HAND OUT MATERI WIRAUSAHA.doc

2
HAND OUT PERKULIAHAN 1. Mata Kuliah : Kewirausahaan 2. Jurusan : Teknik Mesin 3. Kode / SKS : TKM 280 / 2 4. Dosen : Satria Budi Fadilah, S.T. PUSTAKA : 1.Masykur Wiratmo, Pengantar kwiraswastaan kerangka dasar memasuki dunia bisnis , BPFE, Yogyakarta, 1996. 2.Rusman Hakim, Kiat Sukses berwiraswasta, Gramedia, Jakarta, 1998. 3.Peter F. Drucker, Inovasi dan Kewiraswastaan Praktek dan Dasar-dasar, Gelora Aksara Pratama, 1994 MATERI : Pertemuan ke 1 : a). Wirausaha bila ditinjau dari etimologinya berasal dari kata ”wira” dan ”Usaha”. Kata ”wira” berarti ”teladan” atau patut dicontoh, sedangkan ”usaha” berarti ”kemauan keras”, memperoleh manfaat. Jadi seorang wirausaha dapat diartikan ”seorang yang berkemauan keras dalam bisnis yang patut menjadi teladan hidup”. Dengan demikian seorang wirausaha dapat dideskripsikan sebagai seorang yang mempunyai: a. Wawasan komersiil dan kesadaran akan pasar. b. Kemampuan untuk bekerja secara tekun dan mandiri c. Pikiran yang inovatif dan kreatif. d. Kemampuan untuk memanajemeni dan mengarahkan perubahan. e. Kapasitas mengorganisasi dan keterampilan. f. Stamina dan daya tahan. g. Kemampuan untuk bergaul yang baik dengan orang dari segala tingkatan. b). Enam Belas Prinsip Bisnis Menurut Tao Chu Kung, ada enam belas prinsip bisnis yang harus dipegang oleh wirausaha c). Prinsip-prinsip wirausaha : (1) Mengenal potensi diri, (2) Berani menghadapi tantangan, (3) Mental yang tangguh dan berkemauan yang keras, (4) Disiplin diri, (5) Hemat dan cermat, (6) Keterbukaan, (7) Wibawa dan jujur, (8) Percaya diri, (9) Berpegang pada program, (10) Modal kecil hasil besar, (11) Memperhatikan kebutuhan konsumen, (12) Tepat waktu, (13) Memperhatikan keadaan pasar, (14)Bijaksana.

Transcript of HAND OUT MATERI WIRAUSAHA.doc

HAND OUT PERKULIAHAN1. Mata Kuliah

: Kewirausahaan2. Jurusan

: Teknik Mesin

3. Kode / SKS

: TKM 280 / 24. Dosen

: Satria Budi Fadilah, S.T.PUSTAKA :1. Masykur Wiratmo, Pengantar kwiraswastaan kerangka dasar memasuki dunia bisnis, BPFE, Yogyakarta, 1996.

2. Rusman Hakim, Kiat Sukses berwiraswasta, Gramedia, Jakarta, 1998.3. Peter F. Drucker, Inovasi dan Kewiraswastaan Praktek dan Dasar-dasar, Gelora Aksara Pratama, 1994MATERI :

Pertemuan ke 1 :

a). Wirausaha bila ditinjau dari etimologinya berasal dari kata wira dan Usaha. Kata wira berarti teladan atau patut dicontoh, sedangkan usaha berarti kemauan keras, memperoleh manfaat. Jadi seorang wirausaha dapat diartikan seorang yang berkemauan keras dalam bisnis yang patut menjadi teladan hidup. Dengan demikian seorang wirausaha dapat dideskripsikan sebagai seorang yang mempunyai:a. Wawasan komersiil dan kesadaran akan pasar.b. Kemampuan untuk bekerja secara tekun dan mandiric. Pikiran yang inovatif dan kreatif.d. Kemampuan untuk memanajemeni dan mengarahkan perubahan.e. Kapasitas mengorganisasi dan keterampilan.f. Stamina dan daya tahan.g. Kemampuan untuk bergaul yang baik dengan orang dari segala tingkatan. b). Enam Belas Prinsip Bisnis Menurut Tao Chu Kung, ada enam belas prinsip bisnis yang harus dipegang oleh wirausahac). Prinsip-prinsip wirausaha :

(1) Mengenal potensi diri, (2) Berani menghadapi tantangan, (3) Mental yang tangguh dan berkemauan yang keras, (4) Disiplin diri, (5) Hemat dan cermat, (6) Keterbukaan, (7) Wibawa dan jujur, (8) Percaya diri, (9) Berpegang pada program, (10) Modal kecil hasil besar, (11) Memperhatikan kebutuhan konsumen, (12) Tepat waktu, (13) Memperhatikan keadaan pasar, (14)Bijaksana. Pertemuan ke 2 :

a) Wirausaha Bertindak Berdasarkan Intuisi dan analisis.Dalam mengelola perusahaan, seorang wirausahawan tidak lepas dari berbagai/tindakan yang berdasarkan pada pemikiran-pemikiran yang akurat. Dengan satu tindakan yang tepat berarti dapat dikatakan telah menjawab satu tantangan atau lebih yang berisi pemikiran yang cemerlang.b) Intuisi adalah daya atau kemampuan untuk mengetahui sesuatu tanpa dipikirkan atau dipelajari. Intuisi dan daya kreasi berperan lebih dominan, sementara daya analisis tetap ada namun sifatnya laten