EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan...

26
Happy New Year BULETIN EUREKA WARDAYA www.wardayacollege.com EDISI JANUARI 2020 (021) 29336036 0816 950 875 wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1 LINE Follow us !

Transcript of EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan...

Page 1: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Happy New Year

BULETIN EUREKA WARDAYAwww.wardayacollege.com EDISI JANUARI 2020

(021) 29336036 0816 950 875 wardayacollege wardayacollegewardayacollege wardayacollege_1

LINE

Follow us !

Page 2: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

SEMINAR BISNISWardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 1

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINEwww.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

H ow t o M a ke t h e G o o d B u s i n e s s F r o m Z e ro

Sabtu, 14 Desember 2019 Wardaya College kembali mengadakan seminar bisnis yang bertema "How to Make the Good Business From Zero" dengan menghadirkan pembicara yaitu DR. Anton Wardaya, M.Sc, Beliau merupakan Founder & CEO Wardaya Group, Anggota Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI), dan Dosen Binus University serta praktisi, profesional dan akademik.Seminar berlangsung dari pukul 15.00 sampai dengan 17.00 WIB yang di hadiri sekitar 50 orang peserta, terdiri dari anggota HIPMI (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia), ALPENINDO (Alumni Penabur Indonesia), KPI (komunitas Pengusaha Indonesia), orang tua murid Wardaya College serta umum.

Materi yang disampaikan pada kegiatan tersebut berisi tentang pembekalan untuk membuka usaha baru dan ilmu tentang motivasi dalam berwirausaha. Diharapkan melaui kegiatan ini, peserta dapat mempunyai motivasi sebagai pengusaha yang mampu bersaing danberhasil nantinya.

Para peserta yang mengikuti pun sangat antusias untuk memberikan pertanyaan kepada pembicara. Di akhir acara diadakan photo bersama seluruh peserta dan bapak DR. Anton Wardaya, M.Sc, selaku pembicarapada seminar tersebut

Page 3: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

KUNJUNGANWardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 2

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Rumah Sakit Apung di atas perahu Doctor ShareMinggu, 01 Desember 2019 Wardaya College mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) Doctor Share (www.doctorshare.org) pada pukul 11.00 sampai dengan 13.00 yang terletak di Baywalk Pluit. Siswa/i yang ikut dalam kunjungan tersebut sekitar 8 orang, agenda kegiatan dalam kunjungan ke Rumah Sakit Apung (RSA) dr.Lie A yaitu melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor Share.doctorSHARE (Yayasan Dokter Peduli) adalah organisasi kemanusiaan nirlaba yang memfokuskan diri pada pelayanan kesehatan dan bantuan kemanusiaan. doctorSHARE secara resmi berdiri pada 19 November 2009. doctorSHARE menyediakan akses bantuan medis secara holistik, independen dan imparsial untuk orang-orang yang paling membutuhkan, yaitu mereka yang dianggap miskin dan tidak mampu, dan yang tidak mempunyai

kartu miskin karena masalah administrasi kependudukan, sehingga berimbas kepada tidak dimilikinya Asuransi (Jaminan) Kesehatan Masyarakat dan tidak memperoleh akses kesehatan gratis yang disediakan pemerintah; mereka yang secara sosial dikecualikan dari layanan kesehatan dan dikucilkan dalam masyarakat, mereka yang terjebak dalam bencana alam, epidemi, dan kekurangan gizi.Individu-individu yang tergabung dalam doctorSHARE bekerjasama, membagikan talenta dan kecakapan masing-masing tanpa memandang batasan-batasan suku, agama, etnis, ras dan antar golongan untuk mewujudkan visi dan misi doctorSHARE sesuai dengan prinsip kemanusiaan dan etika pelayanan medis. Banyak di antara mereka yang telah berpengalaman di medan krisis Indonesia sejak tahun 1998 akibat ketidakstabilan politik, ekonomi dan sosial, serta terpaan bencana alam yang melanda Indonesia.Saat ini doctorSHARE didukung oleh ahli bedah, dokter, perawat, dan profesional seperti jurnalis, administrator, fotografer, desainer, ahli teknologi informasi, wiraswasta, pekerja sosial profesional, dan sejumlah donatur individual. Kami membuka diri bagi mereka yang tergerak untuk membagikan kecakapan profesionalisme mereka untuk mendukung visi dan misi doctorSHARE memulihkan masyarakat di bidang kesehatan.

