dda_2013_bantaeng.pdf

231

Transcript of dda_2013_bantaeng.pdf

Page 1: dda_2013_bantaeng.pdf
Page 2: dda_2013_bantaeng.pdf

Katalog BPS : 1102001.7303

BANTAENG DALAM ANGKA

Bantaeng in figures

2013

BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BANTAENG PROVINSI SULAWESI SELATAN

Page 3: dda_2013_bantaeng.pdf

DAERAH DALAM ANGKA KABUPATEN BANTAENG 2013 Bantaeng in Figures 2013 ISSN : 0215-6539 No Publikasi : 7303.0701 Publication Number Ukuran Buku : 21 cm x 15 cm Book Size Jumlah Halaman : 221 Halaman Number of Pages Pages Naskah : BPS Kabupaten Bantaeng Manusript BPS –Statistics Bantaeng Regency Penyunting : Seksi Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Editor The Processing Integration and Statistics Disemination Division Gambar Kulit : Seksi Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Cover Design The Processing Integration and Statistics Disemination Division Diterbitkan oleh : BPS Kabupaten Bantaeng Published By BPS –Statistics Bantaeng Regency Dicetak Oleh : Printed By

Boleh dikutip dengan menyebutkan sumbernya May be cited with reference to the source

Page 4: dda_2013_bantaeng.pdf

PETA KABUPATEN BANTAENG

Page 5: dda_2013_bantaeng.pdf

KATA PENGANTAR

Daerah Dalam Angka Kabupaten Bantaeng Tahun 2013 adalah publikasi tahunan BPS yang komprehensif. Publikasi ini menyajikan beraneka jenis data dari berbagai bidang. Buku ini dimaksudkan untuk memberi gambaran umum tentang keadaan geografi dan iklim di Kabupaten Bantaeng, ciri dan keadaan sosial ekonomi penduduk serta kondisi sosial dan perekonomian daerah.

Publikasi Daerah Dalam Angka Kabupaten Bantaeng Tahun 2013 yang merupakan lanjutan dari publikasi tahun sebelumnya, sebagian besar tabel-tabelnya menyajikan data tahun 2012. Dalam hal data tahun terakhir belum tersedia, maka yang disajikan adalah angka perkiraan yang didasarkan atas dokumen-dokumen yang telah masuk dan atau seri data yang ada.

Laporan lengkap ini dapat terwujud berkat kerja sama dan bantuan dari berbagai pihak, baik instansi pemerintah maupun swasta. Kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan, disampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya.

Walaupun publikasi ini telah disiapkan sebaik-baiknya, kekurangan dan kesalahan sangat mungkin terjadi. Untuk perbaikan publikasi ini tanggapan dan saran-saran dari para pemakai sangat diharapkan.

Bantaeng, Juli 2013

KEPALA BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN BANTAENG

H. KANNA, S.Sos, M.Si NIP. 196012311982021006

Page 6: dda_2013_bantaeng.pdf

PREFACE

Bantaeng in Figures 2013 [is] annual publicizing comprehensive BPS. This publicizing present multifarious [of] data type from various area. This book [is] intended to give the common public picture about geographical condition and climate [in] Bantaeng regency, distinguish and social circumstance [of] resident economics and also social condition and area economics.

Publicizing of Regency Bantaeng 2013 representing continuation from previous year publicizing, most its tabless present the year data 2012. In the case of data [of] the last year not yet been made available, hence presented [by] guesstimate based for document entered and or existing data series.

This Complete report can be existed because of collaboration and aid from various part, either from government institution and also private sector. To all part given the aid, submitted appreciation and thank a lot.

Although this publicizing have been prepared as well as possible, insuffiency and mistake very possible happened. For the repair of this publicizing response and suggestion from users very expected.

Bantaeng, July 2013

BPS-STATISTICS OF BANTAENG HEAD,

H. KANNA, S.Sos, M.Si NIP. 196012311982021006

Page 7: dda_2013_bantaeng.pdf

Content

Bantaeng in Figures 2013 xiii

DAFTAR ISI Content

URAIAN HALAMAN

Description Page

KATA PENGANTAR

Preface .............................................................................................................................................................. xi

DAFTAR ISI

Content .............................................................................................................................................................. xiii

DAFTAR TABEL

List of Tables...................................................................................................................................................... xv

DAFTAR GRAFIK

List of Chart ....................................................................................................................................................... xxix

PENJELASAN UMUM

Explanatory Notes ............................................................................................................................................. xxxi

BAB I GEOGRAFIS DAN IKLIM

Chapter I Geographical and Climate ...................................................................................................... 1

BAB II PEMERINTAHAN

Chapter II Government .............................................................................................................................. 17

BAB III PENDUDUK DAN KETENAGAKERJAAN

Chapter III Population and Employment ................................................................................................... 43

BAB IV S O S I A L

Chapter IV Social ........................................................................................................................................ 53

BAB V P E R T A N I A N

Chapter V Agriculture ............................................................................................................................... 119

BAB VI PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN DAN ENERGI

Chapter VI Manufacturing, Mining and Energy ....................................................................................... 153

Page 8: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Isi

Bantaeng Dalam Angka 2013 xiv

BAB VII PERDAGANGAN

Chapter VII Trade ........................................................................................................................................ 165

BAB VIII TRANSPORTASI, KOMUNIKASI DAN PARIWISATA

Chapter VIII Transportation, Communication and Tourism ...................................................................... 171

BAB IX KEUANGAN DAN HARGA

Chapter IX Finance and Prices .................................................................................................................. 189

BAB X PENDAPATAN REGIONAL

Chapter X Regional Income ...................................................................................................................... 201

BAB XI KEMISKINAN

Chapter XI Poverty ..................................................................................................................................... 211

BAB XII PERBANDINGAN

Chapter XII Comparison .............................................................................................................................. 217

Page 9: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xv

DAFTAR TABEL List of Tables

NO. TABEL URAIAN HALAMAN

no description page

GEOGRAFIS DAN IKLIM Geographical and Climate

1.1 Luas Wilayah menurut Kecamatan dan Desa/Kelurahan 2012

Area Region by District and Village/Wards 2012 .......................................................... 5

1.2 Posisi dan Tinggi Wilayah Diatas Permukaan laut (DPL) menurut Kecamatan 2012

Position and High Area Over Seas by District 2012 ..................................................... 9

1.3 Jarak dari Ibukota Kabupaten/Kota ke Ibukota Kecamatan 2012

Distance from Capital of Regency to Capital of District 2012 ..................................... 10

1.4 Jarak dari Ibukota Kecamatan ke Desa/Kelurahan 2012

Distance from Capital of District to Village/Wards 2012 ............................................. 11

1.5 Rata-rata Jumlah Hari Hujan dan Curah Hujan Setiap Bulan 2012

Average of Rainday, Rainfall and Sunrays Every Month 2012 ..................................... 15

1.6 Nama Sungai, Panjang Sungai, dan Kecamatan yang Dilintasi

Name of River, Length and District................................................................................. 16

PEMERINTAHAN Government

2.1 Banyaknya Desa, Kelurahan, Lingkungan, Dusun, Rukun Warga/Rukun Kampung,

dan Rukun Tetangga menurut Kecamatan 2012

Number of Village, Wards, Lingkungan, Dusun, RW/RK and RT by District 2012 ..... 21

2.2 Banyaknya Desa/Kelurahan menurut Kecamatan dan Klasifikasi Desa 2012

Number of Village/Wards by District and Classification of Village 2012.................... 22

2.3 Banyaknya Anggota DPRD menurut Partai Politik dan Jenis Kelamin 2012

Number of Memberof Regional Parliament by Fraction and Sex 2012 ....................... 23

2.4 Banyaknya Anggota DPRD menurut Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan dan

Jenis Kelamin 2012

Number of Parliament Members by Education and Sex 2012 ....................................... 24

Page 10: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xvi

2.5 Banyaknya Keputusan DPRD menurut Jenis Keputusan 2005-2012

Number of Parliament Decission by Kind 2005 – 2012 ................................................ 25

2.6 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil menurut Dinas/Instansi Pemerintah, Jabatan dan

Jenis Kelamin Tahun 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort, Function and Sex

2012 ................................................................................................................................... 26

2.7 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil menurut Dinas/Instansi Pemerintah dan Tingkat

Pendidikan Tahun 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort and Education 2012 .. 30

2.8 Banyaknya Pegawai Negeri menurut Dinas/Instansi Pemerintah dan Golongan

Tahun 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort and Classification

2012 ................................................................................................................................... 33

2.9 Jumlah Personil TNI dan Polri menurut Kepangkatan dan Jenis Kelamin Tahun

2012

Number of Army and Police Personel by Position and Sex 2012 ................................. 36

2.10 Banyaknya Surat Nikah yang Dikeluarkan menurut Kecamatan 2005-2012

Number of Marriages Letters by District 2005 – 2012 .................................................. 37

2.11 Banyaknya Akta Kelahiran yang Dikeluarkan menurut Kecamatan 2005-2012

Number of Birth Letter by District 2005-2012 ............................................................... 38

2.12 Banyaknya Surat Izin Mendirikan Bangunan (IMB) yang Dikeluarkan menurut

Kecamatan 2005-2012

Number of Building License by District 2005-2012....................................................... 39

2.13 Banyaknya Sertifikat Tanah yang Dikeluarkan menurut Kecamatan dan Jenis Hak

Atas Tanah 2012

Number of Land Certificate by District and Kind 2012................................................. 40

2.14 Banyaknya Kecelakaan dan Korban Lalu Lintas menurut Kecamatan 2012

Number of Traffic Accident and Number of Victim by District 2012............................ 41

2.15 Banyaknya Narapidana menurut Bulan, Jenis Kelamin dan Kelompok Umur 2012

Number of Arrest by Month, Sex and Age 2012 ............................................................. 42

Page 11: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xvii

PENDUDUK DAN KETENAGAKERJAAN Population and Employment

3.1 Tingkat Kepadatan Penduduk menurut Kecamatan 2012

Population Density by District 2012 ............................................................................... 47

3.2 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin 2012

Number of Population by District and Sex 2012 ............................................................ 48

3.3 Banyaknya Penduduk menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin 2012

Number of Population by Age and Sex 2012 .................................................................. 49

3.4 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Kewarganegaraan 2012

Number of Population by District and Citizen 2012 ...................................................... 50

3.5 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Agama 2012

Number of Population by District and Religion 2012 ................................................... 51

SOSIAL Social

4.1.1 Angka Partisipasi Murni (APM) dan Angka Partisipasi Kasar (APK) menurut

Jenjang Pendidikan 2012 ................................................................................................. 61

4.1.2 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Taman Kanak-kanak Negeri menurut

Kecamatan 2012

Number of State Kindergarten Schools, Teachers and Pupils by District 2012 .......... 62

4.1.3 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Raudatul Athfal/Bustanul Athfal menurut

Kecamatan 2012

Number Schools, Teachers and Pupils of Raudatul Athfal/Bustanul Athfal by

District 2012 ..................................................................................................................... 63

4.1.4 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Taman Kanak-kanak Swasta menurut

Kecamatan 2012

Number of Private Kindergarten Schools, Teachers and Pupils by District 2012 ...... 64

4.1.5 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar (SD) Negeri menurut

Kecamatan 2012

Number of State Primary Schools, Techers and Pupils by District 2012 ..................... 65

4.1.6 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Ibtidaiyah menurut Kecamatan

2012

Page 12: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xviii

Number Schools, Teachers and Pupils of Madrasah Ibtidaiyah by District 2012 ...... 66

4.1.7 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP)

Negeri menurut Kecamatan 2012

Number of State Junior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012 ............ 67

4.1.8 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid dan Madrasah Tsanawiyah menurut

Kecamatan 2012

Number Schools, Teachers and Pupils of Madrasah Tsanawiyah by District 2012 ... 68

4.1.9 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA)

Negeri menurut Kecamatan 2012

Number of State Senior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012 ............ 69

4.1.10 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Aliyah menurut Kecamatan 2012

Number Schools, Teachers and Pupils of Madrasah Aliyah by District 2012 ............ 70

4.1.11 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri

menurut Kecamatan 2012

Number of State Vocational High Schools, Teachers and Pupils by District 2012 ..... 71

4.1.12 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar (SD) Swasta menurut

Kecamatan 2012

Number of Private Primary Schools, Teachers and Pupils by District 2012 ............... 72

4.1.13 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP)

Swasta menurut Kecamatan 2012

Number of Private Junior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012......... 73

4.1.14 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Swasta

menurut Kecamatan 2012

Number of Private Vocational High Schools, Teachers and Pupils by District 2012 . 74

4.1.15 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Dasar (SD) menurut Kecamatan, Status

Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Primary Schools Graduated by District, Status and Sex 2012 ................... 75

4.1.16 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) menurut

Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Junior High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012 ............. 76

4.1.17 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) menurut

Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Senior High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012 ............. 77

Page 13: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xix

4.1.18 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menurut

Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Vocational High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012 ..... 78

4.1.19 Banyaknya Guru dan Murid Sekolah Luar Biasa (SLB), SMP Terbuka, Paket B,

dan Paket C menurut Kecamatan 2012

Number of Teachers and Pupils of Extraordinary Elementary Schools, SMP

Terbuka, Paket B, and Paket C by District 2012 ........................................................... 79

4.1.20 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Luar Biasa (SLB), SMP Terbuka, Paket B, dan

Paket C menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin 2012

Number of Graduated of Extraordinary Elementary Schools, SMP Terbuka, Paket

B and Paket C by District and Sex 2012 ......................................................................... 80

4.1.21 Banyaknya Perpustakaan Sekolah menurut Kecamatan dan Level Sekolah 2012

Number of Library Schools by District and Schools Level 2012 .................................. 81

4.1.22 Jumlah Peserta Program Keaksaraan Fungsional (KF) 2007-2012............................... 82

4.2.1 Banyaknya Fasilitas Kesehatan menurut Kecamatan 2012

Number of Health Facilities by District 2012 ................................................................ 83

4.2.2 Banyaknya Tenaga Kesehatan/Medis menurut Kecamatan 2012

Number of Health Personal by District 2012 ................................................................. 84

4.2.3 Banyaknya Balita menurut Kecamatan dan Penolong Kelahiran Terakhir 2012

Number of Baby by District and Birth Helper 2012 ...................................................... 85

4.2.4 Banyaknya Anak Lahir Hidup dan Lahir Mati menurut Kecamatan 2012

Number of Life Birth and Dead Birth by District 2012 ................................................. 86

4.2.5 Banyaknya Balita yang Pernah Mendapat Imunisasi menurut Kecamatan dan Jenis

Imunisasi 2012

Number of Baby who get Immunization by District and Kind of Immunization 2012 . 87

4.2.6 Jumlah Kasus HIV/AIDS, IMS, DBD, Diare, TB dan Malaria menurut Kecamatan

2012

Number of HIV/AIDS Cases, IMS, DBD, Diare, TB and Malaria by District 2012 .... 88

4.2.7 Jumlah Ibu Hamil, Melakukan Kunjungan K1, Melakukan Kunjungan K4, KEK,

dan Mendapat Tablet Zat Besi (Fe) 2007-2012 .............................................................. 89

4.2.8 Jumlah Bayi Lahir, Bayi Berat Badan Lahir Rendah (BBLR), BBLR Dirujuk, dan

Bergizi Buruk menurut Kecamatan 2012 ....................................................................... 90

Page 14: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xx

4.2.9 Jumlah Bayi Lahir, Bayi Berat Badan Lahir Rendah (BBLR), BBLR Dirujuk, dan

Bergizi Buruk 2007-2012 ................................................................................................ 91

4.2.10 Jumlah Kasus 10 Penyakit Terbanyak 2012

Number of 10 Disease 2012 ............................................................................................. 92

4.2.11 Banyaknya Balita yang Pernah Mendapat Imunisasi menurut Jenis Imunisasi 2012

Number of Baby who get Immunization by Kind of Immunization 2012 ...................... 93

4.2.12 Banyaknya Kelahiran menurut Penolong Kelahiran 2007-2012

Number of Birth by Birth Helper 2007-2012.................................................................. 94

4.2.13 Banyaknya Dokter Spesialis, Dokter Umum, dan Dokter Gigi di Sarana Pelayanan

Kesehatan 2012

Number of Doctor at Health Facilities 2012 .................................................................. 95

4.3.1 Banyaknya Wanita Berumur 15-49 Tahun dan Berstatus Kawin yang Sedang

Menggunakan/Memakai Alat KB menurut Kecamatan 2007-2012

Number of Women 15-49 Years of Age and Marriage Status Use Contraceptive

Method by District 2004-2012 ......................................................................................... 96

4.3.2 Banyaknya Akseptor KB menurut Kecamatan dan Alat Kontrasepsi yang

Digunakan 2012

Number of Family Planning Acceptors by District and Contraceptive Method 2012 . 97

4.3.3 Banyaknya Klinik Keluarga Berencana (KKB) dan Pos Pelayanan Keluarga

Berencana Desa (PPKBD) menurut Kecamatan 2012 ................................................... 98

4.4.1 Banyaknya Tempat Peribadatan menurut Kecamatan 2012

Number of Worship Facilities by District 2012.............................................................. 99

4.4.2 Jumlah Jema’ah Haji yang Diberangkatkan ke Tanah Suci menurut Kecamatan dan

Jenis Kelamin 2008-2012

Number of Moslem Pilgrims by District and Sex 2008-2012 ........................................ 100

4.4.3 Jumlah Jema’ah Haji yang Diberangkatkan ke Tanah Suci menurut Kelompok

Umur dan Jenis Kelamin 2012

Number of Moslem Pilgrims by Age and Sex 2012 ........................................................ 101

4.4.4 Nikah, Talaq dan Cerai serta Ahli Waris 2011-2012

Number of Marriages, Separations, Reconcilliations and Divorces 2011-2012 ......... 102

4.5.1 Banyaknya Kejadian Bencana Alam, Jumlah Korban dan Kerusakan Bangunan

Fisik menurut Jenis Bencana 2012

Number of Natural Disaster, Victim and Damage by Kind 2012.................................. 103

Page 15: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xxi

4.5.2 Banyaknya Kasus Kriminalitas menurut Jenisnya 2006-2012

Number of Crime Cases by Kind 2006-2012 .................................................................. 104

4.5.3 Banyaknya Penertiban menurut Objek Sasaran 2006-2012

Number of Control by Target 2006-2012 ....................................................................... 105

4.5.4 Banyaknya Kasus Tindakan Kekerasan Dalam Rumahtangga dan Korban

Kekerasan menurut Kecamatan 2012

Number of Violence Case in Household and Victim by District 2012 .......................... 106

4.5.5 Banyaknya Kasus Tindakan Kekerasan Dalam Rumahtangga menurut Kecamatan

dan faktor Pemicu 2012

Number of Violence Case in Household by District and Motive 2012 ......................... 107

4.5.6 Jumlah Pengguna Narkoba dan Obat Terlarang menurut Jenis Narkoba 2005- 2012

Number of Drug User and Drugs by Kind 2005-2012 ................................................... 108

4.5.7 Jumlah Pengguna Narkoba dan Obat Terlarang menurut Jenis Narkoba, Tingkat

Pendidikan, dan Jenis Kelamin 2012

Number of Drug User and Drugs by Kind, Education and Sex 2012 ........................... 109

4.6.1 Jumlah Koperasi Non KUD dan KUD 2008-2012

Number of Cooperative 2008-2012 ................................................................................. 110

4.6.2 Jumlah Anggota Koperasi Non KUD 2006-2012

Number of Cooperative Member 2006-2012 .................................................................. 111

4.6.3 Jumlah Anggota Koperasi Unit Desa (KUD) 2006-2012

Number of Cooperative Member 2006-2012 .................................................................. 112

4.6.4 Jumlah Simpanan Koperasi Non KUD menurut Jenisnya 2012

Number of Cooperative Saving by Kind 2012 ................................................................ 113

4.6.5 Jumlah Simpanan Koperasi Unit Desa (KUD) menurut Jenisnya 2012

Number of Cooperative Saving by Kind 2012 ................................................................ 114

4.6.6 Kegiatan Koperasi Unit Desa menurut Jenisnya 2012

Cooperative Activity by Kind 2012 ................................................................................. 115

4.6.7 Kegiatan Koperasi Non KUD menurut Jenisnya 2012

Cooperative Activity by Kind 2012 ................................................................................. 116

4.6.8 Jumlah Koperasi menurut Jenisnya 2012

Number of Cooperative by Kind 2012 ............................................................................ 117

Page 16: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xxii

PERTANIAN Agriculture

5.1.1 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Tanaman Pangan 2006-2012

Area Harvested, Production and Productivity Food Plant 2006-2012 ........................ 127

5.1.2 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Padi (Padi Sawah dan Padi Ladang)

menurut Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Paddy by District 2012 ....................... 128

5.1.3 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Jagung dan Kacang Kedelai menurut

Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Maize and Soybeans by District 2012 129

5.1.4 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Kacang Tanah dan Kacang Hijau menurut

Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Peanuts and Small Green Pea by

District 2012 ..................................................................................................................... 130

5.1.5 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Ubi Kayu dan Ubi Jalar menurut

Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Cassava and Sweet Potatoes by

District 2012 ..................................................................................................................... 131

5.2.1 Luas Panen Tanaman Sayuran menurut Kecamatan dan Jenis Sayuran 2012 (ha)

Area Harvested of Vegetables by District and Kind 2012 (ha) ..................................... 132

5.2.2 Produksi Tanaman Sayuran menurut Kecamatan dan Jenis Sayuran 2012 (Ton)

Production of Vegetables by District and Kind 2012 (ton) ........................................... 134

5.2.3 Produksi Buah-buahan menurut Kecamatan dan Jenis Buah 2012 (ton)

Production of Fruits by District and Kind 2012 (ton) ................................................... 136

5.2.4 Luas Panen Buah-buahan menurut Kecamatan dan Jenis Buah 2012 (ha)

Area Harvested of Fruits by District and Kind 2012 (ton) ............................................ 138

5.3.1 Luas Tanaman Perkebunan Rakyat menurut Kecamatan dan Jenis Tanaman 2012

(ha)

Planted Area of Estates by District and Kind of Plant 2012 (ha) ................................. 140

5.3.2 Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat menurut Jenis Tanaman 2012 (ton)

Production of Estates by Kind 2012 (ton)....................................................................... 141

5.4.1 Luas Kawasan Hutan menurut Kecamatan 2012 (ha)

Page 17: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xxiii

Area of Forestry by District 2012 ................................................................................... 142

5.4.2 Produksi Kayu Hutan menurut Jenis Produksi 2004-2012 (m3)

Production of Timber by Kind 2004-2012 ...................................................................... 143

5.5.1 Populasi Ternak menurut Kecamatan dan Jenis Ternak 2012 (ekor)

Livestock Population by District and Kind 2012 ........................................................... 144

5.5.2 Populasi Unggas menurut Kecamatan dan Jenis Unggas 2012 (ekor)

Poultry Population by District and Kind 2012............................................................... 145

5.5.3 Populasi Telur menurut Kecamatan dan Jenis Unggas 2012 (ekor)

Eggs Population by District and Kind 2012 ................................................................... 146

5.5.4 Jumlah Ternak yang Dipotong menurut Kecamatan dan Jenis Ternak 2012 (ekor)

Number of Livestock Slaughtered by District and Kind 2012 ....................................... 147

5.6.1 Rumahtangga Perikanan Tangkap menurut Kecamatan dan Sub Sektor 2009-2012

Number of Fishery Household by District and Sub Sector 2009-2012 ......................... 148

5.6.2 Produksi Perikanan Tangkap menurut Kecamatan dan Sub Sektor 2009-2012 (ton)

Production of Fishery by District and Sub Sector 2009-2012 ...................................... 149

5.6.3 Jumlah Perahu/Kapal menurut Kecamatan dan Jenis Kapal 2012

Number of Fishing Boats by District and Kind 2012 ..................................................... 150

5.6.4 Rumah Tangga Perikanan Budidaya menurut Kecamatan dan Jenis Budidaya 2012

Fishery Household by District and Kind 2012 ............................................................... 151

5.6.5 Produksi Perikanan Budidaya menurut Kecamatan dan Jenis Budidaya 2012 (ton)

Fishery Production by District and Kind 2012 .............................................................. 152

PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN DAN ENERGI Manufacturing, Mining and Energy

6.1.1 Jumlah Perusahaan menurut Kode Industri 2012

Number of Establishments by Industry Code 2012 ........................................................ 159

6.2.1 Perkembangan Izin Usaha Pertambangan 2004-2012

Trend of Mining License 2004-2012 ............................................................................... 160

6.3.1 Daya Penjualan, Produksi, dan Distribusi Listrik PT. PLN (Persero) pada

Cabang/Ranting PLN menurut Bulan 2012

Installed Capacity, Electricity Produced and Distributed by State Electricity

Company(PLN) by Month 2012 ....................................................................................... 161

Page 18: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xxiv

6.3.2 Banyaknya Pelanggan Listrik menurut Golongan 2004-2012

Number of Electricity Costumers by Classification 2004-2012 .................................... 162

6.3.3 Banyaknya Pelanggan PDAM menurut Jenis Konsumen 2005-2012

Number of Costumers Municipal Water Corporation by Kind 2005-2012 .................. 163

6.3.4 Banyaknya Air Minum yang Disalurkan menurut Jenis Konsumen 2005-2012

Number of Sanitary Water Distributed by Kind 2005-2012 .......................................... 164

PERDAGANGAN Trade

7.1 Banyaknya Perusahaan yang memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)

menurut Kecamatan 2012

Number of Establishments who get License by District 2012 ....................................... 169

7.2 Banyaknya Perusahaan menurut Kecamatan dan Bentuk Badan Hukum 2012

Number of Establishments by District and Corporation 2012 ...................................... 170

