Inform

8
InForm Pengantar Teknologi Informasi Oleh : Adiba Qonita (03) Avila Sabrina R. (09) S1 – Teknik Informatika off. A

Transcript of Inform

InFormPengantar Teknologi Informasi

Oleh :

Adiba Qonita (03)Avila Sabrina R. (09)

S1 – Teknik Informatika off. A

Definisi

InForm adalah sebuah meja penampil

bentuk dinamik keluaran MIT Tangible Media

Group. Dapat merubah data 3D menjadi

tampilan kasar, representasi fisik, seketika (real

time).

Meja inForm bekerja dengan

menggunakan sebuah sensor dan ketika

pengguna mengubah kemiringan atau

menggerakan benda di dalam sensor tersebut,

replika juga akan berubah secara langsung.

Menggunakan sensor gerak Kinect, alat ini dapat memindai gerakan tubuh dan merekaulangnya ke dalam bentuk fisik di sebuah "meja pixels", dan kita dapat memanipulasi objek tersebut. Pixels di atas meja InForm sebenarnya adalah 900 grid (batang) dari serat fiber (polyester) bermotor yang dapat naik turun dari atas permukaan meja kira-kira 4 inchi.

Batang-batang (grid) tersebut digerakkan oleh sistem yang terelaborasi dari komputer terkontrol yang saling terkait (linkages) dan penggerak (actuators) di bawah meja. Sementara, sebuah proyektor dan overhead Kinect mengirim data gerakan si pengguna kepada sistem sambil memberikan umpan balik visual ke meja tersebut. Pada video nanti bisa dilihat bagaimana si pengguna dapat memainkan bola dan senter serta berinteraksi dengan model 3D lain.

Digunakan untuk mereproduksi kota dalam ukuran kecil dengan menggunakan data 3D

Fungsi InForm

Untuk platform riset bagi para ilmuan dan juga insinyur

Menampilkan tabel batang, dan proyeksi perhitungan matematika.

Untuk , prototipe 3D, dan simulasi operasi medis sampai perencanaan perkotaan, arsitektur dan pembuatan peta.

Menciptakan efek "telepresence", yaitu seolah-olah menghadirkan diri kita dari jarak jauh melalui video atau lewat representasi perangkat keras, misalnya telepresence robot.

Konsep teknologi inForm juga pernah muncul dalam

film X-Men pertama (tahun 2000, sutradara Bryan Singer) saat

kelompok mutan ini mencoba menyelamatkan Rogue. Mereka

menggunakan sebuah peta 3D untuk merencanakan aksi

penyelamatan sebelum terbang ke patung Liberty. InForm bekerja

dengan penampilan yang hampir sama: ia mampu membentuk objek

secara realtime dan mereplika bentuk apapun yang dibaca oleh

sensornya.

Thank You