Page 4: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

GATHERINGWardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 3

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Family Gathering Wardaya College Goes to Taman Safari

Bulan Desember adalah jadwal rutinitas Wardaya College mengadakan gathering bersama semua staff. Namun, untuk tahun ini ada yang berbeda, dimana gathering kali ini setiap staff boleh diizinkan mengajak 1 partner untuk mengikuti gathering bersama, baik itu keluarga ataupun temannya. Tempat yang menjadi tujuan kali ini adalah Taman Safari Indonesia yang terletak di Kecamatan Cisarua, Bogor. Kegiatan ini dilaksanakan mulai tanggal 5-6 Desember 2019. Pada tanggal 5 Desember sekitar jam 7 pagi, semua staff dan partner yang ikut kegiatan ini mulai berkumpul di Wardaya College dan dilanjutkan dengan perjalanan menggunakan bus sekitar 2,5 jam untuk mencapai tempat tujuan.Setelah berkunjung ke Taman Safari, kami melakukan perjalanan lagi menuju hotel pinewood lodge & organic farm. Disinilah kami akan menginap. Sebagian staff langsung istirahat, tapi sebagian staff masih ingin bermain. Permainan yang dimainkan adalah biliar. Kerennya lagi bapak Anton Wardaya ikut bermain juga loh. Hal langka yang kami lihat, ternyata beliau juga bisa berbaur dengan kami.Keesokan harinya, pagi-pagi kami mengitari pemandangan hotel ini. Disini kami bisa melihat rumah-rumahan hobbit, taman yang penuh bunga, dan pemandangan alam lainnya. Jam 10 pagi, kami check out dari hotel dan siap-siap untuk pulang ke Jakarta.

Page 5: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

WARDAYA EDU TOUR (WET)Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 4

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Wardaya Edu Tour (WET) Goes to Sampoerna University

Pada tanggal 7 Desember 2019, Wardaya College kembali mengadakan campus tour ke Sampoerna University. Kegiatan ini diikuti oleh para siswa dan orang tuanya dengan jumlah sekitar 16 orang. Jam 08.00 para peserta berkumpul di Wardaya College dan dijemput menggunakan bus oleh panitia Sampoerna University. Setelah tiba di tempat, peserta dikumpulkan di aula untuk mendengarkan presentasi dari ketua rektornya langsung loh, yaitu bapak Dr. Wahdi Salasi April Yudhi, Ph. D. beliau memaparkan materi mengenai "Industrial Revolution 4.0" banyak yang disampaikan mengenai gambaran industri 4.0 ini, baik dari kelebihan dan keurangannya, serta apa yang harus dilakukan oleh anak-anak muda sebagai generasi selanjutnya.

Selain mendapatkan wawasan tambahan mengenai industri 4.0, para peserta juga diberikan gambaran mengenai Sampoerna University, dimana kampus ini menawarkan sistem pendidikan yang serupa dengan yang diterapkan di sebagian besar perguruan tinggi di Amerika Serikat.

Page 6: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

KERJA MAGANGWardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 5

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Laporan Kerja Magang Siswa/i Wardaya CollegeNamaSekolahTempat PosisiWaktu / tgl

Testimoni :

: Aurelius Bryan Yuwana: SMA Victory Plus Bekasi: InterPatent O�ce Kantor Hak Paten: Administrasi: 7 - 9 Oktober 2019

Ketika liburan midsemester pada tanggal 7 Oktober 2019 sampai 9 Oktober 2019, saya magang di InterPatent O�ce yang merupakan kantor hak paten. Di kantor ini, saya berkerja di bagianadministrasi dibantu dengan tiga rekan

