Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B...

20
D Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B) JEMAAT ”IMMANUEL” DEPOK Gereja : Jl. Pemuda No.70 Kota Depok (16431) Telepon : (021) 7522859 Fax. : (021) 77210338 Pos Ibadah : Jl. Flamboyan No.63 Telepon : (021) 77201361 E-mail : [email protected] [email protected] Website : www.gpibimmanueldepok.org Jadwal Ibadah Hari Minggu : UMUM Pukul 06.00, 09.00 & 18.00 WIB Pukul 07.00 WIB (Pos Ibadah) PELKAT PA Pukul 07.30 WIB PELKAT PT Pukul 07.30 WIB Tema GPIB 2015 - 2016 : ”MENATA ALAM SECARA ADIL DEMI KELANGSUNGAN HIDUP SEJAHTERA”(Mazmur 8 : 6-9)

Transcript of Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B...

D

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (G.P.I.B) JEMAAT ”IMMANUEL” DEPOK

Gereja : Jl. Pemuda No.70 Kota Depok (16431)

Telepon : (021) 7522859 Fax. : (021) 77210338 Pos Ibadah : Jl. Flamboyan No.63

Telepon : (021) 77201361 E-mail : [email protected] [email protected]

Website : www.gpibimmanueldepok.org

Jadwal Ibadah Hari Minggu :

UMUM Pukul 06.00, 09.00 & 18.00 WIB Pukul 07.00 WIB (Pos Ibadah)

PELKAT PA Pukul 07.30 WIB

PELKAT PT Pukul 07.30 WIB

Tema GPIB 2015 - 2016 :

”MENATA ALAM SECARA ADIL DEMI KELANGSUNGAN HIDUP SEJAHTERA”(Mazmur 8 : 6-9)

WARNA LITURGIS TAHUN GEREJA, LOGO DAN ARTINYA

PENTAKOSTA :

Pentakosta (Yun. Pentakosta berarti ‘yang ke-50’), yakni hari ke-50 sesudah Paskah. Hari ke-50 sesuai dengan Ulangan 16:9-12 adalah suatu pesta besar, yakni pesta panen raya dan pesta kemerdekaan. Tidak kebetulan bahwa pada hari ke-50 Yerusalem penuh orang. Pada Hari Pentakosta, Roh Kudus yang dijanjikan oleh Yesus Kristus ketika Ia naik takhta di sorga, turun ke atas para murid. Artinya, mereka semua dibaptis dalam Roh Kudus, sehingga mereka mendapat kekuatan dan keberanian untuk bersaksi (Kis. 2:14; 22-24, 32-33; 36).

Dengan demikian, Roh Kudus panen pertama sesudah Yesus Kristus bangkit dan naik ke

takhta di sorga. Dan juga orang-orang yang menjadi percaya oleh pemberitaan para rasul dengan kuasa Roh Kudus (Kis. 2:37-42) adalah juga adalah panen pertama. Makanya Hari Pentakosta diperingati juga sebagai hari kelahiran Gereja, di mana melalui kuasa Roh Kudus, Gereja dilengkapi untuk melaksanakan tugas pengutusannya kepada bangsa-bangsa.

Simbol Hari Pentakosta adalah lidah-lidah api (pinggirnya kuning) dan burung merpati (warna

perak) dengan warna dasar merah; warna keberanian untuk memberi kesaksian (marturia). Arti :

Lidah-lidah api dan burung Merpati yang menukik menunjuk pada peristiwa pencurahan Roh Kudus pada hari Pentakosta (Kis. 2:2-3). Tujuh Lidah Api menyimbolkan ke tujuh suluh api, yaitu ke tujuh Roh Allah (Why. 4:5) membentuk lingkaran yang menghadirkan kekekalan, keabadian.

HIMBAUAN

Untuk kehikmatan ibadah dan kebersihan ruang ibadah, kami mohon kepada Warga Jemaat :

Agar telepon genggam (HP) dinonaktifkan.

Jemaat yang membawa tas, dompet, HP ataupun barang berharga lainnya agar berhati-hati demi keamanan dan kepentingan bersama.

Jangan membuang permen karet di lantai atau menempelkannya pada bangku Gereja.

Atas perhatian Jemaat kami ucapkan terima kasih.

PENTAKOSTA DAN KUASA DOA

Kisah Para Rasul 1:8a “Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu…,” Raksasa-raksasa Rohani di setiap zaman sependapat mengenai doa: lebih banyak lebih baik. Pendiri Metodisme, John Wesley, menghabiskan satu dua jam setiap harinya untuk berkomunikasi secara pribadi dengan Tuhan.

Martin Luther dan Uskup Francis Asbury percaya bahwa dua jam berdoa setiap hari adalah minimal. Pengkhotbah besar dari Skotlandia, John Welch secara teratur berdoa delapan hingga sepuluh jam sehari.

Lalu seringkali terjaga dari tidurnya pada tengah malam untuk melanjutkan percakapannya dengan Tuhan.

Tak seorangpun dari mereka adalah perenung yang tidak ada pekerjaan lain, Asbury misalnya, menempuh perjalanan sejauh kira-kira 450.000 km.

Kebanyakan dengan menunggang kuda, untuk membangun Gereja Metodis Amerika. Semuanya menyarankan agar kita menggabungkan doa dengan kerja, termasuk berdoa selagi bekerja.

Pada hari Pentakosta, murid-murid Yesus mengalami kepenuhan Roh Kudus, dan sejak saat itu mereka menerima impartasi dunamis yang kuat sekali dari Roh Kudus dan dampaknya dahsyat. Petrus berkhotbah, 3.000 jiwa diselamatkan, bahkan bayangan Petrus dapat menyembuhkan orang-orang yang sakit.

Murid-murid Yesus yang lain melakukan berbagai mujizat dan menyembuhkan berbagai macam penyakit. Demikian pula halnya dengan kita, kita perlu mendisiplin diri kita sama seperti murid-murid Yesus untuk berdoa setiap hari, minimal 1 jam sehari. Bukan doa yang kering dan kosong, tapi doa dengan masuk dalam persekutuan dengan Tuhan. Itulah minuman bagi manusia roh kita. Itulah yang akan menimbulkan dunamis yang kuat dalam diri kita seperti yang dimiliki oleh Petrus dan murid-murid Yesus yang lain.

Maka hari Pentakosta menjadi tanda bahwa kekuatan dan keuletan kita dalam menjalani hidup tidak terlepas dari kerinduan yang kuat untuk tetap bersekutu dengan-Nya.

Maju terus bersama Tuhan Yesus sebab dalam persekutuan dengan-Nya setiap doa tidak pernah sia-sia. Amin

Renungan dari Meja Pdt. Alexius Letlora

Martin Luther Francis Asbury John Welch

Sambutan dan Ucapan Selamat Datang Jemaat yang dikasihi oleh Yesus Kristus, Presbiter dan Pelayan Firman yang melayani mengucapkan selamat beribadah kiranya ibadah ini membawa berkat bagi kehidupan beriman kita untuk lebih mengasihi Allah dan sesama manusia. Kepada Jemaat yang baru pertama

kali mengikuti ibadah dalam Persekutuan GPIB Jemaat “Immanuel” Depok dan memerlukan pelayanan khusus, dapat menghubungi Presbiter yang bertugas, sesudah ibadah di Ruang Konsistori atau menghubungi Kantor Sekretariat setiap hari kerja (Selasa s/d Sabtu, pukul 08.00 s/d 17.00 WIB) atau melalui Presbiter di sektor masing-masing.

“Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu”

(Matius 6 : 33)

BACAAN ALKITAB (sesuai Sabda Bina Umat)

Hari, Tanggal

Nas Alkitab

Renungan Pagi Renungan Malam

Senin I Korintus 12 : 1-11 I Korintus 12 : 12-31

25-Mei Bersama Dalam Roh Kudus Saling Memperhatikan Dalam Bimbingan Roh

Kudus

Selasa I Korintus 14 : 1-5 I Korintus 14 : 6-9

26-Mei Milikilah Karunia Bernubuat Cerdas Dalam Memahami Karunia Berbahasa Roh

Rabu I Korintus 14 : 10-19 I Korintus 14 : 20-25

27-Mei Bertutur Kata Dalam Bahasa Yang Membangun

Bersikap Dewasa Dalam Pimpinan Roh

Kamis Efesus 4 : 1-6 Efesus 4 : 7-16

28-Mei Berbeda Namun Dipersatukan Dalam Satu Roh

Menghormati Karunia-Karunia Roh Yang Berbeda

Jumat Efesus 4 : 17-24 Efesus 4 : 25-32

29-Mei Terus Menerus Dibarui Roh Kudus Menyukacitakan Roh Kudus

Sabtu Efesus 5 : 1-14 Efesus 5 : 15-21

30-Mei Tetap Berkawan Dan Menjadi teladan Ucaplah Syukur Atas Segala Sesuatu

Minggu I Yohanes 4 : 1-6 I Yohanes 4 : 7-16

31-Mei Mewaspadai Penyesatan Mengasihi, Itulah Tandanya!

