Fisika Presentasi Gelombang

9
FISIKA GELOMBANG

description

Fisika kelas X

Transcript of Fisika Presentasi Gelombang

Page 1: Fisika Presentasi Gelombang

FISIKA

GELOMBANG

Page 2: Fisika Presentasi Gelombang

BY

•YUNITSARI ANNISA•RAYNALDI•SYARIFAH

Page 3: Fisika Presentasi Gelombang

PENGERTIAN GELOMBANG

• GELOMBANG ADALAH GETARAN YANG MERAMBAT

Page 4: Fisika Presentasi Gelombang

• Ada dua jenis gelombang, yaitu gelmbang mekanik dan gelombang elektromagnetik.

Page 5: Fisika Presentasi Gelombang

Gelombang mekanik

• Gelombang mekanik adalah gelombang yang memerlukan medium dalam perambatannya.

Page 6: Fisika Presentasi Gelombang

Gelombang Elektromagnetik

Gelombang elektromagnetik adalah gelombang yang tidak memerlukan medium dalam perambatannya.

Page 7: Fisika Presentasi Gelombang

Contoh gelombang elektromagnetik

cahayagelombang radio gelombang TV sinar – Xsinar gamma.

Page 8: Fisika Presentasi Gelombang

Gelombang Transvesal

• Gelombang transversal adalah gelombang yang arah rambatannya tegak lurus arah getarannya ( usikannya ).

Page 9: Fisika Presentasi Gelombang

Contoh gelombang transversal