Factsheet Fasilitas dan Tenaga Kesehatan Bahasa Indonesia · PDF fileJepang Cina Brazil...

download Factsheet Fasilitas dan Tenaga Kesehatan Bahasa Indonesia · PDF fileJepang Cina Brazil Pakistan India ... Jumlah Perawat dan Bidan Per 1000 ... adalah lembaga pengetahuan yang didedikasikan

If you can't read please download the document

Transcript of Factsheet Fasilitas dan Tenaga Kesehatan Bahasa Indonesia · PDF fileJepang Cina Brazil...

  • Sumber:DataBankDunia

    01

    23

    4

    Cina

    AmerikaSerikat

    Brazil

    Indonesia

    Pakistan

    Grafik1JumlahTempatTidurRumahSakitPer1000PendudukdiNegaraNegaradenganPendudukTerbesardiDunia2010

    Factsheet FaktaCepatFasilitasdanTenagaKesehatanIndonesia

    Tabel1JumlahTempatTidurRumahSakitPer1000PendudukdiNegaraNegaradenganPendudukTerbesardiDunia2010

    NegaraJumlahTempat

    TidurRumahSakitPer1000Penduduk

    JumlahPenduduk

    Cina 3,56 1.337.705.000AmerikaSerikat 3 309.326.295Brazil 2,4 195.210.154Indonesia 0,6 240.676.485Pakistan 0,6 173.149.306

    Sumber:DataBankDunia

    Dibandingkan dengan beberapanegara yang jumlah penduduknyaterbesar di dunia, jumlah tempattidur rumah sakit per 1000penduduk di Indonesia cukuprendah.Pada2010, jumlahtempattidur rumah sakit per 1000pendudukdi Indonesiaadalah0,6.Sementara, Cina yang jumlahpenduduknya paling banyak didunia memiliki 3,56 tempat tidurrumah sakit per 1000 penduduk.AdapunAmerikaSerikatmemiliki3tempattidurrumahsakitper1000penduduk dan Brazil 2,4 tempattidur rumah sakit per 1000penduduk.

    FAKTA#1

  • Sumber:DataBankDunia

    0,00

    0,50

    1,00

    1,50

    2,00

    2,50

    3,00

    3,50

    4,00

    4,50

    FederasiRusia

    AmerikaSerikat

    Jepang Cina Brazil Pakistan India Nigeria Bangladesh Indonesia

    Grafik2JumlahDokterPer1000Pendudukdi10Negara

    BerpendudukTerbesardiDunia2010

    Tabel2JumlahDokterPer1000Pendudukdi10Negara

    BerpendudukTerbesardiDunia2010

    Negara JumlahDokterPer1000Penduduk JumlahPenduduk

    FederasiRusia 4,31 142.385.523AmerikaSerikat 2,42 309.326.295Jepang 2,30 127.450.459Cina 1,80 1.337.705.000Brazil 1,76 195.210.154Pakistan 0,83 173.149.306India 0,65 1.205.624.648Nigeria 0,40 159.707.780Bangladesh 0,30 151.125.475Indonesia 0,29 240.676.485

    Sumber:DataBankDunia

    FAKTA#2

    Pada 2010, diantara 10 negaraberpenduduk terbesar di dunia,Indonesia menempati urutanterakhir dalam jumlah dokter per1000pendudukdenganangka0,29.Urutan pertama ditempati olehFederasiRusiadengan4,31dokterper 1000 penduduk. Lalu, diikutioleh Amerika Serikat dengan 2,42dokter per 1000 penduduk. Cina,yang jumlah tempat tidur rumahsakitnyacukupbanyak,menempatiurutankeempatdengan1,80dokterper 1000 penduduk. Jadi, jumlahdokterdi Indonesiabisadikatakantidakmemadai.

  • Sumber:DataBankDunia

    0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

    AmerikaSerikat

    FederasiRusia

    Brazil

    Jepang

    Indonesia

    Nigeria

    Cina

    India

    Pakistan

    Bangladesh

    Grafik3JumlahPerawatdanBidanPer1000Pendudukdi10Negara

    BerpendudukTerbesardiDunia2010

    Tabel3JumlahPerawatdanBidanPer1000Pendudukdi10Negara

    BerpendudukTerbesardiDunia2010

    NegaraJumlahPerawatdanBidanPer1000Penduduk

    JumlahPenduduk

    AmerikaSerikat 9,82 309.326.295FederasiRusia 8,52 142.385.523Brazil 6,42 195.210.154Jepang 4,14 127.450.459Indonesia 2,04 240.676.485Nigeria 1,61 159.707.780Cina 1,53 1.337.705.000India 1,00 1.205.624.648Pakistan 0,57 173.149.306Bangladesh 0,27 151.125.475

    Sumber:DataBankDunia

    Pada2010,diantara10negaraberpendudukterbesar di dunia, Indonesia menempatiurutan kelima dalam jumlah perawat danbidan per 1000 penduduk dengan angka2,04. Urutan pertama ditempati olehAmerika Serikat dengan 9,82 perawat danbidanper1000penduduk.Lalu,disusulolehFederasi Rusia dengan 8,52 perawat danbidan per 1000 penduduk. Urutan ketigadan keempat ditempati oleh Brazil danJepang, masingmasing dengan 6,42 dan4,14perawatdanbidanper1000penduduk.Adapun urutan terakhir ditempati olehBangladeshdengan0,27perawatdanbidanper1000penduduk.

    FAKTA#3

  • Tabel4PerkembanganFasilitasdanTenagaKesehatanIndonesia20002012

    JenisFasilitasdanTenagaKesehatan 2000 2002 2003 2006 2007 2010 2012

    JumlahTempatTidurRumahSakitPer1000Penduduk n/a 0,60 n/a n/a n/a 0,60 0,90

    JumlahDokterPer1000Penduduk 0,16 n/a 0,13 0,13 0,29 0,29 0,20

    JumlahPerawatdanBidanPer1000Penduduk n/a n/a 0,82 n/a 2,04 2,04 1,38

    Sumber:DataBankDunia

    Sumber:DataBankDunia

    0

    0,5

    1

    1,5

    2

    2,5

    2000 2002 2003 2006 2007 2010 2012

    Grafik4PerkembanganFasilitasdanTenagaKesehatanIndonesia20002012

    JumlahTempatTidurRumahSakitPer1000Penduduk

    JumlahDokterPer1000Penduduk

    JumlahPerawatdanBidanPer1000Penduduk

    InstitutKajianKrisis&StrategiPembangunanAlternatif(Inkrispena)adalahlembagapengetahuanyangdidedikasikanuntukpengembangankepemimpinanpolitikrakyatpekerja.Alamat:Jl.CikokoBaratIVNo.13RT.04/RW.05Pancoran,Jakarta,Indonesia12770.Telp.(021)7982566.Email:[email protected]:http://www.inkrispena.orgFollow@InkrispenadiTwitter

    Selama 20002012, jumlahdokterper1000pendudukdiIndonesia bertambah dari0,16 menjadi 0,20. Jumlahtempat tidur rumahsakitper1000 penduduk jugabertambahdari0,60menjadi0,90. Namun, pertambahantersebut tidak signifikan.Pertambahan yang cukupsignifikanterjadipada jumlahperawat dan bidan per 1000penduduk, dari 0,82 pada2003menjadi2,04pada2010.Tetapi, jumlah ini turun lagimenjadi 1,38 pada 2012.Secara umum, pertambahanjumlah fasilitas dan tenagakesehatandiIndonesiabelumbisamelampauipertambahanpenduduk.

    FAKTA#4