I. TEOLOGI dan PERSIDANGAN GEREJAWI

“Sebab siapa yang diutus Allah, Dialah yang menyampaikan firman Allah, karena Allah mengaruniakan Roh-Nya dengan tidak terbatas.

(Yohanes 3 : 34)

JADWAL PELAYAN IBADAH JEMAAT

HARI PENTAKOSTA, 24 MEI 2015

06.00 WIB 09.00 WIB 18.00 WIB

Pdt. Ny. FRANSIEN IHALAUW-HUKOM Pdt. ALEXIUS LETLORA Pdt. HALLIE JONATHANS

1 Pnt. ROY R. PUA 1 Pnt. DAVID R. DAADA 1 Pnt. Ny. JULIANA KORN

2 Pnt. Ny. JOSEFHINE F. ABRAHAMS 2 Pnt. Ny. MARGRIET D. JONATHANS 2 Pnt. SOEPARJANTO

3 Pnt. TONY PANJAITAN 3 Pnt. L.I.F. AJAWAILA 3 Dkn. Ny. LILY W. MANURUNG

4 Dkn. Ny. ENTY Y. DE KOSTE 4 Dkn. Ny. YOHANNA L. GINTING 4 Dkn. DANIEL A. HADI

5 Dkn. EDISON PANJAITAN 5 Dkn. PANTAS TAMBUNAN 5 Dkn. BENNY S. SILUBUN

6 Dkn. YAHYA JONATHANS 6 Dkn. Ny. SOPHIE Ch. ASMORO 6 Dkn. YISHAR A. JUNUS

7 Pnt. YOHANNES LATURIUW 7 Pnt. Ny. DAISY I.O. PATTINASARANY 7 Pnt. CORNELIS F. LOEN

8 Dkn. Ny. CATHERINA SIMAUW 8 Dkn. SALMON Ch. GOGALI 8 Dkn. Ny. AUGUSTINA L. SINAMBELA

9 Pnt. BUDDY A. PETER 9 Pnt. BENYAMIN LEANDER 9 Pnt. Ny. RITA D. ISAKH

10 Dkn. KRISTANTO 10 Dkn. Ny. HOTMAIDA SIMAMORA 10 Dkn. ALFRED LOEN

11 Pnt. VENCE TURALAKEY 11 Pnt. GERARD M. LALAMENTIK 11 Pnt. YOHANES S. LEANDER

12 Dkn. IVAN G. LANTU 12 Dkn. PARLIN SITORUS 12 Dkn. MARCO DOORNIK

13 Pnt. Ny. JULIANA MOEGIRI 13 Pnt. Ny. ARNITJE LEANDER 13 Pnt. A.N. JONATHANS

14 Dkn. Ny. PRISDA E. SURATNO 14 Dkn. Ny. TERRY W. KUDAMASSA 14 Pnt. Ny. HELMINCE LOEN

15 Pnt. Ny. M. CHRISTINA ABAST 15 Pnt. Ny. WANDA M. LEANDER 15 Pnt. Ny. ANITA F. SONDAK

16 Dkn. ADOLF Y. POSUMAH 16 Dkn. ROBERT H. HETHARIA 16 Dkn. ROBERT L. KALUMATA

Organis/Pianis : Sdri. YUNITA K. DEWI Organis/Pianis : Sdri. CLAIRINE D. HETHARIA Organis/Pianis : Sdri. IRENE HALE

Organis/Pianis : Sdri. AVIELIA MATAHERUILLA Organis/Pianis : Bpk. BING OCTO MARTINUS Organis/Pianis : SENA R. HAULLUSSY

Kantoria/PS. : PS. PKP IMMANUEL Kantoria/PS. : PS. PKP DEBORAH Kantoria/PS. : PS. BAITANI

Multimedia : Sdr. SUKARNO ABAST Multimedia : Sdr. OCTAVIANUS MARCO Multimedia : Sdri. DESICA TETELEPTA

Multimedia : Sdri. RACHEL SOEDIRA Multimedia : Bpk. OSWALD LEANDER Multimedia : Sdr. KEVIN SHALOMO

07.00 WIB (POS IBADAH)

Pdt. PIETER LOPULALAN

1 Pnt. A.J. BACAS 7 Pnt. DWI BUDHY H. ISAKH

2 Pnt. Ny. MAGDALENA LEANDER 8 Dkn. Ny. AMELIA BACAS

3 Pnt. EDWARD A. LOEN Organis/Pianis : Sdri. T. SOESILO PUTRI

4 Dkn. Ny. PATSY M. LEANDER Kantoria/PS. : PS. BETSEDA

5 Dkn. J. DJOKO SUTEDJO PS./VG. : VG. CARIOS GUSTI

6 Dkn. GERALD SAMUEL

VISITASI KE BNN LIDO

Pada hari Minggu, tanggal 24 Mei 2015 pukul 11.00 WIB Pdt. Ny. Linda Hetharia mewakili Majelis Jemaat GPIB Immanuel Depok melayani Ibadah Hari Minggu di BNN Lido.

PENDAMPINGAN PELAYANAN

Apabila ada kunjungan khusus (non rutin) atau hal mendesak yang membutuhkan pendampingan telah diatur sebagai berikut :

Pdt. Alexius Letlora untuk Sektor Pelayanan Eben Haezer I-III dan Marturia I-III serta Pelkat PKB & PKLU.

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom untuk Sektor Pelayanan Kanaan, Nazaret, Pniel, Getsemani, Kapernaum, Betseda Sion I-III, Baitani I-II dan Galilea serta Pelkat PA, PT, GP & PKP.

KELAS ALKITAB MALAM

Segenap Presbiter dan Warga Jemaat diundang untuk hadir dalam Kelas Alkitab Malam, pada hari Senin, tanggal 25 Mei 2015 pukul 19.30 WIB bertempat di gedung Gereja. Pengajar Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom dan materi “Kitab Markus”.

MINGGU TRINITAS, 31 MEI 2015

06.00 WIB 09.00 WIB 18.00 WIB

Pdt. NIMROD HARIANJA Pdt. MANARIS R.E. SIMATUPANG Pdt. DOMIDOYO M. RATUPENU

1 Pnt. YAYA SURYATIM 1 Pnt. YANI RASNA 1 Pnt. Ny. EUGENIE N. ISAKH

2 Pnt. MARTIN LIEM KIM SIONG 2 Pnt. Ny. NOORTJE ARITONANG 2 Pnt. K.M. TAMPUBOLON

3 Pnt. Ny. G.K. LEANDER 3 Dkn. DAVID R. LOEN 3 Dkn. JOHANNIS J. BERHITU

4 Dkn. Ny. EHAEDIA LIKUMAHWA 4 Dkn. KARTINI AMBANAGA 4 Dkn. JAKOBUS K. SAGAI

5 Dkn. VALENTINO VRIESE 5 Dkn. SOESILO BONTE 5 Dkn. Ny. EMMY Ch. LEANDER

6 Dkn. Ny. MARIA YULIANTE LOEN 6 Dkn. Ny. SHERLY K. LUKMAN 6 Dkn. TRI ATMODJO

7 Pnt. J.D.F. LEIRISSA 7 Pnt. Ny. EMMA F. TALAKUA 7 Pnt. Ny. EGELIN LASSO

8 Dkn. NIKODEMUS LARBONA 8 Dkn. YULIUS P. DJANSEN 8 Dkn. JERSEY M. LEANDER

9 Pnt. Ny. SUZANNA M.M. DE KOSTE 9 Pnt. MARKUS PAE 9 Pnt. MARTINUS

10 Dkn. Ny. SISKA M.R. HUTABARAT 10 Dkn. WILLEM TELAPARY 10 Dkn. Ny. YETTY F. AWEWRA

11 Pnt. HENRY RINALDUS P. 11 Pnt. Ny. HEDY KALALO 11 Pnt. Ny. SHIRLEY D. JONATHANS

12 Dkn. RICHARD HAULLUSSY 12 Dkn. OKTAMANDJAYA WIGUNA 12 Pnt. A.G. NURYANTO

13 Pnt. Ny. JULIANA KORN 13 Pnt. G. JODY IRAWAN 13 Pnt. VALENTINO JONATHANS

14 Dkn. Ny. MARINA PETER 14 Pnt. DENNY D.D. AWUY 14 Dkn. HALLY LANTU

15 Pnt. Ny. CECILIA BACAS 15 Pnt. J.V. EDWARD SUPIT 15 Pnt. MIKHAEL BUHIS

16 Dkn. NICKO RIANTORI 16 Dkn. JETSY H. JUNUS 16 Dkn. Ny. MARGARETHA Y. VAN ZUNDERT

Organis/Pianis : Sdri. DANIEL M. SOEDIRA Organis/Pianis : Ibu CAMELIA C. WIGUNA Organis/Pianis : Ibu DONNA F. SAMUEL