Selama magang, saya mendapatkan kesan tentang serunya suasana dan tantangan dalambekerja. Tempat magang saya sangat jauh dari rumah dan saya tidak diantar oleh orangtuasaya ke kantor sehingga perjalanan menuju tempat magang dan kembali ke rumah merupakan pengalaman tersendiri karena menggunakan transportasi umum memakan waktu lebih lama daripada menggunakan mobil, apalagi kalau harus menunggu jadwal bus

Dari tiga hari magang, saya merasakan bahwa kelelahan yang saya alami lebih dikarenakan waktu dan kondisi perjalanan ke tempat magang, bukan karena pekerjaan yang saya lakukan di tempat magang itu sendiri. Walaupun begitu, saya bisa merasakan serunya menggunakan transportasi umum untuk berpindah dari rumah ke tempat kerja dan sebaliknya. Selain itu hal ini membuat saya bisa lebih menghargai waktu dan mengerti tantangan apa saja yang akan dihadapi ketika bekerja. Saya juga belajar bahwa lokasi tempat kerja sangat penting karena jika tempat kerja yang dipilih terlalu jauh, perjalanan ke kantor bisa menguras habis energi sehingga pekerjaan di kantor akan kurang optimal.

Saya menemukan beberapa masalah ketika saya magang di InterPatent O�ce. Ketika sayaditugaskan untuk mengupdate status aplikasi merek, saya harus menyalin dan tempel kodedaftar ke website PDKI Indonesia. Namun, format kode yang terdapat di Microsoft Excel tidak

sesuai karena terpisah oleh spasi. Agar kode tersebut bisa dicari di website PDKI, spasi tersebut harus dihapus satu-persatu untuk 400 merek yang harus diupdate. Agar bisa lebih e�sien dalam mengerjakan tugas saya, saya membuat formula Excel sehingga saya bisa langsung menyalin dan menempel berbagai pencarian sekaligus. Dengan begitu, saya bisa mengerjakan tugas dalam waktu yang lebih cepat.

Dengan bermagang di kantor InterPatent O�ce selama tiga hari, saya belajar berbagai hal tentang proses mendaftar hak kekayaan intelektual. Saya belajar tentang adanya sanggahandan tanggapan yang harus dilakukan bila ada pihak yang menentang. Saya juga belajar kalau kita berhak menuntut (jika hak cipta kita diperjualkan secara ilegal) atau mengirim surat keberatan (jika seseorang ingin mendaftar merek mereka yang mirip dengan merek kita). Dari kerja magang ini, saya juga lebih mengerti tentang sistem transportasi publik Jakarta.

Pelajaran yang didapat

datang.

kerja lain.

Page 7: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 6

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KERJA MAGANGLaporan Kerja Magang Siswa/i Wardaya CollegeNamaSekolahTempat PosisiWaktu / tgl

Kesan Selama Magang:

: Dylan Christian Thomas: SMA Citra Kasih: Sempoa SIP TC Citra 2 EXT: Asisten Coach Sempoa (kak Ina): 30 September - 04 Oktober 2019

Sempoa merupakan pembelajaran yang sempat saya jalani saat saya masih SD. Selama kelas 1 sampai kelas 6 saya aktif di tempat belajar tersebut dan saya sudah meraih berbagai prestasi di dunia sempoa. Kesempatan ini menjadi berharga bagi saya karena pertama saya diajak lagi melihat kembali dunia pembelajran sempoa yang sudah cukup lama saya tidak jalani. Selama saya bekerja saya kembali mengingat masa dulu saya di sana. Kak Ina sendiri adalah salah satu guru sempoa saat aku masih belajar

Selain mengenang masa kecil, saya juga kaget sebab banyak hal yang sudah berubah di sana. Kurikulum yang dipakai saat mempelajari sempoa di Sempoa SIP sudah berubah.

di sana.