TRANSPORTASI, KOMUNIKASI DAN PARIWISATA Transportation, Communication and Tourism

8.1 Panjang Jalan menurut Pemerintahan yang Berwenang (km) 2005-2012

Length of Roads by Level of Government Responsibility (km) 2005-2012 ................... 175

8.2 Panjang Jalan menurut Jenis Permukaan (km) 2005-2012

Length of Roads by Type of Surface (km) 2005-2012 .................................................... 176

8.3 Panjang Jalan menurut Kondisi Jalan (km) 2005-2012

Length of Roads by Condition (km) 2005-2012.............................................................. 177

8.4 Panjang Jalan menurut Kelas Jalan (km) 2005-2012

Length of Roads by Class (km) 2005-2012 ..................................................................... 178

8.5 Banyaknya Kendaraan Umum menurut Jenis Kendaraan 2012

Number of Vehicle by Kind 2012 .................................................................................... 179

8.6 Lalu Lintas Penumpang dan Barang Angkutan Kapal Laut 2008-2012

Traffic of Passengers and Goods by Boats 2008-2012 .................................................. 180

8.7 Jumlah Barang yang Dibongkar dan Dimuat 2012 (ton)

Number of Goods Loaded and Unloaded 2012 .............................................................. 181

8.8 Produksi Pos menurut Jenisnya 2005-2012

Page 19: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xxv

Post Production by Kind 2005-2012 ............................................................................... 182

8.9 Tamu Asing yang Datang ke Kabupaten Bantaeng menurut Negara Tempat Tinggal

2004-2012

Strange Guest Come to Bantaeng Regency by Country 2004-2012 .............................. 183

8.10 Rata-rata Lama Tinggal Tamu Asing menurut Negara Tempat Tinggal (hari) 2004-

2012

Average Long Residence Guest Strange by Country 2004-2012 .................................. 184

8.11 Banyaknya Hotel dan Rumah Makan menurut Kecamatan 2009-2012

Number of Hotel and Restaurant by District 2009-2012 ............................................... 185

8.12 Akomodasi, Kamar, dan Tempat Tidur yang Tersedia menurut Kecamatan

2009-2012

Facilities, Rooms and Bedrooms by District 2009-2012 ............................................... 186

8.13 Tingkat Penghunian Kamar Hotel dan Akomodasi Lainnya (persen) 2008-2012

Room Occupy Hotel and Others Facilities 2008-2012 .................................................. 187

8.14 Rata-rata Lama Menginap Tamu Asing dan Tamu Dalam Negeri (hari) 2008-2012

Average Long Residence 2008-2012 ............................................................................... 188

KEUANGAN DAN HARGA Finance and Prices

9.1 Realisasi Penerimaan Daerah menurut Jenis Penerimaan 2008–2012 (Juta Rupiah)

Actual Revenue by Kind 2008-2012 ................................................................................ 193

9.2 Realisasi Pengeluaran Daerah menurut Jenis Pengeluaran 2012 (Juta Rupiah)

Actual Expenditure by Kind 2012.................................................................................... 194

9.3 Anggaran Belanja Pemerintah Daerah Berdasarkan Fungsi 2008–2012 (Juta

Rupiah)

Actual Expenditure by Function 2008-2012 ................................................................... 195

9.4 Target dan Realisasi Penerimaan PBB 2005-2012

Target and Realization Land and Housing Tax 2005-2012 .......................................... 196

9.5 Potensi dan Realisasi PBB 2008-2012

Potensial and Realization Land and Housing Tax 2008-2012 ...................................... 197

9.6 Realisasi Penerimaan PBB menurut Sektor 2001-2012

Actual Revenue Land and Housing Tax by Sector 2001-2012 ...................................... 198

Page 20: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Tabel

Bantaeng Dalam Angka 2013 xxvi

9.7 Jumlah Wajib Pajak menurut Jenis Pajak 2007-2012

Number of Obliged of Tax by Kind of Tax 2007-2012 ................................................... 199

9.8 Harga Eceran Beberapa Jenis Barang 2012 (Rupiah)

Prices of Goods 2012 ....................................................................................................... 200

PENDAPATAN REGIONAL Regional Income

10.1 Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Berlaku menurut Lapangan

Usaha 2006 – 2012

GRDP at Current Market Price by Industrial Origin 2006 – 2012 .............................. 207

10.2 Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan 2000 menurut

Lapangan usaha 2006 – 2012

GRDP at Constant Market Price by Industrial Origin 2006 – 2012 ............................ 208

10.3 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan

2000 menurut Lapangan Usaha 2006 – 2012

Growth of GRDP at Constant Market Price by Industrial Origin 2006 – 2012 .......... 209

KEMISKINAN Poverty

11.1 Banyaknya Keluarga Sejahtera menurut Kecamatan dan Klasifikasi Keluarga 2012

Number of Welfare Family by District and Classification 2012 ................................... 214

11.2 Jumlah Rumahtangga dan Penduduk Miskin menurut Kecamatan 2012

Number of Poverty Classified by Household and Population 2012.............................. 215

11.3 Jumlah Rumahtangga dan Penduduk Miskin menurut Kecamatan 2012

Number of Poverty Classified by Household and Population 2012.............................. 216

PERBANDINGAN Comparison

12.1 Perkiraan Penduduk Pertengahan Tahun beberapa Kabupaten/Kota di Provinsi

Sulawesi Selatan 2005-2012 (orang)

Page 21: dda_2013_bantaeng.pdf

List of Tables

Bantaeng in Figures 2013 xxvii

Number of Annual Population Growth Rate by Regency/City in Sulawesi Selatan

2005-2012 ......................................................................................................................... 220

12.2 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Beberapa Kabupaten/Kota

menurut Harga Konstan di Provinsi Sulawesi Selatan 2004-2012 (persen)

Grow Rate of Gross Regional Domestic Product at Constant Market Prices by

Regency/ City in Sulawesi Selatan 2004-2012 ............................................................... 221

Page 22: dda_2013_bantaeng.pdf

Daftar Grafik

Bantaeng Dalam Angka 2013 xxix

DAFTAR GRAFIK List of Graphs

NO. GRAFIK URAIAN HALAMAN No Description Page

3.1 JUMLAH PENDUDUK DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2000-2012 Number of Population in Bantaeng Regency 2000-2012 .............................................. 45

3.2 JUMLAH PENDUDUK DI KABUPATEN BANTAENG MENURUT KELOMPOK UMUR DAN JENIS KELAMIN TAHUN 2012

Number of Population in Bantaeng Regency by Age and Sex 2012 ............................. 46

4.1 BANYAKNYA KELAHIRAN MENURUT PENOLONG KELAHIRAN 2008-2012

Number of Birth by Birth Helper 2008-2012 ................................................................. 60

5.1 PRODUKSI PADI, UBI KAYU, JAGUNG DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2002-2012

Production of Paddy, Cassava, Maize in Bantaeng Regency 2002-2012 .................... 125

5.2 PRODUKSI UBI JALAR, KACANG TANAH, KACANG HIJAU, KEDELEI DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2001-2012

Production of Sweet Potatoes, Peanuts, Small Green Pea, Soybeans in Bantaeng Regency 2001-2012.......................................................................................................... 125

5.3 POPULASI TERNAK DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2005-2012 Livestock Population in Bantaeng Regency 2005-2012 ................................................ 126

5.4 POPULASI UNGGAS DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2005-2012 Poultry Population in Bantaeng Regency 2005-2012 ................................................... 126

6.1 BANYAKNYA UNIT USAHA DAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2005-2012

Number of Establishment and Workers in Bantaeng Regency 2005-2012................... 155

6.2 BANYAKNYA PELANGGAN PDAM MENURUT JENIS KONSUMEN 2006-2012

Number of Costumers Municipal Water Corporation by Kind 2006-2012 .................. 158

9.1 REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (APBD) KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2005-2012

Actual Revenue and Expenditure Bantaeng Regency 2005-2012 ................................. 192

10.1 PDRB KABUPATEN BANTAENG ATAS DASAR HARGA BERLAKU TAHUN 2008-2012

GRDP Bantaeng Regency at Current Market Price 2008-2012 ................................... 205

10.2 PERTUMBUHAN EKONOMI MENURUT LAPANGAN USAHA DI KABUPATEN BANTAENG TAHUN 2008-2012

Growth of GRDP by Industrial Origin in Bantaeng Regency 2008-2012 .................... 206

Page 23: dda_2013_bantaeng.pdf

Penjelasan Umum

Tanda-tanda, satuan-satuan dan lain-lainnya dalam publikasi ini, adalah sebagai berikut

1. Tanda-tanda

Data tidak tersedia : - Data dapat diabaikan : 0 Tanda desimal : . Angka sementara : *)

2. Satuan

Kilometer (km) : 1.000 m Kwintal (kw) : 100 kg Metric ton : 1.000 kg Ton : 1.000 kg

Explanatory Notes

Symbols of measurement units and other acronyms which are used in this publication are as follow

1. Symbols

Data not available : - Data negligible : 0 Decimal point : . Preliminary figures : *)

2. Units

Kilometres (km) : 1.000 m Quintal (ql) : 100 kg Metric ton : 1.000 kg Ton : 1.000 kg

Page 24: dda_2013_bantaeng.pdf

GEOGRAFIS DAN IKLIM Geographical and Climate

Page 25: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 3

KEADAAN ALAM

Kabupaten Bantaeng secara geografis terletak ± 120 km arah selatan Makassar, Ibukota Propinsi Sulawesi Selatan dengan posisi 5°21’13’’-5°35’26’’ Lintang Selatan dan 119°51’42’’-120°05’27’’ Bujur Timur.

Kabupaten Bantaeng terletak di daerah pantai yang memanjang pada bagian barat ke timur kota yang salah satunya berpotensi untuk perikanan, dan wilayah daratannya mulai dari tepi laut Flores sampai ke pegunungan sekitar Gunung Lompobattang dengan ketinggian tempat dari permukaan laut 0-25 m sampai dengan ketinggian lebih dari 1.000 m di atas permukaan laut.

Kabupaten Bantaeng dengan ketinggian antara 100-500M dari permukaan laut merupakan wilayah yang terluas atau 29,6 persen dari luas wilayah seluruhnya, dan terkecil adalah wilayah dengan ketinggian dari permukaan laut 0-25 m atau hanya 10,3 persen dari luas wilayah.

Keadaan Iklim

Letak geografi Kabupaten Bantaeng yang strategis memiliki alam tiga dimensi, yakni bukit pegunungan,

GEOGRAPHICAL CONDITION The located of Regency

Bantaeng geographically ± 120 km southward Makassar, Provincial Capital of South Sulawesi with the position 5°21'13''-5°35'26'' Paralel South and 119°51'42''-120°05'27'' Longitude East.

The Regency of Bantaeng located in long coast area at west shares easterly town which one of them is have potency for the fishery and its continent region start from waterfront Flores to mountain of about Mount Lompobattang with the place height from sea level 0-25 m up to height more than 1.000 m above sea level. The Regency of Bantaeng with the height between 100-500M from sea level represent the wide region or 29,6 percentage of regional wide entirely, and smallest] region with the height from sea level 0-25 m or only 10,3 percentage of regional wide. Climate Condition

Situation strategic Geografi of bantaeng regency own the nature three dimension, namely mountain hill,

Page 26: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 4

lembah dataran dan pesisir pantai, dengan dua musim. Iklim di daerah ini tergolong iklim tropis basah dengan curah hujan tahunan rata-rata setiap bulan 14 mm. Dengan adanya kedua musim tersebut sangat menguntungkan bagi sektor pertanian. Batas Wilayah Kabupaten Bantaeng terletak di bagian selatan propinsi Sulawesi Selatan yang berbatasan dengan :

Sebelah Utara : Kabupaten Gowa dan Kabupaten Bulukumba Sebelah Timur : Kabupaten Bulukumba Sebelah Selatan : Laut Flores Sebelah Barat : Kabupaten Jeneponto

dale of coastal area and plain, with two season. Climate in this area pertained by a wet tropical climate with the annual rainfall of mean each month 14 mm. With the existence of second season make very advantage of agricultural sector.

Regional Boundary The Regency of Bantaeng located in shares of south of province of South Sulawesi which abut :

Northside : Regency of Gowa and Regency Bulukumba Eastside : Regency Bulukumba Southside : Go Out To Sea The Flores Westside : Regency Jeneponto

Page 27: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 5

Tabel 1.1 Luas Wilayah menurut Kecamatan dan Desa/Kelurahan 2012

Table Area Region by District and Village/Wards 2012

Kecamatan District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Status Status (D/K)

Luas Area (km2)

Persentase Terhadap Luas Percentage

Kecamatan District

Kabupaten Regency

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 32,84 8,30

Bonto Jai D 3,63 11,05 0,92

Bonto Manai K 3,73 11,36 0,94

Bonto Lebang K 1,01 3,08 0,26

Bonto Sunggu K 2,74 8,34 0,69

Bonto Rita K 1,64 4,99 0,41

Bonto Atu K 1,71 5,21 0,43

Bonto Salluang D 3,61 10,99 0,91

Bonto Langkasa K 3,59 10,93 0,91

Bonto Cinde D 3,69 11,24 0,93

Bonto Loe D 3,74 11,39 0,94

Bonto Jaya K 3,75 11,42 0,95

Uluere 67,29 17

Bonto Rannu D 4,72 7,01 1,19

Bonto Tallasa D 7,04 10,46 1,78

Bonto Tangnga D 6,85 10,18 1,73

Bonto Daeng D 10,31 15,32 2,60

Bonto Marannu D 19,20 28,53 4,85

Bonto Lojong D 19,17 28,49 4,84

Page 28: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 6

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.1

Kecamatan District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Status Status (D/K)

Luas Area (km2)

Persentase Terhadap Luas Percentage

Kecamatan District

Kabupaten Regency

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Sinoa 43 10,86

Bonto Matene D 3,39 7,88 0,86

Bonto Majannang D 10,31 23,98 2,60

Bonto Maccini D 6,26 14,56 1,58

Bonto Bulaeng D 6,27 14,58 1,58

Bonto Tiro D 3,34 7,77 0,84

Bonto Karaeng D 13,43 31,23 3,39

Bantaeng 28,85 7,29

Tappanjeng K 0,82 2,84 0,21

Pallantikang K 0,93 3,22 0,23

Letta K 0,79 2,74 0,20

Mallillingi K 0,84 2,91 0,21

Lembang K 2,97 10,29 0,75

Lamalaka K 2 6,93 0,51

Karatuang K 7,07 24,51 1,79

Onto K 4,69 16,26 1,18

Kayuloe D 8,74 30,29 2,21

Page 29: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 7

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.1

Kecamatan District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Status Status (D/K)

Luas Area (km2)

Persentase Terhadap Luas Percentage

Kecamatan District

Kabupaten Regency

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Eremerasa 45,01 11,37

Ulugalung D 2,63 5,84 0,66

Mamampang D 3,75 8,33 0,95

Mappilawing D 4,75 10,55 1,20

Pabentengan D 4,97 11,04 1,26

Lonrong D 4,68 10,40 1,18

Barua D 6,55 14,55 1,65

Parangloe D 3,94 8,75 1,00

Kampala D 7,21 16,02 1,82

Pabumbungan D 6,53 14,51 1,65

Tompobulu 76,99 19,45

Lembang Gantarangkleke K 6,37 8,27 1,61

Pattallassang D 10,34 13,43 2,61

Bonto-Bontoa D 4,09 5,31 1,03

Banyorang K 2,70 3,51 0,68

Campaga K 5,01 6,51 1,27

Bonto Tappalang D 5,50 7,14 1,39

Balumbung D 6,08 7,90 1,54

Ereng-Ereng K 4 5,20 1,01

Labbo D 13,81 17,94 3,49

Pattaneteang D 19,09 24,80 4,82

Page 30: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 8

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.1

Kecamatan District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Status Status (D/K)

Luas Area (km2)

Persentase Terhadap Luas Percentage

Kecamatan District

Kabupaten Regency

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pajukukang 48,9 12,35

Rappoa D 3,25 6,65 0,82

Biangloe D 3,93 8,04 0,99

Lumpangan D 4,70 9,61 1,19

Biangkeke D 3,11 6,36 0,79

Nipa-Nipa D 6,12 12,52 1,55

Pajukukang D 5,85 11,96 1,48

Borongloe D 8,40 17,18 2,12

Papanloe D 7,35 15,03 1,86

Baruga D 3,17 6,48 0,80

Batukaraeng D 3,02 6,18 0,76

Gantarangkeke 52,95 13,38

Tanahloe K 7,84 14,81 1,98

Layoa D 12,78 24,14 3,23

Bajiminasa D 5,65 10,67 1,43

Kaloling D 17,46 32,97 4,41

Tombolo D 6,11 11,54 1,54

Gantarangkeke K 3,11 5,87 0,79 Sumber : Badan Pertanahan Kabupaten Bantaeng

Page 31: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 9

Tabel 1.2 Posisi dan Tinggi Wilayah Diatas Permukaan laut (DPL) menurut Kecamatan 2012

Table Position and High Area Over Seas by District 2012

Kecamatan District Bujur Lintang Tinggi DPL (m)

(1) (2) (3) (4)

Bissappu 119054’47” BT 05032’54” LS 25 – 100 m

Uluere 119054’47” BT 05026’46” LS 500 – 1000 m

Sinoa 119055’39” BT 05030’10” LS 100 – 500 m

Bantaeng 119056’58” BT 05032’37” LS 25 – 100 m

Eremerasa 119058’45” BT 05031’07” LS 500 – 1000 m

Tompobulu 120002’26” BT 05027’08” LS 500 – 1000 m

Pajukukang 120001’08” BT 05033’30” LS 25 – 100 m

Gantarangkeke 120002’19” BT 05030’01” LS 300 – 500 m

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 32: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 10

Tabel 1.3 Jarak dari Ibukota Kabupaten/Kota ke Ibukota Kecamatan 2012

Table Distance from Capital of Regency to Capital of District 2012

Kecamatan District

Ibukota Kecamatan Capital of District

Jarak Distance

(km) (1) (2) (3)

Bissappu Panaikang 4

Uluere Loka 23

Sinoa Bonto Maccini 14

Bantaeng Pallantikang 0

Eremerasa Pullaweng 5

Tompobulu Banyorang 21

Pajukukang Pajukukang 7

Gantarangkeke Gantarangkeke 11

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 33: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 11

Tabel 1.4 Jarak dari Ibukota Kecamatan ke Desa/Kelurahan 2012

Table Distance from Capital of District to Village/Wards 2012

Ibukota Kecamatan Capital of District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Jarak Distance

(km) (1) (2) (3)

Bissappu Bonto Jai 1

Bonto Manai 0

Bonto Lebang 0

Bonto Sunggu 2

Bonto Rita 4

Bonto Atu 4

Bonto Salluang 4

Bonto Langkasa 2

Bonto Cinde 4

Bonto Loe 6

Bonto Jaya 10

Uluere Bonto Rannu 9

Bonto Tallasa 6

Bonto Tangnga 2

Bonto Daeng 10

Bonto Marannu 0

Bonto Lojong 4

Page 34: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 12

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.4

Ibukota Kecamatan Capital of District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Jarak Distance

(km) (1) (2) (3)

Sinoa Bonto Matene 4

Bonto Majannang 2

Bonto Maccini 0

Bonto Bulaeng 2

Bonto Tiro 3

Bonto Karaeng 2

Bantaeng Tappanjeng 0,5

Pallantikang 0,3

Letta 0,6

Mallillingi 0,8

Lembang 0,9

Lamalaka 2

Karatuang 7

Onto 10

Kayuloe 15

Page 35: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 13

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.4

Ibukota Kecamatan Capital of District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Jarak Distance

(km) (1) (2) (3)

Eremerasa Ulugalung 0,3

Mamampang 0,5

Mappilawing 0,6

Pabentengan 3

Lonrong 1

Barua 4

Parangloe 7

Kampala 5,3

Pabumbungan 8

Tompobulu Lembang Gantarangkleke 2

Pattallassang 7

Bonto-Bontoa 1

Banyorang 0

Campaga 2

Bonto Tappalang 7

Balumbung 5

Ereng-Ereng 3

Labbo 5

Pattaneteang 7

Page 36: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 14

Lanjutan Tabel/Continued Table 1.4

Ibukota Kecamatan Capital of District

Desa/Kelurahan Village/Wards

Jarak Distance

(km) (1) (2) (3)

Pajukukang Rappoa 1

Biangloe 6

Lumpangan 2

Biangkeke 1

Nipa-Nipa 1

Pajukukang 0,5

Borongloe 2

Papanloe 7

Baruga 6

Batukaraeng 5

Gantarangkeke Tanahloe 3

Layoa 4

Bajiminasa 3

Kaloling 2

Tombolo 0,5

Gantarangkeke 0

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 37: dda_2013_bantaeng.pdf

Geographical and Climate

Bantaeng in Figures 2013 15

Tabel 1.5 Rata-rata Jumlah Hari Hujan dan Curah Hujan Setiap Bulan 2012

Table Average of Rainday, Rainfall and Sunrays Every Month 2012

Bulan Month

Jumlah Hari Hujan Number of Rainday

Curah Hujan Number of Rainfall

(mm)

(1) (2) (3)

JANUARI January 5,33 9,67

PEBRUARI February 2,33 14,17

MARET March 7,33 18,33

APRIL April 8,33 12,13

M E I May 9,67 30,47

JUNI June 3,67 30,33

JULI July 1,67 12,67

AGUSTUS August 1 2,22

SEPTEMBER September 0,67 1,5

OKTOBER October 4 13,46

NOVEMBER November 3,67 11,81

DESEMBER December 5,33 12,57

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 38: dda_2013_bantaeng.pdf

Geografis dan Iklim

Bantaeng Dalam Angka 2013 16

Tabel 1.6 Nama Sungai, Panjang Sungai, dan Kecamatan yang Dilintasi

Table Name of River, Length and District

Nama Sungai Name of River

Panjang Sungai Lenght (km)

Kecamatan yang Dilintasi District

(1) (2) (3)

Pamosa 1,75 Pajukukang

Turung Asu 7,40 Tompobulu, Gantarangkeke, Pajukukang

Balang Sikuyu 10,80 Uluere, Sinoa, Bissappu

Panaikang 11,75 Uluere, Sinoa, Bissappu

Kalamassang 14,20 Tompobulu, Gantarangkeke, Pajukukang

Lemoa 14,45 Uluere, Bissappu

Kaloling 17,10 Tompobulu, Gantarangkeke, Pajukukang

Biangkeke 20,45 Tompobulu, Gantarangkeke, Pajukukang

Calendu 20,70 Uluere, Bantaeng

Bialo 43,30 Uluere, Tompobulu

Nipa-Nipa 25,15 Tompobulu, Gantarangkeke, Pajukukang

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 39: dda_2013_bantaeng.pdf

PEMERINTAHAN Government

Page 40: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 19

PEMERINTAHAN

Kabupaten Bantaeng terdiri atas 8 wilayah Kecamatan yaitu, Kecamatan Bissappu, Uluere, Bantaeng, Eremerasa, Tompobulu, Pa’jukukkang, Sinoa dan Gantarangkeke.

Kecamatan Bissappu terdiri dari 4 desa dan 7 kelurahan, Kecamatan Uluere terdiri dari 6 desa, Kecamatan Bantaeng terdiri dari 1 desa dan 8 kelurahan, Kecamatan Eremerasa terdiri dari 9 desa, Kecamatan Tompobulu terdiri dari 6 desa dan 4 kelurahan, Kecamatan Pa’jukukkang terdiri dari 10 desa, Kecamatan Sinoa terdiri dari 6 desa dan Kecamatan Gantarangkeke terdiri dari 4 desa dan 2 kelurahan.

GOVERNMENT

Regency Bantaeng consisted of 8 Subdistrict region that is, Subdistrict Bissappu, Uluere, Bantaeng, Eremerasa, Tompobulu, Pa'Jukukkang, Sinoa And Gantarangkeke.

Subdistrict Bissappu consisted of 4 countryside and 7 chief of village, Subdistrict Uluere consisted of 6 countryside, Subdistrict Bantaeng consisted of 1 countryside and 8 chief of village, Subdistrict Eremerasa consisted of 9 countryside, Subdistrict Tompobulu consisted of 6 countryside and 4 chief of village, Subdistrict Pa'Jukukkang consisted of 10 countryside, Subdistrict Sinoa consisted of 6 countryside and Subdistrict of Gantarangkeke consisted of 4 countryside and 2 chief of village.

Page 41: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 20

KEPEGAWAIAN

Jumlah Pegawai Negeri Sipil pada tahun 2012 sebanyak 4 993 orang. Jika diamati menurut golongan, jumlah pegawai golongan III paling banyak, yaitu 2 249 orang, menyusul golongan II sebanyak 1 680, golongan IV 1 001 orang dan golongan I sebanyak 62 orang.

Employee Affairs

Number of civil servants in 2012 record at 4 993 persons. If we have noticed, civil servants classified into: 3 rd rank was 2 249 persons, 2nd

rank was 1 680 persons, 4th rank was 1 001 persons and 1st was 62 persons.