Kantoria/PS. : PS. IMMANUEL Organis/Pianis : Sdri. MIRISTIKA MELFRI Organis/Pianis : Sdri. JENIFER C. NABABAN

Multimedia : Sdri. DAISY NATALIA Kantoria : PS. MARTURIA Kantoria/PS. : PS. KANAAN

Multimedia : Sdr. GERALD TAKALAPETA PS./VG. : PELKAT PA Multimedia : Sdr. MICHAEL DAKAULU

Multimedia : Sdri. LEONY MALONDA Multimedia : Bpk. DAVID PITOY

Multimedia : Sdri. GRACIA JONATHANS

07.00 WIB (POS IBADAH)

Pnt. A.G.. NURYANTO

1 Pnt. Ny. VERRA L. JONATHANS 6 Dkn. Ny. IRAWATI TARIGAN

2 Pnt. JEFFRY E. SOEDIRA 7 Pnt. Ny. SONJA G. DAADA

3 Pnt. HENDRIK J. LEANDER 8 Dkn. SUGITO

4 Dkn. Ny. NEELTJE N. TRIREKSO Organis/Pianis : Bpk. BING OCTO MARTINUS

5 Dkn. SONNY K. SAMPOW Kantoria/PS. : PS. PELKAT PKB

LAGU-LAGU IBADAH

Susunan Tata Ibadah 31 Mei 2015

Nyanyian Umat GB. 196 : 1-3

Nyanyian Umat GB. 195 : 4

Nyanyian Pengakuan Dosa GB. 25 : 1-4

Nyanyian Berita Anugerah GB. 197 : 1-2

Nyanyian Kemuliaan GB. 381 : 1, 2 & 4

Nyanyian Haleluya KJ. 472 : 1

Nyanyian Umat KJ. 474

Nyanyian Sesudah Khotbah KJ. 436 : 1-3

Doxologi GB. 389b

Nyanyian Pengucapan Syukur GB. 79 : 1-3

Nyanyian Pengutusan GB. 277 : 1-3

Nyanyian Amin GB. 402c

PERTUKARAN PELAYAN FIRMAN MUPEL GPIB JABAR II NON PENDETA

Pnt. Gerard M. Lalamentik melayani Ibadah Hari Minggu, tanggal 31 Mei 2015 pukul 07.00 WIB di GPIB Jemaat "Pancoran Rahmat" Depok (gedung Serba Guna IKUK Komp. Arco Rangkapan Jaya Baru Depok). PERTUKARAN PELAYAN FIRMAN MUPEL DEPOK

Minggu, tanggal 31 Mei 2015 :

Pdt. Manaris R.E. Simatupang (HKBP Cinere Depok) melayani ibadah pukul 09.00 WIB di GPIB Jemaat “Immanuel” Depok.

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom melayani ibadah pukul 09.30 WIB di HKBP Cinere Depok disertai VG. PKB Eben Haezer.

PEMBERKATAN PERKAWINAN

Akan dilaksanakan di HKBP Ciluar Bogor pada hari Sabtu, 30 Mei 2015 pukul 08.00 WIB, yaitu :

Ridwixd Herdandhy Herdanang (Sektor Pelayanan Galilea, Putra dari Kel. Agustinus Herdanang)

dengan

Ester Yudhi Astuti (HKBP Ciluar-Bogor, Putri dari Kel. Bindu Parasian Panjaitan)

Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU.

Akan dilaksanakan di GBI Kamboja Depok, Jl. Kamboja No.18 pada hari Sabtu, 30 Mei 2015 pukul 10.00 WIB, yaitu :

Hardian Samuel (Sektor Pelayanan Eben Haezer I, Putra dari Kel. Frederik H. Samuel)

dengan

Lenny Herjanto (Jemaat GBI Kamboja Depok, Putri dari Kel. Herjanto)

Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU.

Akan dilaksanakan di GPIB Jemaat “Immanuel” Bekasi pada hari Sabtu, 30 Mei 2015 pukul 11.00 WIB, yaitu :

Reynold Pandapotan Hutagol (Putra dari Kel. Sumihar Hutagaol [Alm.])

dengan

Yulianti Magdalena Prawiro Sukarto (Sektor Pelayanan Betseda,

Putri dari Kel. Prawiro Soekarto Sutarmo Yohannes [Alm.])

Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan SELAMAT MENEMPUH HIDUP BARU.

KATEKISASI PRA PERKAWINAN

Telah dibuka pendaftaran Kelas Katekisasi Pra Perkawinan bagi pasangan yang akan melaksanakan perkawinan pda bulan Agustus, September dan Oktober 2015. Kelas Katekisasi

akan dimulai pada bulan Juni 2015, pada setiap hari Sabtu pukul 10.00 WIB bertempat di ruang Konsistori.

KATEKISASI REGULER TAHUN AJARAN 2015-2016

Telah dibuka pendaftaran Kelas Katekisasi Reguler Tahun Ajaran 2015-2016, dengan persyaratan: calon katekisan telah berusia 16 tahun pada bulan Desember 2015. Kelas katekisasi akan dimulai pada bulan Juli 2015, pada setiap hari Jumat pukul 19.00-20.30 WIB bertempat di gedung Pertemuan Immanuel, Jl. Pemuda No.51 Depok. Formulir pendaftaran dapat diperoleh di Koordinator Sektor masing-masing atau di Kantor Sekretariat Majelis Jemaat dengan melampirkan fotokopi Akte Kelahiran, fotokopi Surat Baptis dan 2 lembar pas foto terbaru ukuran 3x4.

IBADAH KELUARGA - Penelaahan Alkitab

Sektor Hari/

Waktu Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

E. Haezer I

Sabtu 30-Mei

17.00 WIB

Kel. Jozua Dolf Jonathans Jl. Melati No.1A

Pnt. Ny. Wanda M. Leander Dkn. Ny. Prisda E. Suratno

E. Haezer II

Rabu 27-Mei

17.00 WIB

Kel. Frans Martinus Samuel Jl. Pemuda No.39

Dkn. Ny. Neeltje N. Trirekso Dkn. Ny. Sophie Ch. Asmoro

E. Haezer III

Rabu 27-Mei

17.00 WIB

Kel. Jantje Aponno Jl. Pemuda No.80

Pnt. A.N. Jonathans Dkn. Ny. Sherly K. Lukman

Kanaan Sabtu 30-Mei

17.00 WIB

Kel. Matius B. Situru Jl. H. Wisin No.89 Kp. Pitara Wadas

Dkn. Valentino Vriese Dkn. Ny. Margaretha Y. Van Zundert

Nazaret Sabtu 30-Mei

17.00 WIB

Kel. Stevie Yohanes Wattimena Permata Regency Cluster Jade Blok E.28/6

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Pnt. Ny. Josefhine F. Abrahams

Pniel Sabtu 30-Mei

15.00 WIB

Kel. Oky Johanes Loen Jl. Gandaria I

Pnt. Robertho Lim Pnt. Markus Pae

Getsemani Sabtu 30-Mei

17.00 WIB

Kel. Rico Simanjuntak Komp. Pertanian Atsiri Permai Jl. Kenanga V/14

Pnt. L.I.F. Ajawaila Dkn. Robert L. Kalumata

Kapernaum Sabtu 30-Mei

18.00 WIB

Kel. Ronald Adventus Situmorang Kav. RRI Jl. Televisi Blok D21 No. 28

Dkn. Oktamandjaya Wiguna Pnt. Ny. Daisy I.O. Pattinasarany

Marturia I Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Ibu Yulia Ruwita Jonthans-Leander Jl. Melati

Pnt. Benyamin Leander Pnt. Ny. Hedy Kalalo

Marturia II Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Reggy Leander Perum. Permata Depok Blok Safir M2 No.18

Pnt. L.G. Rompas Pnt. G. Jody Irawan

Marturia III Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Adri Yunus Bawuoh Jl. Dahlia No.5

Dkn. Adolf Y. Posumah Dkn. Richard Haullussy

Betseda Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Sixd Herdhy Purwoko Herdanang Jl. Kenanga No.8 A

Pnt. Gerard M. Lalamentik Pnt. Alfons O. Leander

Sion I Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Ambrusius Dimas Lukito Jl. Flamboyan No.12 B

Pnt. Vence Turalakey Dkn. Ny. Augustina L. Sinambela

Sion II Sabtu 30-Mei

17.00 WIB

Kel. Archie Laurens Jl. Sumur Batu No.9

Pnt. Martin Liem Kim Siong Dkn. Gerald Samuel

Sion III Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Netco Alfa D. Andrie Kalangie Jl. Kamboja No.27 B

Dkn. Nicko Riantori Ibu Hanna Maria Samuel

Baitani I Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Herman Purnama Jl. Siliwangi No.55 C

Pnt. Ny. Cecilia Bacas Pnt. Ny. Juliana Moegiri

Baitani II Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Tjaturio Pisgeson Isakh Jl. Sersan Aning No.13