KERJA MAGANGLaporan Kerja Magang Siswa/i Wardaya CollegeNamaSekolahTempat PosisiWaktu / tgl

Kesan Selama Magang:

: Bryan Timothy Galenius: SMAK 1 BPK Penabur: Wardaya College: Pengajar Fisika: 30 September - 02 Oktober 2019

Saya merasa senang bisa mendapat kesempatan untuk bekerja magang sebagai guru karena saya mendapat kesempatan untuk mengasah kemampuan berbicara saya yang selama ini merupakan titik kelemahan saya. Selain itu saya juga bisa melatih kedisiplinan, tanggung jawab, dan dapat mencicipi sedikit rasa dari dunia kerja.Banyak hal yang saya dapat dari magang ini karena dari pengalaman saya ini, saya tidak hanya mengajar, tetapi juga belajar bagaimana cara yang tepat untuk menyampaikan ilmu secara konsepsional kepada orang lain sehingga materi menjadi mudah untuk dipahami murid-murid dan tidak sekedar menghafal rumus saja.

Page 8: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 7

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KERJA MAGANGLaporan Kerja Magang Siswa/i Wardaya College

KERJA MAGANGLaporan Kerja Magang Siswa/i Wardaya College

NamaSekolahTempat PosisiWaktu / tgl

Kesan Selama Magang:

: Anastasia Audrey: SMA Bukit Sion: Bawang SOY: Accounting: 23 - 27 September 2019

NamaSekolahTempat PosisiWaktu / tgl

Kesan Selama Magang:

: Andika Sentosa Putra: SMAK 1: Wardaya College: Pengajar Matematika & Fisika: 30 September - 02 Oktober 2019

Hal yang paling berkesan dan menantang bagi saya adalah ketika diberi tugas untuk memesankardus dari tokopedia untuk kemasan produk perusahaan kepada distributor (walaupun saya melamar magang di bagian accounting). Awalnya memang terlihat sederhana, namun saya harus mencari toko yang bersedia memproduksi ribuan kardus, dalam harga yang terjangkau, dan dalam waktu secepat mungkin. Awalnya saya kesulitan karena rata-rata semua toko kardus yang saya sarankan terlalu mahal, dan ketika saya menemukan yang harganya lumayan murah tapi waktu pengirimannya lama. Namun untungnya dengan banyak bernegosiasi saya berhasil memesannya dan barangnya datang tepat waktu sebelum batas

Aku bisa dapat gambaran gimana dunia kerja itu.Suasananya juga dibikin menyerupai dunia kerja asli. Semua siswa yang ikut kerja magangharus memakai celana panjang dan baju berkerah dengan jam kerja yang sudah ditetapkan.Aku sendiri kebagian mengajar dan membuat modul dan mengajar �sika dan matematika.Sebuah tantangan tersendiri karena harus ngulang materi lama suka atau engga.Cukup berkesan karena bisa mengajari adik kelas dimana aku udah pernah ngerasain jadimereka. Aku tahu keluhan mereka sebagai salah satu yang terpilih menjadi murid SMAK 1.

pengiriman.

Page 9: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 8

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Winter Olympiad Camp (WOC) Tingkat SD, SMP dan SMAWINTER OLYMPIAD CAMP (WOC)

Mulai tanggal 13 - 22 Desember 2019 Wardaya College kembali mengadakan Winter Olympiad Camp (WOC) yang bertujuan untuk mempersiapkan siswa/i untuk berkompetisi di ajang Olimpiade Sains Nasional tahun 2020 mendatang. Program tersebut selalu berlangsung di akhir tahun dengan beberapa bidang studi yaitu Matematika, Fisika, Biologi, Kimia yang terbagi atas tiga jenjang pendidikan yakni Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA).

Peserta yang mengikuti Program Winter Olympiad Camp (WOC) tahun 2019 ini ada sekitar 150 peserta dari berbagai daerah seperti Jakarta, Bekasi, Bogor, Bandung, palembang bahkan dari kalimantan pun ikut serta dalam program tersebut. Banyak yang bertanya kenapa siswa/i dari daerah tersebut bisa mengikuti program Winter Olympiad Camp (WOC) ini, karena Wardaya College terbukti selalu menghasilkan siswa/i yang berkualitas, banyak dari mereka yang telah mempersiapkan diri menghadapi Olimpiade Sains Nasional (OSN) mendapatkan medali emas, maka dari itu Wardaya College selalu di minati oleh para siswa/i di seluruh Indonesia.

