Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

10
POTENSI KOTA Oleh : Ririn Surini 1001454

description

Tugas MPG PPT Potensi Kota Ririn Surini 1001454 Pendidikan Geografi Universitas Pendidikan Indonesia

Transcript of Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Page 1: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

POTENSI KOTA Oleh : Ririn Surini1001454

Page 2: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Potensi yang dimiliki suatu kota, antara lain sebagai berikut

Potensi Sosial

Potensi Ekonomi

Potensi Politik

Potensi Budaya

Page 3: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Potensi Sosial Potensi sosial, yaitu adanya badan-badan atau

yayasan-yayasan sosial, organisasi pemuda, dan lain-lain

(yayasan sosial) (organisasi pemuda)

Page 4: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Potensi Ekonomi Potensi ekonomi, yaitu adanya pasar-pasar,

bank-bank, stasiun, dan kompleks pertokoan yang menunjang sistem perekonomian kota

(bank BI) (stasiun kereta api)

Page 5: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

(kompleks pertokoan) (pasar)

Page 6: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Potensi Politik Potensi politik, yaitu adanya aparatur kota

yang menjalankan tugas-tugasnya baik aparatur sipil maupun militer

(aparatur sipil) (aparatur militer)

Page 7: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

Potensi Budaya Potensi budaya, yaitu adanya bentuk-bentuk budaya

yang ada antara lain di bidang pendidikan (gedung sekolah, kampus), gedung kesenian, dan kegiatan lain yang menyemarakkan kota

(gedung sekolah) (kampus)

Page 8: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

(gedung kesenian) (saung angklung udjo)

Page 9: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

TERIMA KASIH

Page 10: Geo 2010 1001454_ri2n_potensi kota

TERIMA KASIH