Dkn. Ny. Yetty F. Awewra Dkn. Ny. Amelia Bacas

Galilea Rabu

27-Mei 17.00 WIB

Kel. Hendrik Lalopua Komp.Samindo Blok C2 No.6

Dkn. Ny. Ehaedia Likumahwa Dkn. Johannis J. Berhitu

IBADAH KELUARGA GABUNGAN

Seluruh warga jemaat diundang hadir dalam Ibadah Keluarga Gabungan seluruh sektor pelayanan yang akan dilaksanakan pada :

Hari, Tanggal : Rabu, 03 Juni 2015 Waktu : Pukul 19.00 WIB Tempat : Gedung Gereja Pelayan Firman : Pdt. Alexius Letlora Penanggung Jawab : Sektor Pelayanan Marturia II dan Sion I PENELAAHAN ALKITAB/PERSEKUTUAN DOA (PA/PD) ESTHER

Kelompok Hari/

Waktu Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

PA Kamis 28-Mei

15.30 WIB

Amanda Jl. Sersan Aning

Pnt. K.M. Tampubolon Yustin Natalia Loen

PT Jumat 29-Mei

18.00 WIB

Yustin Natalia Loen Jl. Sersan Aning

Pnt. L.I.F. Ajawaila Veronica Yohel Khaznya

PERSIAPAN PELAYAN IBADAH HARI MINGGU

Persiapan bagi Presbiter yang akan melayani pada Ibadah Hari Minggu, tanggal 31 Mei 2015 dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 26 Mei 2015 pukul 20.00 WIB bertempat di ruang Konsistori dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom.

PERSIAPAN PELAYAN FIRMAN (para Pelayan Firman wajib hadir)

Persiapan bagi Pelayan Firman Ibadah Pelkat PKB dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 26 Mei 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di ruang Konsistori dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom. Nama-nama petugas yang terjadwal :

PELKAT PKB

Sektor Tanggal Pelayan Firman

Gabungan 05-Jun Pnt. Ny. Anita F. Sondak

Persiapan bagi Presbiter Pendamping Persiapan Pelayan Pelkat PA, PT dan Pelayan Firman Ibadah PA/PD Esther dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 28 Mei 2015 pukul 19.00 WIB bertempat di ruang PHMJ dipimpin oleh Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom. Nama-nama petugas yang terjadwal :

PELKAT PA (31-Mei)

Kelas Pendamping

TK Pnt. Ny. Daisy I.O. Pattinasarany

Kecil Pnt. Ny. Verra L. Jonathans

Tanggung Pnt. Ny. Sonja G. Daada

PELKAT PT (31-Mei)

Kelas Pendamping

Eka Dkn. Ny. Anita Loen

Dwi Dkn. David R. Loen

PA/PD Esther

Kelompok Tanggal Pelayan Firman

PA 04-Jun Pnt. Ny. Juliana Moegiri

PT 05-Jun Ibu Anne Tampubolon

JADWAL LATIHAN PS/VG (MUGER) Hari,

Tanggal Waktu Nama Tempat

Senin 19.00 PS. Immanuel

Ruang Anex 25-Mei WIB Gedung Pertemuan

Senin 20.00 VG. Carios Gusti

Bpk. Krido Asmoro

25-Mei WIB Jl. Pemuda No.59B (Telp. 021-7751454)

Selasa 18.30 Genezareth Voice

Bpk. Mario Eduard Hetharia

26-Mei WIB Jl. Sersan Aning No.64

Rabu 19.30 PS. Kanaan

Ibu Carla Maria Gumulya

27-Mei WIB Jl. Citayam Raya No.56

Rabu 19.30 PS. Betseda

Bpk. Ronald Bacas

27-Mei WIB Jl. Siliwangi No.19

Rabu 20.00 VG. PKB Eben Haezer

Bpk. Jantje Aponno

27-Mei WIB Jl. Pemuda No.80

Senin

16.00 WIB

PS. Marturia Ibu Lydia Magdalena Loen

JL. Margonda Raya No.17A 25-Mei

Jumat

29-Mei

Sabtu 16.00 PS. Baitani

Ibu Jacqueline S. Isakh

30-Mei WIB Jl. Sumur Batu No.2

PELKAT PA

Jumat 17.00 PS. Pelkat PA Gedung Gereja

29-Mei WIB

PELKAT PT

Jumat 17.00 VG. Pelkat PT

Ruang Serba Guna

29-Mei WIB (Sekretariat Bersama Pelkat)

PELKAT GP

Minggu 19.30 PS. Pelkat GP Gedung Gereja

31-Mei WIB

PELKAT PKP

Senin 16.00 PS. PKP. Deborah Gedung Gereja

25-Mei WIB

Kamis 17.00 PS. PKP. Immanuel

Ruang Anex

28-Mei WIB Gedung Pertemuan

PELKAT PKB

Kamis 20.00 PS. Pelkat PKB Gedung Gereja

28-Mei WIB

PELKAT PKLU

Selasa 10.00 PS. Pelkat PKLU

Ruang Anex

26-Mei WIB Gedung Pertemuan

Jumat 13.00 Hawaiian Band PKLU

Kel. A.G. Nuryanto

29-Mei WIB Jl. Pemuda No.38

LATIHAN PADUAN SUARA GABUNGAN

Dalam rangka persiapan mengikuti Pesparawi HUT GPIB Jemaat “Harapan Kasih” Bekasi ke-25 yang akan diadakan pada tanggal 25 Juli 2015 di Gedung Balai Patriot Pemda Kota Bekasi dibentuk Paduan Suara Gabungan. Latihan dilaksanakan setiap hari Senin dan Rabu pukul 20.00 WIB bertempat di gedung Pertemuan Immanuel, Jl. Pemuda No.51 Depok.

PENJUALAN MENU

Dalam rangka mendukung PS. GPIB Jemaat “Immanuel” Depok yang akan mengikuti Pesparawi di GPIB Jemaat “Harapan Kasih” Bekasi, Komisi TPG Bidang Musik Gerejawi melaksanakan pencarian dana berupa penjualan menu. Mohon partisipasi dan dukungan warga jemaat. Adapun menu yang akan ditawarkan kepada warga jemaat, sebagai berikut :

30-Mei-2015 13-Jun-2015

1. Ayam Bakar Rica (per ekor) Rp. 50.000,- 1. Babi Panggang (per ¼ kg) Rp. 75.000,- 2. Bruine Boon (per porsi) Rp. 35.000,- 2. Ayam Panggang Merah (per ekor) Rp. 75.000,-

3. Makroni Rp. 60.000,- 3. Sate Babi Manis (per 10 tusuk) Rp. 40.000,-

4. Kue Pepe Rp. 25.000,- 4. Klapertaart Rp. 50.000,-

5. Kue Cina (per 10 buah) Rp. 30.000,- 5. Kue Apang (per 5 buah) Rp. 25.000,-

6. Kue Bugis (per 10 buah) Rp. 25.000,- 6. Nasi Jaha Rp. 40.000,-

7. Salad Buah (per porsi) Rp. 35.000,- 7. Asinan Pengantin Rp. 35.000,-

27-Jun-2015 8. Rempeyek Kacang/Teri Rp. 15.000,-

1. Ayam Goreng Kalasan (per ekor) Rp. 50.000,- 11-Jul-2015

2. Gurame Goreng Kipas (per ekor) Rp. 65.000,- 1. Ayam Panggang (per ekor) Rp. 50.000,- 3. Sayur Asem (per porsi) Rp. 20.000,- 2. Sate Babi Pedas (per 10 tusuk) Rp. 60.000,-

4. Kue Cucur (per 5 buah) Rp. 25.000,- 3. Ikan Tongkol Woku (1 ekor) Rp. 65.000,-

5. Kue Kremes (per 5 buah) Rp. 25.000,- 4. Sop Baso Tahu (per porsi) Rp. 30.000,-

6. Es Buah Rp. 15.000,- 5. Wajik (per 5 potong) Rp. 25.000,-

7. Asinan Buah Bogor Rp. 25.000,- 6. Panada (per 5 buah) Rp. 25.000,-

8. Rempeyek Kacang/Teri Rp. 15.000,- 7. Bunga Pepaya (per porsi) Rp. 25.000,-

Bagi jemaat yang ingin membeli menu di atas dapat menghubungi : 1. Ibu Margriet D. Jonathans 2. Ibu Noortje Aritonang 3. Ibu Elisabeth Wattimena 4. Ibu Flora H. Isakh 5. Ibu Saartje Leander 6. Ibu Novita Hetharia 7. Bpk. Agus Supriadie POKOK-POKOK DOA MINGGU INI Bangsa dan Negara, Presiden dan Wakil beserta Kabinet Kerja Republik Indonesia. Pengadaan Pos Pelayanan GPIB Jemaat “Immanuel” Depok di wilayah Citayam. Jemaat yang sakit (sesuai data yang diterima s/d tanggal 22 Mei 2015) :