Page 42: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 21

Tabel 2.1 Banyaknya Desa, Kelurahan, Lingkungan, Dusun, Rukun Warga/Rukun Kampung, Table dan Rukun Tetangga menurut Kecamatan 2012

Number of Village, Wards, Lingkungan, Dusun, RW/RK and RT by District 2012

Kecamatan District

Desa Village

Kelurahan Wards Lingkungan Dusun RW/

RK RT

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 4 7 2 22 64 163

Uluere 6 - - 19 45 92

Sinoa 6 - - 20 50 100

Bantaeng 1 8 8 10 76 186

Eremerasa 9 - - 22 65 141

Tompobulu 6 4 6 19 75 190

Pajukukang 10 - 52 94 178

Gantarangkeke 4 2 6 16 53 120

Jumlah Total 46 21 22 180 522 1 170

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 43: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 22

Tabel 2.2 Banyaknya Desa/Kelurahan menurut Kecamatan dan Klasifikasi Desa 2012

Table Number of Village/Wards by District and Classification of Village 2012

Kecamatan District Swadaya Swakarsa Swasembada Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu - 11 - 11

Uluere - 6 - 6

Sinoa - 6 - 6

Bantaeng 1 8 - 9

Eremerasa 4 5 - 9

Tompobulu - 10 - 10

Pajukukang - 10 - 10

Gantarangkeke - 6 - 6

Jumlah Total 5 62 - 67

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 44: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 23

Tabel 2.3 Banyaknya Anggota DPRD menurut Partai Politik dan Jenis Kelamin 2012

Table Number of Memberof Regional Parliament by Fraction and Sex 2012

Partai Politik Fraction

Anggota Members Persentase

Percentage Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5)

GOLKAR 2 2 4 16

DEMOKRAT 3 - 3 12

PAN 3 1 4 16

HANURA 1 2 3 12

BARNAS 1 1 2 8

PKNU 2 - 2 8

PKB 1 1 2 8

PPP 1 - 1 4

PDK 1 - 1 4

PATRIOT 1 - 1 4

PKS 1 - 1 4

PMB 1 - 1 4

Jumlah Total 18 7 25 100

Sumber : DPRD Kabupaten Bantaeng

Page 45: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 24

Tabel 2.4 Banyaknya Anggota DPRD menurut Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan dan Jenis Table Kelamin 2012

Number of Parliament Members by Education and Sex 2012

Tingkat Pendidikan Education

Anggota Members

Persentase Percentage

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5)

SLTA 3 5 8 32

D-I - - - -

D-II - - - -

D-III - - - -

D-IV - - - -

S-1 12 2 14 56

S-2 3 - 3 12

S-3 - - - -

Lainnya - - - -

Jumlah Total 18 7 25 100

Sumber : DPRD Kabupaten Bantaeng

Page 46: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 25

Tabel 2.5 Banyaknya Keputusan DPRD menurut Jenis Keputusan 2005-2012

Table Number of Parliament Decission by Kind 2005 - 2012

Jenis Keputusan Decission 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Peraturan Daerah 18 19 26 15 10 9 10 9

Keputusan DPRD 21 12 21 24 22 21 17 19

Keputusan Pimpinan DPRD 6 10 6 5 4 3 2 4

Peraturan DPRD - - - - 1 2 - -

Keputusan Daerah - - - - - - - -

Rapat-rapat 97 121 107 102 146 169 145 131

Lainnya (Surat-surat Masuk) 2 319 1 415 2 022 7 604 8 592 1 470 1 404 1 277

Jumlah Total 2 461 1 577 2 182 7 650 8 775 1 639 1578 1 440

Sumber : DPRD Kabupaten Bantaeng

Page 47: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 26

Tabel 2.6 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil menurut Dinas/Instansi Pemerintah, Jabatan dan Table Jenis Kelamin 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort, Function and Sex 2012

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government

Resort

Pejabat Struktural Structural Official

Pejabat Fungsional Functional Official

Staf Staff

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Sekretariat Daerah 28 15 43 - - - 66 50 116

Sekretariat DPRD 8 4 12 - - - 11 11 22

Inspektorat 4 4 8 2 - 2 12 13 25

Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga 21 7 28 807 1 424 2 231 85 90 175

Dinas Kesehatan 8 10 18 3 8 11 22 42 64

Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi 15 7 22 - - - 7 4 11

Dinas Perhubungan dan Infokom 14 - 14 - - - 42 17 59

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil 15 5 20 - - - 4 7 11

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 11 9 20 - - - 10 9 19

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah 11 5 16 - - - 9 9 18

Dinas PU dan Kimpraswil 12 6 18 - - - 47 22 69

Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi

9 6 15 - - - 3 9 12

Dinas Pertanian dan Peternakan 15 6 21 - - - 21 18 39

Page 48: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 27

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.6

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government

Resort

Pejabat Struktural Structural Official

Pejabat Fungsional Functional Official

Staf Staff

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Dinas Perikanan dan Kelautan 8 6 14 1 - 1 10 8 18

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 14 6 20 - - - 31 17 48

Dinas Kehutanan dan Perkebunan 12 5 17 - - - 27 16 43

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 10 6 16 - - - 6 6 12

Badan Kepegawaian Daerah 9 4 13 1 - 1 13 15 28

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan 6 11 17 3 7 10 17 11 28

Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksanaan Penyuluhan 8 7 15 11 10 21 27 22 49

Badan Pengendalian Dampak Lingkungan Hidup Daerah 15 4 19 - - - 23 8 31

Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa

11 6 17 - - - 6 8 14

Kantor Kesbang dan Linmas 3 - 3 - - - 4 3 7

Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah 2 3 5 - - - 5 6 11

Kantor Pelayanan Terpadu Satu Pintu 4 1 5 - - - 3 5 8

Kantor Satuan Polisi Pamong Praja 2 1 3 - - - 37 5 42

RSUD Prof. Anwar Makatutu 4 4 8 6 20 26 39 126 165

Page 49: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 28

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.6

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government

Resort

Pejabat Struktural Structural Official

Pejabat Fungsional Functional Official

Staf Staff

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Puskesmas Kecamatan Bissappu 2 1 3 4 21 25 10 29 39

Puskesmas Kecamatan Bantaeng 2 1 3 4 17 21 5 23 28

Puskesmas Kecamatan Tompobulu 2 2 4 6 20 26 9 44 53

Kantor Camat Bantaeng 18 20 38 - - - 22 21 43

Kantor Camat Eremerasa 4 1 5 - - - 17 9 26

Kantor Camat Bissappu 15 14 29 - - - 25 21 46

Kantor Camat Tompobulu 11 4 15 1 - 1 12 12 24

Kantor Camat Pajukukang 4 1 5 - - - 16 13 29

Kantor Camat Uluere 4 - 4 - - - 14 6 20

Kantor Camat Gantarangkeke 8 3 11 - 1 1 8 3 11

Kantor Camat Sinoa 3 2 5 - - - 9 5 14

Kantor Kementrian Agama 17 2 19 111 171 282 20 22 42

KPPN 3 2 5 - - - 14 11 25

Badan Pusat Statistik 5 2 7 1 - 1 3 6 9

Page 50: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 29

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.6

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government

Resort

Pejabat Struktural Structural Official

Pejabat Fungsional Functional Official

Staf Staff

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Rutan 4 - 4 - - - 23 3 26

Kejaksaan Negeri 5 5 10 6 5 11 3 - 3

Pengadilan Negeri 2 1 3 9 1 10 8 1 9

Kantor Pajak Pratama 6 3 9 6 - 6 31 6 38

Kantor Pengadilan Agama 3 1 4 7 8 15 1 1 2

Badan Pertanahan 14 8 22 - - - - - -

Kantor Samsat 2 1 3 - - - 0 10 10

KPU 3 - 3 - - - 8 4 12

Jumlah Total 416 222 638 989 1 713 2 702 845 807 1 653

Sumber : BKD Kabupaten Bantaeng

Page 51: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 30

Tabel 2.7 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil menurut Dinas/Instansi Pemerintah dan Tingkat Table Pendidikan 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort and Education 2012

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan

SD SLTP SLTA D I-IV S1 S2 S3 Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Sekretariat Daerah 3 15 68 8 49 16 - 159

Sekretariat DPRD 2 1 11 2 16 2 - 34

Inspektorat 1 - 11 3 18 2 - 35

Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga 22 19 547 725 1 113 8 - 2 434

Dinas Kesehatan 1 - 8 44 31 9 - 93

Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi - 1 12 3 14 3 - 33

Dinas Perhubungan dan Infokom - 2 42 6 22 1 - 73

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil - - 13 5 11 2 - 31

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata - - 10 7 18 4 - 39

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah - 1 8 2 19 4 - 34

Dinas PU dan Kimpraswil 7 6 37 4 29 4 - 87

Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi - 1 7 3 15 1 - 27

Dinas Pertanian dan Peternakan - 3 22 3 30 1 1 60

Dinas Perikanan dan Kelautan - - 10 8 14 1 - 33

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 1 4 25 9 27 2 - 68

Dinas Kehutanan dan Perkebunan - 1 16 13 27 3 - 60

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah - - 10 - 16 2 - 28

Badan Kepegawaian Daerah - - 13 5 22 2 - 42

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan - - 20 7 27 1 - 55

Page 52: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 31

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.7

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan

SD SLTP SLTA D I-IV S1 S2 S3 Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksanaan Penyuluhan - - 26 10 47 2 - 85

Badan Pengendalian dampak Lingkungan Hidup Daerah - 8 20 1 21 - - 50

Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa 1 1 10 5 11 3 - 31

Kantor Kesbang dan Linmas - - 4 - 6 - - 10

Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah - - 6 3 6 1 - 16

Kantor Pelayanan Terpadu Satu Pintu - - 6 1 4 2 - 13

Kantor Satuan Polisi Pamong Praja - 17 19 1 8 - - 45

RSUD Prof. Anwar Makatutu - 3 43 99 50 4 - 199

Puskesmas Kecamatan Bissappu - 1 17 37 12 - - 67

Puskesmas Kecamatan Bantaeng - 1 16 24 11 - - 52

Puskesmas Kecamatan Tompobulu - - 31 35 16 1 - 83

Kantor Camat Bantaeng 1 5 50 2 23 - - 81

Kantor Camat Eremerasa - 1 23 1 6 - - 31

Kantor Camat Bissappu - 2 50 2 20 1 - 75

Kantor Camat Tompobulu - 3 24 1 11 1 - 40

Kantor Camat Pajukukang - 1 25 2 6 - - 34

Kantor Camat Uluere - 2 17 - 2 3 - 24

Kantor Camat Gantarangkeke - - 13 1 9 - - 23

Kantor Camat Sinoa - 1 12 1 4 1 - 19

Kantor Kementrian Agama - 1 34 42 248 18 - 343

KPPN 2 1 7 8 11 1 - 30

Page 53: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 32

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.7

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan

SD SLTP SLTA D I-IV S1 S2 S3 Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Badan Pusat Statistik - 1 4 5 6 1 - 17

Rutan - - 20 9 1 - - 30

Kejaksaan Negeri - - 3 1 15 5 - 24

Pengadilan Negeri - - 10 - 9 3 - 22

Kantor Pajak Pratama - - 4 12 31 6 - 53

Kantor Pengadilan Agama - - 2 - 17 2 - 21

Badan Pertanahan - 2 9 3 7 1 - 22

Kantor Samsat - - 5 - 3 5 - 13

KPU 1 - 4 2 8 - - 15

Jumlah Total 42 105 1 404 1 165 2 147 129 1 4 993

Sumber : BKD Kabupaten Bantaeng

Page 54: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 33

Tabel 2.8 Banyaknya Pegawai Negeri Sipil menurut Dinas/Instansi Pemerintah dan Golongan Table 2012

Number of Civil Servant by Departement/Government Resort and Classification 2012

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Golongan

I II III IV Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Sekretariat Daerah 8 74 54 23 159

Sekretariat DPRD 3 10 17 4 34

Inspektorat - 11 18 6 35

Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga 13 682 914 825 2 434

Dinas Kesehatan - 38 49 6 93

Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi 1 9 17 6 33

Dinas Perhubungan dan Infokom 1 46 22 4 73

Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil - 7 17 7 31

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata - 14 20 5 39

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah - 8 21 5 34

Dinas PU dan Kimpraswil 7 39 36 5 87

Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi 1 5 18 3 27

Dinas Pertanian dan Peternakan 1 19 36 4 60

Dinas Perikanan dan Kelautan - 9 21 3 33

Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 2 33 30 3 68

Dinas Kehutanan dan Perkebunan 1 24 31 4 60

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah - 10 14 4 28

Badan Kepegawaian Daerah - 13 22 7 42

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan - 16 32 7 55

Page 55: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 34

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.8

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Golongan

I II III IV Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksanaan Penyuluhan - 22 51 12 85

Badan Pengendalian dampak Lingkungan Hidup Daerah 3 22 21 4 50

Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa 1 12 13 5 31

Kantor Kesbang dan Linmas - 4 6 - 10

Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah - 8 7 1 16

Kantor Pelayanan Terpadu Satu Pintu - 5 6 2 13

Kantor Satuan Polisi Pamong Praja 6 31 8 - 45

RSUD Prof. Anwar Makatutu 1 97 95 6 199

Puskesmas Kecamatan Bissappu - 35 32 - 67

Puskesmas Kecamatan Bantaeng 1 15 35 1 52

Puskesmas Kecamatan Tompobulu - 32 51 - 83

Kantor Camat Bantaeng 2 36 42 1 81

Kantor Camat Eremerasa 2 20 9 - 31

Kantor Camat Bissappu 1 38 35 1 75

Kantor Camat Tompobulu 1 22 17 - 40

Kantor Camat Pajukukang - 28 6 - 34

Kantor Camat Uluere 2 15 6 1 24

Kantor Camat Gantarangkeke - 11 12 - 23

Kantor Camat Sinoa 1 12 6 - 19

Kantor Kementrian Agama 1 72 249 21 343

KPPN - 14 16 - 30

Page 56: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 35

Lanjutan Tabel/Continued Table 2.8

Dinas/Instansi Pemerintah Departement/Government Resort

Golongan

I II III IV Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Badan Pusat Statistik 1 4 11 1 17

Rutan - 10 19 1 30

Kejaksaan Negeri - 2 21 1 24

Pengadilan Negeri - 4 16 2 22

Kantor Pajak Pratama - 28 23 2 53

Kantor Pengadilan Agama - - 15 6 21

Badan Pertanahan - 4 17 1 22

Kantor Samsat - 4 8 1 13

KPU 1 6 7 - 15

Jumlah Total 62 1 680 2 249 1 001 4 993

Sumber : BKD Kabupaten Bantaeng

Page 57: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 36

Tabel 2.9 Jumlah Personil TNI dan Polri menurut Kepangkatan dan Jenis Kelamin Tahun 2012

Table Number of Army and Police Personel by Position and Sex 2012

Kepangkatan Position

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4)

Perwira Tinggi

TNI - - -

Polri - - -

Perwira Menengah

TNI 2 - 2

Polri 5 - 5

Perwira Pertama

TNI 7 - 7

Polri 22 1 23

Bintara Tinggi

TNI 4 - 4

Polri 71 - 71

Bintara

TNI 92 - 92

Polri 176 4 180

Tamtama

TNI 24 - 24

Polri - - -

Lainnya

TNI - - -

Polri 2 - 2

Jumlah Total 405 5 410

Sumber : Kodim & Polres Bantaeng

Page 58: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 37

Tabel 2.10 Banyaknya Surat Nikah yang Dikeluarkan menurut Kecamatan 2005-2012

Table Number of Marriages Letters by District 2005 - 2012

Kecamatan District 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 245 274 262 269 360 267 310 327

Uluere 119 139 81 104 132 319 167 133

Sinoa - - 95 103 96 199 148 106

Bantaeng 265 269 294 349 351 114 390 285

Eremerasa 181 192 166 197 184 146 210 206

Tompobulu 205 274 167 245 239 289 273 259

Pajukukang 230 348 160 281 293 121 224 213

Gantarangkeke - - 89 157 177 143 235 235

Jumlah Total 1 245 1 496 1 314 1 705 1 832 1 598 1 957 1 764

Sumber :Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 59: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 38

Tabel 2.11 Banyaknya Akta Kelahiran yang Dikeluarkan menurut Kecamatan 2005-2012

Table Number of Birth Letter by District 2005-2012

Kecamatan District 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 887 887 675 910 1 011 824 5313 6 188

Uluere 1 436 1 436 318 52 107 54 773 3 311

Sinoa - - 199 231 205 173 1100 6 128

Bantaeng 986 986 760 1 154 1 209 812 5326 2 862

Eremerasa 753 753 267 281 403 276 2607 3 297

Tompobulu 1 103 1 103 569 504 680 576 2699 4 960

Pajukukang 818 818 395 599 668 626 4108 206

Gantarangkeke - - 319 459 536 290 2096 1 508

Jumlah Total 5 983 5 983 3 502 4 190 4 819 3 581 24 022 28 460

Sumber : Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Bantaeng

Page 60: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 39

Tabel 2.12 Banyaknya Surat Izin Mendirikan Bangunan (IMB) yang Dikeluarkan menurut Table Kecamatan 2005-2012

Number of Building License by District 2005-2012

Kecamatan District 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 27 14 16 15 34 46 15 31

Uluere - 3 - - - - 1 -

Sinoa - - - - - - - 2

Bantaeng 54 29 28 24 52 60 34 46

Eremerasa 12 8 3 4 21 7 15 -

Tompobulu 30 18 6 2 19 6 8 -

Pajukukang 24 21 12 6 33 29 8 13

Gantarangkeke - - - 1 7 5 6 -

Jumlah Total 147 93 65 52 166 153 87 92

Sumber : Badan Pertanahan Kabupaten Bantaeng

Page 61: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 40

Tabel 2.13 Banyaknya Sertifikat Tanah yang Dikeluarkan menurut Kecamatan dan Jenis Hak Table Atas Tanah 2012

Number of Land Certificate by District and Kind 2012

Kecamatan District

Hak Atas Tanah Jumlah

Total Hak Milik Hak Guna

Bangunan Hak Guna

Usaha Hak Pakai

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 288 - - - 288

Uluere 31 1 - - 32

Sinoa 252 - - - 252

Bantaeng 26 - - - 26

Eremerasa 89 - - - 89

Tompobulu 169 - - - 169

Pajukukang 44 1 - - 45

Gantarangkeke 77 - - - 77

Jumlah Total 976 2 - - 978

Sumber : Badan Pertanahan Kabupaten Bantaeng

Page 62: dda_2013_bantaeng.pdf

Government

Bantaeng in Figures 2013 41

Tabel 2.14 Banyaknya Kecelakaan dan Korban Lalu Lintas menurut Kecamatan 2012

Table Number of Traffic Accident and Number of Victim by District 2012

Kecamatan District

Jumlah Kecelakaan

Number of Accident

Korban (orang) Victim

Meninggal Dead Luka Berat Luka Ringan

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 24 8 17 19

Uluere 4 2 2 6

Sinoa 2 2 1 1

Bantaeng 35 7 21 43

Eremerasa 10 5 3 12

Tompobulu 5 1 2 10

Pajukukang 53 17 32 72

Gantarangkeke 7 4 8 6

Jumlah Total 140 46 80 169

Sumber : Polres Bantaeng

Page 63: dda_2013_bantaeng.pdf

Pemerintahan

Bantaeng Dalam Angka 2013 42

Tabel 2.15 Banyaknya Narapidana menurut Bulan, Jenis Kelamin dan Kelompok Umur 2012

Table Number of Arrest by Month, Sex and Age 2012

Bulan Month

Laki-laki Male Perempuan

Female Jumlah Total

7-24 24+ 7-24 24+ 7-24 24+

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

JANUARI January 2 25 - 1 2 26

PEBRUARI February 3 20 - 2 3 22

MARET March 4 19 - 1 4 20

APRIL April 1 22 - - 1 22

M E I May 3 30 - - 3 30

JUNI June - 31 - - - 31

JULI July 1 33 - - 1 33

AGUSTUS August 3 32 - - 3 32

SEPTEMBER September 2 33 - - 2 33

OKTOBER October 1 31 - - 1 31

NOVEMBER November 1 35 - - 1 35

DESEMBER December 1 36 - 1 1 37

Jumlah Total 22 347 - 5 22 352

Sumber : Rumah Tahanan Kabupaten Bantaeng

Page 64: dda_2013_bantaeng.pdf

PENDUDUK DAN KETENAGAKERJAAN Population and Employment

Page 65: dda_2013_bantaeng.pdf

Population and Employment

Bantaeng in Figures 2013 45

PENDUDUK DAN KETENAGAKERJAAN

Jumlah penduduk Kabupaten Bantaeng sebanyak 179 505 jiwa yang terdiri dari laki-laki 86 950 jiwa dan perempuan 92 555 jiwa dengan rasio jenis kelamin 94.

POPULATION AND EMPLOYMENT

Number of Population in Regency Bantaeng as much 179 505person consisted of male 86 950 person and female 92 555 person with the sex ratio 94.

140000

150000

160000

170000

180000

2000 2002 2004 2006 2008 2010 2012

Grafik 3.1.Jumlah Penduduk di Kabupaten Bantaeng Tahun 2000-2012

Number of Population in Bantaeng Regency 2000-2012

Page 66: dda_2013_bantaeng.pdf

Penduduk dan Ketenagakerjaan

Bantaeng Dalam Angka 2013 46

0

2000

4000

6000

8000

10000

12000

Grafik 3.2.Jumlah Penduduk di Kabupaten Bantaeng Menurut Kelompok Umur dan Jenis kelamin Tahun 2012

Number of Population in Bantaeng Regency by Age and Sex 2012

LAKI-LAKI PEREMPUAN

Page 67: dda_2013_bantaeng.pdf

Population and Employment

Bantaeng in Figures 2013 47

Tabel 3.1 Tingkat Kepadatan Penduduk menurut Kecamatan 2012

Table Population Density by District 2012

Kecamatan District

Luas Area (km2)

Jumlah Penduduk Population

(orang)

Kepadatan Penduduk Population

Density (orang/km2)

Banyaknya Rumahtangga

Household

Kepadatan Penduduk per Rumahtangga

Household Density

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 32,84 31 422 956,8 7 931 4

Uluere 67,29 10 986 163,3 2 504 4

Sinoa 43 12 014 279,4 3 158 4

Bantaeng 28,85 37 301 1 292,9 8 795 4

Eremerasa 45,01 18 910 420,1 4 506 4

Tompobulu 76,99 23 277 302,3 5 822 4

Pajukukang 48,9 29 478 602,8 7 187 4

Gantarangkeke 52,95 16 117 304,4 4 224 4

Jumlah Total 395,83 179 505 453,5 44 127 4

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 68: dda_2013_bantaeng.pdf

Penduduk dan Ketenagakerjaan

Bantaeng Dalam Angka 2013 48

Tabel 3.2 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin 2012

Table Number of Population by District and Sex 2012

Kecamatan District

Penduduk Population

Sex Ratio

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 15 302 16 120 31 422 95

Uluere 5 415 5 571 10 986 97

Sinoa 5 850 6 164 12 014 95

Bantaeng 18 234 19 067 37 301 96

Eremerasa 9 014 9 896 18 910 91

Tompobulu 11 023 12 254 23 277 90

Pajukukang 14 466 15 012 29 478 96

Gantarangkeke 7 646 8 471 16 117 90

Jumlah Total 86 950 92 555 179 505 94

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 69: dda_2013_bantaeng.pdf

Population and Employment

Bantaeng in Figures 2013 49

Tabel 3.3 Banyaknya Penduduk menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin 2012

Table Number of Population by Age and Sex 2012

Kelompok Umur Age

Penduduk Population

Sex Ratio

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5)

0 – 4 8217 8044 16261 102

5 – 9 9751 9176 18927 106

10 – 14 9732 9471 19203 103

15 – 19 7435 7647 15082 97

20 – 24 6794 7716 14510 88

25 – 29 7847 8931 16778 88

30 – 34 7303 7941 15244 92

35 – 39 7026 7584 14610 93

40 – 44 5811 6564 12375 89

45 – 49 4778 5162 9940 93

50 – 54 3842 3921 7763 98

55 – 59 2601 2826 5427 92

60 – 64 2098 2480 4578 85

65 + 3715 5092 8807 73

Jumlah Total 86950 92555 179505 94

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 70: dda_2013_bantaeng.pdf

Penduduk dan Ketenagakerjaan

Bantaeng Dalam Angka 2013 50

Tabel 3.4 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Kewarganegaraan 2012

Table Number of Population by District and Citizen 2012

Kecamatan District

Warga Negara Indonesia

Warga Negara Asing

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total Laki-laki

Male Perempuan

Female Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 15 302 16 120 31 422 - - -

Uluere 5 415 5 571 10 986 - - -

Sinoa 5 850 6 164 12 014 - - -

Bantaeng 18 234 19 067 37 301 - - -

Eremerasa 9 014 9 896 18 910 - - -

Tompobulu 11 023 12 254 23 277 - - -

Pajukukang 14 466 15 012 29 478 - - -

Gantarangkeke 7 646 8 471 16 117 - - -

Jumlah Total 86 950 92 555 179 505 - - -

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 71: dda_2013_bantaeng.pdf

Population and Employment

Bantaeng in Figures 2013 51

Tabel 3.5 Banyaknya Penduduk menurut Kecamatan dan Agama 2012

Table Number of Population by District and Religion 2012

Kecamatan District Islam Katolik Kristen Hindu Budha Lainnya

Others Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 31 340 29 47 6 - - 31 422

Uluere 10 986 - - - - - 10 986

Sinoa 12 014 - - - - - 12 014

Bantaeng 36 836 179 251 - 35 - 37 301

Eremerasa 18 902 - 8 - - - 18 910

Tompobulu 23 272 - 5 - - - 23 277

Pajukukang 29 468 - 10 - - - 29 478

Gantarangkeke 16 117 - - - - - 16 117

Jumlah Total 178 935 208 321 6 35 - 179 505

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 72: dda_2013_bantaeng.pdf

S O S I A L Social

Page 73: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 55

S O S I A L Pendidikan

Pendidikan di Kabupaten Bantaeng adalah bagian integral dari sistem pendidikan nasional yang berdasarkan Pancasila dan bertujuan untuk mempertinggi ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa, kecerdasan, ketrampilan, budi pekerti, kepribadian dan semangat kebangsaan sehingga dapat menumbuhkan manusia-manusia pembangunan yang mampu membangun dirinya sendiri serta bersama-sama bertanggungjawab atas pembangunan bangsa.

