Faedah Sistem Ekonomi.pptx

download Faedah Sistem Ekonomi.pptx

of 18

Transcript of Faedah Sistem Ekonomi.pptx

Faedah Sistem Ekonomi

Faedah Sistem Ekonomiby:Setyo WahyuPengertian SistemSubandi ,2014

Benang Merah Sistem Ekonomi dengan Sistem PolitikKUTUB AKONTEKS PENGUTUBANKUTUB ZLiberalisme (Liberal)Ideologi PolitikKomunisme (Komunis)Demokrasi (Demokratis)Rejim PemerintahanOtokrasi (Otoriter)Egalitarianisme(Egaliter)Penyelenggaraan KenegaraanEtatisme (Etatis)Desentralisme (Desentralisasi)Struktur BirokrasiSentralisme (Sentralistis)Kapitalisme (Kapitalis)Ideologi EkonomiSosialisme (Sosialis)Mekanisme PasarPengelolaan EkonomiPerencanaan Terpusat Sumber: Dumairy, 1996Keterkaitan Sistem Ekonomi dan PolitikSudut tinjau Sistem EkonomiMenurut Gray, dalam Sumodiningrat (1999) : terdapat faktor meta ekonomis, seperti pandangan hidup bangsa, nilai yang di junjung bangsa, tatanan kebudayaan bangsaTugas 1 Macam-Macam Sistem Ekonomi1.Sistem Ekonomi Pasar Bebas (Kapitalis/Liberal)2.Sistem Ekonomi Komando (Sosialis)3.Sistem Ekonomi Campuran

Sistem ekonomi liberal disebut juga sistem ekonomi pasar bebas atau sistem ekonomi laissez faire dengan asas self-regulating Sistem ekonomi liberal adalah sistem perekonomian yang memberikan kebebasan sepenuhnya dalam segala bidang perekonomian kepada masing-masing individu untuk memperoleh keuntungan yang sebesar-besarnya. Menggunakan Prinsip Keadilan Setiap orang menerima imbalan berdasarkan prestasi kerja

Sistem EkonomiKapital / LiberalDi Pasar Barang sifat self-regulating ini dicerminkan oleh adanya proses yang otomatis membawa kembali ke posisi GDP yang menjamin full-employment, apabila karena sesuatu hal perekonomian tidak pada posisi ini. Landasan dari keyakinan ini adalah;1)Berlakunya hukum Say yang menyatakan bahwa Supply creates its own demand,2)Anggapan bahwa semua harga fleksibelCiri Sistem EkonomiKapital / Liberal1. ALAT PRODUKSI DITANGAN PERORANGAN2. AKTIVITAS MEKANISME PRODUKSI DISERAHKAN PADA MEKANISME PASAR (price system)3. ADANYA PERSAINGAN BEBAS DALAM PEREKONOMIAN4. MOTIF EK. TERUTAMA UTK KEPENTINGAN INDIVIDUAL/DIRI SENDIRI (Self interest)5. KEPEMILIKAN MODAL MEMILIKI PERAN YANG SANGAT PENTING

Terdapat 2 Sistem EkonomiKapital / Liberal2. Sistem EkonomiKomando/ sosialis/ etatismeSistem perekonomian sosialis merupakan sistem perekonomian yang menghendaki kemakmuran masyarakat secara merata dan tidak adanya penindasan ekonomi. Untuk mewujudkan kemakmuran yang merata pemerintah harus ikut campur dalam perekonomian. Oleh karena itu hal tersebut mengakibatkan potensi dan daya kreasi masyarakat akan mati dan tidak adanya kebebasan individu dalam melakukan kegiatan ekonomi.

Karl Heinrich Marx (1818-1883), seorang filsuf, sejarawan, sosiologiwan, sekaligus ahli ekonomi Ciri Sistem Ekonomisosialis1.Semua sumber daya ekonomi dimiliki dan dikuasai oleh negara. 2.Seluruh kegiatan ekonomi harus diusahakan bersama. 3.Semua perusahaan milik negara sehingga tidak ada perusahaan swasta. 4.Segala keputusan mengenai jumlah dan jenis barang ditentukan oleh pemerintah. 5.Harga-harga dan penyaluran barang dikendalikan oleh negara. 6. Semua warga masyarakat adalah karyawan bagi negara. 7. Pemerintah menentukan 3 persoalan ekonomi: What, How, For Whom

Sistem EkonomiSosialis terbagi menjadi 2 Sistem Ekonomi Sosialis Terbagi Menjadi 2 (Komunis dan Sosialisme Liberal)Pokok MasalahKomunisSosialisme LiberalHak Milik Alat ProduksiNasionalisme scr menyeluruh tanpa ganti rugiBertahap dan diberi ganti rugiDistribusi/konsumsiDiatur oleh negaraAda kebebasan bagi WNAlat ProduksiDimiliki , diatur oeleh negara dan swasta kehilangan hak atas alat produksiAda izin bg swasta memiliki alat prodPeguasa (Politik)Golongan Minoritas(Elit Partai)Demokrasi/hak suaraPembaruan sosialDg jalan kekerasan / revolusiSecara bertahap (evolusi) kapitalis menuju sosialis3. Sistem EkonomiCampuran (mixed economy)1. Sistem ekonomi campuran merupakan campuran atau perpaduan antara sistem ekonomi liberal dengan sistem ekonomi sosialis. 2. Masalah-masalah pokok ekonomi mengenai barang apa yang akan diproduksi, bagaimana barang itu dihasilkan, dan untuk siapa barang itu dihasilkan, akan diatasi bersama-sama oleh pemerintah dan swasta. 3. sistem ekonomi campuran pemerintah melakukan pengawasan dan pengendalian dalam perekonomian, namun pihak swasta (masyarakat) masih diberi kebebasan untuk menentukan kegiatan-kegiatan ekonomi yang ingin mereka jalankan. 1. Sumber-sumber daya yang vital dikuasai oleh pemerintah. 2. Pemerintah menyusun peraturan, perencanaan, dan menetapkan kebijaksanaan-kebijaksanaan di bidang ekonomi. 3. Swasta diberi kebebasan di bidang-bidang ekonomi dalam batas kebijaksanaan ekonomi yang ditetapkan pemerintah. 4. Hak milik swasta atas alat produksi diakui, asalkan penggunaannya tidak merugikan kepentingan umum. 5. Pemerintah bertanggung jawab atas jaminan sosial dan pemerataan pendapatan. 6. Jenis dan jumlah barang diproduksi ditentukan oleh mekanisme pasar. Ciri EkonomiCampuran (mixed economy)Tugas 2See You Next ..........