HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

download HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

of 20

Transcript of HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    1/20

    PERDARAHAN POST PARTUM KARENA

    RETENSIO PLASENTA

    PEMBIMBING :

    Dr. Soepardi A. W, SpOG

    PENYUSUN :

    Eko Setiawan Gunawardi

    Kepaniteraan klinik Ilmu Kebidanan dan Kandungan

    Periode 21 Februari 2005 30 April 2005

    Rumah Sakit Umum Pusat Fatmawati

    Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    2/20

    DEFINISI

    Perdarahan post partum adalah

    kehilangan darah lebih dari 500 ml pada

    persalinan pervaginam dan 1000 ml pada

    persalinan perabdominam (SC)3

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    3/20

    FAKTOR PENYEBAB

    Hipotonia / atonia uteri

    Sisa plasenta (retensio plasenta)

    Laserasi / robekan jalan lahir (vagina &serviks)

    Kelainan pembekuan darah

    (hipofibrinogenemia)

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    4/20

    DIAGNOSA

    Perdarahan banyak setelah bayi lahir.

    Tanda-tanda syok

    Pada pemeriksaan obstetrik:

    -Atonia uteri : kontraksi uterus lembek

    uterus membesar.

    -Perlukaan : kontraksi uterus baik.

    Pada pemeriksaan dalam :-kontraksi uterus,

    -luka jalan lahir

    -sisa plasenta.

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    5/20

    Management of Postpartum Haemorrhage5PPH

    Asses Maternal ABCs

    Maternal Resuscitation

    Massage Uterus Bleeding Stopped

    Placenta In Manually remove

    Explore Uterus

    Massage Uterus

    Oxytocin 20 U/l crystalloid Bleeding Stopped

    Cross-match 2 units

    Bimanual Compression Bleeding Stopped

    Uterus Still Atonik Inspect for and repair

    Vaginal/ Cervical trauma

    Consider/tret Coagulopathy

    Hemabate 0,25 mg IM/IU Bleeding Stopped

    +/-

    Ergonovine 0,25 mg I

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    6/20

    PENATALAKSANAAN

    Pada kasus dengan perdarahan pasca

    persalinan dengan kontraksi uterus baik:

    -Segera inspekulo lihat robekan serviks atau

    vagina.

    -Bila ditemukan segera hemostasis.

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    7/20

    Pada kasus dengan faktor predisposisi

    atonia uteri :-Setelah bayi lahir synthetic oxytocin 10 UI IM.-30 menit plasenta belum lahir manual plasenta

    -Setelah plasenta lahir uterotonika methergin 0,2 mg IV

    sekaligus dilakukan pemijatan pada corpus uteri.

    -Kontraksi uterus tetap jelek perdarahan terus terjadi

    pasang infus synthetic oxytosin 10 UI, pasang folley catheter,

    berikan oxygen dan teruskan pemijatan uterus dan cari

    penyebab dari perdarahan post partum dan therapy

    sesuai penyebabnya.

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    8/20

    Mekanisme lepasnya plasenta :Setelah bayi lahir kontraksi & retraksi otot uterus

    kontraksi sel miometrium tidak relaksasi menjadilebih pendek & tebal kavum uteri mengecil

    pengecilan mendadak uterus ini disertai mengecilnyadaerah tempat perlekatan plasenta.

    Ketika jar. Penyokong plasenta berkontraksi

    plasenta yang tidak dapat berkontraksi mulai terlepasdari dinding uterus timbul tegangan lapis desidua

    spongiosa longgar terjadi pelepasan plasenta

    Pembuluh darah yang terdapat di uterus beradadiantara serat-serat otot miometrium yang saling

    bersilangan kontraksi menekan pembuluh darahretraksi otot ini mengakibatkan pembuluh darah terjepitperdarahan berhenti.

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    9/20

    RETENSIO PLASENTA

    Definisi :

    Suatu keadaan dimana plasenta belum lahir 30menit setelah bayi lahir.

    Sebab-sebab :

    Plasenta belum lepas dari dinding uterus

    Plasenta sudah lepas tetapi belum dilahirkan

    Plasenta belum lepas sama sekali tidak terjadiperdarahan. Jika lepas sebagian terjadiperdarahan indikasi untuk mengeluarkan plasenta

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    10/20

    Faktor yang mempengaruhi pelepasanplasenta :

    Kelainan dari uterus sendiriKelainan dari plasenta

    Kesalahan manajemen kala III persalinan

    Penanganan :Inspeksi plasenta segera setelah bayi lahir.

    jika ada plasenta yang hilang, uterus harusdieksplorasi potongan plasenta dikeluarkan

    khususnya jika kita menghadapi perdarahan postpartum lanjut.Jika 30 plasenta belum lahir manual plasenta

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    11/20

    Indikasi Plasenta manual :

    Perdarahan pada kala III persalinan kurang lebih 500 cc

    Retensio plasenta setelah 30 menit anak lahir

    Setelah persalinan yang sulit seperti forceps, vakum, perforasi

    dilakukan eksplorasi jalan lahir.