Dalam rangka mencerdaskan bangsa serta meningkatkan partisipasi sekolah penduduk tentunya harus diimbangi dengan penyediaan sarana dan prasarana pendidikan, baik pendidikan formal maupun non formal.

Tabel 4.1.1 sampai tabel 4.1.22 memberikan gambaran yang jelas mengenai jumlah sekolah, murid, guru serta rasio jenis kelamin tahun 2012 pada seluruh jenjang pendidikan dasar sampai Perguruan Tinggi di Kabupaten Bantaeng.

SOCIAL Education

Education [in] Regency Bantaeng integral part from system of national education which is pursuant to Five Principles and aim to heighten godfearing to God Which Single The most, intellegence, skilled, ethic kindness, personality and spirit [of] nationality so that can grow the human being [of] development capable to build themself and also responsibility together for development nation.

In order to educating nation and also improve the participation of resident school perhaps have to be made balance of equipment education in formal education and also non formal.

Tables 4.1.1 until the tables of 4.1.22 giving clear picture about the school amount, pupil, teacher and sex ratio 2012 [at] /all elementary education until College [in] Regency Bantaeng.

Page 74: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 56

Kesehatan

Pembangunan bidang kesehatan di Kabupaten Bantaeng diarahkan agar pelayanan kesehatan meningkat lebih luas, lebih merata, terjangkau oleh lapisan masyarakat .

Kesehatan merupakan bagian yang terpenting dan diharapkan dapat menghasilkan derajat kesehatan yang lebih tinggi dan memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial maupun ekonomis.

Penyediaan sarana pelayanan kesehatan berupa rumah sakit, puskesmas dan tenaga kesehatan semakin ditingkatkan jumlahnya sesuai dengan rencana pentahapannya, sejalan dengan itu penyediaan obat-obatan, alat kesehatan, pemberantasan penyakit menular dan peningkatan penyuluhan dibidang kesehatan.

Adapun sarana pelayanan kesehatan di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 telah tersedia berupa rumah sakit umum sebanyak 1 buah, puskesmas/pustu/puskesmas keliling 12 buah. Jumlah dokter umum sebanyak 13 orang, bidan 60 orang, apotik 12 buah. Di Kabupaten Bantaeng jumlah tenaga kesehatan pada tahun 2012 sebanyak 152 orang.

Health Development of health Area [in] Regency Bantaeng instructed of service to health mount broader, more flatten, reached by society coat Health represent the all important shares and expected can result degree of higher level health and enable each everyone productive life socially and also economic.

Consist health service of hospital, public health centre and paramedic its progressively improved amount as according to its phasing plan, in line with that ready [of] medicine, health appliance, contagion eradication and grow-up of counselling in health area.

As for health service [in] Bantaeng Regency in the year 2012 have been made available such as 1 unit general hospital, 12 units of public health centre/public health subcentre/mobile health centre number of general medical doctor, as much 13 people, midwife 60 people, dispensary 12 units. In Bantaeng Regency number of health personal 2012 as much 152 people.

Page 75: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 57

Keluarga Berencana

Salah satu usaha pemerintah untuk menekan laju pertumbuhan penduduk adalah menggalakkan program keluarga berencana.

Dalam rangka mengendalikan laju pertumbuhan penduduk dan menciptakan keluarga kecil yang bahagia dan sejahtera yang menjadi dasar bagi terwujudnya masyarakat yang sejahtera dengan mengendalikan kelahiran, beberapa cara telah ditempuh antara lain melalui berbagai kampanye gerakan keluarga berencana dan secara langsung mengatur kelahiran dengan memanfaatkan alat konstrasepsi untuk pengaturan kehamilan.

Jumlah akseptor KB aktif di Kabupaten Bantaeng tahun 2012 tercatat 28 942 orang, dimana 23 persen memakai pil, 1 persen memakai IUD, 2 persen memakai kondom, 64 persen menggunakan suntikan dan sisanya memakai alat kontrasepsi lainnya.

Family Planning Program One of effort government to depress the growth rate [of] population [is] embolden the family planning program.

In order to controling growth rate [of] population and create the secure and prosperous and happy small family becoming base for existing of secure and prosperous society by controling birth, some ways have been gone through for example [through] various campaign of movement of family planning program and directly arrange the birth by exploiting appliance contraception for the arrangement of pregnancy. Number of new acceptor family planning program in Bantaeng Regency 2012 about 28 942 people, where 23 % choose pil, 1 % choose IUD, 2 % choose condom, 64 % choose injection and the rest choose the other contraception.

Page 76: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 58

Pemakaian alat kontrasepsi menurut jenis atau cara menggunakannya nampak dipengaruhi oleh tingkat pendidikan dan sebagainya, hal ini masih perlu diberikan penyuluhan dan pengertian lebih lanjut tentang manfaat KB.

A g a m a

Upaya pemenuhan sarana dan prasarana kehidupan beragama pada dasarnya merupakan tanggungjawab masyarakat, karena pemerintah juga mempunyai tanggungjawab atas pembinaan kehidupan beragama dalam masyarakat, maka pemerintah telah memberikan bantuan dalam rangka pemenuhan kebutuhan tersebut.

Jumlah penduduk Kabupaten Bantaeng tahun 2012 yang menganut Agama Islam sebesar 99 persen dan 1 persen merupakan non muslim.

Sarana peribadatan di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 sebanyak 510 yang terdiri dari mesjid 392, langgar 115 dan gereja 3 buah.

The usage of contraception according to type or way of using [it] influenced by education level, this matter still require to be given a furthermore congeniality and counselling about the advantage of family planning program. A g a m a

Strive the accomplishment of appliance life believe in basically represent the responsibility society, because government also have the responsibility for life construction believe in society, government have given the aid in order to the requirement accomplishment. Number of population in Bantaeng Regency 2012 embracing Islamic Religion [of] equal to 99 % and 1 % represent the non moslem.

Observance equipment [in] Bantaeng Regency 2012 as much 510 consisted of the mosque 392, impinging 115 and church 3.

Page 77: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 59

Kriminalitas

Keamanan dan ketertiban merupakan salah satu pendorong proses pembangunan. Terjadinya masalah kriminalitas kemungkinan disebabkan antara lain karena pertambahan penduduk dan banyaknya pengangguran. Kedua hal tersebut akan menimbulkan kerawanan sosial karena para penganggur dituntut untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, maka timbul keinginan untuk melakukan tindakan kejahatan berupa pencurian, pembunuhan dan lain-lain.

Adapun jumlah peristiwa kejahatan yang dilaporkan pada tahun 2011 tercatat 150 peristiwa dan pada tahun 2012 turun menjadi 146 peristiwa.

Criminality Security And orderliness

represent one of impeller process the development. The happening of problem of possibility criminality for example because resident accretion and to the number of unemployment. Both the things will generate the social crisis because all unemployed claimed to fulfill its life requirement, its make arise the desire to conduct action the badness in the form of theft, murder and others.

The number of badness event reported in the year 2011 about 150 event and in the year 2012 lower to become 146 event.

Page 78: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 60

01000200030004000

2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 4.1.Banyaknya Kelahiran Menurut Penolong Kelahiran 2008-2012

Number of Birth by Birth Helper 2008-2012

Tenaga Kesehatan Non Tenaga Kesehatan

Page 79: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 61

Tabel 4.1.1 Angka Partisipasi Murni (APM) dan Angka Partisipasi Kasar (APK) Table menurut Jenjang Pendidikan 2012

Jenjang Pendidikan APM APK

(1) (2) (3)

SD/MI 83,31 103,39

SMP/MTs 55,88 97,26

SMA/MA 33,72 63,41

SMK 13,29 27,1

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 80: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 62

Tabel 4.1.2

Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Taman Kanak-kanak Negeri menurut

Table Kecamatan 2012 Number of Kindergarten Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 1 - 7 17 35 7

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng - - - - - -

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 1 - 7 17 35 7

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 81: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 63

Tabel 4.1.3 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Raudatul Athfal/Bustanul Athfal menurut Table Kecamatan 2012

Number of Schools, Teachers, Pupils and Graduated of Raudatul Athfal by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 - 3 40 27 22

Uluere - - - - - -

Sinoa 1 - 1 13 11 24

Bantaeng 2 - 6 37 41 13

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu 3 - 8 47 52 12

Pajukukang 1 - 5 24 30 11

Gantarangkeke 1 - 3 18 9 9

Jumlah Total 10 - 26 179 170 13

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 82: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 64

Tabel 4.1.4

Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Taman Kanak-kanak Swasta menurut

Table Kecamatan 2012 Number of Private Kindergarten Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 6 - 26 63 71 5

Uluere 2 1 11 36 35 5

Sinoa 2 - 6 30 33 10

Bantaeng 12 1 64 372 326 10

Eremerasa 5 - 20 71 84 7

Tompobulu 9 - 36 133 148 7

Pajukukang 6 - 28 123 131 9

Gantarangkeke 9 - 38 120 125 6

Jumlah Total 51 2 229 948 953 8

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 83: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 65

Tabel 4.1.5 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar (SD) Negeri menurut Table Kecamatan 2012

Number of State Primary Schools, Techers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 21 111 276 1 945 1 803 10

Uluere 9 58 99 706 651 8

Sinoa 12 77 115 849 764 8

Bantaeng 21 102 336 2 703 2 589 12

Eremerasa 16 90 185 1 320 1 235 9

Tompobulu 22 128 300 1 337 1 214 6

Pajukukang 18 73 248 1 895 1 808 11

Gantarangkeke 13 80 148 1 075 988 9

Jumlah Total 132 719 1 707 11 830 11 052 9

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 84: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 66

Tabel 4.1.6 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Ibtidaiyah menurut Table Kecamatan 2012

Number of Schools, Teachers, Pupils and Graduated of Madrasah Ibtidaiyah by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 1 - 2 42 58 50

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 2 2 7 96 74 19

Eremerasa 1 1 1 12 9 11

Tompobulu 7 27 38 256 264 8

Pajukukang 3 3 11 108 91 14

Gantarangkeke 4 9 11 170 167 17

Jumlah Total 18 42 70 684 663 12

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 85: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 67

Tabel 4.1.7 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) Table Negeri menurut Kecamatan 2012

Number of State Junior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 4 59 80 841 1 003 13

Uluere 1 7 6 24 23 3

Sinoa 2 15 15 123 156 9

Bantaeng 3 35 57 659 770 15

Eremerasa 2 18 27 205 295 11

Tompobulu 2 20 37 183 231 7

Pajukukang 4 24 50 318 382 9

Gantarangkeke 2 19 26 220 220 9

Jumlah Total 20 197 298 2 573 3 080 11

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 86: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 68

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 3 13 13 182 164 13

Uluere - - - - - -

Sinoa 1 3 3 43 36 13

Bantaeng 5 11 19 575 542 37

Eremerasa 2 6 6 156 96 21

Tompobulu 9 26 30 279 298 10

Pajukukang 2 6 5 137 120 23

Gantarangkeke 5 22 19 338 379 17

Jumlah Total 27 87 95 1 710 1635 18

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Tabel 4.1.8 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Madrasah Tsanawaiyah menurut Table Kecamatan 2012

Number of Schools, Teachers, Pupils and Graduated of Madrasah Tsanawiyah by District 2012

Page 87: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 69

Tabel 4.1.9 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) Negeri Table menurut Kecamatan 2012

Number of State Senior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 50 56 743 1 022 16

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 1 33 35 396 521 13

Eremerasa 1 12 6 47 43 5

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang 1 23 25 213 335 11

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 5 118 122 1 399 1 921 14

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 88: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 70

Tabel 4.1.10 Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid Madrasah Aliyah menurut Table Kecamatan 2012

Number of Schools, Teachers, Pupils and Graduated of Madrasah Aliyah by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 5 5 84 80 16

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 5 10 16 438 372 31

Eremerasa 1 4 2 47 36 14

Tompobulu 5 7 15 166 192 16

Pajukukang 1 2 2 78 64 36

Gantarangkeke 2 16 23 114 151 7

Jumlah Total 16 44 63 927 895 17

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 89: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 71

Tabel 4.1.11 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri Table menurut Kecamatan 2012

Number of State Vocational High Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - - - - - -

Uluere 1 11 16 84 63 5

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 1 26 49 371 562 12

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu 1 23 19 84 35 2

Pajukukang 2 45 66 499 426 8

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 5 105 150 1 038 1 086 8

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 90: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 72

Tabel 4.1.12 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Dasar (SD) Swasta menurut Table Kecamatan 2012

Number of Private Primary Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - - - - - -

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 1 6 9 76 64 9

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 1 6 9 76 64 9

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 91: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 73

Tabel 4.1.13 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) Table Swasta menurut Kecamatan 2012

Number of Private Junior High Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 12 22 62 72 4

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 2 26 18 134 90 5

Eremerasa 2 13 20 35 38 2

Tompobulu 2 18 22 72 74 3

Pajukukang 1 5 10 22 29 3

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 9 74 92 325 303 3

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 92: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 74

Tabel 4.1.14 Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Swasta Table menurut Kecamatan 2012

Number of Private Vocational High Schools, Teachers and Pupils by District 2012

Kecamatan District

Sekolah Schools

Guru Techers Murid

Pupils Rasio Murid

terhadap Guru

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 1 11 17 58 62 4,29

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 1 8 5 16 34 3,85

Eremerasa 1 8 5 7 22 2,23

Tompobulu 2 23 21 51 55 2,41

Pajukukang - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 5 50 48 132 173 3,11

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 93: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 75

Tabel 4.1.15 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Dasar (SD) menurut Kecamatan, Status Sekolah Table dan Jenis Kelamin 2012

Number of Primary Schools Graduated by District, Status and Sex 2012

Kecamatan District

Negeri State Swasta

Private

Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass

L Male

P Female L

Male P

Female L Male

P Female L

Male P

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 258 311 1 - - - - -

Uluere 95 116 3 1 - - - -

Sinoa 109 100 8 21 - - - -

Bantaeng 373 420 8 2 11 12 - -

Eremerasa 207 207 1 - - - - -

Tompobulu 215 218 3 8 - - - -

Pajukukang 233 250 1 - - - - -

Gantarangkeke 159 155 3 10 - - - -

Jumlah Total 1 649 1 777 28 42 11 12 - -

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 94: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 76

Tabel 4.1.16 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) menurut Table Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Junior High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012

Kecamatan District

Negeri State Swasta

Private

Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass

L Male

P Female L

Male P

Female L Male

P Female L

Male P

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 289 332 1 - 23 16 - 3

Uluere - - - - - - - -

Sinoa 47 45 - - - - - -

Bantaeng 206 270 - - 15 15 - -

Eremerasa 61 76 9 5 4 7 - -

Tompobulu 82 101 2 - 25 15 1 -

Pajukukang 75 94 - - 7 3 - -

Gantarangkeke 83 80 - - - - - -

Jumlah Total 843 998 12 5 74 56 1 3

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 95: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 77

Tabel 4.1.17 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) menurut Table Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Senior High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012

Kecamatan District

Negeri State Swasta

Private

Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass

L Male

P Female L

Male P

Female L Male

P Female L

Male P

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 173 231 - - - - - -

Uluere - - - - - - - -

Sinoa - - - - - - - -

Bantaeng 85 99 - 1 - - - -

Eremerasa - - - - - - - -

Tompobulu - - - - - - - -

Pajukukang 38 82 - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - - - -

Jumlah Total 296 412 - 1 - - - -

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 96: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 78

Tabel 4.1.18 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menurut Table Kecamatan, Status Sekolah dan Jenis Kelamin 2012

Number of Vocational High Schools Graduated by District, Status and Sex 2012

Kecamatan District

Negeri State Swasta

Private

Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass Lulus Pass Tidak Lulus

Not Pass

L Male

P Female L

Male P

Female L Male

P Female L

Male P

Female (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - - - - - - - -

Uluere 13 12 - - - - - -

Sinoa - - - - - - - -

Bantaeng 130 194 - - - - 5 15

Eremerasa - - - - - - - -

Tompobulu - - - - 8 15 - -

Pajukukang 184 145 5 - - - - -

Gantarangkeke - - - - - - - -

Jumlah Total 327 351 5 - 8 15 5 15

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 97: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 79

Tabel 4.1.19 Banyaknya Guru dan Murid Sekolah Luar Biasa (SLB), SMP Terbuka, Paket B, dan Table Paket C menurut Kecamatan 2012

Number of Teachers and Pupils of Extraordinary Elementary Schools, SMP Terbuka, Paket B, and Paket C by District 2012

Kecamatan District

SLB Extraordinary

Elemetary SMP Terbuka Paket B

Paket C

Guru Teachers

Murid Pupils Guru

Teachers Murid Pupils Guru

Teachers Murid Pupils Guru

Teachers Murid Pupils

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - - 29 108 14 50 - -

Uluere - - - - - - 7 30

Sinoa - - - - 7 29 - -

Bantaeng 13 53 - - - - - -

Eremerasa - - - - 14 72 - -

Tompobulu - - - - 7 6 - -

Pajukukang - - - - 14 170 14 351

Gantarangkeke - - - - 7 43 - -

Jumlah Total 13 53 29 108 63 370 21 381

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 98: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 80

Tabel 4.1.20 Banyaknya Lulusan Murid Sekolah Luar Biasa (SLB), SMP Terbuka, Paket B, dan Table Paket C menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin 2012

Number of Graduated of Extraordinary Elementary Schools, SMP Terbuka, Paket B and Paket C by District and Sex 2012

Kecamatan District

SLB Extraordinary

Elemetary SMP Terbuka Paket B

Paket C

L Male

P Female L

Male P

Female L Male

P Female L

Male P

Female

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - - 16 9 30 19 - -

Uluere - - - - - - 21 9

Sinoa - - - - 13 12 - -

Bantaeng - - - - - - - -

Eremerasa - - - - 25 30 - -

Tompobulu - - - - 3 1 - -

Pajukukang - - - - 91 58 191 160

Gantarangkeke - - - - 13 8 - -

Jumlah Total - - 16 9 175 128 212 169

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 99: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 81

Tabel 4.1.21 Banyaknya Perpustakaan Sekolah menurut Kecamatan dan Level Sekolah 2012

Table Number of Library Schools by District and Schools Level 2012

Kecamatan District

SD Primay Schools

SLTP Junior High

Schools

SLTA Senior High

Schools

SMK Vocational High

Schools

Negeri State

Swasta Private Negeri

State Swasta Private Negeri

State Swasta Private Negeri

State Swasta Private

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 20 - 3 1 2 - 2 -

Uluere 9 - - - - - - -

Sinoa 13 - - - - - - -

Bantaeng 20 - 2 1 1 - - -

Eremerasa 19 - 1 - 1 - - -

Tompobulu 19 - 2 - - - - -

Pajukukang 18 - 2 - 2 - - -

Gantarangkeke 14 - 3 - - - - -

Jumlah Total 132 - 13 2 6 - 2 -

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 100: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 82

Tabel 4.1.22 Jumlah Peserta Program Keaksaraan Fungsional (KF) 2007-2012

Table

Tahun

Jumlah Peserta

Target Realisasi

(1) (2) (3)

2012 4 652 1 690

2011 7 712 4 000

2010 11 712 4 000

2009 18 600 6 888

2008 27 700 9 100

2007 33 710 6 010

Sumber : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng

Page 101: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 83

Tabel 4.2.1 Banyaknya Fasilitas Kesehatan menurut Kecamatan 2012

Table Number of Health Facilities by District 2012

Kecamatan District

Rumah Sakit

Hospital

Rumah Bersalin Swasta

Puskesmas/ Pustu/ Pusling

Posyandu Integrated

Service

Klinik/ Balai

Kesehatan

Praktek Dokter/ Bidan

Apotik Dispensary

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu - - 2 38 - 21 5

Uluere - - 1 17 - 7 -

Sinoa - - 1 17 - 2 -

Bantaeng 1 - 2 34 2 32 7

Eremerasa - - 1 34 - 6 -

Tompobulu - - 1 20 - 7 -

Pajukukang - - 3 57 - 12 -

Gantarangkeke - - 1 17 - 5 -

Jumlah Total 1 12 234 2 92 12

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 102: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 84

Tabel 4.2.2 Banyaknya Tenaga Kesehatan/Medis menurut Kecamatan 2012

Table Number of Health Personal by District 2012

Kecamatan District

Dokter Umum General Medical Doctor

Dokter Gigi

Dentist

Apoteker Pharmacist

Bidan Midwife

Perawat Nurse Dukun Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 2 2 1 9 14 - 28

Uluere 1 - 1 6 4 - 12

Sinoa 1 - - 5 2 - 8

Bantaeng 4 3 4 7 11 - 29

Eremerasa 1 1 - 8 3 - 13

Tompobulu 1 1 - 6 7 - 15

Pajukukang 2 3 1 16 16 - 38

Gantarangkeke 1 1 - 3 4 - 9

Jumlah Total 13 11 7 60 61 - 152

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 103: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 85

Tabel 4.2.3 Banyaknya Balita menurut Kecamatan dan Penolong Kelahiran Terakhir 2012

Table Number of Baby by District and Birth Helper 2012

Kecamatan District

Jumlah Balita Baby

Penolong Kelahiran Birth Helper

Dokter Doctor

Bidan Midwife

Tenaga Medis Lain

Dukun Famili Family

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 3 880 - 516 - - - 516

Uluere 1 869 - 149 - - - 149

Sinoa 1 404 - 168 - - - 168

Bantaeng 3 751 - 638 - - - 638

Eremerasa 2 957 - 411 - - - 411

Tompobulu 1 756 - 245 - - - 245

Pajukukang 4 396 - 702 - - - 702

Gantarangkeke 1 325 - 189 - - - 189

Jumlah Total 21 338 - 3 018 - - - 3 018

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 104: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 86

Tabel 4.2.4 Banyaknya Anak Lahir Hidup dan Lahir Mati menurut Kecamatan 2012

Table Number of Life Birth and Dead Birth by District 2012

Kecamatan District

Kelahiran Birth

Jumlah Total

Hidup Life

Mati Dead

(1) (2) (3) (4)

Bissappu 541 2 543

Uluere 157 2 159

Sinoa 181 2 183

Bantaeng 521 4 525

Eremerasa 438 2 440

Tompobulu 263 2 265

Pajukukang 720 9 729

Gantarangkeke 197 1 198

Jumlah Total 3 018 24 3 042

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 105: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 87

Tabel 4.2.5 Banyaknya Balita yang Pernah Mendapat Imunisasi menurut Kecamatan dan Jenis Table Imunisasi 2012

Number of Baby who get Immunization by District and Kind of Immunization 2012

Kecamatan District

Jenis Imunisasi Kind of Immunization

BCG Campak DPT Polio Tetanus

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 504 557 537 533 557

Uluere 156 163 158 158 176

Sinoa 199 205 205 205 207

Bantaeng 541 526 549 549 560

Eremerasa 413 415 416 416 406

Tompobulu 274 253 279 269 256

Pajukukang 720 747 719 731 689

Gantarangkeke 196 192 191 191 206

Jumlah Total 3 063 3 058 3 054 3 052 3 057

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 106: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 88

Tabel 4.2.6

Jumlah Kasus HIV/AIDS, IMS, DBD, Diare, TB, dan Malaria menurut Kecamatan Table 2012

Number of HIV/AIDS Cases, IMS, DBD, Diare, TB and Malaria by District 2012

Kecamatan District HIV/AIDS IMS DBD Diare TB Malaria

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - - 4 1 531 72 39

Uluere - - - 198 38 -

Sinoa - - - 400 2 6

Bantaeng - - 2 1 308 73 12

Eremerasa - - - 876 20 1

Tompobulu - - - 499 16 51

Pajukukang - - - 1 079 47 38

Gtrkeke - - - 497 17 5

Jumlah Total - - 6 6 388 285 152

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 107: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 89

Tabel 4.2.7 Jumlah Ibu Hamil, Melakukan Kunjungan K1, Melakukan Kunjungan K4,

Table KEK, dan Mendapat Tablet Zat Besi (Fe) 2007-2012

Tahun Years

Jumlah Ibu Hamil

Melakukan Kunjungan K1

Melakukan Kunjungan K4

Kurang Energi Kronis

(KEK)

Mendapat Zat Besi (Fe)

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

2007 3 762 3 699 3 168 - 3 699

2008 3 206 3 206 3 172 - 3 206

2009 3 737 3 714 3 206 - 3 712

2010 3 490 3 490 3 122 - 3 490

2011 3 332 3 332 3 055 - 3 332

2012 3 331 3 290 3 099 - 3 290

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 108: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 90

Tabel 4.2.8 Jumlah Bayi Lahir, Bayi Berat Badan Lahir Rendah (BBLR), BBLR Dirujuk,

Table dan Bergizi Buruk menurut Kecamatan 2012

Kecamatan District Bayi Lahir

BBLR

Gizi Buruk

Jumlah Dirujuk

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 541 11 11 -

Uluere 157 1 1 -

Sinoa 181 - - -

Bantaeng 521 12 12 -

Eremerasa 438 1 1 -

Tompobulu 263 13 13 -

Pajukukang 720 15 15 -

Gtrkeke 197 - - -

Jumlah Total 3 018 53 53 -

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 109: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 91

Tabel 4.2.9 Jumlah Bayi Lahir, Bayi Berat Badan Lahir Rendah (BBLR), BBLR Dirujuk,