Page 10: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 9

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

International Junior Science Olympiad (IJSO)Selamat Kepada Siswa/i Peraih Medali Pada IJSO

Selamat Kepada para Siswa - siswi Wardaya College yang telah mewakili Indonesia serta meraih medali dalam ajang kompetisi Internasional IJSO (International Junior Science Olympiad) tahun 2019 yang diselenggarakan di Doha , Qatar.

Berikut peserta IJSO (International Junior Science Olympiad) dari Wardaya College yang meraih 4 medali dengan perincian 3 medali perak dengan uang tunai senilai 10.000.000 dan satu medali perunggu dengan uang tunai senilai 7.500.000. Medali Perungu di raih oleh Berwyn SMP Keristen 6 Penabur, dan tiga Medali Perak di raih oleh Christopher Ivan Budiwardhana SMPK Penabur Gading Serpong,Jonathan Tjandra SMP Kristen Calvin dan Michael Evan Djunaidi SMP IPEKA Puri.

Page 11: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 10

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KOMPETISI MATEMATIKA (KOMMAT) MGMP DKISelamat Kepada Siswa/i Pemenang KOMMAT MGMP DKI

Sabtu, 14 Desember 2019 merupakan penyerahan hadiah kepada pemenang lomba Kompetisi Matematika (KOMMAT) MGMP DKI ke 30 Tingkat SMA yang dilaksanakan di gedung Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Penyerahan hadiah dan medali langsung di serahkan oleh tim panitia (KOMMAT) MGMP DKI ke 30 Tingkat SMASiswa/i Wardaya College yang berhasil meraih hadiah tersebut antara lain Kanaya Padma Yudewo dari SMAN 8 Jakarta, Adelia Putri asal sekolah dari SMAN MH Thamrin Jakarta, Hendrikus Hansen dari SMAK 3 Penabur dan yang terakhir dari SMAN 8 Jakarta yaitu Ubaidillah Aris Prathama, ke empat siswa/i tersebut adalah bukti keberhasilan para staff pengajar yang telah membimbing mereka sehingga berhasil memenangkan beberapa perlombaan bergengsi contohnya KOMMAT MGMP DKI ke 30 tersebut

Page 12: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 11

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Sekolah Sutomo Medan kembali mengadakan pelatihan dan mengundang Bapak DR. Anton Wardaya, M.Sc selaku Founder dan CEO Wardaya Group ,Dosen Binus University, praktisi, profesional serta akademik, untuk melatih dan berbagi ilmunya kepada Guru - Guru di sekolah Sutomo Medan khususnya pada bidang Matematika tingkat SMA dengan tema HOTS (High Order Thinking Skills), Pelatihan tersebut dilaksanakan selama 3 (tiga) hari dimulai dari hari Kamis, 19 Desember 2019 sampai dengan sabtu, 21 Desember 2019.

High Order Thinking Skills (HOTS) atau keterampilan berpikir tingkat tinggi ( HOTS ) adalah konsep reformasi pendidikan berdasarkan kaidah dan prinsip pembelajaran. Idenya adalah bahwa beberapa jenis pembelajaran membutuhkan lebih banyak pemrosesan kognitif daripada yang lain, tetapi juga memiliki manfaat yang lebih umum.

PELATIHAN GURU MATEMATIKAG U R U M AT E M AT I K A S M A S U T O M O M E D A N

Page 13: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 12

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

PROGRAM BELAJARTes Masuk Kelas Pre Top Universitas Wardaya College

Sebelum memasuki kelas Pre Top Universitas maupun kelas Top Universitas, akan selalu di adakan tes masuk yang bertujuan untuk menyaring siswa/i yang mampu menunjukan kualitas antara satu dengan yang lainnya, adapun dengan beberapa persyaratan yang

Kelas Pre Top Universitas merupakan kelas untuk mempersiapkan siswa/i kelas 10 dan 11 SMA yang akan menuju Universitas unggulan luar negeri atau yang akan menghadapi ujian A level. Materi yang dipelajari pada program kelas Pre Top Universitas

harus dipenuhi.

adalah AS level.

Sedangakan untuk program kelas Top Universitas merupakan kelas untuk mempersiapkan siswa/i kelas 11 dan 12 SMA menuju Universitas unggulan atau yang akan menghadapi ujian A level. Materi yang di pelajari dalam kelas Top Universitas adalah A2 level, serta meraih beasiswa Internasional.