DI RUMAH SAKIT

Harry Eugene Jonathans (PKLU) Eben Haezer III RS. Pertamina Pusat Jakarta

Enrico Samallo (PKB) Nazaret RS. Mitra Keluarga Depok

Naila Sella Kawilarang (PKP) Getsemani RS. Marzuki Mahdi Bogor

Charles Loen (PKLU) Sion I RS. Fatmawati Jakarta

Michael Julius Sutjiono (GP) Baitani I RS. Hermina Depok

DI RUMAH

EBEN HAEZER I – III BETSEDA MARTURIA I – III

Benni S.P.E. Ihalauw (GP) Michaela Attaya Hetharia (PA) Stefanie Cornelia Bacas (PKLU)

Frederik H. Samuel (PKLU) Erna Josephine Hassan (PKLU) Ferdias Maresa Junus (PKB)

Nancy Tholense (PKLU) Otelina Josina Hetharia (PKLU) Etty Lucas (PKLU)

Pasta M. Linnarta (PKP) Emile Anthon Leander (PKLU) Irene Timporok (PKLU)

Nicole Sarah Surjadi (PT) Fredrickh Hendrik Bacas (PKLU) Carla Exenia Leander (PKLU)

Hemmy Tjio (PKLU) Maria Hendrika Leander (PKLU) Helman A. Leander (PKB)

Nancy Doornik (PKLU) Maria Christina Atje (PKP) Jantje Soedira (PKLU)

Dina Leonora Risakotta (PKLU) Joyce Rachel Lalamentik (PKLU) Henny Soedira (PKLU)

Budiman Manurung (PKB) Irene Clementine Soedira (PKLU) Tina E. Soedira (PKLU)

Petrus Arpani (PKLU) Carolina Bacas (PKLU) Mc. Donald Harold L. Assa (PKB)

Robert William Soedira (PKLU) Jennifer Jeanette (PKP) Non Maria Leander (PKLU)

Tilly Mary Jonathans (PKLU) Otto W. Misseyer (PKLU) Ferdinand Cornelis Loen (PKLU)

Abraham S. Talakua (PKLU) Jacoba Henrika Loen (PKLU) Francine H. Santoso (PKLU)

II. PELAYANAN dan KESAKSIAN (PELKES)

Timothy Misseyer (PKB) Sarmona Soedira (PKLU) Donald Jonathans (PKLU)

KANAAN, NAZARET, PNIEL SION I – III Mary Sutarto Bacas (PKLU)

GETSEMANI, KAPERNAUM Yossy S. Gozali (PKLU) Anwar (PKLU)

Maria Carolina Kairupan (PKLU) Catherina Helena Mustamu (PKP) R.R.T. Heddy L. Soedira (PKLU)

Selvie Dorina Hallatu (PKP) Hern Leonard Isakh (PKLU) Else Roos Manafe (PKLU)

Inge Jonathans (PKLU) Rulof Loen (PKLU) Linda Patricia Bawuoh (PKP)

Farida M. Wattimena (PKP) George Fredrik Loen (PKLU) BAITANI I, II, GALILEA

Dina Hinaloy (PKLU) Benyamin Tumangkeng (PKLU) Lesly Loen (PKLU)

Ilana Karenza Wattimena (PKP) Hendrik Waldy Jonathans (PKLU) Robertinus Loen (PKB)

Louise P. Manubulu (PKLU) Nicodemus (PKLU) Fieta Kusumadewi (GP)

Theodora Sambonu (PKLU) Otty Suzanna Loen (PKP) Willem Thomas Laurens (PKLU)

Alex Yunus Y. Sambonu (PKLU) Sonja Agustina Isakh (PKLU) Dora Salomons Miero (PKLU)

Herry Soedira (PKB) Haryeti S. Loen (PKP) George Mijndert Loen (PKLU)

Michael Horhoruw (PKB) Yoren Arni Loen (PKB) Josephine Charlotte Loen (PKLU)

Wagirah Loen (PKLU) Eni Loen (PKP) Reiny Pesik (PKLU)

G.W. Leander (PKLU) Ryklof Johanes Loen (PKLU) Rosina A. Samuel (PKLU)

Oni Carolina Loen (PKLU) Yoel Amando Lantu (PA)

Dicky Wattimena (PKLU)

Retik Ika Maharani (PKP)

Jofen Rafeli Wiguna (PA)

Jemaat yang telah Lanjut Usia, Janda, Duda dan Yatim Piatu. Kegiatan Jemaat sepekan ke depan. Jemaat yang berulang tahun minggu ini (24 s/d 30 Mei 2015) :

EBEN HAEZER I Tgl. MARTURIA II Tgl.

PRISKILA ELISABETH SITORUS (PT) 24-Mei TIURMA SIMBOLON (PKLU) 25-Mei

SUSANNA SABATINA JONATHANS (GP) 25-Mei MIXTAF DWIVICKRI SOEDIRA (PKB) 26-Mei

IMELDA GASPERSZ (PKP) 25-Mei REYES MIGUELL LEANDER (PA) 26-Mei

WANDA MIRANDA LEANDER (PKLU) 25-Mei MAUREEN DIANI LAURENS (PKP) 26-Mei

YEREMIA ABEDNEGO TITALEY (PT) 26-Mei KAREEN NATASHA MAHARANI PUTRI (PA) 27-Mei

TABITHA RENIWATI JONATHANS (PKP) 26-Mei LASCHA GIOSTANOVA S. PAREIRA (PA) 28-Mei

MYDIE TRISNAWAN RASMAN (PKB) 27-Mei EDWIN MOZES KESSING (GP) 28-Mei

GERNAS GERALDI (PT) 28-Mei HUBERT BERNARDUS SOEDIRA (PKLU) 29-Mei

CHEYNESS PATTIAPON (GP) 29-Mei MARTURIA III Tgl.

MELISSA CAROLINA TAURAN (PKP) 30-Mei SANDRA MEIYANTI LOEN (PKP) 24-Mei

CLARA JUANITA ROOROH (GP) 30-Mei ILMA PRASETYO (GP) 24-Mei

EBEN HAEZER II Tgl. MARY SUTARTO BACAS (PKLU) 25-Mei

SOPHIE CHAROLINA ASMORO JACOB (PKP) 25-Mei MAYA MAGDALENA BACAS (PKP) 29-Mei

HENRY ERICO IMMANUEL HALE (GP) 26-Mei MARIA MARGARETHA PATTY (PKLU) 29-Mei

RITA LEANDER (PKLU) 27-Mei BETSEDA Tgl.

YOSSY TRI REKSO MOERDIMAN (PKB) 30-Mei MIRA LALITA PUSPITASARI (PKP) 25-Mei

EBEN HAEZER III Tgl. ROSELINE TIURMA PARDEDE (PKLU) 25-Mei

WEHELMINA SARAH CLAUDIA EKAK (PT) 26-Mei FRITS HUBERT POLNAYA (PKB) 25-Mei

WILLEM ALBERT BENYAMIN (GP) 29-Mei FREDRIKA MIRANDA AQUINO (PKP) 25-Mei

KANAAN Tgl. YULIUS MARTINUS LEANDER (PKB) 28-Mei

HERNIST NAIBAHO (PKB) 25-Mei MICHAEL RICARDO SOEDIRA (PT) 29-Mei

MATIUS B. SITURU (PKB) 26-Mei AIDA TERECIA BACAS (PKP) 29-Mei

GERALDIN R.S. TITAHELUW (PKLU) 27-Mei ZOFAR ZEFANYA SOEDIRA (GP) 30-Mei

GRACIA JOANNE PANTOW (PA) 28-Mei SION I Tgl.

MEIGAWATI (PKLU) 28-Mei ANASTASYA CHANDRA DEWI (PT) 24-Mei

MALAEKHA RAFLY LINDAN ISKANDAR (PA) 28-Mei RUTH MAGDALENA LOEN (PKP) 25-Mei

ESTHERLINA CLODIA HETHARIA (PKP) 29-Mei MEILANI MARDIAN LOEN (PKP) 26-Mei

NAZARET Tgl. DIAN MEDIA MENAYANG (PKP) 26-Mei

NATHAN SAMAT SETIAWAN (PA) 25-Mei GEORGE FREDRIK LOEN (PKLU) 28-Mei

INGGRITHA ANGEL ELICYA (PA) 26-Mei YEHEZKIEL LEANDER (PT) 28-Mei

STEVIE YOHANES WATTIMENA (PKB) 27-Mei EDUARD HENDRIK MAILUHU (PKB) 29-Mei

IRENE MATHILDA KARUNDENG (PKP) 28-Mei LAUDRY MELANO KAIIN (PT) 30-Mei

FREDY HARY SOEMPENO (PKB) 29-Mei SION II Tgl.

YOHANA SUZANA PAUNNO (PKP) 29-Mei JEMMY ALEXANDER HUKOM (PKB) 25-Mei

FERNANDO JOSE SAHULEKA (PT) 30-Mei HEDY J. TUMANGKENG (PKLU) 27-Mei

PNIEL Tgl. SION III Tgl.

