GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY :...

2

Click here to load reader

Transcript of GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY :...

Page 1: GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : …papers.gunadarma.ac.id/files/journals/2/articles/17590/public/... · Bank merupakan lembaga keuangan yang bertugas untuk menarik dana dari ... liki

GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id 1

METODE REKONSILIASI BANK SEBAGAISISTEM PENGENDALIAN KAS PADA PT.

KOFUKU PLASTIC INDONESIA (Saniah Sanimumasih)

Abstract—ABSTRAK Saniah Sanimumasih / 21204237/ 20043137340350571 METODE REKONSILIASI BANKSEBAGAI SISTEM PENGENDALIAN KAS PADA PT.KOFUKU PLASTIC INDONESIA PI. Jurusan Akuntansi,Fakultas Ekonomi. Universitas Gunadarma, 2009. KataKunci : Rekonsiliasi Bank (xi + 44 + lampiran) Rekonsil-iasi Bank adalah proses pencocokkan antara saldo kas menu-rut catatan perusahaan dengan saldo kas menurut RekeningKoran Bank. Tujuan dari Rekonsiliasi Bank adalah untukmengetahui jumlah saldo yang benar. Besarnya saldo kasmenurut catatan perusahaan maupun menurut bank be-sarnya dapat berbeda tetapi jumlah keduanya dapat pulabenar. Hal ini dapat terjadi disebabkan karena perbe-daan waktu pencatatan antara catatan perusahaan dengancatatan bank dan kesalahan dalam pencatatan transaksioleh perusahaan ataupun pihak bank. Dalam menyusunrekonsiliasi bank diperlukan rekening Koran dari bankdan catatan transaksi perusahaan, lalu dicarilah apa yangmenyebabkan saldo antara kedua catatan tersebut berbeda,barulah dibuat rekonsiliasi bank sehingga saldo kas yangsebenarnya dapat diketahui, setelah itu perlu dibuatlah ju-rnal penyesuaiannya. Penulisan ilmiah ini bermaksud untukmengetahui secara jelas apa yang menjadi penyebab timbul-nya perbedaan antara saldo perusahaan dengan saldo banklalu bagaimanakah Rekonsiliasi Bank yang harus dibuatoleh perusahaan untuk mengetahui jumlah saldo kas yangsebenarnya serta bagaimana pembuatan jurnal penyesuaianyang terkait atas Rekonsiliasi Bank pada PT. Kofuku Plas-tic Indonesia. Setelah penulis melakukan percobaan dalammembuat rekonsiliasi bank terhadap PT. Kofuku Plastic In-donesia maka didapatlah saldo kas yang sebenarnya padabulan January 2007, dari saldo tersebut ternyata perusa-haan telah mencatatat saldo kas pada bulan tersebut lebihkecil sedangkan bank mencatatat saldo kas lebih besar. Daf-tar Pustaka (1999-2007) iii

I. Chapter 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang MasalahSejalan dengan perkembangan teknologi yang semakinmaju, maka dunia perbankan pun ikut ambil andildan mengalami perkembangan yang sangat pesat pula.Bank merupakan lembaga keuangan yang bertugas untukmenarik dana dari masyarakat dan menyalurkannya kem-bali kepada masyarakat dalam bentuk pinjaman. Bankmerupakan salah satu faktor yang sangat mempengaruhiberjalannya perekonomian di Indonesia. Sekarang ini,Bank telah banyak sekali berdiri di Indonesia, baik bankmilik pemerintah maupun bank milik swasta. Merekabersaing satu sama lain dengan berbagai cara, salah sat-unya dengan cara meningkatkan mutu dan pelayanan yangdiberikan demi menarik minat masyarakat untuk men-gunakan jasa mereka. Setiap bank memiliki program-program khusus yang mereka tawarkan untuk lebih mem-permudah dan sangat menguntungkan bagi nasabah pe-makai jasa mereka. Saat ini bukan hanya masyarakat se-laku individual yang menggunakan jasa perbankan, tetapi

perusahaan-perusahaan yang berskala besar, menengah,maupun kecil telah mengunakan jasa bank untuk mem-bantu mereka dalam penyimpanan kas maupun memper-mudah jalur lalu lintas pembayaran. Jadi, nasabah tidakhanya dapat melakukan pembayaran secara tunai tetapidapat pula menggunakan giro ataupun cek demi kea-manan, apalagi jika pembayaran tersebut dalam jumlahyang besar sehingga nasabah tidak harus menanggung re-siko jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Pemben-tukan rekening Koran dalam pengendalian intern meru-pakan cara yang sangat aman dan dapat dipertanggung-jawabkan, karena bank menjamin jumlah kas perusahaantidak akan hilang. Bank akan membuat catatan secararinci mengenai transaksi penyetoran kas maupun pengelu-aran kas.