Page 14: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 13

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

SYUKURAN GELAR DOKTOR

Acara dimulai sejak pukul 12.00 siang sampai dengan 15.00 sore di Wardaya College, dengan beberapa agenda yang telah tersusun diantaranya, Motivasi dari Bapak DR. Anton Wardaya, M.Sc, untuk para siswa/i Top Universitas yang akan melanjutkan studi nya di Universitas Unggulan dan juga sesi photo bersama dengan para orang tua murid dan siswa - siswi kelas Top Universitas, ada juga acara sharing alumni Top Universitas Wardaya College kepada juniornya serta di tutup dengan makan bersama dengan seluruh staff Wardaya College.

Bapak DR. Anton Wardaya, M.Sc, selaku Founder dan CEO Wardaya Group mengadakan syukuran atas pencapaian beliau yang telah menyelesaikan pendidikannya pada jenjang strata-3 (S3) dengan gelar DRM (Doctor of Research in Management), Syukuran tersebut dilaksanakan atas kerjasama para orang tua murid kelas Top Universitas.

Page 15: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 14

wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINEwww.wardayacollege.com

WISUDA STAFF WARDAYA COLLEGESelamat Kepada Sriyadi Daryanto Atas Gelar Sarjana Management

IT staff Wardaya College. Bekerja sambil kuliah dan akhirnya sah menjadi S.M (Sarjana Manajemen). Lulus dari Binus dengan IPK yang cukup membanggakan. Sapaannya “mas Di” sudah keluar dari rumah orang tua sejak SMP dan tinggal di gereja untuk melanjutkan sekolah sambil bantu-bantu di Gereja (GBI Ambarawa) pada saat itu.

Di Gereja ketemu banyak orang dari berbagai kalangna yang akhirnya membentuk semangat tersediri untuk membuat perubahan buat dirinya sendiri. Sebelum kuliah mas Di bekerja sebagai IT staff di Wardaya College selanjutnya oleh rekomendasi dan dukungan dari Pak Anton & Pak Gunawan ia melanjutkan kuliah sembari bekerja. Dan pada Kamis, 12 Des 19 kemarin di wisuda.

Page 16: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 15

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KOMPETISIL o m b a U n i k M a t e m a t i k a A l a To b i ( L U M AT )Soal- soal yang disajikan di LuMaT (Lomba Unik Matematika Ala Tobi), sangat autentik dan ide - ide untuk menyelesaikan soalnya dijamin bagus dan fresh. Dengan tipe soalnya yang orisinil, peserta dapat dilatih untuk mengeksplorasi lebih banyak ide untuk menyelesaikan suatu soal Matematika.kebetulan ? Tapi korelasi bukankausasi! kalau mau dapat medaliOSN SMA, ya harus mengikuti OSN (Olimpiade Sains Nasional)SMA, tapi kalau mau dapat medaliLuMaT (Lomba Unik Matematika Ala Tobi), ya harus ikut LuMaT (Lomba Unik Matematika Ala Tobi)! Apakah anda cukup punya nyali dan keberanian yang cukup untuk menghadapi lomba LuMaT ? (Lomba Unik Matematika AlaTobi).

KOMPETISIWardaya College dengan Mathematical Association of America (MAA) mengadakan AMERICAN MATHEMATICS COMPETITIONS (AMC) 10 & 12, yang akan di selenggarakan pada; Rabu, 05 Februari 2019 bertempat di Wardaya College dengan biaya per peserta yaitu Rp 200.000.

Amer i can Mathemat i c s Contes t (AMC) 10 & 12

syarat dan ketentuan untuk mengikuti AMC 10 & 12 adalah AMC 10 diperuntukan untuk kelas 10 atau dibawahnya, AMC 12 diperuntukan untuk kelas 12 atau dibawahnya, Bentuk soal : 25 Pilihan Ganda dengan durasi 75 menit, Pelatihan GRATIS bagiyang sudah mendaftar.

