Expose Semen Padang 2011

21
Sejak 1910 Kami Telah Membuat Sebelum yang Lain Memikirkann ya  1 Selamat Datang di PT SEMEN PADANG

Transcript of Expose Semen Padang 2011

Page 1: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 1/23

Sejak 1910

Kami Telah Membuat Sebelum yang Lain Memikirkann ya 

1

Selamat Datang 

di PT SEMEN PADANG

Page 2: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 2/23

Profil Perusahaan

TambangBatu Kapur 

PabrikInd. II / III

PabrikInd. IV

PabrikInd. V

WismaIndarung

TambangSilika

Sejak 1910

Lokasi Indarung, Padang, Sumatra Barat

Berdiri Tahun 1910 (Pabrik Semen Pertama di Indonesia)

Kapasitas 6.000.000 ton semen per tahun

Pemegang

Saham

99,99 % : PT Semen Gresik, Tbk.

0,01 % : Koperasi Karyawan Semen Padang

Sertifikasi • ISO 9001 (Quality Management & Assurance),

• ISO 14001 (Environmental Management),

• OHSAS 18001/SMK3 (Health & Safety Management),

• ISO 17025 (Competence of Calibration and Testing Laboratory)

• ISPS Code International Shi and Port Facilit 

Pabrik Ind. I

Page 3: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 3/23

Sejarah Perusahaan

1913

1939

18 Maret 1910

Pabrik semen didirikanoleh Pemerintah

Belanda. 

Pabrik beroperasi dg

kapasitas 22.900ton/tahun

Kapasitas pabrikditingkatkan menjadi

170.000 tpa/tahun

5 Juli 1958

Nasionalisasi pabrik

1971 - 1974

• Menjadi PT Persero (PP.No. 7)

• Rehab I dan II Ind. I (TotalKap. 300.000 ton/thn)

1975 - 1979

Pembangunan PabrikIndarung II dg kap.

600.000 tp/tahun

1980 - 1981

• Indarung II beroperasi•

Pembangunan PabrikInd. IIIA dan IIIB (msg2dg kap. 600.000 ton/thn)

1984 - 1988

• Ind. III A beroperasi pd thn1984

• Ind. III B beroperasi pd thn1986

1990 - 1993

• Ekspansi Ind. III B shgkap. mjd 1.620.000ton/thn (selesai thn1993), pabrik dinamakanInd. III C

• Ind. IIIB dan IIICdinamakan Ind. IV

• Ind. IIIA dinamakan Ind.III

• Ind. II dan IIIditingkatkankapasitasnya mjd msg2660.000 ton/ thn (1992)

1999

1996 - 1998

2003 - 2008

Plant Recovery &Optimalisasi

• Penghentian PabrikInd. I Total Kap.Prod.mjd 5.24 jt ton/thn

• Pembangunan PabrikInd V dgn kap. 2,3

 jt/ton (selesai thn

1998)• Total Kapasitas

Produksi menjadi5.570 jt/thn

• Privatisasi SGG(September 1998)

1995• 15 Sept 1995,

konsolidasi PTSP,PTSG, & PTST

• PTSP mjd bagian dariPTSG Group

3

Page 4: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 4/23

Susunan Manajemen

• Komut : Muzani Syukur 

• Komisaris : Basril Basyar • Komisaris : Imam Hidayat

• Komisaris : Syarlinawati

• Komisaris : Shofwan Karim

Elha 

• Dirut : Munadi Arifin

• Dirsar : Benny Wendry• Dirkeu : Epriliyono Budi

• Dirlo : Agus B Nurbiantoro

• Dirprod : Toto Sudibyo

Dewan Komisaris Dewan Direksi

Page 5: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 5/23

 VisiMenjadi Industri Semen yang andal, unggul dan

berwawasan lingkungan

Misi

Meningkatkan nilai perusahaan bagi

stakeholder, bertumbuh dan memberikan

pelayanan terbaik kepada pelanggan

Mengembangkan industri berwawasan

lingkungan.

Mengembangkan sumberdaya manusia yangkompeten dan profesional

 Visi & Misi Visi & Misi

Page 6: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 6/23

Proses Pembuatan Semen- Raw Material -

• RAW MATERIAL

Page 7: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 7/23

Proses Pembuatan Semen- BAHAN PENOLONG & 3rd MATERIALS (Tergantung Type Semen)-

3rd

Materials

 ATAU ATAU

Bahan Penolong

Page 8: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 8/23

Proses Pembuatan Semen- Blok Diagram Proses Pembuatan Semen-

Raw Mill•Mixing & Drying

•Milling

Kiln•Chemical Reaction•Burning & Cooling

Coal Mill •Drying•Milling

Cement Mill•Finish Milling 

Raw mix Klinker 

Fine

Coal

Batu Kapur, ±80%, CaO

Silika, ±10%, SiO2

Clay, ±8%, Al2O3

Iron Sand, ±2%, Fe2O3

SemenPacker Indarung (PPI) 

Packer dan

Ship Loading Tel Bayur  

*Raw

Coal

Gypsum

(±3,5 %)

Semen

3rd Mat(±1-5 %)

*Batu bara, kasar & basah

Page 9: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 9/23

9

Page 10: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 10/23

Proses Pembuatan Semen- KEBUTUHAN ENERGI -

Bahan Bakar  Batu Bara, (± 18 % dari tonase klinker)