Table dan Bergizi Buruk 2007-2012

Tahun Years Bayi Lahir

BBLR

Gizi Buruk

Jumlah Dirujuk

(1) (2) (3) (4) (5)

2007 3 435 39 39 -

2008 3 149 60 60 16

2009 3 431 43 43 13

2010 3 037 45 45 16

2011 3 028 44 44 -

2012 3 018 53 53 -

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 110: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 92

Tabel 4.2.10 Jumlah Kasus 10 Penyakit Terbanyak 2012

Table Number of 10 Disease 2012

Jenis Penyakit Disease

Banyaknya Kasus Case

(1) (2)

1. Ispa 13 966

2. Kulit Alergi 11 382

3. Demam yang tidak diketahui sebabnya 4 221

4. Penyakit Sistem Otot & Jaringan Pengikat Radang Sendi Rematik 7 566

5. Diare 5 874

6. Hipertensi 6 026

7. Gastritis 5 350

8. Sakit Kepala 3 400

9. Penyakit Kulit Infeksi 3 172

10. Batuk 3 188

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 111: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 93

Tabel 4.2.11 Banyaknya Balita yang Pernah Mendapat Imunisasi menurut Jenis Imunisasi 2012

Table Number of Baby who Get Immunization by Kind 2012

Kecamatan District

Jenis Imunisasi Kind of Immunization

BCG DPT Polio Hepatitis B

Campak

1 2 3 1 2 3 4 1 2 3

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)

Bissappu 564 573 549 537 564 560 541 533 573 549 537 557

Uluere 156 157 158 158 156 157 158 158 157 158 158 163

Sinoa 199 203 200 205 199 203 200 205 203 200 205 205

Bantaeng 541 518 527 549 541 518 527 549 518 527 549 526

Eremerasa 413 412 414 416 413 412 414 416 412 414 416 415

Tompobulu 274 274 277 279 274 277 279 269 274 277 279 253

Pajukukang 720 732 725 719 720 724 718 731 732 725 719 747

Gtrkeke 196 194 192 191 196 194 192 191 194 192 191 192

Jumlah Total 3 063 3 063 3 042 3 054 3 063 3 045 3 029 3 052 3 063 3 042 3 054 3 058

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 112: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 94

Tabel 4.2.12 Banyaknya Kelahiran Menurut Penolong Kelahiran 2007-2012

Table Number of Birth by Birth Helper 2007-2012

Tahun Years Tenaga Kesehatan Non Tenaga

Kesehatan Jumlah Persentase Tenaga Kesehatan

(1) (2) (3) (4) (5)

2007 2 653 782 3 435 77,23

2008 2 560 612 3 172 80,71

2009 2 798 869 3 667 76,30

2010 2 724 356 3 080 88,44

2011 2 663 518 3 181 83,72

2012 3 018 163 3 181 94,88

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 113: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 95

Tabel 4.2.13 Banyaknya Dokter Spesialis, Dokter Umum, dan Dokter Gigi di Sarana

Table Pelayanan Kesehatan 2012 Number of Doctor at Health Facilities 2012

Unit Kerja Unit

Dokter Spesialis Specialis Dokter Umum Dokter Gigi

Dentist

(1) (2) (3) (4)

Puskesmas - 13 11

Rumah Sakit 7 10 3

Institusi Diknakes/Diklat - - -

Sarana Kesehatan Lain - - -

Dinkes Kabupaten - 3 -

Jumlah Total 7 26 14

Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Bantaeng

Page 114: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 96

Tabel 4.3.1 Banyaknya Wanita Berumur 15-49 Tahun dan Berstatus Kawin yang Sedang Table Menggunakan/Memakai Alat KB menurut Kecamatan 2007-2012

Number of Women 15-49 Years of Age and Marriage Status Use Contraceptive Method by District 2007-2012

Kecamatan District 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 789 4 754 8 852 4 970 5 288 5 210

Uluere 1 417 1 404 2 880 1 894 1 847 1 823

Sinoa 1 656 1 846 3 548 1 909 2 024 2 281

Bantaeng 3 719 4 421 9 203 4 801 5 125 5 184

Eremerasa 2 430 2 457 5 641 2 964 3 081 2 963

Tompobulu 2 514 3 305 7 067 3 633 3 257 3 483

Pajukukang 3 834 4 170 8 918 4 924 4 518 4 633

Gantarangkeke 2 421 2 502 5 031 3 141 3 058 3 365

Jumlah Total 20 780 24 859 51 140 28 196 28 198 28 942

Sumber : Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Bantaeng

Page 115: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 97

Tabel 4.3.2 Banyaknya Akseptor KB menurut Kecamatan dan Alat Kontrasepsi yang Digunakan Table 2012

Number of Family Planning Acceptors by District and Contraceptive Method 2012

Kecamatan District Pil IUD Kondom Suntik MOW MOP Implant Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 1 240 8 105 3 557 14 - 286 5 210

Uluere 380 2 35 1 243 - - 163 1 823

Sinoa 632 - 55 1 418 - - 176 2 281

Bantaeng 1 214 229 80 3 301 99 2 259 5 184

Eremerasa 475 22 138 2 295 2 - 31 2 963

Tompobulu 918 25 104 2 221 5 1 209 3 483

Pajukukang 1 289 34 111 2 764 8 - 427 4 633

Gantarangkeke 550 5 129 1 921 12 - 748 3 365

Jumlah Total 6 698 325 757 18 720 140 3 2 299 28 942

Sumber : Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Bantaeng

Page 116: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 98

Tabel 4.3.3 Banyaknya Klinik Keluarga Berencana (KKB) dan Pos Pelayanan Keluarga Table Berencana Desa (PPKBD) menurut Kecamatan 2012

Kecamatan District KKB PPKBD SUB PPKBD

(1) (2) (3) (4)

Bissappu 3 11 43

Uluere 1 6 23

Sinoa 1 6 23

Bantaeng 5 9 52

Eremerasa 1 9 29

Tompobulu 1 10 70

Pajukukang 2 10 78

Gantarangkeke 2 6 23

Jumlah Total 16 67 341

Sumber : Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Bantaeng

Page 117: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 99

Tabel 4.4.1 Banyaknya Tempat Peribadatan menurut Kecamatan 2012

Table Number of Worship Facilities by District 2012

Kecamatan District

Masjid Mosque

Musholla/ Langgar

Small Mosque

Gereja Church

Pura Hindu Temple

Vihara Buddhist Temple

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 64 23 - - -

Uluere 28 8 - - -

Sinoa 25 6 - - -

Bantaeng 54 21 3 - -

Eremerasa 46 11 - - -

Tompobulu 65 20 - - -

Pajukukang 66 10 - - -

Gantarangkeke 44 16 - - -

Jumlah Total 392 115 3 - -

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 118: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 100

Tabel 4.4.2 Jumlah Jema’ah Haji yang Diberangkatkan ke Tanah Suci menurut Kecamatan dan Table Jenis Kelamin 2010-2012

Number of Moslem Pilgrims by District and Sex 2010-2012

Kecamatan District

2010 2011 2012

Laki-laki Male

Perempuan Female Laki-laki

Male Perempuan

Female Laki-laki Male

Perempuan Female

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 10 23 11 23 12 16

Uluere 2 2 3 3 5 3

Sinoa 4 8 4 8 5 8

Bantaeng 16 33 16 33 14 23

Eremerasa 10 10 10 10 6 8

Tompobulu 6 11 6 11 20 22

Pajukukang 13 17 14 17 14 14

Gantarangkeke 6 12 6 12 5 10

Jumlah Total 67 116 72 117 81 104

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 119: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 101

Tabel 4.4.3 Jumlah Jema’ah Haji yang Diberangkatkan ke Tanah Suci menurut Kelompok Umur Table dan Jenis Kelamin 2012

Number of Moslem Pilgrims by Age and Sex 2012

Kelompok Umur Age

Laki-laki Male

Perempuan Female

Jumlah Total

(1) (2) (3) (4)

< 30 - 4 4

30 – 39 14 25 39

40 – 49 31 42 73

50 – 59 18 21 39

60 – 69 11 11 22

70 + 3 5 8

Jumlah Total 81 104 185

Sumber : Kementrian Agama Kabupaten Bantaeng

Page 120: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 102

Tabel 4.4.4 Nikah, Talaq, Cerai, Penetapan Ahli Waris dan Wali Adhal 2011-2012

Table Number of Marriages, Separations, Reconcilliations and Divorces 2011-2012

Kecamatan District

Itsbat Nikah Marriage Cerai Talaq Cerai Gugat

Penetapan Ahli Waris

Wali Adhal

2011 2012 2011 2012 2011 2012 2011 2012 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)

Bissappu 1 5 14 8 32 47 1 1 1 -

Uluere - 1 - 2 10 12 - - - -

Sinoa - 1 2 3 4 6 - - - -

Bantaeng 2 2 23 11 38 45 - 1 - 2

Eremerasa 3 3 4 6 16 21 - 1 - -

Tompobulu 6 4 3 5 11 16 - - - -

Pajukukang 11 9 4 4 23 15 - - - -

Gantarangkeke 3 2 2 6 21 14 - 1 - -

Jumlah Total 26 27 52 45 155 17 1 4 1 2

Sumber : Pengadilan Agama Kabupaten Bantaeng

Page 121: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 103

Tabel 4.5.1 Banyaknya Kejadian Bencana Alam, Jumlah Korban dan Kerusakan Bangunan Fisik Table menurut Jenis Bencana 2012

Number of Natural Disaster, Victim and Damage by Kind 2012

Jenis Bencana Kind of Disaster

Banyaknya Kejadian Number of

Insident

Jumlah Korban Number of Victim

(orang) Kerusakan Bangunan Fisik

Damage

Meninggal Death

Luka-luka Sufferings Tempat

Tinggal

Bukan Tempat Tinggal

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Banjir Flood - - - - -

Tanah Longsor Land Slide 1 - - 1 -

Kebakaran Hutan Fire of Jungle - - - - -

Kebakaran Gedung/Bangunan Fire of Building 34 1 2 33 1

Gempa Bumi Earthquake - - - - -

Badai/topan Hurricane 10 - 1 10 -

Tsunami/Gelombang pasang/banjir rob 10 1 - 10 -

Gunung Meletus - - - - -

Lainnya Others - - - - -

Jumlah Total 55 2 3 54 1

Sumber : Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bantaeng

Page 122: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 104

Tabel 4.5.2 Banyaknya Kasus Kriminalitas menurut Jenisnya 2006-2012

Table Number of Crime Cases by Kind 2006-2012

Jenis Kejahatan 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Pencurian Theft 18 17 17 32 24 21 14

Perampokan Robberies - - - - - - -

Penipuan Swindle 6 2 3 9 14 10 10

Perjudian Gambling 1 6 14 16 14 8 3

Perkosaan Rape 3 2 4 5 1 4 -

Pembunuhan Murder 1 3 2 2 4 2 -

Obat Terlarang Drug 1 - 2 3 4 - -

Perkelahian dan Penganiayaan Harassment 29 43 57 70 61 60 55

Pencucian Uang Monry Loundring - - - - - - -

Perdagangan Manusia Human Trade - - - - - - -

Lainnya Others 72 42 57 75 79 45 59

Jumlah Total 131 115 156 194 201 150 146

Sumber : Polres Bantaeng

Page 123: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 105

Tabel 4.5.3 Banyaknya Penertiban menurut Objek Sasaran 2006-2012

Table Number of Control by Target 2006-2012

Objek Sasaran Target 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Pedagang Kaki Lima - - - 2 4 2 3

Pengemis/Pengamen - - 3 4 6 3 5

Gelandangan - - - - - - 1

Wanita Tuna Susila 5 4 8 3 10 8 2

Bangunan dan Gubuk Liar - - - - - - -

Papan Iklan/Reklame - - - - - - -

Lainnya - - - - - - -

Jumlah Total 5 4 11 9 20 13 11

Sumber : Polres Bantaeng

Page 124: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 106

Tabel 4.5.4 Banyaknya Kasus Tindakan Kekerasan Dalam Rumahtangga dan Korban Kekerasan Table menurut Kecamatan 2012

Number of Violence Case in Household and Victim by District 2012

Kecamatan District

Banyaknya Kasus Number of Case

Korban Kekerasan (orang) Victim

Laki-laki Dewasa Male

Perempuan Dewasa Female

Anak-anak Child

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 1 - - 1

Uluere - - - -

Sinoa - - - -

Bantaeng 6 - 4 2

Eremerasa 1 - - 1

Tompobulu 1 - - 1

Pajukukang 1 - - 1

Gantarangkeke - - - -

Jumlah Total 10 - 4 6

Sumber : Polres Bantaeng

Page 125: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 107

Tabel 4.5.5 Banyaknya Kasus Tindakan Kekerasan Dalam Rumahtangga menurut Kecamatan Table dan faktor Pemicu 2012

Number of Violence Case in Household by District and Motive 2012

Kecamatan District

Banyaknya Kasus

Number of Case

Faktor Pemicu Motive

Ekonomi Sex Minuman Beralkohol Pendidikan Sosial

Lainnya

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 1 - - 1 - -

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 3 1 - - - 2

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang 1 1 - - - -

Gantarangkeke 1 - - - - 1

Jumlah Total 6 2 - 1 - 3

Sumber : Polres Bantaeng

Page 126: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 108

Tabel 4.5.6 Jumlah Pengguna Narkoba dan Obat Terlarang menurut Jenis Narkoba 2006 – 2012

Table Number of Drug User and Drugs by Kind 2006-2012

Jenis Narkoba Kind of Drugs 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Ganja - - - - - - -

Ekstasi 1 - 2 - - - -

Shabu - - - 3 13 5 8

Heroin - - - - - - -

Morfin - - - - - - -

Kokain - - - - - - -

LSD / Ketamin / Yaba - - - - - - -

Lainnya - - - - - - -

Jumlah Total 1 - 2 3 13 5 8

Sumber : Polres Bantaeng

Page 127: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 109

Tabel 4.5.7 Jumlah Pengguna Narkoba dan Obat Terlarang menurut Jenis Narkoba, Tingkat Table Pendidikan, dan Jenis Kelamin 2012

Number of Drug User and Drugs by Kind, Education and Sex 2012

Jenis Narkoba Kind of Drugs

SD Primary

SLTP Junior

SLTA Senior

Perguruan Tinggi

University

Lainnya Others

Jumlah Total

L Male

P Female

L Male

P Female

L Male

P Female

L Male

P Female

L Male

P Female

L Male

P Female

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)

Ganja - - - - - - - - - - - -

Ekstasi - - - - - - - - - - - -

Shabu - - 2 - 5 - 1 - - - 8 -

Heroin - - - - - - - - - - - -

Morfin - - - - - - - - - - - -

Kokain - - - - - - - - - - - -

LSD/Ketamin/Yaba - - - - - - - - - - - -

Lainnya - - - - - - - - - - - -

Jumlah Total - - 2 - 5 - 1 - - - 8 -

Sumber : Polres Bantaeng

Page 128: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 110

Tabel 4.6.1 Jumlah Koperasi Non KUD dan KUD 2010-2012

Table Number of Cooperative 2010-2012

K E C A M A T A N District

2 0 1 0 2011 2012

KUD

NON KUD

JUM LAH

KUD

NON KUD

JUM LAH

KUD

NON KUD

JUM LAH

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Bissappu 1 33 34 1 33 34 1 34 35

Uluere - 9 9 - 9 9 - 10 10

Sinoa - 2 2 - 2 2 - 2 2

Bantaeng 1 94 95 1 94 95 1 99 100

Eremerasa 1 5 6 1 6 7 1 7 8

Tompobulu 1 18 19 1 17 18 1 17 18

Pajukukang 1 18 19 1 19 20 1 23 24

Gantarangkeke 1 8 9 1 8 9 1 8 9

J U M L A H Total 6 187 193 6 188 194 6 200 206

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 129: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 111

Tabel 4.6.2 Jumlah Anggota Koperasi Non KUD 2006-2012

Table Number of Cooperative Member 2006-2012

K E C A M A T A N District 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 1 986 1 415 2 538 2 582 2 582 3 018 3 097

Uluere 207 209 260 260 283 303 329

Sinoa 23 25 16 18 39 48 47

Bantaeng 8 749 7 615 5 909 6 040 6 127 6 627 7 114

Eremerasa 81 83 89 138 138 151 251

Tompobulu 1 866 1 548 1 024 1 067 1 067 1 146 1 160

Pajukukang 744 746 804 829 873 798 975

Gantarangkeke 210 260 201 201 263 308 316

J U M L A H Total 13 866 11 901 10 841 11 135 11 372 12 399 13 289

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 130: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 112

Tabel 4.6.3 Jumlah Anggota Koperasi Unit Desa (KUD) 2006-2012

Table Number of Cooperative Member 2006-2012

K E C A M A T A N District 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 1 935 1 937 1 803 1 862 1 862 1 862 1 862

Uluere - - - - - - -

Sinoa - - - - - - -

Bantaeng 1 664 1 665 1 664 1 664 1 664 1 662 1 662

Eremerasa 1 824 1 826 343 343 343 823 828

Tompobulu 2 987 2 937 2 937 2 937 2 937 2 937 2 937

Pajukukang 3 278 3 280 3 286 3 286 3 286 1 869 487

Gantarangkeke - - - - - 1 417 1 417

J U M L A H Total 11 888 11 645 10 033 10 092 10 092 10 570 9 193

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 131: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 113

Tabel 4.6.4 Jumlah Simpanan Koperasi Non KUD menurut Jenisnya 2012

Table Number of Cooperative Saving by Kind 2012

K E C A M A T A N District POKOK WAJIB SUKARELA J U M L A H

Total

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 223 732 500 2 548 652 035 353 097 104 3 125 481 639

Uluere 12 600 000 3 236 000 - 15 836 000

Sinoa 3 400 000 86 330 000 6 900 786 96 630 786

Bantaeng 665 904 750 13 396 972 551 1 550 487 985 15 613 365 286

Eremerasa 15 903 600 119 859 250 - 135 762 850

Tompobulu 94 382 500 1 459 104 500 - 1 553 487 000

Pajukukang 51 323 000 532 213 352 1 502 711 585 039 063

Gantarangkeke 13 268 000 274 814 900 95 983 895 384 066 795

J U M L A H Total 1 080 514 350 18 421 182 588 2 007 972 481 21 509 669 419

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 132: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 114

Tabel 4.6.5 Jumlah Simpanan Koperasi Unit Desa (KUD) menurut Jenisnya 2012

Table Number of Cooperative Saving by Kind 2012

K E C A M A T A N District POKOK WAJIB SUKARELA J U M L A H

Total

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 9 310 000 81 198 835 2 806 466 93 315 301

Uluere - - - -

Sinoa - - - -

Bantaeng 1 624 000 5 465 800 1 959 645 9 049 445

Eremerasa 2 488 600 3 761 250 2 526 150 8 776 000

Tompobulu 2 937 000 12 477 600 364 080 15 778 680

Pajukukang 19 160 000 15 280 172 779 000 35 219 172

Gantarangkeke 1 998 000 5 792 000 - 7 790 000

J U M L A H Total 37 517 600 123 975 657 8 435 341 169 928 598

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 133: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 115

Tabel 4.6.6 Kegiatan Koperasi Unit Desa menurut Jenisnya 2012

Table Cooperative Activity by Kind 2012

K E C A M A T A N District MODAL CADANGAN VOLUME

USAHA SHU

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 283 114 444 - 445 198 500 4 229 002

Uluere - - - -

Sinoa - - - -

Bantaeng 13 228 341 - 15 335 000 2 883 385

Eremerasa 1 248 711 685 - 75 191 000 -60 562 362

Tompobulu 1 105 777 725 - 103 150 450 -6 470 775

Pajukukang 478 612 889 - 4 651 994 843 58 600 441

Gantarangkeke 702 006 733 - 44 700 000 -4 295 194

J U M L A H District 3 831 451 819 - 5 335 569 793 -5 615 502

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 134: dda_2013_bantaeng.pdf

Sosial

Bantaeng Dalam Angka 2013 116

Tabel 4.6.7 Kegiatan Koperasi Non KUD menurut Jenisnya 2012

Table Cooperative Activity by Kind 2012

K E C A M A T A N District MODAL CADANGAN VOLUME

USAHA SHU

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 7 088 297 726 - 12 240 936 813 747 489 458

Uluere 49 362 490 - 305 389 300 14 003 930

Sinoa 153 430 829 - 236 158 500 26 159 900

Bantaeng 31 775 075 304 - 42 005 828 789 3 743 891 675

Eremerasa 65 489 970 - 160 731 620 -

Tompobulu 4 876 525 980 - 3 495 391 643 47 646 450

Pajukukang 1 069 859 849 - 1 424 958 758 134 181 631

Gantarangkeke 49 263 552 278 - 1 139 215 700 13 500 000

J U M L A H Total 94 341 591 428 - 61 008 611 124 4 726 873 045

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 135: dda_2013_bantaeng.pdf

Social

Bantaeng in Figures 2013 117

Tabel 4.6.8 Jumlah Koperasi menurut Jenisnya 2012

Table Number of Cooperative by Kind 2012

Kecamatan District

Jenis Koperasi Kind of Cooperative

KUD KPN KOPKAR KOPPAS KOPWAN Lainnya Jumlah Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 1 5 - 1 1 26 34

Uluere - - - - 1 8 9

Sinoa - 1 - - 1 - 2

Bantaeng 1 24 4 1 5 60 95

Eremerasa 1 1 - - 2 3 7

Tompobulu 1 2 - 2 1 12 18

Pajukukang 1 3 - - 3 13 20

Gantarangkeke 1 2 - - 1 5 9

Jumlah Total 6 38 4 4 15 127 194

Sumber : Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bantaeng

Page 136: dda_2013_bantaeng.pdf

PERTANIAN Agriculture

Page 137: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 121

PERTANIAN Pertanian Tanaman Pangan

Sasaran pokok yang harus dicapai adalah peningkatan produktivitas dan kualitas tanaman pangan. Pembangunan pertanian khususnya tanaman pangan diarahkan untuk meningkatkan produksi padi, palawija dan hortikultura. Peningkatan produksi padi dilakukan melalui program dalam bentuk insus dan inmum serta ditunjang dengan pencetakan sawah baru dan peralatan yang memadai.

Secara umum perekonomian daerah Kabupaten Bantaeng didominasi sektor pertanian, khususnya pertanian tanaman pangan, selanjutnya sub sektor perkebunan, sub sektor peternakan dan sub sektor perikanan. Sedangkan pola tanam pertanian tanaman pangan adalah padi-padi-palawija.

Luas panen tanaman padi di Kabupaten Bantaeng akhir tahun 2012 sebesar 15 648 hektar sedangkan produksinya tercatat 89 984 ton gabah kering giling atau rata-rata produksi 5,75 ton/hektar.

AGRICULTURE Agriculture of Food Crop

Fundamental Target which must be reached [is] the make-up of productivity and quality of food crop. Agriculture development specially food crop instructed to increase produce the paddy, palawija and horticulture. product increase Paddy conducted through program in the form of insus and inmum and also supported with the new rice field printing and adequate equipments.

In general economics of area in Bantaeng Regency predominated [by] the agricultural sector, specially agriculture of food crop, then estates crops sub sector, animal husbandry sub sector and fishery sub sector. While pattern plant the agriculture of food crop [is] paddy-palawija.

In 2012 paddy production of Bantaeng Regency was 89 984 tons harvested from 15 648 hectares of paddy field, which mean that the productivity was about 5,75 tons per hectare.

Page 138: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 122

Perkebunan

Usaha pokok yang ditempuh dalam pembangunan tanaman perkebunan adalah intensifikasi, rehabilitasi dan ekstensifikasi. Selanjutnya produksi komoditi andalan sektor perkebunan yang dikembangkan di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 antara lain kopi 1 486 ton, kapok 1 400 ton, cengkeh 147 ton dan kakao 2 786 ton. Kehutanan

Hutan sebagai salah satu bagian dari sumber daya alam adalah merupakan modal kekayaan bangsa yang mempunyai arti yang sangat penting bagi kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Karena hutan juga berfungsi sebagai daerah penyangga terutama sangat berperan dalam menjaga kelestarian sumber air dan lingkungan hidup.

Dengan demikian hutan perlu dilindungi, dikelola atau dimanfaatkan dengan baik untuk kemakmuran rakyat sekaligus dijaga kelestariannya.

Estate Crops

Effort fundamental which [is] gone through in development of estate crop [is] intensification, rehabilitate and ekstensifikasi. Then produce the commodity of pledge of estate crops developed [in] Bantaeng Regency 2012 for example coffee 1 486 ton, kapok 1 400 ton, clove 147 ton and kakao 2 786 ton.

Forestry

Forest as one part of from experienced resource [is] represent the capital of nation properties having very meaning necessary for human life and other. Because forest also function as buffer zona especially in taking care of source continuity irrigate and environment.

Therefore forest require to be protected, managed or exploited better for the prosperity of people and taken care for the continuity.

Page 139: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 123

Kabupaten Bantaeng sebagai daerah yang mempunyai lahan hutan tersebar pada 3 (tiga) kecamatan yaitu Kecamatan Tompobulu, Eremerasa dan Uluere. Ketiga kecamatan ini mempunyai luas kawasan hutan menurut fungsinya pada tahun 2012 antara lain hutan produksi terbatas 1 262 hektar dan hutan lindung 2 773 hektar. Secara keseluruhan luas kawasan hutan menurut fungsinya di Kabupaten Bantaeng sebesar 13 220 hektar.

Peternakan

Sumber protein yang dibutuhkan oleh manusia pada umumnya berasal dari protein hewani termasuk ikan. Keberhasilan sub sektor peternakan dapat dilihat melalui indikator turun naiknya populasi ternak dan unggas.