Page 17: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 16

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KOMPETISI

Untuk info dan pendaftaran bisa menghubungi Sekretariat / admin Wardaya College pada Jam kerja mulai dari Pukul 09.00 sampai dengan 17.00 WIB

pada nomer berikut; Tlp : (021) 29336036 atau WhatsApp : 0816950875 dan email sekretariat wardaya college : [email protected]

Page 18: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 17

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

KOMPETISI

Page 19: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 18

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

PENDAFTARAN KELAS PRE TOP UNIVERSITASJa lur Tes t dan Non Tes t Untuk Ke las Pre Top Un ivers i tas

Kelas Pre Top Universitas adalah kelas untuk mempersiapkan siswa/i kelas 10 & 11 SMA menuju Universitas unggulan luar negeri atau yang akan menghadapi ujian A level. materi yang akan di

Untuk info dan Pendaftaran silahkan menghubungi Sekretariat Wardaya College pada nomer berikut Tlp : (021) 29336036 atau WhatsApp : 0816950875 dan email sekretariat wardaya college :

pelajari adalah AS level. [email protected]

Page 20: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 19

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

PENDAFTARAN KELAS PRE TRUSTJalur Test dan Non Test Untuk Kelas Pre Top Regional Universitas

Kelas Pre Top Regional Universitas (TRUST) adalah kelas untuk mempersiapkan siswa/i kelas 10 & 11 SMA menuju Universitas unggulan dalam negeri serta meraih beasiswa - beasiswa dalam negeri

Untuk info dan Pendaftaran silahkan menghubungi Sekretariat Wardaya College pada nomer berikut Tlp : (021) 29336036 atau WhatsApp : 0816950875 dan email sekretariat wardaya college :

melalui jalur SBMPTN. [email protected]

Page 21: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 20

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINEwww.wardayacollege.com

INFO SEMINAR BISNISDi awal tahun 2020 mendatang tepatnya pada hari Minggu, 19 januari 2020 Pukul 15.00 sampai dengan 17.00 WIB Komunitas Pengusaha Indonesia (KPI), Alumni Penabur Indonesia (ALPENINDO) dan Wardaya College kembali mengadakan Seminar Bisnis Digital Marketing yang berjudul “ Expand Your Business With Digital Marketing” yang bertempat di Wardaya College,

dengan mengundang dua orang pembicara yaitu Kenneth Octavianus dan Shelwin Dharma, mereka adalah seorang Digital Marketing Expertise yang

Seminar Bisnis kali ini di adakan secara Gratis dan terbuka untuk umum, untuk yang mau mendaftar silahkan mengisi form pendaftaran yang tertera

begitu ahli di bidang tersebut.

pada flyer dibawah ini.

Page 22: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 21

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Sabtu, 18 Januari 2020 Wardaya College kembali mengadakan Seminar Edukasi dengan tema "Kuliah di Cambridge University serta meraih beasiswanya" dengan mengahadirkan pembicara yaitu Felix Utama Kosasih, Ph.D Candidate (Material Science

Bagi kalian yang ingin kuliah di Luar negeri wajib banget ikutan seminar edukasi tersebut, selain menambah wawasan serta akan menambah minat kalian untuk berkuliah di universitas ternama di dunia. Untuk yang ingin mengikuti seminar ini harap mengisi form pendaftaran dengan lengkap dan jelas atau dengan cara scan QR code yang terdapat di pojok kanan bawah pada gambar di atas.

Seminar diadakan pada pukul 13.00 sampai dengan 15.00 yang bertempat di Wardaya College

Cambridge university).

INFO SEMINAR EDUKASI

Page 23: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 22

wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINEwww.wardayacollege.com

INFO SEMINAR EDUKASI

Bukan hanya perwakilan dari Cambridge University yang akan menggelar seminar edukasi di Wardaya College selain itu Banyak Universitas terbaik dunia yang menggelar acara seminar di Wardaya College di karenakan banyak siswa/siwi berkualitas yang mampu untuk berkuliah di sana. Salah satunya The University Of Edinburg UoE, England.