Dibeli dari Sawah Lunto, Sijunjung, Muara Bungo, dll)

Solar, sumber Pertamina

Listrik Kebutuhan 100 kWh/ton semen

Sumber - PLN- Pembangkit sendiri (PLTD Ind, PLTA Kuranji, PLTA

Rasak Bungo) Total Kebutuhan Listrik ± 90 MW

Page 11: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 11/23

Jenis Produk PT Semen Padang

1. Semen Portland Jenis I, II, III, IV & V

2. Oil Well Cement (OWC)

3. Mixed Cement/ Super Masonry Cement (SMC)

4. Portland Pozzolan Cement

Page 12: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 12/23

Proses Pembuatan- Kapasitas Pabrik & Packing Plant -

Kapasitas Pabrik Indarung I (1913  – 1999) : 170.000 ton, sekarang tidak beroperasi lagi

Indarung II (1980) : 660.000 ton

Indarung III (1984) : 660.000 ton

Indarung IV (1986) : 1.620.000 ton

Indarung V ( 1998) : 2.300.000 ton

Total Kapasitas : 5.240.000 ton klinker Ekivalen dengan 6.000.000 ton semen

• Unit Pengantongan Semen (Packing Plant)

1. Packing Plant Indarung (PPI)

2. Packing Plant Teluk Bayur 

3. Packing Plant Belawan

4. Packing Plant Banda Aceh5. Packing Plant Tanjung Priok

6. Packing Plant Batam

7. Packing Plant Ciwandan, Banten

8. Packing Plant Dumai

Page 13: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 13/23

Profil Perusahaan- Fasilitas Pelabuhan Teluk Bayur-

Sejak 1910

13

Page 14: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 14/23

Profil Perusahaan- Wilayah Pemasaran Produk 

Packing Plant at Aceh, Belawan,

Batam, Tj.Priok, Ciwandan

Future Packing Plant at

Lampung

semarang

Page 15: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 15/23

Profil Perusahaan- Pemasaran Luar Negeri /Ekspor

AFSEL

U.A.E

KUWAIT

INDIA

BANGLADESH

SRILANKA

MALDIVES

Page 16: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 16/23

 Visi CSR Perusahaan

13.6%“ Kepedulian terhadap lingkungan adalah bagian tidak 

terpisahkan dari kegiatan perusahaan & merupakantanggung jawab semua jajaran di perusahaan” 

* CSR = Corporate Social Responsibility 

Page 17: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 17/23

Sejak 1910

17

Program CSR

Program Corporate Social Responsibility (CSR), dimana sebelumnya dikenal dengan

Pogram Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) meliputi 2 bidang utama, yaitu :

1. Program Kemitraan (PK)

Program kemitraan adalah program untuk membina Usaha Kecil & Menengah

(UKM) diberbagai sektor, seperti kerajinan, usaha makanan, ternak, bengkel dan

industri kecil lainnya, dengan persyaratan tertentu.

2. Program Bina Lingkungan (BL)

Adalah bantuan yang diberikan untuk pembinaan lingkungan, yang bertujuan

untuk :

•Memperbaiki ekonomi masyarakat.

•Memperbaiki sarana/prasarana (infrastruktur)•Meningkatkan mutu SDM melalui bantuan pendidikan, seperti beasiswa,

pelatihan, PKL, dsb)

•Sosial dan keagamaan

Page 18: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 18/23

Pengembangan

Pendidikan

Pemberdayaan

Ketenaga

kerjaan

Pembangunan

Fisik/

Sarana Umum

Sosial

Olahraga

kesenian

Pelestarian

Alam

Kesehatan

masyarakat

Pemberdayaan

Ekonomi

Masyarakat

- Yayasan Rumah Sakit

-

Berobat Gratis- Donor Darah- Sunatan Masal

- dll

- Program Kemitraan

(Pembinaan Usaha

Kecil & Koperasi)

- Penghijauan

- Jalan/ Jembatan

- Rumah Ibadah

- Balai Pemuda

- Saluran Irigasi

- Sekolah

-dll

- Semen Padang Peduli

- Fasilitas & Pembinaan Olah Raga

- Galatama & SSB (Sekolah Sepakbola)

- Marching Band

- dll

- Lolapil

- PKL/ Magang

-PelatihanLainnya

- Yayasan Pendidikan

-

Bantuan Sarana- Beasiswa

- Anak Asuh

Program

CSR(Corporate Social Responsibility)

Program Corporate Social Responsibility  (CSR)

Page 19: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 19/23

CSR PT SEMEN PADANG

Bantuan kaki dan tangan palsu untuk korban musibah gempaBantuan Gedung Sekolah

Page 20: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 20/23

CSR PT SEMEN PADANG

PROGRAM BEA SISWA

Page 21: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 21/23

CSR PT SEMEN PADANG

Semen Padang FC

Marching Band Semen Padang

Page 22: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 22/23

CSR PT SEMEN PADANG

Penghargaan CSR Awards 2011

SICS Award: Best Implementation ISO 14001: 2004

Superbrands 2012

Page 23: Expose Semen Padang 2011

7/27/2019 Expose Semen Padang 2011

http://slidepdf.com/reader/full/expose-semen-padang-2011 23/23

www.semenpadang.co.id

Terima KasihTerima Kasih

“Kami Telah Membuat Sebelum yang Lain Memikirkannya”