dump body

11
BAB 1 LATAR BELAKANG Pengembangan teknologi dump truck sekarang ini diperlukan karena makin banyaknya pertambangan yang membutuhkan alat angkut yang berkapasitas besar dan kuat. Dump body pada sebuah dump truck memerankan perananan yang cukup vital. Sebagai pembawa material maupun pembawa hasil pertambangan. Oleh karena itu, dump body sebuah truck harus di desain sebaik mungkin sehingga kerja operasi dump truck dapat lebih efisien. Keberadaan dump truck berperan sebagai membuka over burden, maupun membawa hasil batubara. Di pertambangan PT. Kaltim Prima Coal terdapat unit CAT 789D. Dump truck CAT 789D ini beroperasi di area PIT Bintang dan PIT Hatari, sebagai pembawa material over burden. Sebenarnya, dump truck ini memiliki performa yang cukup bagus dibandingkan dengan produk lain. Hanya saja, ada sedikit kekurangan yang berada di dump body. Dump body buatan Sanggar Sarana Baja (Trakindo Group) Truck CAT 789D ini mempunyai beberapa kekurangan yang sering dikeluhkan para operator truck tersebut. Antara lain roof yang terlalu panjang sehingga membuat suara yang tidak nyaman ketika dump body sedang tidak pay load. Selain itu sinar matahari ketika beroperasi siang hari juga dapat masuk ke dalam kabin truck sehingga dapat menggangu operator. Perumusan masalah 1. Ukuran detail dari dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja ? 2. Bagaimana penjelasan tentang dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja ? Tujuan 1. Menunjukan gambar desain dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja yang telah di desain ulang. 2. Memberikan penjelasan tentang dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja yang telah di desain ulang.

description

dumpbody rekayasa

Transcript of dump body

Page 1: dump body

BAB 1

LATAR BELAKANG

Pengembangan teknologi dump truck sekarang ini diperlukan karena makin banyaknya pertambangan yang membutuhkan alat angkut yang berkapasitas besar dan kuat. Dump body pada sebuah dump truck memerankan perananan yang cukup vital. Sebagai pembawa material maupun pembawa hasil pertambangan. Oleh karena itu, dump body sebuah truck harus di desain sebaik mungkin sehingga kerja operasi dump truck dapat lebih efisien.

Keberadaan dump truck berperan sebagai membuka over burden, maupun membawa hasil batubara. Di pertambangan PT. Kaltim Prima Coal terdapat unit CAT 789D. Dump truck CAT 789D ini beroperasi di area PIT Bintang dan PIT Hatari, sebagai pembawa material over burden. Sebenarnya, dump truck ini memiliki performa yang cukup bagus dibandingkan dengan produk lain. Hanya saja, ada sedikit kekurangan yang berada di dump body. Dump body buatan Sanggar Sarana Baja (Trakindo Group) Truck CAT 789D ini mempunyai beberapa kekurangan yang sering dikeluhkan para operator truck tersebut. Antara lain roof yang terlalu panjang sehingga membuat suara yang tidak nyaman ketika dump body sedang tidak pay load. Selain itu sinar matahari ketika beroperasi siang hari juga dapat masuk ke dalam kabin truck sehingga dapat menggangu operator.

Perumusan masalah

1. Ukuran detail dari dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja ?2. Bagaimana penjelasan tentang dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja ?

Tujuan

1. Menunjukan gambar desain dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja yang telah di desain ulang.

2. Memberikan penjelasan tentang dump body CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja yang telah di desain ulang.

Page 2: dump body

BAB II

Landasan teori

Dump truck (atau di Inggris menyebutnya Dumper truck) adalah truck yang di gunakan untuk mengangkut atau memindahkan material dari satu tempat ke tempat lainnya. Material-material tersebut diantaranya batu bara, tanah urug, pasir, batu split, nikel, biji besi bahkan sampai sampah. Sebuah dump truck memiliki ciri yang khas dilengkapi dengan piranti pembantu hidrolik yang terpasang di bawah dump truck body dalam posisi tidur dengan bagian belakang berengsel, bagian depan body yang dapat di angkat memungkinkan isi yang di bawa dalam dump truck body dengan mudah di turunkan di belakang truck di lokasi pengiriman. Di Inggris dan Australia istilah tersebut berlaku hanya untuk off road dan pekerjaan konstruksi saja, dan sementara di jalan raya kendaraan ini di kenal sebagai tipper, truk tipper (Inggris) dan tip truck (Australia).

Dump truck pertama kali di perkenalkan di Saint John, New Brunswick ketika Robert T. Mawhinney memasang kotak dump pada sebuah truk dengan bak model rata (flat bed) di tahun 1920. Perangkat untuk mengangkat adalah sebuah winch yang dihubungkan dengan kabel dan puli katrol yang terpasang pada tiang di belakang kabin truk. Kabel dihubungkan ke ujung depan bawah kotak dump truck yang dilekatkan oleh pivot di bagian belakang kabin truk. Operator menggerakkan engkol untuk menaikkan dan menurunkan kotak. Saat ini, hampir semua dump truck dioperasikan oleh hidrolik yang di pasang dalam berbagai konfigurasi, masing-masing dirancang untuk menyelesaikan tugas tertentu dalam rantai pasokan bahan konstruksi, tambang, insfrastruktur dan lain-lain.

Body Dump Truck CAT 789D versi Sanggar Sarana Baja memiliki kekurangan yaitu ketika tidak bermuatan body menimbulkan suara dikarenakan body bagian depan terlalu panjang. Penulis mendesain dump body bertujuan untuk mengurangi suara yang ditimbulkan body ketika tidak bermuatan serta mengurangi kerusakan pada hidrolik yang berfungsi menurunkan serta menaikan dump body, serta untuk memberikan kenyamanan kepada operator dump truck CAT 789D. Dump body CAT 789D ini dapat membuka sebesar 49,5o . dump body ini dapat membawa beban sebesar 170-195 tons.

Page 3: dump body

Material dump body

Dump body sebaiknya dibuat seimbang dan memiliki kekuatan yang tinggi. Material yang di gunakan yaitu baja. Baja memiliki kekuatan yang tinggi namun seharusnya bebannya ringan. Dikarenakan dump body bekerja dengan berat (membawa bebatuan besar).

Volume Dump Body :

Panjang dump body = 8m

Lebar dump body = 7m

Tinggi dump body = 2m

Volume dump body = Alas x lebar

Alas = ½ P x T

= ½ 8m x 2m

= 8m2

Volume dump body = 8m2 x 7m

= 56m3

CG (Center of Gravity) : b

CG = 2h/3 = 2x 2

3

= 4/3 h

= 1,33m

= 2b/3 = 2x 8

3

= 16/3

= 5,33m

Page 4: dump body
Page 5: dump body

Stress Analysis

Page 6: dump body

Bend

Page 7: dump body

Bearing

Load Body

Page 8: dump body

Remote Force

Page 9: dump body

REKAYASA DESAIN

DUMP BODY CAT 789D PT. KALTIM PRIMA COAL

Disusun oleh:

SUKMA FITRIAWAN 201010120311116

RIQI ZAINUL ERFIN 201010120311122

JURUSAN TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014