikroorganisme.

2. Komponen AbiotikKomponen abiotik adalah komponen tak hidup yang berada disekitar makhluk hidup. Contoh : sinar matahari, air, angin, suhu, tanah, pH, dan garam mineral.

KELOMPOK 2

Page 4: Interaksi antara komponen ekosistem

Interaksi antar Organisme

1. Netral

Netral adalah hubungan tidak saling menggangu antar makhluk hidup dalam habitat yang sama.

2. Simbiosis Simbiosis adalah hubungan

makhluk hidup dari spesies yang berbeda yang hidup bersama.

KELOMPOK 2

Page 5: Interaksi antara komponen ekosistem

SimbiosisSimbiosis terbagi menjadi 4 :1. Simbiosis Komensalisme, adalah hubungan

antar dua organisme yang menguntungkan pihak satu dan tidak merugikan pihak lain.

2.Simbiosis Mutualisme, adalah hubungan antar dua organisme yang saling menguntungkan.

3.Predasi, adalah hubungan antar pemangsa dengan mangsa.

4.Parasitisme, adalah hubungan dua organisme yang hidup bersama, yang menguntungkan pihak satu dan merugikan pihak yg satu lagi.

KELOMPOK 2

Page 6: Interaksi antara komponen ekosistem

Interaksi Antar Populasi

1. Kompetisi, adalah hubungan antara dua populasi yang memiliki kepentingan yang sama sehingga terjadi persaingan.

2. Alelopati, merupakan interaksi antar populasi, bila populasi yang satu menghasilkan zat yang dapat menghalangi timbulnya populasi lain.

KELOMPOK 2

Page 7: Interaksi antara komponen ekosistem

Interaksi Antar Komunitas

komunitas adalah kumpulan populasi yang berbeda di satu tempat yang sama dan saling menjalin interaksi.Interaksi dalam ekosistem yang melibatkan komunitas sangat kompleks sebab tak hanya melibatkan bermacam-macam organisme tetapi juga melibatkan aliran makanan juga energi.

KELOMPOK 2

Page 8: Interaksi antara komponen ekosistem

Interaksi Antara Individu

Interaksi antar individu merupakan interaksi antara individu satu dengan individu lainnya baik yang berspesies sama maupun dengan spesies yang berbeda.

KELOMPOK 2

Page 9: Interaksi antara komponen ekosistem

Interaksi Antara Komponen Biotik dan Abiotik Dapat Terjadi Melalui Peristiwa

1.Rantai makanan merupakan proses makan memakan sehingga terjadi perpindahan energi dengan pola urutan tertentu.

2.Jaring-jaring makanan, yaitu peristiwa makan dan dimakan dalam suatu ekosistem sehingga terjadi perpindahan energi tanpa pola urutan tertentu

KELOMPOK 2

Page 10: Interaksi antara komponen ekosistem

3.Piramida makanan, yaitu struktur trofik yang terdapat dalam suatu ekosistem, piramida makanan terbagi menjadi empat jenis yaitu :

-Piramida jumlah, yaitu piramida yang menggambarkan bahwa jumlah organisme pada tingkat trofik pertama lebih banyak dari pada organisme tingkat trofik kedua.-Piramida biomassa, yaitu piramida yang menggambarkan bahwa jumlah biomassa pada tingkat trofik 1 lebih banyak daripada biomassa organisme tingkat trofik 2

KELOMPOK 2

Page 11: Interaksi antara komponen ekosistem

-Piramida energi, menggambarkan tentang adanya aliran energi dalam ekosistem.- Arus energi, yaitu aliran energi dalam ekosistemKEL

OMPOK 2

Page 12: Interaksi antara komponen ekosistem

SELESAI ^^

TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA

SEMOGA BERMANFAAT

KELOMPOK 2