2 Catatan mengenai transaksi tersebut akan dikirimkankepada nasabahnya sebagai laporan minimal satu bulansekali yang disebut rekening Koran. Tetapi untuk saatini bank hanya menyediakan bagi nasabah yang mengu-nakan transaksi dalam jumlah besar dengan tujuan untuklebih menghemat. Sedangkan bagi nasabah yang memi-liki transaksi dalam jumlah kecil dapat melihat saldonyadibuku tabungan. Dengan rekening Koran yang dikir-imkan oleh bank tersebut maka perusahaan dapat men-cocokan saldo.......

For further detail, please visit UG Library(http://library.gunadarma.ac.id)

II. Chapter 2

BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Rekonsiliasi BankPembentukan rekening bank untuk menyimpan kas meru-pakan bagian dari system pengendalian internal, karenabank mempunyai cara yang dapat dipertanggungjawabkandalam mengamankan kas. Biasanya pada perusahaan yangberskala besar semua penerimaan dan pengeluaran kas di-tangani oleh bank, kecuali yang didanai dengan kas ke-cil. Kas merupakan asset perusahaan yang paling rentanterhadap pencurian dan kecurangan (Libby Robert, Patri-cia A Libby., Daniel G. Short, 2007:208). Kas merupakanaktiva yang mudah dipindahtangankan, Oleh karena itukas harus dikendalikan sedemikian rupa agar terlindungidari hal yang merugikan perusahaan. Saldo kas menu-rut catatan perusahaan seharusnya selalu menunjukkansaldo yang sama dengan saldo kas menurut catatan lapo-ran bank (Rekening Koran), namun dalam kenyataannya,saldo antara keduanya sering tidak sama. Untuk itu perludiadakannya rekonsiliasi bank. Rekonsiliasi Bank adalahproses membandingkan saldo akhir kas dalam catatan pe-rusahaan dengan saldo akhir kas menurut bank dalam la-

Page 2: GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : …papers.gunadarma.ac.id/files/journals/2/articles/17590/public/... · Bank merupakan lembaga keuangan yang bertugas untuk menarik dana dari ... liki

2 GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id

poran.(Libby Robert, Patricia A Libby., Daniel G. Short,2007;300). Rekening koran adalah laporan yang diberikanBank setiap bulan kepada pemegang rekening Giro yangberisikan informasi tentang transaksi yang dilakukan olehbank terhadap rekening tersebut selama satu bulan dansaldo Kas di Bank Besarnya saldo kas menurut catatan pe-rusahaan maupun menurut bank besarnya dapat berbedatetapi jumlah keduanya dapat pula benar. Hal ini dapatterjadi disebabkan karena :

6 1. Perbedaan waktu pencatatan a. Perusahaan telahmencatat pengeluaran kas dengan cek atau giro denganmengkredit transaksi tersebut pada rekening kas dan bankbelum mencatatnya, karena cek atau giro tersebut belumdiuangkan sehingga saldo menurut rekening bank belumberkurang. b. Sebaliknya bank telah melakukan pen-debetan maupun pengkreditan terhadap rekening perusa-haan atas transaksi-transaksi yang belum diketahui olehnasabah seperti pembebanan biaya administrasi bank, bi-aya penagihan atau biaya bunga. 2. Kesalahan dalampencatatan transaksi Kesalahan ini dapat timbul karenakekeliruan pencatatan pada perusahaan.......

For further detail, please visit UG Library(http://library.gunadarma.ac.id)