YEREMIA YUDHISTIRA MARTINO (PT) 25-Mei JAN HENDRIK LOEN (PKB) 25-Mei

MARIA MAGDALENA EFENDI (PT) 26-Mei MAXWELL ALEXANDER SOEDIRA (PA) 26-Mei

ZEVANYA ABYGAEL (PA) 28-Mei SUTRIHANA (PKP) 28-Mei

KAPERNAUM Tgl. RAYVIN MALEAKHI SOEDIRA (GP) 28-Mei

LIA INDRIANI (GP) 30-Mei RAYVIENZA ANGELISA SOEDIRA (PA) 28-Mei

YOHANA MELISA PANJAITAN (GP) 30-Mei JEFFRY LUBIS (PKB) 30-Mei

EVIKSON PARDAMEAN SIMAMORA (PKB) 24-Mei BAITANI I Tgl.

JUSTLIF PIETERSON LATUHERU (PKB) 26-Mei SRI ADMININGSIH LAURENS (PKP) 27-Mei

ANNISA FARMASURI (PKP) 29-Mei BAITANI II Tgl.

MARTURIA I Tgl. NUNI RAHMAWATI LOEN (PKP) 24-Mei

MAUDY C.H. LEANDER (PKP) 24-Mei THERESIA MUSTIKA SANJAYA (GP) 25-Mei

PARLUHUTAN HUTABARAT (PKB) 25-Mei RENALDO GIDEON (PT) 26-Mei

CATUR WIBOWO (PKB) 26-Mei MARGARETHA YACOBA JONATHANS (PKP) 28-Mei

KANIA JONATHANS (PT) 26-Mei ANGGUN ERLITA (PA) 28-Mei

MEILFRIANI UTOMO BANDI (GP) 27-Mei GALILEA Tgl.

GERALDINE ABIGAIL TAPILATU (GP) 24-Mei

MERLIN ENJEL KALENGKONGAN (PKP) 26-Mei

KUNJUNGAN RUTIN SEKTOR PELAYANAN Hari Tanggal Waktu Presbiter Sektor

Rabu 27-Mei 10.00 WIB

Presbiter sektor Galilea Galilea

Jumat 29-Mei Presbiter sektor Sion III Sion III

SENAM BUNGA BAKUNG Dilaksanakan setiap hari Rabu (Senam Tera) dan Jumat (Senam Aerobik) pukul 08.00 WIB

bertempat di Gedung Pertemuan Immanuel. Diharapkan kehadiran Komisi Pelkes, Pegawai Sekretariat dan Jemaat dalam kegiatan ini.

AKSI DONOR DARAH

Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok bekerja sama dengan PMI Depok kembali melaksanakan aksi donor darah terbuka untuk umum (masyarakat luas) pada hari Minggu, tanggal 24 Mei 2015 pukul 08.00 s/d 12.00 WIB, bertempat di ruang Anex Gedung Pertemuan Immanuel. Harapan

kami kiranya saudara dapat mengambil bagian dalam kegiatan donor darah ini sebagai wujud pelayanan kasih kepada sesama kita yang membutuhkan darah. Setetes darah anda akan sangat menolong kehidupan sesama kita yang membutuhkannya.

POS PELAYANAN KESEHATAN RS. HARAPAN DEPOK / BALAI PENGOBATAN IMMANUEL

Buka setiap hari Senin, Rabu dan Jumat pukul 14.00 s/d 16.00 WIB (pendaftaran untuk pasien berobat ditutup pukul 15.30 WIB), bertempat di ruang Anex Graha Immanuel khusus untuk melayani warga jemaat yang sakit.

Jadwal tugas anggota Komisi Pelkes : Senin, 25-Mei Rabu, 27-Mei Jumat, 29-Mei

Ibu Margaretha M. Ninkeula Pnt. Ny. Arnitje Leander Ibu Linda L. Leirissa Pnt. Ny. Helmince Loen Ibu Josita F. Loen Dkn. Ny. Sulistyowati D.A. Lucas

III. GEREJA, MASYARAKAT dan AGAMA-AGAMA (GERMASA)

PELAYANAN ANAK (PA)

Persiapan Pelayan PA Hari,

Tanggal Pukul Tempat Kelas Presbiter Pendamping

Minggu 24-Mei

09.30 WIB

SMP Kasih

TK Pnt. Ny. Sonja G. Daada Kecil Pnt. Ny. Noortje Aritonang

Tanggung Pnt. Ny. Suzana L. Indrayono

BAHAN PELAJARAN IHMPA (31-Mei) Kelas TK Kelas KECIL Kelas TANGGUNG

Tema TUHAN YESUS HIDUP

UNTUK MENYELAMATKAN TUHAN YESUS,

ALLAH YANG HIDUP TUHAN YESUS,

ALLAH YANG HIDUP

Gagasan Utama

Menjelaskan Bahwa Allah Adalah Penyelamat Manusia

Menjelaskan Peran Allah Sebagai Penyelamat Manusia

Menjelaskan Tindakan Allah Sebagai Penyelamat Manusia

Topik EVALUASI EVALUASI EVALUASI

Bacaan Alkitab

Pengajaran Minggu ke 18 s/d 21

Pengajaran Minggu ke 18 s/d 21

Pengajaran Minggu ke 18 s/d 21

Ibadah Hari Minggu Pelayanan Anak (IHMPA)-pukul 07.30 WIB Hari/

Tanggal Pos Tempat Pelayan

Pusat Minggu - Batita Gedung Gereja K’ Yesi, K’ Hanna I, K’ Joyce

31-Mei - Kelas 0 SMP Kasih K’ Rico, K’ Rani

- Kelas 1 Idem K’ Yolanda, K’ Tasya, K’ Thereis,

- Kelas 2 Idem K’ Tessa N, K’ Martha

- Kelas 3 Idem K’ Yulita, K’ Stanley, K’ Felix

- Kelas 4 Idem K’ Firman, K’ Firgiza

- Kelas 5 Idem K’ Mario, K’ Vera

- Kelas 6 Idem K’ Robert, K’ Benaya

Kanaan Kel. Ny. Evie Leander Komp. Sentral

K’ Grace, K’ Fine, K’ Ayu

Permata Kel. Ny. Frieda C. Watuseke Perum. Permata Depok Sektor Jamrud Blok C1/10

K’ Richard, K’ Yoan, K’ Donny

Sion I

Kel. Otto S. Leander Jl. Flamboyan No.58

K’ Debby K, K’ Lia, K’ Yansi

Sion II

Kel. W.D. Samuel Jl. Kamboja No.18

K’ Irene, K’ Yunita, K’ Debbie N

Bella Casa

Kel. Daniel Aroman Hadi Perum. Bella Casa Blok D9/1

K’ Aldy, K’ Ruth

IV. PEMBINAAN dan PENGEMBANGAN SUMBER DAYA INSANI dan PENGUATAN PERAN KELUARGA (PPSDI & PPK)

PERSEKUTUAN TERUNA (PT)

Jadwal Ibadah Hari Minggu Persekutuan Teruna (IHMPT) - Pukul 07.30 WIB Hari/

Kelas Tempat Pelayan Liturgi /Pelayan Firman

/Gitaris Tanggal

Minggu 31-Mei

Eka I Rumah “PIPA” Jl. Pemuda No.70A

K’ Yitra, K’ Asti, K’ Hendra

Eka II K’ Gracia, K’ Gloria, Joshua & Kezia

Dwi I-II Gedung Pertemuan Immanuel K’ Nando, K’ Jehe

Persiapan Pelayan PT Hari,

Tanggal Pukul Tempat

Kelas

Presbiter Pendamping

Minggu 24-Mei

10.30 WIB

Gedung Pertemuan Immanuel

Eka Pnt. L.I.F. Ajawaila

Dwi Pnt. Ny. Daisy I.O. Pattinasarany

BAHAN PELAJARAN IHMPT (31-Mei)

Kelas EKA Kelas DWI

Tema HIDUP DALAM KESELAMATAN

BERSAMA ALLAH HIDUP DALAM DAMAI DENGAN

SEMUA ORANG

Gagasan Utama

Menunjukkan Kerinduan Manusia Untuk Diampuni

Memiliki Keteladanan Orang Yang Sudah Diselamatkan

Topik EVALUASI EVALUASI

Bacaan Alkitab

Pengajaran Minggu ke 18 s/d 21

Pengajaran Minggu ke 18 s/d 21

GERAKAN PEMUDA (GP)