Populasi ternak besar di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 tercatat sapi sebanyak 23 542 ekor, kerbau 209 ekor dan kuda 11 504 ekor.

Bantaeng Regency having forest farm gone the round [at] 3 subdistrict that is Subdistrict Tompobulu, Eremerasa and Uluere . Third [of] this subdistrict have wide [of] forest area according to the function 2012 for example production forest limited 1 262 hectare and protected forest 2 773 hectare. Wide as a whole forest area according to the function [in] Bantaeng Regency equal to 13 220 hectare Animal Husbandry

Protein Source required by human being [of] generally coming from protein hewani including fish. Efficacy of Animal Husbandry sub sector through indicator descend to go up the population of livestock and poultry.

In 2012 big cattle population in Bantaeng Regency as much 23 542 cow, 209 buffalo and 11 504 horse.

Page 140: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 124

Perikanan

Kabupaten Bantaeng terletak dipinggir pantai dan berpotensi serta menguntungkan pada sub sektor perikanan, khususnya penangkapan ikan di laut. Pada sub sektor perikanan laut jumlah perahu motor tempel dan kapal motor penangkap ikan pada tahun 2012 tercatat 647 buah. Produksi perikanan laut pada tahun 2012 tercatat 4 567 ton.

Fishery

Bantaeng Regency located at coastal periphery and have potency [to] and also profit [at] fishery sub sector, specially fish arrest [in] sea. Fishery sub sector go out to sea the amount [of] speed boat patch and ship of fieldsman motor in the year 2012 noted 647 units. Fishery production go out to sea in the year 2012 noted 4 567 tons.

Page 141: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 125

0

50000

100000

150000

200000

250000

2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 5.1.Produksi Padi, Ubi Kayu, Jagung di Kabupaten Bantaeng Tahun 2002-2012 (ton)

Production of Paddy, Cassava, Maize in Bantaeng Regency 2002-2012

PADI JAGUNG UBI KAYU

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

3500

2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 5.2.Produksi Ubi Jalar, Kacang Tanah, Kacang Hijau, Kedelei

di Kabupaten Bantaeng Tahun 2001-2012 (ton) Production of Sweet Potatoes, Peanuts, Small Green Pea, Soybeans

in Bantaeng Regency 2001-2012

UBI JALAR KACANG TANAH KEDELEI KACANG HIJAU

Page 142: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 126

0

10000

20000

30000

40000

2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 5.3.Populasi Ternak di Kabupaten Bantaeng Tahun 2005-2012

Livestock Population in Bantaeng Regency 2005-2012

SAPI KERBAU KUDA

0500000

1000000150000020000002500000

2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 5.4.Populasi Unggas di Kabupaten Bantaeng Tahun

2005-2012Poultry Population in Bantaeng Regency 2005-2012

AYAM BURAS AYAM RAS

Page 143: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 127

Tabel 5.1.1 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Tanaman Pangan 2008-2012

Table Area Harvested, Production and Productivity Food Plant 2008-2012

Jenis Tanaman Kind of Plant Satuan 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Padi

Luas Panen Ha 16 367 14 268 15 508 15 864 15 648 Produksi Ton 88 182 81 397 85 609 90 371 89 984 Produktivitas Kuintal/ha 53,11 56,17 54,22 56,97 57,51

Padi Sawah Luas Panen Ha 16 367 14 268 15 508 15 857 15 490 Produksi Ton 88 182 81 397 85 609 90 337 89 399 Produktivitas Kuintal/ha 53,11 56,17 54,22 56,97 57,71

Padi Ladang Luas Panen Ha - - - 7 157 Produksi Ton - - - 34 586 Produktivitas Kuintal/ha - - - 48,22 36,79

Jagung Luas Panen Ha 32 929 28 432 29 339 29 474 29 737 Produksi Ton 190 232 172 516 173 699 177 464 165 925 Produktivitas Kuintal/ha 57,73 60,66 59,07 60,21 55,80

Kacang Kedelai Luas Panen Ha 390 267 165 169 329 Produksi Ton 807 570 353 365 599 Produktivitas Kuintal/ha 20,70 21,35 21.41 21,59 17,41

Kacang Tanah Luas Panen Ha 288 748 515 487 791 Produksi Ton 420 1 156 809,84 773 1 088 Produktivitas Kuintal/ha 14,60 15,46 15,73 15,87 13,43

Kacang Hijau Luas Panen Ha 237 63 68 77 108 Produksi Ton 311 86 95 103 153 Produktivitas Kuintal/ha 13,14 13,71 13,93 13,35 14,14

Ubi Kayu Luas Panen Ha 252 222 83 53 72 Produksi Ton 3 904 3 462 1 292 828 1 061 Produktivitas Kuintal/ha 154,93 155,95 155,65 156,10 147,15

Ubi Jalar Luas Panen Ha 111 53 64 69 99 Produksi Ton 1 604 771 920 991 1 219 Produktivitas Kuintal/ha 144,54 145,42 144 145 123 Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 144: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 128

Tabel 5.1.2 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Padi (Padi Sawah dan Padi Ladang) Table menurut Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Paddy by District 2012

Kecamatan District

Padi Sawah Wet Land Paddy Padi Ladang

Dry Land Paddy

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 568 15 274 59,48 50 193 38,56

Uluere 590 3 300 55,93 - - -

Sinoa 661 3 687 55,78 - - -

Bantaeng 1 928 11 234 58,27 - - -

Eremerasa 1 767 10 528 59,58 45 169 37,57

Tompobulu 1 107 6 329 57,17 - - -

Pajukukang 4 529 25 829 57,03 35 124 35,52

Gantarangkeke 2 340 13 217 56,48 28 99 35,51

Jumlah Total 15 490 89 399 57,71 158 586 36,79

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 145: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 129

Tabel 5.1.3 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Jagung dan Kacang Kedelai menurut Table Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Maize and Soybeans by District 2012

Kecamatan District

Jagung Maize Kacang Kedelai

Soybeans

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 3 559 19 720 55,41 - - -

Uluere 2 070 11 447 55,30 - - -

Sinoa 3 260 18 367 56,34 - - -

Bantaeng 2 468 13 685 55,45 275 512 18,61

Eremerasa 5 442 30 911 56,80 - - -

Tompobulu 2 416 13 348 55,25 - - -

Pajukukang 4 988 27 768 55,67 54 88 16,21

Gantarangkeke 5 534 30 678 55,44 - - -

Jumlah Total 29 737 165 925 55,80 329 599 17,41

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 146: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 130

Tabel 5.1.4 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Kacang Tanah dan Kacang Hijau menurut Table Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Peanuts and Small Green Pea by District 2012

Kecamatan District

Kacang Tanah Peanuts Kacang Hijau

Small Green Pea

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 16 21 12,84 15 21,09 14,06

Uluere 16 21 13,38 - - -

Sinoa 9 12 12,83 - - -

Bantaeng 49 65 13,29 65 91,52 14,08

Eremerasa 120 161 13,39 - - -

Tompobulu 194 268 13,81 - - -

Pajukukang 46 64 13,91 28 40,01 14,29

Gantarangkeke 341 477 13,98 - - -

Jumlah Total 791 1 088 13,43 108 153 14,14

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 147: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 131

Tabel 5.1.5 Luas Panen, Produksi, dan Produktivitas Ubi Kayu dan Ubi Jalar menurut Table Kecamatan 2012

Area Harvested, Production and Productivity Cassava and Sweet Potatoes by District 2012

Kecamatan District

Ubi Kayu Cassava Ubi Jalar

Sweet Potatoes

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

Luas Panen Area

Harvested (ha)

Produksi Production

(ton)

Produktivitas Productivity (kuintal/ha)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 6 88,43 147,38 4 49 123,74

Uluere - - - - - -

Sinoa 6 88,04 146,73 7 86 123,31

Bantaeng 6 88,12 146,86 6 74 123,20

Eremerasa 6 88,18 146,96 10 124 123,51

Tompobulu 22 326,17 148,26 56 690 123,27

Pajukukang 6 88,37 147,29 4 49 122,86

Gantarangkeke 20 293,20 146,60 12 146 122,02

Jumlah Total 72 1 061 147,15 99 1 219 123,13

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 148: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 132

Tabel 5.2.1 Luas Panen Tanaman Sayuran menurut Kecamatan dan Jenis Sayuran 2012 (ha)

Table Area Harvested of Vegetables by District and Kind 2012 (ha)

Kecamatan District

Bawang Merah Shallots

Cabe Chilli

Kentang Potatoes

Kubis Cabbage

Wortel Carrots

Petsai Mustard Greens

Tomat Tomatoes

Labu Siam

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - 4 - - - - - -

Uluere 635 8 621 359 629 18 9 10

Sinoa 18 27 19 11 12 8 5 10

Bantaeng 80 12 39 3 - - - -

Eremerasa 2 2 10 2 - 6 6 -

Tompobulu 4 3 3 - - - 3 1

Pajukukang - 9 - - - - 4 -

Gantarangkeke - 19 - - - - 3 -

Jumlah Total 739 84 692 375 641 32 30 21

Page 149: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 133

Lanjutan Tabel/Continued Table 5.2.1

Kecamatan District Buncis Terong Ketimun Bawang

Daun Cabe Besar

Kacang Panjang Kangkung Bayam

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - - - - - - - -

Uluere 15 - - 21 7 - - -

Sinoa - 4 3 9 2 - - -

Bantaeng - - - - 3 - - -

Eremerasa - 5 - - 5 4 7 7

Tompobulu - - - - - - - -

Pajukukang - 4 3 - 83 2 6 4

Gantarangkeke - 6 4 - 9 18 20 20

Jumlah Total 15 19 10 30 109 24 33 31

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 150: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 134

Tabel 5.2.2 Produksi Tanaman Sayuran menurut Kecamatan dan Jenis Sayuran 2012 (Ton)

Table Production of Vegetables by District and Kind 2012 (ton)

Kecamatan District

Bawang Merah Shallots

Cabe Chilli

Kentang Potatoes

Kubis Cabbage

Wortel Carrots

Petsai Mustard Greens

Tomat Tomatoes

Labu Siam

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - 6 - - - - - -

Uluere 4 968 42 9 430 6 080 12 138 280 55 177,5

Sinoa 83 98,2 214,5 87 122 69 20 134

Bantaeng 529 33,2 597,9 59 - - - -

Eremerasa 2 1,9 40 4 - 20 11 -

Tompobulu 40 13,3 42 - - - 26 10

Pajukukang - 33 - - - - 19 -

Gantarangkeke - 32,4 - - - - 4 -

Jumlah Total 5 623 260 10 324 6 231 12 260 369 134 322

Page 151: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 135

Lanjutan Tabel/Continued Table 5.2.2

Kecamatan District Buncis Terong Ketimun Bawang

Daun Cabe Besar

Kacang Panjang Kangkung Bayam

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu - - - - - - - -

Uluere 95 - - 129 105 - - -

Sinoa - 39 16 37 4 - - -

Bantaeng - - - - - - - -

Eremerasa - 5 - - 13 3 2 4

Tompobulu - - - - - - - -

Pajukukang - 31 38 - 413 6 7 4,2

Gantarangkeke - 10 21 - 6 21 18 19

Jumlah Total 95 84 75 166 541 30 28 27

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 152: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 136

Tabel 5.2.3 Produksi Buah-buahan menurut Kecamatan dan Jenis Buah 2012 (ton)

Table Production of Fruits by District and Kind 2012 (ton)

Kecamatan District

Mangga Mango

Durian Durian

Jeruk Nipis

Orange

Pisang Banana

Pepaya Papaya

Nanas Pineapple

Alpukat Avocado

Rambutan Ramboostan

Nangka Jack Fruit

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Bissappu 2 015 - - 133 252 - - - 282

Uluere 489 - - 408 6 - 223 - 723

Sinoa 21 6 - 164 14 - 618 43 206

Bantaeng 15 - - 26 18 - - - 2

Eremerasa 302 1 - 450 2 1 - 2 13

Tompobulu 57 152 - 2 749 19 14 79 976 76

Pajukukang 685 - - 227 8 - - - 13

Gantarangkeke 649 - - 517 - - 1 - 57

Jumlah Total 4 233 160 - 4 673 318 15 921 1 021 1 371

Page 153: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 137

Lanjutan Tabel/Continued Table 5.2.3

Kecamatan District

Jambu Biji

Jambu Air Sawo Langsat Jeruk

Selayar Salak Sirsak Apel Manggis Starwberri

(1) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20)

Bissappu 2,7 - 5 - 31 - 1 - - -

Uluere - - - - - - - 10 - 4

Sinoa 0,7 0,1 19 16 - - 9 - - -

Bantaeng 0,2 0,1 1 - - - 3 - - -

Eremerasa - - 1 5 - - - - 27 -

Tompobulu 3,7 1 0,5 142,5 - 1 - - 1 -

Pajukukang 2,4 - 4 - - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - - - - - -

Jumlah Total 9,7 1,2 30 163,7 31 1 14 10 28 4

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 154: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 138

Tabel 5.2.4 Luas panen Buah-buahan menurut Kecamatan dan Jenis Buah 2012 (pohon)

Table Area Harvested of Fruits by District and Kind 2012 (ton)

Kecamatan District

Mangga Mango

Durian Durian

Jeruk Nipis

Orange

Pisang Banana

Pepaya Papaya

Nanas Pineapple

Alpukat Avocado

Rambutan Ramboostan

Nangka Jack Fruit

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bissappu 43 737 - - 1 315 1 737 - - - 2 786

Uluere 2 890 - - 5 810 34 - 2 810 - 3 420

Sinoa 1 036 235 - 2 550 341 - 10 648 715 9 368

Bantaeng 755 - - 365 148 - - - 75

Eremerasa 7 918 65 - 8 134 128 170 - 260 632

Tompobulu 412 5 330 - 41 557 270 2 550 1 248 25 778 1 885

Pajukukang 5 250 - - 5 173 101 - - - 155

Gantarangkeke 4 875 - - 9 284 - - 10 - 595

Jumlah Total 66 873 5 630 - 74 188 2 759 2 720 14 716 26 753 18 916

Page 155: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 139

Lanjutan Tabel/Continued Table 5.2.4

Kecamatan District

Jambu Biji

Jambu Air Sawo Langsat Jeruk

Selayar Salak Sirsak Apel Manggis Starwberri

(1) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18)

Bissappu 56 - 59 - 200 - 20 - - -

Uluere - - - - - - - 5 000 - 2

Sinoa 14 32 725 158 - - 458 - - -

Bantaeng 17 12 28 - - - 46 - - -

Eremerasa - - 17 379 - - 23 - 4 791 -

Tompobulu 223 21 11 3 010 - 85 - - 17 -

Pajukukang 60 - 53 - - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - - - - - -

Jumlah Total 370 65 893 3 547 200 85 547 5 000 4 808 2

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 156: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 140

Tabel 5.3.1 Luas Tanaman Perkebunan Rakyat menurut Kecamatan dan Jenis Tanaman 2012 Table (ha)

Planted Area of Estates by District and Kind of Plant 2012 (ha)

Kecamatan District

Jambu Mete

Cashew Nut

Kelapa Coconut

Cengkeh Clove

Kopi Coffe

Lada Papper

Kakao Cocoa

Kapuk Kapok

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 17 533 3 18 - 73 1 330

Uluere - 26 50 220 1 164 26

Sinoa 7 17 30 477 25 358 49

Bantaeng 85 199 2 72 24 202 26

Eremerasa 48 61 128 481 9 280 133

Tompobulu 9 8 335 2 493 12 1 712 8

Pajukukang 322 148 24 6 - 196 210

Gantarangkeke 363 22 37 34 5 2 392 115

Jumlah Total 851 1 014 609 3 801 76 5 377 1 897

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bantaeng

Page 157: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 141

Tabel 5.3.2 Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat menurut Jenis Tanaman 2012 (ton)

Table Production of Estates by Kind 2012 (ton)

Kecamatan District

Jambu Mete

Cashew Nut

Kelapa Coconut

Cengkeh Clove

Kopi Coffe

Lada Papper

Kakao Cocoa

Kapuk Kapok

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 10 325 0,9 7 - 38 981

Uluere - 19 11,5 86 - 85 20

Sinoa 4 15 7 186 3 185 36

Bantaeng 48 178 0,6 28 2,9 104 19

Eremerasa 27 56 31 188 1 145 98

Tompobulu 5 7 81 976 1,4 889 6

Pajukukang 141 132 6 2 - 101 155

Gantarangkeke 163 20 9 13 0,7 1 239 85

Jumlah Total 389 752 147 1 486 9 2 786 1 400

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bantaeng

Page 158: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 142

Tabel 5.4.1 Luas Kawasan Hutan menurut Kecamatan 2012 (ha)

Table Area of Forestry by District 2012

Kecamatan District

Kawasan Hutan Negara Hutan Rakyat

Hutan Kota Jumlah

Hutan Lindung

Hutan Produksi Terbatas

Hutan Produksi

Biasa (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - - - 350 2,85 352,85

Uluere 2 057 843 758 1 200 - 4 858

Sinoa - - 710 790 - 1 500

Bantaeng - - 364 800 3,5 1 167,5

Eremerasa 14 419 355 800 - 1 588

Tompobulu 702 - - 2 550 - 3 252

Pajukukang - - - 200 - 200

Gantarangkeke - - - 300 2 302

Jumlah Total 2 773 1 262 2 187 6 990 8,35 13 220

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bantaeng

Page 159: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 143

Tabel 5.4.2 Produksi Kayu Hutan menurut Jenis Produksi 2004-2012 (m3)

Table Production of Timber by Kind 2004-2012

Tahun Kayu Bulat Kayu Gergajian Kayu Lapis

(1) (2) (3) (4)

2004 - - -

2005 - - -

2006 - - -

2007 - - -

2008 - 1 681,06 -

2009 - 796 832 -

2010 267 431 185 750 -

2011 878,85 1 320,08 -

2012 406,08 1 462,21 -

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bantaeng

Page 160: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 144

Tabel 5.5.1 Populasi Ternak menurut Kecamatan dan Jenis Ternak 2012 (ekor)

Table Livestock Population by District and Kind 2012

Kecamatan District

Sapi Perah

Milk Cow

Sapi Potong

Cow

Kerbau Buffalo

Kuda Horse

Kambing Goat

Domba Sheep

Babi Pig

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu - 2 736 38 1 820 5 248 - -

Uluere 16 1 771 - 1 552 781 - -

Sinoa - 2 649 - 1 263 943 - -

Bantaeng - 1 234 2 962 1 246 - -

Eremerasa - 2 258 10 1 382 1 543 - -

Tompobulu - 1 896 6 1 462 1 874 - -

Pajukukang - 7 864 145 1 628 7 628 - -

Gantarangkeke - 3 134 8 1 435 4 628 - -

Jumlah Total 16 23 542 209 11 504 23 891 - -

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 161: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 145

Tabel 5.5.2 Populasi Unggas menurut Kecamatan dan Jenis Unggas 2012 (ekor)

Table Poultry Population by District and Kind 2012

Kecamatan District

Ayam Kampung

Domestic Hens

Ayam Petelur Broiler

Ayam Pedaging

Broiler

Itik Duck Itik Manila

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Bissappu 225 486 48 750 100 250 3 786 10 824

Uluere 374 651 9 200 - - 483

Sinoa 348 244 94 551 - - 816

Bantaeng 192 443 3 628 68 000 6 729 3 724

Eremerasa 139 425 - 20 000 1 406 6 941

Tompobulu 327 714 4 500 15 000 748 4 363

Pajukukang 277 531 6 500 7 500 4 311 13 772

Gantarangkeke 212 379 1 500 5 000 1 294 6 331

Jumlah Total 2 097 873 168 629 215 750 18 274 47 254

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 162: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 146

Tabel 5.5.3 Populasi Telur menurut Kecamatan dan Jenis Unggas 2012 (kg)

Table Egg Population by District and Kind 2012

Kecamatan District

Telur Egg

Ayam Kampung Domestic Hens

Ayam Petelur Broiler

Itik Duck Itik Manila

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 40 324,85 490 516,8 20 691,6 7 647,4

Uluere 67 000,82 92 569,32 - 341,25

Sinoa 62 278,31 951 361 - 576,52

Bantaeng 34 415,6 36 504,51 36 776 2 631,09

Eremerasa 24 934,11 - 7 684,21 4 903,97

Tompobulu 58 606,82 45 278,47 4 088,04 3 082,56

Pajukukang 49 632,33 65 402,24 23 560,9 9 730,23

Gantarangkeke 37 980,86 15 092,82 7 072,09 4 472,99

Jumlah Total 375 173,7 1 696 725,16 99 872,8 33 386,01

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 163: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 147

Tabel 5.5.4 Jumlah Ternak yang Dipotong Menurut Kecamatan dan Jenis Ternak 2012

Table Number of Livestock Slaughtered by District and Kind 2012

Kecamatan District

Sapi Perah

Milk Cow

Sapi Potong

Cow

Kerbau Buffalo

Kuda Horse

Kambing Goat

Domba Sheep

Babi Pig

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu - 254 2 109 731 - -

Uluere - 186 - 142 683 - -

Sinoa - 217 - 127 743 - -

Bantaeng - 367 4 148 1 138 - -

Eremerasa - 151 - 106 762 - -

Tompobulu - 235 - 117 492 - -

Pajukukang - 359 5 74 703 - -

Gantarangkeke - 275 2 92 560 - -

Jumlah Total - 2 044 13 915 5 812 - -

Sumber : Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Bantaeng

Page 164: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 148

Tabel 5.6.1 Rumahtangga Perikanan Tangkap menurut Kecamatan dan Sub Sektor 2011-2012

Table Number of Fishery Household by District and Sub Sector 2011-2012

Kecamatan District

Perikanan Laut Marine Fishery Perikanan Darat

Inland Fishery Jumlah Total

2011 2012 2011 2012 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 229 279 - - 229 279

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 343 403 - - 343 403

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang 443 513 - - 443 513

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 1 015 1 195 - - 1 015 1 195

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng

Page 165: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 149

Tabel 5.6.2 Produksi Perikanan Tangkap menurut Kecamatan dan Sub Sektor 2011-2012 (ton)

Table Production of Fishery by District and Sub Sector 2011-2012

Kecamatan District

Perikanan Laut Marine Fishery Perikanan Darat

Inland Fishery Jumlah Total

2011 2012 2011 2012 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 772,1 793,8 - - 772,1 793,8

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 1 005,5 1 133,2 - - 1 005,5 1 133,2

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang 2 545,3 2 640,4 - - 2 545,3 2 640,4

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 4 322,9 4 567,4 - - 4 322,9 4 567,4

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng

Page 166: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 150

Tabel 5.6.3 Jumlah Perahu/Kapal menurut Kecamatan dan Jenis Kapal 2012

Table Number of Fishing Boats by District and Kind 2012

Kecamatan District

Perikanan Laut Marine Fishery Perikanan Darat

Inland Fishery

Perahu Tanpa Motor

Non Powered

Motor

Perahu Motor Tempel

Out Boats Motor

Kapal Motor Boats Motor

Perahu Tanpa Motor

Non Powered

Motor

Perahu Motor Tempel

Out Boats Motor

Kapal Motor Boats Motor

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - 115 35 - - -

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng - 120 87 - - -

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang - 225 65 - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total - 460 187 - - -

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng

Page 167: dda_2013_bantaeng.pdf

Agriculture

Bantaeng in Figures 2013 151

Tabel 5.6.4 Rumah Tangga Perikanan Budidaya menurut Kecamatan dan Jenis Budidaya 2012

Table Fishery Household by District and Kind 2012

Kecamatan District

Budidaya Laut Tambak Kolam Keramba Jaring

Apung Sawah

(Mina Padi) Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 987 19 - - - - 1 006

Uluere - - 22 - - - 22

Sinoa - - - - - - -

Bantaeng 1 193 3 6 - - - 9

Eremerasa - - 8 - - - 8

Tompobulu - - 20 - - - 20

Pajukukang 1 632 61 2 - - - 63

Gantarangkeke - - - - - - -

Jumlah Total 3 822 83 58 - - - 1 128

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng

Page 168: dda_2013_bantaeng.pdf

Pertanian

Bantaeng Dalam Angka 2013 152

Tabel 5.6.5 Produksi Perikanan Budidaya menurut Kecamatan dan Jenis Budidaya 2012 (ton)

Table Fishery Production by District and Kind 2012

Kecamatan District

Budidaya Laut Tambak Kolam Keramba Jaring

Apung Sawah

(Mina Padi) Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Bissappu 1 901,5 47,7 - - - - 1 949,2

Uluere - - 1,3 - - - 1,3

Sinoa - - - - - - -

Bantaeng 1 675,6 - 0,6 - - - 1 676,2

Eremerasa - - 0,9 - - - 0,9

Tompobulu - - 2,6 - - - 2,6

Pajukukang 4 973,9 128,8 2,6 - - - 5 105,3

Gantarangkeke - - - - - - -

Jumlah Total 8 551 176,5 8 - - - 8 735,5

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng

Page 169: dda_2013_bantaeng.pdf

PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN, DAN ENERGI Manufacturing, Mining and Energy

Page 170: dda_2013_bantaeng.pdf

Manufacturing, Mining and Energy

Bantaeng in Figures 2013 155

PERINDUSTRIAN DAN ENERGI Industri Pengolahan

Sektor industri pengolahan merupakan salah satu sektor yang cukup potensial untuk mempercepat laju pertumbuhan ekonomi. Jumlah unit usaha sektor industri pengolahan di Kabupaten Bantaeng tahun 2012 tercatat 338. Adapun jumlah tenaga kerja yang diserap oleh sektor industri pengolahan pada tahun 2012 sebanyak 1 223

MANUFACTURY AND ENERGY Manufacturing Industry

Industrial sector [of] Processing represent one of sector which potential enough to quicken the economic growth rate. Number unit of effort industrial sector processing Bantaeng Regency year 2012 was 338. As for absorbent employment amount by industrial sector [of] processing 2012 was 1 223.