III. Chapter 3

BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Objek Peneli-tian PT. Kofuku Plastic Indonesia. yang beralamatJln. Raya Pertamina. Kampung Bumi, Buni Bakti Ba-belan Bekasi. PT. Kofuku Plastic Indonesia merupakanperusahaan modal asing yang memproduksi ExpandablePolystyrene (EPS) yang merupakan bahan resin sintesisuntuk pengolahan Styrofoam atau biji plastic. PT. Ko-fuku Plastic Indonesia mempunyai hasil penjualan yangmeningkat dari tahun ke tahun, yang mana rata-rata pen-jualannya dalam sebulan mencapai sekitar 12 miliar. 3.2.Data/variabel Data yang digunakan yaitu data sekunderberupa catatan kas perusahaan dan rekening Koran bankpada bulan januari 2007. 3.3. Metode PengumpulanData Untuk memperoleh data-data yang digunakan dalampenulisan ilmiah ini, penulis menggunakan dua metode se-bagai berikut : 1. Wawancara Penulis mewawancarai lang-sung staff yang berkerja diperusahaan tersebut yang men-jabat sebagai akunting yang berwenang untuk memberikandata yang diperlukan dan mengetahui bagaimana systempencatatan kas diperusahaan tersebut. 2. Studi PustakaUntuk menyusun tinjauan teoritis dipergunakan metodekepustakaan (Library Research), dimana penentuan lan-dasan atau kerangka teori diperoleh dari buku referensiyang relevan. Hal ini dilakukan dengan cara membaca lit-eratur yang ada,

16 mengupayakan semaksimal mungkin untuk mema-hami dan mendalami berbagai macam kajian dan teoritentang system Rekonsiliasi Bank. 3.4. Alat Analisis Anal-isis Deskriptif, yaitu penulis menganalisis masalah dengancara mendeskripsikannya melalui penggunaan tabel den-gan metode vertical staffel. PT. X Rekonsiliasi Bank per31 Des XX Rekening Koran Bank : Saldo Bank sebelumrekonsiliasi xxx Ditambah : - Setoran dalam perjalanan

(DIT) xxx - Kesalahan pencatatan xxx xxx Dikurang : -Cek yang beredar (OSC) xxx - Kesalahan pencatatan xxx( xxx ) Saldo kas yang benar xxx Buku perusahaan : Saldobuku sebelum rekonsiliasi xxx Ditambah : - Inkaso BankXxx .......

For further detail, please visit UG Library(http://library.gunadarma.ac.id)

IV. Chapter 4

.......For further detail, please visit UG Library

(http://library.gunadarma.ac.id)

V. Chapter 5

BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan Beberapa gam-baran dan pembahasan pada bab-bab sebelumnya da-pat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. Dari hasilmembandingkan kedua catatan kas antara catatan la-poran kas bank BRP dengan catatan kas PT. KofukuPlastic Indonesia pada Januari 2007 maka di dapat-lah faktor-faktor yang menyebabkan timbulnya perbe-daan antara saldo bank dengan saldo perusahaan yaitu,adanya pengeluaranpengeluaran yang telah dicatat olehperusahaan, tetapi bank belum mencatatnya sebesarRp.20,761,500; pengeluaran-pengeluaran yang telah di-catat oleh bank, tetapi perusahaan belum mencatatnyasebesar Rp.641,000; dan penerimaan-penerimaan yangtelah dicatat oleh bank, tetapi perusahaan belum men-catatnya sebesar Rp.10,485,516; 2. Berdasarkan adanyaperbedaan pencatatan antara saldo perusahaan denganbank maka jurnal penyesuaian yang harus dibuat adalahsebagai berikut : Kas 9.844.515 Biaya administrasi 641.000Biaya inkaso 7.500 Piutang 10.073.340 Pendapatan bunga419.676 3. Rekonsiliasi Bank yang seharusnya dibuat olehPT. Kofuku Plastic Indonesia atas perbedaan antara saldoperusahaan dengan saldo Bank adalah:

42 PT. Kofuku Plastic Indonesia Rekonsiliasi Bank pe-riode 31 january 2007 Saldo Bank sebelum rekonsiliasi748,806,959 Pengurang : Cek-cek yang beredar - CA-339095 1,240,000 - CA-339096 2,031,500 - CA-3392805,445,000 - CA-339280 12,045,000 (20,761,500) Saldo kasyang benar 728,045,459 Saldo Buku sebelum rekonsiliasi718,200,943 Penambah : - Inkaso Bank 10,073,340 - BiayaInkaso ( 7500 ) (5 jan 07, T/D.Awana u/F.1479) 10,065,840- Jasa giro (Credit Interest) 419,676 10,485,516 Pengu-rang : Biaya-biaya Administrasi Bank - Check Book Issue90,000 - By. Stamp Duty 84,000 - B.Transfer Debit toBankMandiri 461,000

43 - Administration Fee 6,000 (641,000) Saldo kas yangbenar 5.2 728,045,459 Saran Setelah menjelaskan dan mey-impulkan.......

For further detail, please visit UG Library(http://library.gunadarma.ac.id)