Seminar Edukasi tersebut akan di adakan pada hari Sabtu tanggal 01 Februari 2020 pukul 13.00 sampai dengan 15.00 WIB dengan pembicara yaitu Ibu Dian Rachmawati, ntuk yang ingin mengikuti seminar ini harap mengisi form pendaftaran dengan lengkap dan jelas atau dengan cara scan QR code yang terdapat di pojok kanan bawah pada gambar di atas.

Page 24: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 23

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

INFO SEMINAR EDUKASI

Page 25: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 24

WARDAYA ONLINE LEARNING (WOL)Tujuan kelas Wardaya Online Learning (WOL) adalah mempersiapkan siswa/i di LUAR JABODETABEK, menuju Olimpiade Sains Nasional 2020 baik Kabupaten/Kodya (OSK), Propinsi (OSP) dan Nasional (OSN) serta Olimpiade Internasional.Wardaya yakin dan percaya banyak anak Indonesia yang berpotensi. Wardaya ingin memajukan pendidikan sampai daerah pelosok. Belajar kapan saja dan dimana saja menjadi Mudah, Jelas dan Efektif.

Fasilitas di Wardaya Online Learning (WOL) :1. Video pembelajaran2. Modul dan latihan soal3. Tes Bulanan dan Ulangan Umum 4. Forum diskusi dan tanya jawab 5. Laporan hasil belajar dan Serti�kat

Dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran di Indonesia sampai daerah pelosok, Wardaya College membuka program WARDAYA ONLINE LEARNING (WOL) untuk beberapa mata pelajaran antara lain :1. Olimpiade SD Matematika2. Olimpiade SD Sains3. Olimpiade SMP Matematika4. Olimpiade SMA Matematika5. Olimpiade SMA Fisika6. Olimpiade SMA Kimia7. Top Universitas (Matematika & Fisika)8. Top Universitas (Matematika & Kimia)WARDAYA ONLINE LEARNING (WOL) KHUSUS UNTUK SISWA/I DARI LUAR DAERAH JABODETABEK (Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi)TEMPAT TERBATAS !!!

www.wardayacollege.com wardayacollege wardayacollege wardayacollege wardayacollege_1LINE

Page 26: EDISI JANUARI 2020 BULETIN EUREKA ... · melihat dan mengunjungi Rumah Sakit Apung (RSA) dan bertemu serta mendengarkan langsung kisah dari dr. Lie A Dharmawan selaku Pendiri Doctor

Wardaya Customer Care (021) 293 360 36 / 0816 950 875 25

Di kelas TOP Universitas, Pak Anton selalu menekankan KONSEP, sehingga soal dalam bentuk apapun selalu dapat terpecahkan. Pak Anton sering mengingatkkan saya, “Jangandihapalya Lin”, sambil tersenyum. Pak Anton dan Tim Pengajar Wardaya College yang sangat kompeten di bidangnya, selalu mengajar dengan sabar dan penuh sukacita sehingga belajar menjadi menyenangkan. Tidak hanya sampai diterima di TOP Universitas, Wardaya College mempunyai kelas Pre-Universitas untuk mempersiapkan murid-muridnya agar sukses di jenjang pendidikan selanjutnya.

Dengan berkat Tuhan, saya sudah diterima di HKU, NTU danHKUST. Terimakasih kepada Pak Anton Wardayadan Tim Pengajar Wardaya College yang telah membantu saya dengan sepenuh hati.

wardayacollege

wardayacollege wardayacollege

wardayacollege_1LINEwardayacollege

wardayacollege wardayacollege

wardayacollege_1LINE

Ruko Sentra Bisnis Tanjung Duren Blok A No. 8, Jakarta barat 11470 |www.wardayacollege.com | www.antonwardaya.comRuko Sentra Bisnis Tanjung Duren Blok A No. 8, Jakarta barat 11470 |www.wardayacollege.com | www.antonwardaya.com

A Gateway to the Top Universities and Scholarships in the WorldBridging Academics and Industries

Education Center for Concepts and Olympiads

Caroline CynthiaSMAK 1 Penabur JakartaThe University of Hong Kong (HKU)’15

ALUMNI UPDATEALUMNI TOP UN IVERS I TAS WARDAYA COLLEGE

PROGRAM WARDAYA COLLEGE