Bacaan Alkitab Sepekan (sesuai Sabda Bina Pemuda) Hari,

Tanggal Nas Alkitab

Hari, Tanggal

Nas Alkitab

Senin Efesus 4 : 8-11 Jumat Yohanes 15 : 11-15

25-Mei Ia Yang Telah Memberikan 29-Mei Persahabatan Yang Tak Tergoyahkan

Selasa Kisah Para Rasul 9 : 10-16 Vivianita Sabtu II Timotius 4 : 1-5

26-Mei Ananias, Tokoh Di Belakang Layar 30-Mei Panggilan Untuk Melayani

Rabu Yesaya 57 : 19-21 Minggu Roma 8 : 1-11

27-Mei Nasib Orang Benar Dan Nasib Orang Fasik

31-Mei Doraemon

Kamis Yesaya 45 : 22-25

28-Mei Tuhanlah Satu-Satunya

IBADAH PELKAT GP

Sektor Hari/

Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

Eben Haezer I-III, Marturia

I-III

Kamis 28-Mei

20.00 WIB

Sdr. Gernas Geraldi Abast Jl. Belimbing II No.25

Pnt. Ny. Suzana L. Indrayono Sdri. Kezia R. Letlora

Kanaan, Nazaret,

Pniel, Getsemani, Kapernaum,

Kamis 28-Mei

20.00 WIB

Sdr. Andrias Johan Tentua Kota Kembang Depok Raya Sektor Melati Blok C4/15

Dkn. Oktamandjaya Wiguna Sdri. Christy Natasya Sampow

Betseda, Baitani I-II,

Galilea

Kamis 28-Mei

20.00 WIB

Sdr. Ricky Samuel Nailala Kalaran Jl. Sersan Aning No.25 B

Pnt. K.M. Tampubolon Sdr. Octavianus Marco Laurens

Sion I-III Kamis 28-Mei

20.00 WIB

Sdr. Rian Revelino Loen Jl. Flamboyan No.17

Dkn. Ny. Augustina L. Sinambela Sdri. Jennifer Deborah J. Mustamu

IBADAH PELKAT GP GABUNGAN

Akan dilaksanakan pada hari Kamis, 04 Juni 2015 pukul 20.00 WIB bertempat di Gedung Gereja dengan Pelayan Firman Pdt. Alexius Letlora dan Pelayan Liturgi Sdri. Dessica Natalia Tetelepta. Mohon kehadiran rekan-rekan pemuda dalam Ibadah tersebut.

PERSEKUTUAN KAUM PEREMPUAN (PKP)

IBADAH PELKAT PKP

Sektor Hari/

Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

E.Haezer I-III Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Ineke Aponno Jl. Pemuda No.80

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Ibu Meike Sahusilawane

Kanaan, Nazaret,

Pniel, Getsemani, Kapernaum

Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Tiarmaida Silitonga Jl. Kartini No.38

Pnt. Ny. Diana Kalalo Ibu Dessy Christina Leander

Marturia I-III Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Maudy Ch. Leander Jl. Kartini No.63

Pnt. L.I.F. Ajawaila Ibu Falentina Kusuma A. Soedira

Betseda Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Marina Peter Jl. Siliwangi No.44

Pnt. Ny. Suzanna M.M. De Koste Ibu Bonita Irene Bacas

Sion I-III Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Rastini Gogali Jl. Puring No.14

Pnt. Martin Liem Kim Siong Ibu Martha Lidya Leander

Baitani I-II, Galilea

Selasa 26-Mei

17.00 WIB

Ibu Noortje Aritonang Bukit Villa Novo Blok B3/16

Dkn. Ny. Neeltje N. Trirekso Ibu Nuryachti Hinaloy

IBADAH PELKAT PKP GABUNGAN

Akan dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 02 Juni 2015 pukul 16.00 WIB bertempat di gedung Gereja dengan Pelayan Firman Pdt. Alexius Letlora dan Pelayan Liturgi Ibu Emely Rolina Apituley serta Organis Ibu Donna F. Samuel. Segenap kaum perempuan diundang untuk turut ambil bagian dalam ibadah tersebut.

PERSEKUTUAN KAUM BAPAK (PKB)

IBADAH PELKAT PKB

Sektor Hari/

Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

Eben Haezer I-III

Sabtu 30-Mei

19.30 WIB

Bpk. Jantje Urbanus Bolang Jl. Flamboyan

Pnt. A.G. Nuryanto Bpk. Willem Arnold Sahusilawane

Kanaan, Nazaret,

Pniel, Getsemani, Kapernaum

Jumat 29-Mei

19.30 WIB

Bpk. Juwilzon F. Pattinasarany Grand Depok City Sektor Anggrek 3 Blok G1/17

Pdt. Godfried J.H. Lantu Dkn. Sonny K. Sampow

Marturia I-III Jumat 29-Mei

19.30 WIB

Bpk. Hendrik Tangke Allo Jl. Margonda Raya No.32

Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Dkn. J. Djoko Sutedjo

Betseda Jumat 29-Mei

19.30 WIB

Bpk. Robert Hairel Loen Jl. Kenanga No.8 A

Pnt. Alfons O. Leander Bpk. Julius William Loen

Sion I-III Jumat 29-Mei

19.30 WIB

Bpk. Junaedi Bacas Jl. Nusa Indah No. 4

Dkn. Timotius Sigit S.M. Dkn. Yahya Jonathans

Baitani I-II, Galilea

Jumat 29-Mei

19.30 WIB

Bpk. Ismail Jl. Sersan Aning No.65

Pnt. Yaya Suryatim Dkn. Johannis J. Berhitu

PERSEKUTUAN KAUM LANJUT USIA (PKLU)

IBADAH PELKAT PKLU

Sektor Hari/

Pukul Tempat Pelayan Firman

Tanggal Pelayan Liturgi

E.Haezer I-III Kamis 28-Mei

10.00 WIB

Ibu Wanda Miranda Leander Jl. Pemuda No.15

Pnt. Ny. Margriet D. Jonathans Pnt. A.G. Nuryanto

Kanaan, Nazaret,

Pniel, Getsemani, Kapernaum

Kamis 28-Mei

11.00 WIB

Bpk. Bambang Sudiyono Jl. Citayam Raya No.6 Ratu Jaya

Dkn. Yulius P. Djansen Ibu Jojor Ade Lince Tambunan

Marturia I-III Kamis 28-Mei

11.00 WIB

Ibu Jean Anthoinette Rakiman Jl. Margonda Raya No.23

Pnt. Gerard M. Lalamentik Bpk. Max Soedira

Sion I Kamis 28-Mei

10.00 WIB

Ibu Jeanette Menayang Jl. Flamboyan

Dkn. Timotius Sigit S.M. Pnt. Ny. Arnitje Leander

Sion III Kamis 28-Mei

10.00 WIB

Bpk. Simon Palimbong Jl. Kamboja No.36

Dkn. Salmon Ch. Gogali Pnt. Ny. Rita D. Isakh

Baitani I-II, Galilea

Kamis 28-Mei

10.00 WIB

Bpk. George Mijndert Loen Jl. Sersan Aning No.19

Pnt. Ny. Cecilia Bacas Pnt. K.M. Tampubolon

IBADAH PELKAT PKLU GABUNGAN

Akan dilaksanakan pada hari Kamis, 04 Juni 2015 pukul 10.00 WIB bertempat di Gedung Pertemuan, dengan Pelayan Firman Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom dan Penanggung jawab/Pelayan Liturgi sektor pelayanan Kapernaum dan Sion II. Bapak/Ibu lanjut usia diundang hadir dalam Ibadah tersebut KOLEKTE KHUSUS

Dalam rangka bulan Oikumene di bulan Mei 2015, maka dalam Ibadah Hari Minggu, tanggal 24 Mei 2015 pukul 09.00 WIB diedarkan kantong kolekte khusus warna biru. Hasil dari kolekte khusus tersebut digunakan untuk kegiatan Oikumene di Kota Depok.

Guna menghimpun dana tali kasih bagi Pdt. Adrian Ph. Kawilarang – mantan KMJ GPIB Jemaat “Immanuel” Depok tahun 1989-1993 – yang telah memasuki masa purna bakti, maka dalam Ibadah Hari Minggu, tanggal 31 Mei 2015 pukul 06.00, 09.00, 18.00 WIB di gedung Gereja dan pukul 07.00 WIB di Pos Ibadah akan diedarkan kantong kolekte khusus warna biru.

Mohon dukungan dan partisipasi segenap warga jemaat.

1. PERTEMUAN DALAM RANGKA PERSIAPAN IBADAH KELUARGA GABUNGAN

Mohon kehadiran anggota Komisi Teologi-Bidang Iman & Ajaran dan Presbiter sektor Pelayanan Marturia II dan Sion I dalam pertemuan dengan KMJ (Ketua Majelis Jemaat) pada hari Senin, tanggal 25 Mei 2015 pukul 18.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori, dengan agenda: Persiapan Ibadah Keluarga Gabungan tanggal 03 Juni 2015.