02000400060008000

10000

2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 6.1.Banyaknya Unit Usaha danTenaga Kerja Sektor Industri Pengolahan di Kabupaten Bantaeng Tahun 2005-2012

Number of Establishment and Workers in Bantaeng Regency 2005-2012

Unit usaha Tenaga kerja

Page 171: dda_2013_bantaeng.pdf

Perindustrian, Pertambangan dan Energi

Bantaeng Dalam Angka 2013 156

Listrik

Listrik dewasa ini sudah merupakan salah satu kebutuhan pokok hidup masyarakat, listrik juga merupakan salah satu sarana produksi. Tanpa listrik maka perkembangan di berbagai bidang akan berjalan lambat, karena berbagai macam kegiatan sosial ekonomi banyak tergantung pada listrik.

Produksi dan distribusi listrik yang dibangkitkan oleh PLN ranting Bantaeng pada tahun 2012 tercatat 42 350 836 kwh. Dari jumlah tersebut yang dipakai sendiri oleh pihak PLN sebanyak 25 411 kwh dan yang disalurkan sebanyak 37 887 453 kwh.

Jumlah pelanggan listrik pada tahun 2012 sebanyak 23 951 pelanggan. Angka ini lebih tinggi dibanding tahun sebelumnya yang hanya mencapai 22 703 pelanggan. Namun demikian masih perlu penambahan jaringan bagi wilayah-wilayah pedesaan yang belum terjangkau.

Electrics Electrics these days have represented one of fundamental requirement live the society, electrics also represent one of medium production. Without electrics hence growth [in] various area will walk tardy, because assorted [of] economic social activity a lot of depend on electrics. Production and electrics distribution awakened by PLN of stick Bantaeng in the year 2012 noted [by] 42 350 836 kwh. From the amount weared [by] xself by party PLN as much 25 411 kwh and channelled [by] as much 37 887 453 kwh. Number of [cutomer/ client] [of] electrics in the year 2012 as much 23 951 [cutomer/ client]. This number [is] compared to [by] higher [of] previous year [is] which only reach 22 703 [cutomer/ client]. But that way still need the network addition for rural regions [is] which not yet been reached.

Page 172: dda_2013_bantaeng.pdf

Manufacturing, Mining and Energy

Bantaeng in Figures 2013 157

Air Minum

Penyediaan sarana air bersih yang memadai adalah merupakan hal yang sangat penting, hal ini mengingat air adalah merupakan kebutuhan yang utama dalam kehidupan sehari-hari. Ketersediaan air bersih, juga merupakan salah satu upaya untuk dapat hidup sehat.

Jumlah pelanggan air bersih dari PDAM secara langsung pada tahun 2011 sebanyak 9 544 meningkat menjadi 10 179 pada tahun 2012, sedangkan volume air yang disalurkan sebanyak 1 581 913 m³ pada tahun 2011 naik menjadi 1 827 762 m³ pada tahun 2012.

Pada tahun 2012 jumlah konsumen terbesar air bersih dari PDAM di Kabupaten Bantaeng adalah rumah tempat tinggal yang mencapai 1 562 761 m³. Ini berarti bahwa 85 persen air bersih yang disalurkan oleh PDAM di konsumsi oleh masyarakat untuk keperluan rumah tangga sehari-hari.

Drinking Water

Ready [of] adequate clean water medium [is] represent the very important matter, this matter remember the water [is] represent the prima facie requirement in everyday life. Availibility of clean water, also represent one of effort to earn the healthy life. Number of customer of PDAM directly in the year 2011 as much 9 544 grow up to become 10 179 in the year 2012, while water volume channeled as much 1 581 913 m³ in the year 2011 going up to become 1 827 762 m³ in the year 2012.

In the year 2012 biggest consumer amount irrigate clear of PDAM [in] Bantaeng Regency tired residence house 1 562 761 m³. This means that 85 % clean water gratuity channelled by PDAM consumption by society for everyday domestic.

Page 173: dda_2013_bantaeng.pdf

Perindustrian, Pertambangan dan Energi

Bantaeng Dalam Angka 2013 158

02000400060008000

10000

2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 5.4.Banyaknya Pelanggan PDAM Menurut Jenis Konsumen 2006-2012

Number of Costumers Municipal Water Corporation by Kind 2006-2012

Rumahtangga Instansi Pemerintah

Page 174: dda_2013_bantaeng.pdf

Manufacturing, Mining and Energy

Bantaeng in Figures 2013 159

Tabel 6.1.1 Jumlah Perusahaan menurut Kode Industri 2012

Table Number of Establishments by Industry Code and Classification 2012

Kode Industri Industry

Jumlah Perusahaan Number of Industry

Tenaga Kerja Employee

(1) (2) (3)

Industri Makanan dan Minuman 164 511

Industri Meubel 59 147

Industri Batu Bata 12 66

Industri Kasur 78 430

Percetakan 13 23

Tekstil (Batik) 12 46

Jumlah Total 338 1 223

Sumber : Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi Kabupaten Bantaeng

Page 175: dda_2013_bantaeng.pdf

Perindustrian, Pertambangan dan Energi

Bantaeng Dalam Angka 2013 160

Tabel 6.2.1 Perkembangan Izin Usaha Pertambangan 2004-2012

Table Trend of Mining License 2004-2012

Tahun Years

Kontrak Karya

Kuasa Pertambangan SIPD (Surat Izin

Pertam-bangan Daerah)

SIPRD (Surat Izin

Pertam-bangan Rakyat Daerah)

PKP2B (WAFCME)

Penyelidikan Umum Eksplorasi Eksploitasi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

2004 - - - - - - -

2005 - - - - - - -

2006 - - - - - - -

2007 - - - - - - -

2008 - - - - - - -

2009 - - - - 1 - -

2010 - - - - 6 - -

2011 - - - - 20 - -

2012 - - - - 23 - -

Sumber : Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi Kabupaten Bantaeng

Page 176: dda_2013_bantaeng.pdf

Manufacturing, Mining and Energy

Bantaeng in Figures 2013 161

Tabel 6.3.1 Daya Penjualan, Produksi, dan Distribusi Listrik PT. PLN (Persero) pada Table Cabang/Ranting PLN menurut Bulan 2012

Installed Capacity, Electricity Produced and Distributed by State Electricity Company (PLN) by Month 2012

Bulan Month

KWH Diterima (KWH)

KWH Dikirim (KWH)

Listrik Terjual (KWH)

Dipakai Sendiri (KWH)

Susut/ Hilang (KWH)

% Susut

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Januari 3 385 600 369 145 3 014 424 2 031 314 859 9,30

Februari 3 212 000 339 910 2 870 163 1 927 62 291 1,94

Maret 3 419 873 367 333 3 050 488 2 052 370 085 10,82

April 3 333 782 343 685 2 988 097 2 000 255 840 7,67

Mei 3 414 800 365 356 3 047 395 2 049 315 732 9,25

Juni 3 387 418 348 126 3 037 260 2 032 61 018 1,80

Juli 3 603 054 386 938 3 213 954 2 162 537 288 14,91

Agustus 3 642 036 399 491 3 240 360 2 185 524 240 14,39

September 3 504 854 374 768 3 127 983 2 103 140 793 4,02

Oktober 3 781 036 376 460 3 402 308 2 269 575 731 15,23

Nopember 3 744 600 373 110 3 369 243 2 247 55 681 1,49

Desember 3 921 782 393 651 3 525 778 2 353 268 468 6,85

Jumlah Total 42 350 836 4 437 973 37 887 453 25 411 3 482 026 8,22

Sumber : PLN Ranting Bantaeng

Page 177: dda_2013_bantaeng.pdf

Perindustrian, Pertambangan dan Energi

Bantaeng Dalam Angka 2013 162

Tabel 6.3.2 Banyaknya Pelanggan Listrik menurut Golongan 2005-2012

Table Number of Electricity Costumers by Classification 2005-2012

Kecamatan District 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Bisnis (B) 527 537 626 724 783 798 824 849

Rumah Tangga (R) 17 249 17 620 17 768 18 107 18 341 19 312 21 094 22 279

Sosial (S) 386 401 414 448 455 475 522 549

Pemerintah (P) 151 156 168 203 212 239 250 260

Industri (I) 15 14 14 14 14 13 13 14

Jumlah Total 18 328 18 728 18 990 19 496 19 805 20 837 22 703 23 951

Sumber : PLN Ranting Bantaeng

Page 178: dda_2013_bantaeng.pdf

Manufacturing, Mining and Energy

Bantaeng in Figures 2013 163

Tabel 6.3.3 Banyaknya Pelanggan PDAM menurut Jenis Konsumen 2005-2012

Table Number of Costumers Municipal Water Corporation by Kind 2005-2012

Jenis Konsumen Kind of Costumers 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Sosial

Umum 62 63 65 67 246 248 223 228

Khusus 68 72 78 87 114 125 130 145

Non Niaga

Rumahtangga 4 326 4 795 5 400 5 859 7 989 8 396 8 851 9 441

Instansi Pemerintah 69 70 70 90 109 122 123 125

Niaga

Kecil 113 133 151 157 190 192 198 218

Besar - - - - 10 11 13 16

Industri

Kecil 1 1 1 1 1 1 1 1

Besar 1 2 2 2 2 3 5 5

Khusus

Pelabuhan - - - - - - - -

Lainnya - - - - - - - -

Jumlah Total 4 640 5 136 5 767 6 263 8 661 9 098 9 544 10 179

Sumber : PDAM Kabupaten Bantaeng

Page 179: dda_2013_bantaeng.pdf

Perindustrian, Pertambangan dan Energi

Bantaeng Dalam Angka 2013 164

Tabel 6.3.4 Banyaknya Air Minum yang Disalurkan menurut Jenis Konsumen 2006-2012

Table Number of Sanitary Water Distributed by Kind 2006-2012

Jenis Konsumen Kind of Costumers 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Sosial

Umum 30 615 31 766 29 573 74 811 80 562 58 188 61 596

Khusus 27 218 29 838 30 430 33 131 40 930 38 879 47 005

Non Niaga

Rumahtangga 901 834 977 691 1 081 390 1 182 347 1 257 192 1 347 812 1 562 761

Instansi Pemerintah 28 839 30 120 46 677 70 130 81 770 79 945 90 780

Niaga

Kecil 25 437 28 570 22 883 26 871 26 414 26 068 28 676

Besar - - - 5 246 6 886 6 262 12 381

Industri

Kecil 130 150 120 69 50 96 114

Besar 12 944 15 574 12 130 11 912 22 878 24 663 24 449

Khusus

Pelabuhan - - - - - - -

Lainnya - - - - - - -

Jumlah Total 1 027 017 1 113 709 1 223 203 1 404 517 1 516 682 1 581 913 1 827 762

Sumber : PDAM Kabupaten Bantaeng

Page 180: dda_2013_bantaeng.pdf

PERDAGANGAN Trade

Page 181: dda_2013_bantaeng.pdf

Trade

Bantaeng in Figures 2013 167

PERDAGANGAN

Perdagangan adalah kegiatan sebagian penduduk dan merupakan salah satu sektor yang penting dalam pembangunan ekonomi. Kegiatan perdagangan dalam hal ini tidak hanya menangani suatu komoditas tertentu dari produsen kepada konsumen tetapi termasuk pula jasa angkutan. Jasa komunikasi dan kegiatan penyuluhan pemerintah senantiasa memberi kemudahan-kemudahan pemberian pelayanan didalam proses perijinan usaha sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Jumlah perusahaan yang memperoleh surat izin usaha perdagangan menurut golongan usaha di Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 sebanyak 310 usaha masing-masing, usaha perdagangan kecil tercatat 133 usaha sedangkan usaha perdagangan menengah tercatat 85 usaha.

TRADE

Trading [is] activity [of] some of resident and represent one of important sector in economic development. Trading activity in this case [do] not only handle a certain commodity from producer to consumer but inclusive of also transport service. service of Communications and government counselling activity ever give the amenity of service gift in licensing process of effort pursuant to going into effect.

Company amount obtaining letter of licence of effort commerce according to faction effort [in] Bantaeng Regency in the year 2012 as much 310 effort [of] each, small effort trade was 133 and middle effort trade was 85.

Page 182: dda_2013_bantaeng.pdf

Perdagangan

Bantaeng Dalam Angka 2013 168

Kemudian banyaknya perusahaan menurut bentuk badan hukumnya, berbentuk CV/Firma sebanyak 10 perusahaan, perorangan sebanyak 284 perusahaan, koperasi sebanyak 9 perusahaan dan PT sebanyak 7 perusahaan.

And Then number of company by comitee of law are, Firm was 10 company, personal was 284 company, cooperative was 9 company and PT was 7 company

Page 183: dda_2013_bantaeng.pdf

Trade

Bantaeng in Figures 2013 169

Tabel 7.1 Banyaknya Perusahaan yang memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Table menurut Kecamatan 2012

Number of Establishments who get License by District 2012

Kecamatan District

Perusahaan Establishments

Jumlah Total

Besar Large

Menengah Medium

Kecil Small

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 22 35 44 101

Uluere 1 2 2 5

Sinoa 6 2 4 12

Bantaeng 33 27 46 106

Eremerasa 5 2 6 13

Tompobulu 7 3 10 20

Pajukukang 13 8 17 38

Gantarangkeke 5 6 4 15

Jumlah Total 92 85 133 310

Sumber : Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi Kabupaten Bantaeng

Page 184: dda_2013_bantaeng.pdf

Perdagangan

Bantaeng Dalam Angka 2013 170

Tabel 7.2 Banyaknya Perusahaan menurut Kecamatan dan Bentuk Badan Hukum 2012

Table Number of Establishments by District and Corporation 2012

Kecamatan District PT CV/ Firma Koperasi Perorangan Lainnya Jumlah

Total

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 3 3 - 95 - 101

Uluere - - - 5 - 5

Sinoa - - - 12 - 12

Bantaeng 3 5 6 92 - 106

Eremerasa - 1 1 11 - 13

Tompobulu - 1 - 19 - 20

Pajukukang 1 - 1 36 - 38

Gantarangkeke - - 1 14 - 15

Jumlah Total 7 10 9 284 - 310

Sumber : Dinas Perdagangan, Perindustrian, Pertambangan dan Energi Kabupaten Bantaeng

Page 185: dda_2013_bantaeng.pdf

TRANSPORTASI, KOMUNIKASI DAN PARIWISATA Transportation, Communication and Tourism

Page 186: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 173

TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI Perhubungan

Perkembangan sarana dan prasarana perhubungan, baik langsung maupun tidak langsung, akan berpengaruh pada perkembangan kehidupan sosial ekonomi suatu wilayah, demikian juga sebaliknya. Oleh karenanya perhubungan menjadi penting karena akan memperlancar arus penumpang, barang dan jasa.

Di Kabupaten Bantaeng kebijaksanaan pembangunan transportasi diarahkan untuk berperan sebagai urat nadi kehidupan perekonomian daerah dan sekaligus menunjang mobilitas manusia, barang dan jasa, mendukung pengembangan wilayah dan hubungan antara daerah sekaligus membuka daerah yang masih terisolasi.

Panjang jalan di Kabupaten Bantaeng dari tahun ke tahun mengalami peningkatan, demikian juga dengan kondisinya. Pada tahun 2012 panjang jalan kabupaten telah mencapai 565,70 km. Sedangkan panjang jalan propinsi pada tahun 2012 sepanjang 18,77 km. Jadi panjang jalan di Kabupaten

TRANSPORTATION AND COMMUNICATIONS Transportation

Growth of Medium and equipment communication, direct and also indirectly, will have relation with the economic social life growth in the region, and so do on the contrary. For the reason communication become important because of fluently of passenger current, goods and service.

[In] Bantaeng Regency of wisdom of transportation development instructed for the personating of aortae of life of area economics and also support the human being mobility, goods and service, supporting regional development and relation between area and open the insulation area.

The length of road in Bantaeng Regency from year to year experience of the improvement, and with the condition. In the year 2012 the length of road of regency have reached 565,70 km. While length of road the province in the year 2012 as long as 18,77 km. Become the length road [in] Bantaeng Regency in the year 2012 have reached 610,47 km.

Page 187: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 174

Bantaeng pada tahun 2012 telah mencapai 610,47 km.

Pos dan Telekomunikasi

Dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat akan jasa pos dan telekomunikasi baik pemerintah maupun swasta, pembangunan komunikasi sarana dan prasarana pengiriman dan penyampaian berita yang cepat, aman dan dapat dijangkau oleh masyarakat. Berbagai sarana pos dan telekomunikasi telah dikembangkan antara lain tersedianya kantor pos, telepon dan telegram. Jumlah kantor pos dan giro di Kabupaten Bantaeng ada 4, diantaranya 3 kantor pos tambahan dan 1 kantor pos/giro induk di ibukota kabupaten.

Post And Telecommunications

In order to fulfilling requirement of society of post service and government telecommunications and also private sector, development of communications of medium and equipment delivery and forwarding of news which quickly, peaceful and can be reached by society. Various medium of post and telecommunications have been developed for example available of post of fice, phone and telegram. Number of the post of fice and giro [in] Bantaeng Regency there [is] 4, among other things 3 additional post of fice and 1 post office / mains giro [in] capital of regency.

Page 188: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 175

Tabel 8.1 Panjang Jalan menurut Pemerintahan yang Berwenang (km) 2005-2012

Table Length of Roads by Level of Government Responsibility (km) 2005-2012

Jenis Jalan Kind of Roads 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Jalan Negara - - 26,00 26,00 26,00 26,00 26,00 26,00

Jalan Provinsi 45,50 45,50 19,50 18,77 18,77 18,77 18,77 18,77

Jalan Kabupaten 514,83 514,84 526,30 530,14 556,15 560,59 565,70 565,70

Jumlah Total 560,33 560,34 571,80 574,91 600,92 605,36 610,47 610,47

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 189: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 176

Tabel 8.2 Panjang Jalan menurut Jenis Permukaan (km) 2005-2012

Table Length of Roads by Type of Surface (km) 2005-2012

Jenis Permukaan Kind of Surface 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Diaspal 375,14 375,14 418,18 425,28 465,18 430,95 452,93 462,88

Kerikil 46,26 46,09 31,89 37,49 42,43 36,13 50,50 49,45

Tanah 138,93 118,02 121,73 112,87 93,31 91,51 62,27 53,37

Lainnya - - - - - - - -

Jumlah Total 560,33 560,34 571,80 575,64 600,92 560,59 565,70 565,70

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 190: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 177

Tabel 8.3 Panjang Jalan menurut Kondisi Jalan (km) 2005-2012

Table Length of Roads by Condition (km) 2005-2012

Kondisi Jalan Roads Condition 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Baik 226,88 221,05 257,79 292,63 321,41 353,05 379,76 398,86

Sedang 117,72 147,68 131,89 89,94 65,02 62,82 49,50 46,70

Rusak 196,23 171,75 159,61 24,97 62,31 47,31 66,52 56,09

Rusak Berat - - 3 122,55 107,41 97,41 69,92 64,05

Jumlah Total 540,83 540,48 549,29 530,14 556,15 560,59 565,70 565,70

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 191: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 178

Tabel 8.4 Panjang Jalan menurut Kelas Jalan (km) 2008-2012

Table Length of Roads by Condition (km) 2008-2012

Kondisi Jalan Roads Condition 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (5) (6) (7) (8) (9)

Kelas I - - - - -

Kelas II - - - - -

Kelas IIIA 64,3 67,46 68,14 69,64 69,64

Kelas IV 195,72 205,33 208,38 208,38 208,38

Kelas V 180,67 189,53 192,28 192,28 192,28

Lainnya 89,45 93,83 95,21 95,40 95,40

Jumlah Total 530,14 556,15 564,01 565,70 565,70

Sumber : Dinas PU dan Kimpraswil Kabupaten Bantaeng

Page 192: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 179

Tabel 8.5 Banyaknya Kendaraan Umum Menurut Jenis Kendaraan 2012

Table Number of Vehicle by Kind 2012

Jenis Kendaraan Kind of Vehicle

Jumlah Kendaraan Number of Vehicle

(1) (2)

Becak 782

Gerobak 85

Dokar 53

Sepeda Motor/Ojek 13 640

Mobil Angkutan orang tidak dalam trayek (rental) 56

Mobil Angkutan Pedesaan 275

Mobil Angkutan orang plat hitam 31

Mobil Angkutan barang plat hitam (pick up) 132

Mobil Angkutan Barang (Truk) 98

Mobil Bus Besar 8

Mobil Minibus Banateng-Makassar 67

Mobil Angkutan antarkota Bantaeng-Jeneponto 25

Mobil Angkutan antarkota Bantaeng-Bulukumba 43

Jumlah Total 15 295

Sumber : Dinas Perhubungan dan Infokom Kabupaten Bantaeng

Page 193: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 180

Tabel 8.6 Lalu Lintas Penumpang dan Barang Angkutan Kapal Laut 2010-2012

Table Traffic of Passengers and Goods by Boats 2009-2011

Bulan Month

2010 2011 2012

Penum-pang

Passengers (orang)

Barang Goods (ton)

Penum-pang

Passengers (orang)

Barang Goods (ton)

Penum-pang

Passengers (orang)

Barang Goods (ton)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

JANUARI January - 39 63 58 50 102

PEBRUARI February - 45 72 64 65 137

MARET March - 66 108 80 55 89

APRIL April - 39 99 82 63 140

M E I May - 57 108 75 47 98

JUNI June - 51 90 90 78 164

JULI July - 49 108 91 62 110

AGUSTUS August - 65 108 85 67 155

SEPTEMBER September - 66 108 70 58 124

OKTOBER October - 62 99 90 82 197

NOVEMBER November - 49 108 96 60 132

DESEMBER December - 75 109 114 66 142

Jumlah Total - 663 1 180 995 753 1 590

Sumber : Dinas Perhubungan dan Infokom Kabupaten Bantaeng

Page 194: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 181

Tabel 8.7 Jumlah Barang yang Dibongkar dan Dimuat 2012 (ton)

Table Number of Goods Loaded and Unloaded 2012

Bulan Month

Antar Pulau Luar Negeri

Bongkar Muat Bongkar Muat

(1) (2) (3) (4) (5)

JANUARI January 30 72 - -

PEBRUARI February 34 103 - -

MARET March 29 60 - -

APRIL April 46 94 - -

M E I May 27 71 - -

JUNI June 58 106 - -

JULI July 36 74 - -

AGUSTUS August 52 103 - -

SEPTEMBER September 34 90 - -

OKTOBER October 62 135 - -

NOVEMBER November 43 89 - -

DESEMBER December 33 109 - -

Jumlah Total 484 1 106 - -

Sumber : Dinas Perhubungan dan Infokom Kabupaten Bantaeng

Page 195: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 182

Tabel 8.8 Produksi Pos menurut Jenisnya 2006-2012

Table Post Production by Kind 2006-2012

Jenis Pos Kind of Post 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

I.Surat Pos

a. Dalam Negeri

- Biasa 50 234 52 452 54 224 59 331 62 298 56 752 58 729

- Tercatat 982 517 2 406 2 607 2 477 2 560 -

- Kilat Biasa 19 785 18 883 13 137 9 320 9 786 8 950 9 625

- Kilat Khusus 14 514 17 399 18 526 21 048 32 835 45 207 52 208

- Kilat Tercatat 582 347 335 246 258 - -

- Facsimile - - - - - - -

b. Luar Negeri

- Biasa 105 97 154 149 156 4 -

- Tercatat 22 4 27 11 21 2 19

II.Paket Pos

a. Dalam Negeri

+ Kirim

- Biasa 199 212 106 179 269 392 489

- Kilat 387 364 176 206 299 354 425

+ Terima 1 241 1 271 1 869 2 174 3 261 4 529 5 213

b. Luar Negeri

+ Kirim - - - - - 1 -

+ Terima 3 8 19 - 27 19 55

III. Wesel Pos

a. Dikirim 730 614 784 811 1 217 2 730 1 358

b. Dibayar 1 098 511 1 124 1 149 1 724 2 450 2 656

Jumlah Total 89 882 92 679 92 887 97 231 114 628 123 950 130 777

Sumber : Pos Indonesia Cabang Bantaeng

Page 196: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 183

Tabel 8.9 Tamu Asing yang Datang ke Kabupaten Bantaeng menurut Negara Tempat Tinggal Table 2005-2012

Strange Guest Come to Bantaeng Regency by Country 2005-2012

Negara Tempat Tinggal 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Srilangka - - - - - - - -

Jepang - - - - 19 - - -

Belanda 4 - - - 1 11 11 11

Inggris - - - - - - - -

Jerman - - - - - 3 3 3

Kanada - - 2 - - 5 5 5

Perancis - - - - - 4 4 4

Amerika - - - - - 1 2 2

Jumlah 4 - 2 - 20 24 25 25

Sumber : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bantaeng

Page 197: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 184

Tabel 8.10 Rata-rata Lama Tinggal Tamu Asing menurut Negara Tempat Tinggal (hari) Table 2005-2012

Average Long Residence Guest Strange by Country 2005-2012

Negara Tempat Tinggal 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Srilangka - - - - - - - -

Jepang - - - - 2 - - -

Belanda 1 - - - 1 - 1 1

Inggris - - - - - - - -

Jerman - - - - - - 1 1

Kanada - - 1 - - - 1 1

Perancis - - - - - 1 1 1

Amerika - - - - - 1 1 1

Jumlah 1 - 1 - 3 - 1 1

Sumber : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bantaeng

Page 198: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 185

Tabel 8.11 Banyaknya Hotel dan Rumah Makan menurut Kecamatan 2011-2012

Table Number of Hotel and Restaurant by District 2011-2012

Kecamatan District

2011 2012

Hotel Ber-bintang

Hotel Non-bintang

dan Akomodasi

Lainnya

Rumah Makan / Restoran

Hotel Ber-bintang

Hotel Non-bintang

dan Akomodasi

Lainnya

Rumah Makan / Restoran

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu - 3 4 - 3 4

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng - 13 32 - 13 32

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total - 16 36 - 16 36

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 199: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 186

Tabel 8.12 Akomodasi, Kamar, dan Tempat Tidur yang Tersedia menurut Kecamatan Table 2011-2012

Facilities, Rooms and Bedrooms by District 2011-2012

Kecamatan District

2011 2012

Akomodasi Facilities

Kamar Rooms

Tempat Tidur

Bedrooms Akomodasi

Facilities Kamar Rooms

Tempat Tidur

Bedrooms (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 3 - - 3 - -

Uluere - - - - - -

Sinoa - - - - - -

Bantaeng 13 113 200 13 113 200

Eremerasa - - - - - -

Tompobulu - - - - - -

Pajukukang - - - - - -

Gantarangkeke - - - - - -

Jumlah Total 16 113 200 16 113 200

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 200: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportation, Communication and Tourism

Bantaeng in Figures 2013 187

Tabel 8.13 Tingkat Penghunian Kamar Hotel dan Akomodasi Lainnya (persen) 2008-2012 Table Room Occupy Hotel and Others Facilities 2008-2012

Tahun Years Tingkat Penghunian Kamar Hotel dan Akomodasi Lainnya

(1) (2)

2008 37,70

2009 21,13

2010 28,81

2011 35,11

2012 50,87

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 201: dda_2013_bantaeng.pdf

Transportasi, Komunikasi dan Pariwisata

Bantaeng Dalam Angka 2013 188

Tabel 8.14 Rata-rata Lama Menginap Tamu Asing dan Tamu Dalam Negeri (hari) 2008-2012 Table Average Long Residence 2008-2012

Tahun Years Rata-rata Lama Menginap Tamu Asing dan Tamu Dalam Negeri

(1) (2)

2008 2,21

2009 1,29

2010 1,57

2011 1,67

2012 3,07

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 202: dda_2013_bantaeng.pdf

KEUANGAN DAN HARGA Finance and Prices

Page 203: dda_2013_bantaeng.pdf

Finance and Prices

Bantaeng in Figures 2013 191

KEUANGAN DAERAH

Salah satu kriteria dalam rencana program otonomisasi daerah adalah kemampuan daerah untuk mengumpulkan pendapatan sendiri melalui Pendapatan Asli Daerah (PAD). Besarnya kontribusi suatu daerah atau dengan kata lain bahwa PAD merupakan indikator tingkat ketergantungan pemerintah daerah terhadap pemerintah pusat. Semakin besar kontribusi PAD terhadap total APBD maka semakin kecil pula ketergantungan daerah terhadap pemerintah pusat.

