Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

9
Fitur Reset dan Refresh adalah fitur yang baru untuk pengguna Windows saat ini. Muncul bersamaan dengan Windows 8, fitur ini menjadi fitur yang sangat berguna untuk user. Jika komputer mengalami masalah yang cukup serius dan membutuhkan install ulang,fitur Reset dan Refresh di Windows 8 adalah solusinya. User Windows 8 dan Windows 8.1 tidak perlu repot-repot melakukan install ulang komputer, mereka hanya perlu melakukan reset atau refresh Windows 8 atau Windows 8.1. Kali ini WinPoin akan memberikan tutorial cara melakukan refresh di Windows 8.1. Sebelumnya WinPoin sudah membahas cara reset Windows 8.1 yang akan menghapus semua data kamu di komputer. Untuk refresh sendiri berbeda dengan reset, refresh di Windows 8.1 akan menginstall ulang komputer kamu tanpa menghapus personal data, aplikasi Metro dan setting penting lainnya di PC kamu. Fitur Refresh membutuhkan recovery image yang biasanya disediakan oleh manufacture laptop kamu, jika kamu tidak memilikinya kamu bisa membuat custom recovery image sendiri. Tidak semua data akan tetap ada, ada juga data yang akan hilang seperti: File type association Pengaturan Display Pengaturan User Pengaturan Windows Firewall Pengaturan Aplikasi Software Desktop PC Settings akan kembali seperti semula Installasi Windows Update akan hilang CARA MELAKUKAN REFRESH DI WINDOWS 8.1 Pertama buka PC Settings dan klik atau tap kategori pengaturan Update and Recovery.

description

fv

Transcript of Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

Page 1: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

Fitur Reset dan Refresh adalah fitur yang baru untuk pengguna Windows

saat ini. Muncul bersamaan dengan Windows 8, fitur ini menjadi fitur yang

sangat berguna untuk user. Jika komputer mengalami masalah yang

cukup serius dan membutuhkan install ulang,fitur Reset dan Refresh di

Windows 8 adalah solusinya. User Windows 8 dan Windows 8.1 tidak perlu

repot-repot melakukan install ulang komputer, mereka hanya perlu

melakukan reset atau refresh Windows 8 atau Windows 8.1.

Kali ini WinPoin akan memberikan tutorial cara melakukan refresh di

Windows 8.1. Sebelumnya WinPoin sudah membahas cara reset Windows

8.1 yang akan menghapus semua data kamu di komputer. Untuk refresh

sendiri berbeda dengan reset, refresh di Windows 8.1 akan menginstall

ulang komputer kamu tanpa menghapus personal data, aplikasi Metro dan

setting penting lainnya di PC kamu.

Fitur Refresh membutuhkan recovery image yang biasanya disediakan

oleh manufacture laptop kamu, jika kamu tidak memilikinya kamu

bisa membuat custom recovery imagesendiri. Tidak semua data akan

tetap ada, ada juga data yang akan hilang seperti:

File type association

Pengaturan Display

Pengaturan User

Pengaturan Windows Firewall

Pengaturan Aplikasi

Software Desktop

PC Settings akan kembali seperti semula

Installasi Windows Update akan hilang

 

CARA MELAKUKAN REFRESH DI WINDOWS 8.1

Pertama buka PC Settings dan klik atau tap kategori pengaturan Update

and Recovery.

Page 2: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Kemudian ketika kamu berada di pengaturan Update and recovery, klik

atau tap menu Recovery.

Page 3: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Setelah itu klik tombol Get started pada menu Refresh you PC without

affecting your files.

Page 4: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Tunggu beberapa menit sampai muncul informasi mengenai Refresh PC

dan klik Next jika sudah muncul.

Page 5: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Langkah selanjutnya kamu akan diberi informasi mengenai aplikasi yang

harus kamu install lagi setelah kamu melakukan refresh PC, klik Next

ketika kamu sudah menghafalkan aplikasi-aplikasi tersebut.

Page 6: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Jika kamu benar-benar sudah siap melakukan refresh Windows 8.1, klik

tombol Refresh.

Page 7: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Beberapa saat kemudian Windows 8.1 akan melakukan restart.

Page 8: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Proses refresh akan berlangsung dan kamu harus menunggu sekitar 15

sampai 20 menit tergantung banyaknya file yang kamu miliki.

Page 9: Fitur Reset Dan Refresh Adalah Fitur Yang Baru Untuk Pengguna Windows Saat Ini

 

Terakhir kamu tinggal login ke Windows 8.1 dan Windows 8.1 akan

mengatur ulang kembali komputer kamu.