VI. INFORMASI, ORGANISASI & KOMUNIKASI (INFORKOM)

dan PENELITIAN & PENGEMBANGAN (LITBANG)

V. PEMBANGUNAN EKONOMI GEREJA (PEG)

2. PELAKSANA HARIAN MAJELIS JEMAAT (PHMJ) MASA BAKTI 2015-2017

Berdasarkan Surat Keputusan Majelis Sinode GPIB Nomor : 4631/IV-15/MS.XIX/Kpts. tanggal 23 April 2015, fungsionaris PHMJ masa bakti 2015-2017 GPIB Jemaat “Immanuel” Depok adalah sebagai berikut :

Ketua : Pdt. Alexius Letlora Ketua I : Pnt. L.G. Rompas Ketua II : Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom Ketua III : Dkn. Ivan G. Lantu Ketua IV : Pnt. Johanes E. Karundeng Ketua V : Pnt. Jeffry E. Soedira Sekretaris : Pnt. Mikhael Buhis Sekretaris I : Dkn. Kartini Ambanaga Sekretaris II : Pnt. David R. Daada Bendahara : Pnt. Buddy A. Peter Bendahara I : Dkn. Gerald Samuel

a. Serah Terima PHMJ telah dilakukan pada Sidang Majelis Jemaat Khusus pada tanggal 22 Mei 2015;

b. Pada Ibadah Hari Minggu ini tanggal 24 Mei 2015 pukul 09.00 WIB, fungsionaris PHMJ masa bakti 2015-2017 tersebut diperkenalkan ke hadapan jemaat.

3. RAPAT PHMJ

Rapat PHMJ rutin akan dilaksanakan pada hari Kami, tanggal 28 Mei 2015 pukul 19.30 WIB bertempat di ruang Konsistori. Keseluruhan fungsionaris PHMJ baru masa bakti 2015-2017 dimohon kehadirannya pada rapat perdana ini.

4. JADWAL PIKET/KONSELING Hari Tanggal Waktu Presbiter

Selasa 26-Mei 10.00 - 12.00 WIB

Pdt. Alexius Letlora Rabu 27-Mei Pdt. Ny. Fransien Ihalauw-Hukom

5. IBADAH PEGAWAI KANTOR SEKRETARIAT

Hari Tanggal Pukul Tempat Pelayan Firman

Selasa 26-Mei

08.00 WIB

Ruang Konsistori

Presbiter sektor pelayanan Kapernaum Rabu 27-Mei Bpk. Oswald S. Leander

Kamis 28-Mei Bpk. Simon C. Pongoh

Sabtu 30-Mei Bpk. Joe Marshall Leander

6. BERITA KELAHIRAN

Telah lahir pada tanggal 05 Mei 2015 di Depok, seorang anak perempuan (anak pertama) yang diberi nama Chlyanta Bellicia Gwennela Leander.

Orangtua yang berbahagia Bpk. Jersey Mabel Leander dan Ibu Marla Joan Leander-Wattimena, beralamat di Jl. Pemuda No.38 D (sektor pelayanan Sion II).

7. BERITA DUKACITA

Telah kembali ke pangkuan Bapa di Sorga pada hari Sabtu, tanggal 23 Mei 2015 pukul 05.30 WIB di Depok: Ibu As Bacas dalam usia 90 tahun.

Almarhumah adalah Orangtua dari Bpk. Yohannes Y. Bacas, beralamat di Jl. Kamboja No. 42 (sektor pelayanan Sion III). Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok menyampaikan turut berdukacita kepada keluarga yang ditinggalkan. Tuhan Yesus Kristus yang Maha Pengasih dan Penyayang senantiasa memberikan kekuatan dan penghiburan-Nya.

8. ANGGOTA JEMAAT BARU

Telah diterima menjadi anggota jemaat baru berdasarkan Surat Pernyataan dari yang bersangkutan yaitu : Bpk. Novi Nendissa (KK), Ibu Imelda Treska Nendissa-Siahaya (Istri), Cindy Jessica Nendissa (Anak), Cevin Jordan Nendissa (Anak) dan Chrystie Joanne Nendissa (Anak), beralamat di Semi Apartemen Graha Padat Berkah, Jl. Potongan Rawa Geni RT.01/09 Kel. Ratu Jaya, Kec. Cipayung (sektor pelayanan Pniel). Majelis Jemaat GPIB “Immanuel” Depok mengucapkan selamat datang dan bersekutu bersama.

9. PENJUALAN BUKU

Dalam rangka mengingat-rayakan Kasih dan Penyertaan Tuhan kepada Jemaat Kristen di Depok yang telah berlangsung selama 3 (tiga) abad, telah terbit 2 Buku, yaitu :

Buku I dengan judul “MELACAK JEJAK-JEJAK SANG PEMBEBAS”, merupakan Buku Sejarah, yang mencerminkan serta menggambarkan pertumbuhan dan

perkembangan Jemaat GPIB Immanuel Depok ini (dahulu Jemaat Masehi Depok) selama 300 tahun yang dirintis oleh Cornelis Chastelein dan komunitasnya. Buku ini adalah upaya kecil yang menjawab untuk apa jemaat melayani dan dilayani, dan siapa saja yang melayani di semua aras sejak awal berdirinya hingga saat ini untuk terus mewujudkan tidakan pembebasan itu.

Buku II dengan judul “MENGGEREJA SECARA BARU”, merupakan Buku Bunga Rampai, yang berisi berbagai kumpulan tulisan dan ulasan pemikiran ilmiah dari

lingkungan GPIB, PGI, Akademisi, Warga Jemaat, serta beberapa unsur lainnya, sebagai sumbangan warga jemaat dan beberapa warga gereja atau gereja kepada masyarakat dan bangsa.

Dapatkan segera kedua buku tersebut, dengan harga masing-masing buku sebesar Rp 100.000,- (seratus ribu rupiah). Bagi warga jemaat yang ingin membeli dan/atau memesannya, dapat membeli/memesannya di depan Gedung Gereja setelah ibadah minggu ini, atau menghubungi Kantor Sekretariat Majelis Jemaat pada setiap hari kerja atau dapat membelinya di Toko Buku BPK Gunung Mulia.

10. PENERIMAAN SISWA BARU

SMP Kasih, SMA Kasih & SMK Pemuda Depok, Jl. Pemuda No.72 menerima pendaftaran siswa baru tahun pelajaran 2015/2016. Waktu pendaftaran setiap hari dan jam kerja pukul 08.00 s/d 15.00 WIB. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Yayasan LCC Depok : Telp. 021-7775337.

11. IBADAH PERAYAAN HUT PGI KE-65

Warga Jemaat GPIB “Immanuel” Depok diundang untuk hadir dalam Ibadah Perayaan HUT PGI ke-65 yang dilaksanakan pada hari Minggu, tanggal 24 Mei 2015 pukul 17.00 WIB bertempat di Ecopark Taman Impian Jaya Ancol Jakarta.

DATA KEHADIRAN JEMAAT :

Ibadah Hari Kenaikan Yesus ke Sorga, 14 Mei 2015

UMUM

Pukul 06.00 WIB : 419

Pukul 09.00 WIB : 412

Pukul 18.00 WIB : 311

Total : 1142

Ibadah Hari Minggu, 17 Mei 2015 UMUM

IHMPA

IHMPT

Pukul 06.00 WIB : 354

Anak TK : 92

Eka I : 16

Pukul 09.00 WIB : 438

Anak Kecil : 88

Eka II : 18

Pukul 18.00 WIB : 340

Anak Tanggung : 63

Dwi I : 27

Pukul 07.00 WIB (Pos Ibadah)

: 131

Total : 243

Dwi II : 17

Total : 78

Total : 1263

Periode : 15 s/d 21 Mei 2015

IBADAH KELUARGA (20-Mei)

PELKAT PKB (15-Mei)

Eben Haezer I : 29

Marturia II : 15

Eben Haezer (16-Mei) : 19

Eben Haezer II : 14

Marturia III (18-Mei) : 26

Kanaan : 6

Eben Haezer III : 24

Betseda : 26

Marturia :

Kanaan : 15

Sion I : 17

Betseda : 9

Nazaret : 15

Sion III : 16

Sion :

Pniel (16-Mei) : 24

Baitani I-II : 27

Baitani : 15

Getsemani : 22

Galilea (16-Mei) : 26

Total : 49

Marturia I : 11

Galilea : 16

PELKAT PKLU (21-Mei)

Total : 323

Eben Haezer : 13

PA/PD ESTHER

PELKAT PKP (19-Mei)

Kanaan : 27

Kelompok PT (15-Mei) :

Eben Haezer : 39

Marturia : 17

Kelompok PA (21-Mei) :

Kanaan : 17

Sion I : 14

PELKAT GP (21-Mei)

Marturia : 10

Sion II : 14

Eben Haezer,Betseda

:

Betseda : 13

Baitani : 17

Kanaan, Marturia :

Sion : 19

Total : 102

Sion, Baitani :

Baitani : 20 Total :

Total : 118

Depok, 22 Mei 2015 MAJELIS JEMAAT GPIB “IMMANUEL” DEPOK

Diaken Ivan G. Lantu Penatua Henry Rinaldus P.

Ketua V Sekretaris