INDONESIA OPEC.docx

2
PUTI HAFSAH 12 IPS 4 INDONESIA KELUAR DARI OPEC Latar Belakang: OPEC (singkatan dari Organization of the Petroleum Exporting Countries; bahasa Indonesia : Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak Bumi) adalah organisasi yang bertujuan menegosiasikan masalah-masalah mengenai produksi, harga dan hak konsesi minyak bumi dengan perusahaan-perusahaan minyak. OPEC didirikan pada 14 September 1960 di Bagdad , Irak . Saat itu anggotanya hanya lima negara. Sejak tahun 1965 markasnya bertempat di Wina , Austria . Indonesia yang bergabung dengan OPEC 1961. Proses Keluarnya Indonesia dari Keanggotaan OPEC: Rencana keluarnya Indonesia dari OPEC sudah disinggung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) 6 Mei 2008. Indonesia salah satu anggota terkecil OPEC dan satu-satunya dari Asia, akhir Mei mengumumkan keinginannya keluar dari organisasi pengekspor minyak karena telah menjadi negara pengimpor minyak. Opec ingin harga MAHAL Indonesia sebagai konsumen tentu ingin harga MURAH. Untuk menghemat devisa. Tiap tahun anggota-anggota organisasi ini harus membayar iuran sebesar $1 juta.Dengan keluar dari OPEC pemerintah menghemat dana ini,selanjutnya bisa digunakan untuk keperluan lain-lain.Indonesia memang diharapkan masuk kembali menjadi anggota OPEC kelak bila hasil lifting minyak bumi mencapai 2 juta bph sehingga bisa mengekspor minyak dan mendapat laba untuk menutup iuran anggota tahunan. Indonesia resmi keluar dari keanggotaan OPEC pada pertemuan di Wina, Rabu 10 September 2008. Dengan demikian, Indonesia mengakhiri keanggotaannya selama 47 tahun di OPEC. Indonesia tercatat

description

33333333

Transcript of INDONESIA OPEC.docx

Page 1: INDONESIA OPEC.docx

PUTI HAFSAH

12 IPS 4

INDONESIA KELUAR DARI OPEC

Latar Belakang:

OPEC (singkatan dari Organization of the Petroleum Exporting Countries; bahasa Indonesia: Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak Bumi) adalah organisasi yang bertujuan menegosiasikan masalah-masalah mengenai produksi, harga dan hak konsesi minyak bumidengan perusahaan-perusahaan minyak.

OPEC didirikan pada 14 September 1960 di Bagdad, Irak. Saat itu anggotanya hanya lima negara. Sejak tahun 1965 markasnya bertempat di Wina, Austria.

Indonesia yang bergabung dengan OPEC 1961.

Proses Keluarnya Indonesia dari Keanggotaan OPEC:

Rencana keluarnya Indonesia dari OPEC sudah disinggung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) 6 Mei 2008.

Indonesia salah satu anggota terkecil OPEC dan satu-satunya dari Asia, akhir Mei mengumumkan keinginannya keluar dari organisasi pengekspor minyak karena telah menjadi negara pengimpor minyak.

Opec ingin harga MAHAL Indonesia sebagai konsumen tentu ingin harga MURAH. Untuk menghemat devisa. Tiap tahun anggota-anggota organisasi ini harus membayar iuran sebesar $1 juta.Dengan keluar dari OPEC pemerintah menghemat dana ini,selanjutnya bisa digunakan untuk keperluan lain-lain.Indonesia memang diharapkan masuk kembali menjadi anggota OPEC kelak bila hasil lifting minyak bumi mencapai 2 juta bph sehingga bisa mengekspor minyak dan mendapat laba untuk menutup iuran anggota tahunan. 

Indonesia resmi keluar dari keanggotaan OPEC pada pertemuan di Wina, Rabu 10 September

2008. Dengan demikian, Indonesia mengakhiri keanggotaannya selama 47 tahun di OPEC. Indonesia tercatat bergabung dengan OPEC pada tahun 1961. Indonesia juga merupakan satu-satunya wakil Asia di OPEC.

Dampak:

Wapres menargetkan, dalam 5 tahun ke depan, Indonesia bisa kembali menjadi net eksportir minyak lagi. Namun, ada syarat yang harus dipenuhi Indonesia untuk menjadi eksportir minyak, yakni produksi minyak ditingkatkan, laju konsumsi dijaga, serta melakukan penghematan.

Sementara bagi Pertamina, keluarnya Indonesia dari OPEC pun tidak akan berpengaruh banyak, termasuk dalam hal impor minyak.