    Tali pusat putus

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    12/20

    Penanganan Retensio Plasenta7

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    13/20

    Ikthtisar kasus

    Nama ibu : Ny. M Nama suami : Tn. S

    Umur : 32 th Umur : 35 th

    Agama : Islam Agama : Islam

    Pendidikan : SMA Pendidikan : SMASuku : Jawa Suku : Jawa

    Alamat : Cipulir Alamat : Cipulir

    Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Buruh

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    14/20

    ANAMNESAAutoanamnesa tgl 10 oktober 2004, Pk 06.00

    Keluhan utama : Dirujuk bidan, plasenta belum lahir sejak 1 jam smrs

    RPS : Pasien mengaku hamil 9 bulan , HPHT 09 januari 2004,

    TP 16 Oktober 2004, ANC di bidan, dikatakan tidak

    ada kelainan. Mules(+) sejak 1 hari smrs, mules

    semakin lama dirasakan semakin sering, keluar air(+),

    lendir darah(+), gerak janin(+), demam (-).

    Pasien melahirkan bayinya di bidan Pk 04.30,

    bayi laki-laki, aterm,spontan, BB 2650 gr, PB 49 cm,

    hidup, tetapi plasenta belum lahir juga hingga 1 jam post

    partum, perdarahan(+) banyak di tempat bidan

    sehingga pasien dirujuk ke RS fatmawati.

    I.

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    15/20

    Riwayat Menstruasi : menarche 17 th, teratur, 4-5hari, 2pembalut/hari, Disminorrea (-)

    Riwayat pernikahan : menikah 1 kali, pada umur 18 th, selama 14th

    Riwayat operasi : tidak ada

    Riwayat KB : tidak ada

    Riwayat kebiasaan : Merokok (-), minum alcohol (-), minum jamu(-)

    Riwayat obstetri : G3 P2 A0 hamil aterm

    1. laki-laki, 13 th, cukup bulan, 2800 gr, spontan, bidan

    2. perempuan, 7 th, cukup bulan, 2500 gr, spontan, bidan,

    3. Kehamilan ini

    RPD :HT (-), DM (-), Asma (-), Penyakit jantung (-)

    RPK :HT (-), DM (-), Asma (-), Penyakit jantung (-)

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    16/20

    PEMERIKSAAN FISIKKu/ Kes : sakit sedang/ CM

    TD : 90/70 mmHg N : 110x/menit

    R : 20x/menit S : 36,8 c

    Status generalis

    Mata : anemis +/+, ikterik -/-

    Leher : KGB tidak membesar

    Jantung : S1-S2 regular, murmur(-), gallop(-)Paru : Sn vesikuler, Rh-/- , wh-/-

    Abdomen : lemas, tanda akut abdomen(-)

    Ekstremitas : akral hangat, 0edem -/-

    Status obstetrikus

    FUT sepusat, kontraksi kurang baikV/U :tampak janin telah lahir, perdarahan pervaginam (+)

    VT : teraba plasenta terlepas sebagian, telah keluar dari OUE

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    17/20

    DIAGNOSA

    Retensio plasenta G3 P3 A0 PP spontan

    PENATALAKSANAANRdx : - cek DPL

    - cross cek sedia darahRth : - IVFD 2 line

    - uterotonika oksitosin 10 IU IM + metergin 10 IUdrip / 500cc

    RL

    - AB: kedacilin 1 gr (IV)selanjutnya amoxicilin 3 x500mg (oral)

    - dilakukan manual plasenta setelah KU stabil

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    18/20

    Pk 06.30

    Plasenta belum lahir manual plasenta

    Laporan manual plasenta-Pasien dalam posisi litotomi dengan SA, diazepam dan ketalar

    -A & antisepsis genitalia eksterna dan sekitarnya

    -Tangan kiri memegang fundus, tangan kanan dengan posisi

    obstetrikus menyusuri tali pusat mencapai tepi plasenta,

    plasenta dipisahkan dengan sisi ulnar telapak tangan-Dengan manual plasenta lahir plasenta lengkap 500 gr insersio

    sentralis

    -Ibu disuntik methergin 0,2 mg im

    -Perdarahan 200 cc

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    19/20

    Analisa kasus

    D/ retensio plasenta pada kasus ini, ditegakkanberdasarkan:

    Anamnesa :- plesenta belum lahir sejak 1 jam SMRS

    - perdarahan banyak setelah bayi lahir

    Pada pemeriksaan fisik :

    st. generalis : pucat, anemis

    st. obstetrikus : -janin telah lahir

    - FUT sepusat & kontraksi kurangbaik

    - VT : teraba plasenta terlepassebagian,

    telah keluar OUE,perdarahan (+)

  • 7/30/2019 HPP Solutio Plasenta Punya (EKO)

    20/20

    PENATALAKSANAAN

    Rdx : - cek DPL

    - cross cek sedia darahRth : - IVFD 2 line

    - uterotonika oksitosin 10 IU IM + metergin 10 IU drip / 500ccRL

    - AB: kedacilin 1 gr (IV)selanjutnya amoxicilin 3 x 500mg (oral)

    - dilakukan manual plasenta setelah KU stabil

    Pada kasus ini dilakukan manual plasenta oleh karena plasentabelum lahir setelah ditunggu 30 menit bila tidak dilakukanplasenta manual ditakutkan akan terjadi perdarahan postpartum yang hebat karena uterus tidak dapat berkontrraksidengan baik.

    Prinsip penatalaksanaan pada pasien ini adalah menghentikan

    perdarahan dan memperbaiki kontraksi dengan uterotonika danpengeluaran plasenta manual.