LOCAL FINANCE

One of criteria in palanning program in a region is a capability the region to collect their own receipts. Throught their local government original receipts (PAD). The big contribution of a region and with the other word that PAD is a indicator of local government to the centre government. More bigger the contribution of PAD to the total APBD make a smaller too the depending a local government to the centre government.

Page 204: dda_2013_bantaeng.pdf

Keuangan dan Harga

192 Bantaeng Dalam Angka 2013

0

50000

100000

150000

200000

250000

300000

350000

400000

450000

500000

2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

Jum

lah

Tabel 9.1 Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bantaeng Tahun 2005-2012

Actual local Government Original Receipts of Bantaeng Regency 2005-2012

Page 205: dda_2013_bantaeng.pdf

Finance and Prices

Bantaeng in Figures 2013 193

Tabel 9.1 Realisasi Penerimaan Daerah menurut Jenis Penerimaan 2008–2012 (Juta Rupiah)

Table Actual Revenue by Kind 2008-2012

Jenis Penerimaan Revenue 2008* 2009 2010* 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Pendapatan Asli Daerah (PAD) 14 680 11 816 16 406 19 468 18 227

a. Pajak Daerah 1 387 2 034 2 291 2 826 2 284

b. Retribusi Daerah 3 162 2 730 3 817 8 414 9 384

c. Hasil Perusahaan Daerah 2 559 3 232 3 232 3 865 2 976

d. Lain-lain PAD 7 570 3 819 7 064 4 362 3 581 2. Dana Perimbangan 298 745 298 693 299 933 329 581 391 856

a. Bagi Hasil Pajak 27 829 5 624 5 625 25 849 26 000

b. Bagi Hasil Bukan Pajak - 20 153 27 982 1 700 1 294

c. Dana Alokasi Umum (DAU) 224 668 227 500 235 865 263 138 325 057

d. Dana Alokasi Khusus (DAK) 46 248 45 415 30 458 38 894 39 504 3. Lain-lain Pendapatan yang Sah 16 911 57 110 55 196 119 463 36 404

a. Pendapatan Hibah 4 301 899 - - -

b. Dana Darurat - - - - -

c. Bagi Hasil Pajak Daerah Propinsi 6 250 5 999 6 850 10 263 8 410

d. Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus 1 005 45 115 41 997 99 746 20 000

e. Bantuan Keuangan dari Propinsi 5 354 5 096 6 349 9 453 7 994

Jumlah Total 330 337 367 619 371 535 468 513 446 489

* Angka sementara Sumber : Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Banteng

Page 206: dda_2013_bantaeng.pdf

Keuangan dan Harga

Bantaeng Dalam Angka 2013 194

Tabel 9.2 Realisasi Pengeluaran Daerah menurut Jenis Pengeluaran 2012 (Juta Rupiah)

Table Actual Expenditure by Kind 2008-2012

Jenis Pengeluaran Expenditures 2012

(1) (6)

1. Belanja Tidak Langsung 240 454

a. Belanja Pegawai 215 227

b. Belanja Bunga 118

c. Belanja Subsidi -

d. Belanja Hibah 3 790

e. Belanja Bantuan Sosial 2 407

f. Belanja Bagi Hasil 680

g. Belanja Bantuan Keuangan 12 026

f. Belanja Tidak Terduga 6 203 2. Belanja Langsung 220 882

a. Belanja Pegawai 30 711

b. Belanja Barang dan Jasa 100 231

c. Belanja Modal 89 939

Jumlah Total 461 336

* Angka Sementara Sumber : Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Bantaeng

Page 207: dda_2013_bantaeng.pdf

Finance and Prices

Bantaeng in Figures 2013 195

Tabel 9.3 Anggaran Belanja Pemerintah Daerah Berdasarkan Fungsi 2008–2012 (Juta Rupiah)

Table Actual Expenditure by Function 2008-2012

Fungsi/Bidang Function 2008* 2009 2010* 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pelayanan Umum 96 074 100 438 124 074 107 574 98 472

Ketertiban dan Ketentraman 1 905 3 467 4 362 3 488 4 113

Ekonomi 37 426 39 623 47 134 29 591 61 881

Lingkungan Hidup 5 585 10 874 8 981 12 308 9 615

Perumahan dan Fasilitas Umum 64 804 57 571 56 253 66 853 45 619

Kesehatan 32 791 45 948 35 377 64 576 51 129

Pariwisata dan Budaya 2 458 2 194 4 067 3 665 3 777

Pendidikan 106 022 115 845 117 688 176 017 155 714

Perlindungan Sosial 5 863 5 262 8 142 4 772 6 487

Jumlah Total 352 932 381 222 406 078 468 847 436 810

* Angka Sementara Sumber : Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Banteng

Page 208: dda_2013_bantaeng.pdf

Keuangan dan Harga

Bantaeng Dalam Angka 2013 196

Tabel 9.4 Target dan Realisasi Penerimaan PBB 2005-2012

Table Target and Realization Land and Housing Tax 2005-2012

TAHUN ANGGARAN Years

T A R G E T Target

REALISASI Realization

PERSENTASE Percentage

(1) (2) (3) (4)

1. A P B N

2005 9 845 336 16 765 036 170,28

2006 16 034 088 22 895 436 142,46

2007 21 844 133 26 475 550 121,20

2008 26 793 931 26 261 683 98,01

2009 22 594 950 22 618 881 100,11

2010 21 263 913 21 312 241 100,23

2011 25 320 767 25 624 614 101,20

2012 1 247 253 1 555 466 124,71

2. S K B

2005 943 529 968 484 102,64

2006 1 038 024 1 042 771 100,46

2007 1 235 133 1 283 500 103,92

2008 1 305 911 1 308 320 100,18

2009 1 382 737 1 406 668 101,73

2010 1 276 414 1 312 341 102,81

2011 1 273 067 1 426 073 112,02

2012 1 247 253 1 555 466 124,71

Sumber : Kantor Pajak Pratama Kabupaten Bantaeng

Page 209: dda_2013_bantaeng.pdf

Finance and Prices

Bantaeng in Figures 2013 197

Tabel 9.5 Potensi dan Realisasi PBB 2008-2012

Table Potensial and Realization Land and Housing Tax 2008-2012

URAIAN Description 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. POTENSI

- Pokok Ketetapan 1 578 207 405 1 887 143 906 1 918 018 537 2 064 584 2 173 828

- Tunggakan 2 716 885 2 498 447 5 685 636 612 089 662 310

- Jumlah 1 580 924 290 1 889 642 353 1 923 704 173 2 676 673 2 836 139

2. REALISASI POKOK

- Penerimaan atas Pokok ... 1 389 575 1 295 877 1 383 673 1 555 466

- Tunggakan akhir tahun ... 17 093 16 464 42 399 618 361

Sumber : Kantor Pajak Pratama Kabupaten Bantaeng

Page 210: dda_2013_bantaeng.pdf

Keuangan dan Harga

Bantaeng Dalam Angka 2013 198

Tabel 9.6 Realisasi Penerimaan PBB menurut Sektor 2001-2012

Table Actual Revenue Land and Housing Tax by Sector 2001-2012

T A H U N Years

REALISASI PENERIMAAN MENURUT SEKTOR Actual Revenue by sector

PEDESAAN PERKOTAAN PERKEBUNAN KEHUTANAN PERTAMBANGAN

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

2012 865 918 689 548 - - -

2011 801 297 624 775 - - 24 198 541

2010 752 201 560 140 - - 23 145 574

2009 798 611 608 057 - - 21 212 213

2008 710 503 597 817 - - 25 253 363

2007 628 908 645 660 - - 25 192 049

2006 542 790 499 981 - - 21 852 665

2005 527 756 440 728 - - 15 796 551

2004 414 044 357 341 - - 12 514 487

2003 404 598 320 325 - - 8 088 302

2002 398 977 326 961 - - 5 998 581

2001 312 666 236 428 - - 5 122 223

Sumber : Kantor Pajak Pratama Kabupaten Bantaeng

Page 211: dda_2013_bantaeng.pdf

Finance and Prices

Bantaeng in Figures 2013 199

Tabel 9.7 Jumlah Wajib Pajak menurut Jenis Pajak 2007-2012

Table Number of Obliged of Tax by Kind of Tax 2007-2012

JENIS PAJAK Kind of Tax 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1. PAJAK LANGSUNG

1.1 Pajak Penghasilan Badan (PT, CV) 318 342 497 670 803 664

1.2 K U D 58 61 64 72 95 94

1.3 Pajak Penghasilan Orang Pribadi 1 898 4 462 7 868 9 401 10 539 12 004

2. PAJAK TIDAK LANGSUNG

1.1. Pajak Penjualan/ Pertambahan Nilai 268 281 291 292 294 353

1.2. Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah - - - - - -

J U M L A H Total 2 542 5 146 8 720 10 435 11 731 13 115

Sumber : Kantor Pajak Pratama Kabupaten Bantaeng

Page 212: dda_2013_bantaeng.pdf

Keuangan dan Harga

Bantaeng Dalam Angka 2013 200

Tabel 9.8 Harga Eceran Beberapa Jenis Barang 2012 (Rupiah)

Table Prices of Goods 2012

Jenis Barang Goods

Satuan Jan Peb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14)

Beras kg 6500 6500 6500 6300 6300 5500 6000 6000 6000 6000 6000 6000

Daging Sapi kg 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000 65000

Daging Ayam kg 27000 27000 27000 27000 27000 27000 35000 35000 35000 30000 27000 27000

Telur Ayam kg 11700 11700 11700 11700 11700 11700 15650 11050 11050 10400 11050 11050

Ikan Teri kg 12000 12000 12000 12000 12000 12000 12000 14000 14000 14000 14000 14000

Susu Kental kaleng 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000 10000

Susu Bubuk dos 32000 32000 32000 33000 33000 33000 33000 33000 33000 33000 33000 33000

Gula Pasir kg 9500 9500 9500 9000 9000 12000 12000 11000 11000 11000 11000 11000

Minyak Goreng kg 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000 14000

Tepung Terigu kg 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000 7000

Minyak Tanah liter 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000 9000

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 213: dda_2013_bantaeng.pdf

PENDAPATAN REGIONAL Regional Income

Page 214: dda_2013_bantaeng.pdf

Regional Income

Bantaeng in Figures 2013 203

PENDAPATAN REGIONAL

Kondisi perekonomian suatu daerah/wilayah sangat tergantung pada potensi dan sumber daya alam yang dimiliki dan kemampuan daerah itu untuk mengembangkan segala potensi yang dimiliki.

Untuk mengembangkan potensi yang dimiliki, berbagai kebijakan, langkah dan upaya yang telah dilakukan oleh pemerintah, khususnya pemerintah daerah Kabupaten Bantaeng.

Semua kebijakan dan upaya pembangunan yang telah dilakukan menunjukkan hasil yang cukup menggembirakan. Hal tersebut dapat dilihat dari besarnya nilai PDRB yang berhasil dicapai dari tahun ke tahun yang terus meningkat di Kabupaten Bantaeng.

Berdasarkan hasil penghitungan PDRB Kabupaten Bantaeng pada tahun 2012 nilai PDRB atas dasar harga berlaku telah mencapai 2 536 milyar rupiah. Jika dibanding dengan nilai PDRB tahun 2011 sebesar 2 179 milyar rupiah maka terjadi kenaikan sebesar 16,4 persen.

REGIONAL INCOME

Economics condition in a region very depend on potency and nature resource owned and that area ability to develop all potency awned.

To develop the potency owned, various policy, step and effort which have been done by government specially local government of Bantaeng Regency.

All wisdom and strive the development which have been done to show the result which enough see the with excitement the. Visible the mentioned from level of reached a success value PDRB from year to year which increasing in Bantaeng Regency.

Based of enumeration of PDRB of Bantaeng Regency 2012 value PDRB on basis of price go into effect have raeched 2 356 billion rupiah. If compared to with the value of PDRB year 2011 equal to 2 179 billion rupiah so happened the increase of equal to16,4 %.

Page 215: dda_2013_bantaeng.pdf

Pendapatan Regional

Bantaeng Dalam Angka 2013 204

Struktur perekonomian Kabupaten Bantaeng masih didominasi oleh sektor pertanian. Hal ini terlihat dari kontribusi sektor pertanian terhadap pembentukan total PDRB tahun 2012 sebesar 47 persen, urutan kedua adalah sektor jasa-jasa sebesar 19 persen, urutan ketiga sektor perdagangan sebesar 13 persen.

Structure of Economics in Bantaeng Regency still be predominated by agricultural sector. This matter seen from contribution [of] agricultural sector to total forming [of] PDRB Year 2012 equal to 47 %, second sequence [is] service sector equal to 19 %, third sequence is trade sector equal to 13 %.

Page 216: dda_2013_bantaeng.pdf

Regional Income

Bantaeng in Figures 2013 205

0

200000

400000

600000

800000

1000000

1200000

1400000

2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 10.1.PDRB Kabupaten Bantaeng atas dasar harga Berlaku

Tahun 2008-2012GRDP Bantaeng Regency at Current Market Price 2008-2012

Pertanian Pertambangan & Penggalian Industri pengolahan

Listrik,gas & air minum Bangunan Perdagangan,hotel & restoran

Angkutan & Komunikasi Keuangan,persewaan & jasa perus. Jasa-jasa

Page 217: dda_2013_bantaeng.pdf

Pendapatan Regional

Bantaeng Dalam Angka 2013 206

0

5

10

15

20

25

30

35

2008 2009 2010 2011 2012

Grafik 10.2. Pertumbuhan Ekonomi Menurut Lapangan Usaha di Kabupaten Bantaeng Tahun 2008-2012 (persen)

Growth of GRDP by Industrial Origin in Bantaeng Regency 2008-2012

Pertanian Pertambangan & Penggalian Industri pengolahan

Listrik,gas & air minum Bangunan Perdagangan,hotel & restoran

Angkutan & Komunikasi Keuangan,persewaan & jasa perus. Jasa-jasa

Page 218: dda_2013_bantaeng.pdf

Regional Income

Bantaeng in Figures 2013 207

Tabel 10.1 Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Berlaku menurut Lapangan Table Usaha 2008 - 2012

GRDP at Current Market Price by Industrial Origin 2008 - 2012

Lapangan Usaha Industrial Origin 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. P E R T A N I A N Agriculture 696 303,72 795 076,69 911 956,54 1 070 533,36 1 196 135,8

2. PERTAMBANGAN & PENGGALIAN Mining and Quarrying 8 118,87 12 142,72 15 986,35 18 749,59 23 402,31

3. INDUSTRI PENGOLAHAN Manufacturing Industries 39 181,71 45 202,10 51 219,05 58 126,95 69 386,22

4. LISTRIK, GAS & AIR MINUM Electricity, Gas and Water Supply 9 075,27 9 958,94 11 654,27 12 525,18 16 288,92

5. B A N G U N A N Construction 64 103,52 84 902,27 112 437,42 125 943,51 151 147,97

6. PERDAGANGAN, HOTEL & RESTORAN Trade, Hotel and Restaurant 124 256,47 172 060,72 207 344,56 270 772,13 345 064,52

7. ANGKUTAN & KOMUNIKASI Transportation and Communication 38 874,96 45 890,58 52 146,59 64 302,08 81 422,22

8. KEUANGAN, PERSEWAAN & JASA PERUSAHAAN

Financial, Ownership and Businnes Services 78 598,36 90 898,25 107 317,55 127 419,62 160 267,40

9. JASA-JASA Services 186 967,77 276 662,69 361 710,80 430 724,47 493 594,53

Jumlah Total 1 245 480,65 1 532 794,97 1 831 773,13 2 179 096,9 2 536 709,90

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 219: dda_2013_bantaeng.pdf

Pendapatan Regional

Bantaeng Dalam Angka 2013 208

Tabel 10.2 Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan 2000 menurut Lapangan Table usaha 2008 - 2012

GRDP at Constant Market Price by Industrial Origin 2008 - 2012

Lapangan Usaha Industrial Origin 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. P E R T A N I A N Agriculture 368 342,42 393 421,09 423 519,68 453 912,19 472 790,11

2. PERTAMBANGAN & PENGGALIAN Mining and Quarrying 4 105,38 4 856,40 5 808,57 6 709,9 8 046,35

3. INDUSTRI PENGOLAHAN Manufacturing Industries 22 199,33 23 810,99 25 093,32 27 648,88 32 339,9

4. LISTRIK, GAS & AIR MINUM Electricity, Gas and Water Supply 3 637,12 3 755,64 4 054,58 4 336,24 5 613,8

5. B A N G U N A N Construction 36 642,36 40 338,41 45 245,47 49 165,65 56 535,12

6. PERDAGANGAN, HOTEL & RESTORAN Trade, Hotel and Restaurant 69 599,28 74 214,13 80 361,02 88 990,86 103 759,97

7. ANGKUTAN & KOMUNIKASI Transportation and Communication 19 478,04 22 365,64 24 478,74 27 538,8 32 846,46

8. KEUANGAN, PERSEWAAN & JASA PERUSAHAAN

Financial, Ownership and Businnes Services 39 360,56 40 967,34 47 790,97 54 005,21 64 413,27

9. JASA-JASA Services 79 961,76 86 681,32 90 556,40 97 555,66 102 245,19

Jumlah Total 643 326,24 690 410,97 746 908,75 809 863,38 878 590,17

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 220: dda_2013_bantaeng.pdf

Regional Income

Bantaeng in Figures 2013 209

Tabel 10.3 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan 2000 Table menurut Lapangan Usaha 2008 - 2012

Growth of GRDP at Constant Market Price by Industrial Origin 2008 - 2012

Lapangan Usaha Industrial Origin 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. P E R T A N I A N Agriculture 5,77 6,81 7,65 7,18 4,16

2. PERTAMBANGAN & PENGGALIAN Mining and Quarrying 6,03 18,29 19,61 15,52 19,92

3. INDUSTRI PENGOLAHAN Manufacturing Industries 6,69 7,26 5,39 10,18 16,97

4. LISTRIK, GAS & AIR MINUM Electricity, Gas and Water Supply 8,23 3,26 7,96 6,95 29,46

5. B A N G U N A N Construction 7,77 10,14 12,16 8,66 14,99

6. PERDAGANGAN, HOTEL & RESTORAN Trade, Hotel and Restaurant 6,57 6,63 8,28 10,74 16,60

7. ANGKUTAN & KOMUNIKASI Transportation and Communication 18,62 14,82 9,45 12,5 19,27

8. KEUANGAN, PERSEWAAN & JASA PERUSAHAAN Financial, Ownership and Businnes Services 11,31 8,72 11,68 13 19,27

9. JASA-JASA Services 6,06 8,40 4,23 7,73 4,81

Jumlah Total 6,73 7,61 7,90 8,43 8,49

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng

Page 221: dda_2013_bantaeng.pdf

KEMISKINAN Poverty

Page 222: dda_2013_bantaeng.pdf

Poverty

Bantaeng in Figures 2013 213

KEMISKINAN

Masalah kemiskinan merupakan salah satu persoalan mendasar yang menjadi pusat perhatian pemerintah di negara manapun. Salah satu aspek penting untuk mendukung strategi penanggulangan kemiskinan adalah tersedianya data kemiskinan yang akurat dan tepat sasaran.

BPS dalam hal ini telah melakukan updating data Rumah Tangga Sasaran (RTS) pada tahun 2011. Pada tahun 2011 jumlah rumah tangga sasaran (RTS) Kabupaten Bantaeng sebanyak 22 815 rumah tangga. Jika dilihat dari total rumah tangga di Kabupaten Bantaeng, berarti ada sekitar 51 persen yang masuk dalam rumah tangga sasaran (RTS). Hal ini perlu menjadi perhatian dari pemerintah daerah setempat untuk menanggulangi masalah kemiskinan ini.

POVERTY

Poverty Problem represent one of elementary problem becoming governmental cynosure in every state. One of important aspect to support the strategy of handle the poverty is available of accurate poverty data.

BPS in this case have done the updating of target domestic (RTS) data in the year 2011. In the year 2011 amount of target domestic ( RTS) of Bantaeng Regency as much 22 815 domestic. If seen from totalizeing domestic [in] Bantaeng Regency, meaning there [is] about 51 incoming gratuity in target domestic (RTS). This Matter require to become the attention from local local government to overcome the this poverty problem.

Page 223: dda_2013_bantaeng.pdf

Kemiskinan

Bantaeng Dalam Angka 2013 214

Tabel 11.1 Banyaknya Keluarga Sejahtera menurut Kecamatan dan Klasifikasi Keluarga 2012

Table Number of Welfare Family by District and Classification 2012

Kecamatan District

Pra Sejahtera

Keluarga Sejahtera Jumlah

Total I II III III +

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Bissappu 2 680 1 987 2 382 1 347 750 9 146

Uluere 1 145 1 208 523 362 30 3 268

Sinoa 1 360 1 271 949 222 23 3 825

Bantaeng 1 632 2 712 4 160 1 335 332 10 171

Eremerasa 2 095 1 527 1 384 554 159 5 719

Tompobulu 829 1 893 3 725 953 222 7 622

Pajukukang 3 410 2 893 1 492 644 108 8 547

Gantarangkeke 1 227 1 572 1 726 1 073 112 5 710

Jumlah Total 14 378 15 063 16 341 6 490 1 736 54 008

Sumber : Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bantaeng

Page 224: dda_2013_bantaeng.pdf

Poverty

Bantaeng in Figures 2013 215

Tabel 11.2 Jumlah Rumahtangga dan Penduduk Sasaran menurut Kecamatan 2012*

Table Number of Poverty Classified by Household and Population 2012

Kecamatan District

Rumahtangga Sasaran Anggota Rumahtangga Sasaran

Jumlah Total

Persentase Percentage Jumlah

Total Persentase Percentage

(1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 4 132 52,10 15 123 48,41

Uluere 1 811 72,32 7 415 67,88

Sinoa 1 939 61,40 7 610 63,70

Bantaeng 3 107 35,33 12 027 32,43

Eremerasa 2 275 50,49 9 076 48,27

Tompobulu 2 255 38,73 7 982 34,49

Pajukukang 5 411 75,29 19 414 66,24

Gantarangkeke 1 885 44,63 6 841 42,69

Jumlah Total 22 815 51,70 85 488 47,90

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng *Data PPLS2011

Page 225: dda_2013_bantaeng.pdf

Kemiskinan

Bantaeng Dalam Angka 2013 216

Tabel 11.3 Jumlah Rumahtangga dan Penduduk Sasaran menurut Kecamatan 2012*

Table Number of Poverty Classified by Household and Population 2012

Kecamatan District

Jumlah Persentase Penduduk

Sasaran Rumahtangga Penduduk Penduduk

Sasaran (1) (2) (3) (4) (5)

Bissappu 7 931 31 242 15 123 48,41

Uluere 2 504 10 923 7 415 67,88

Sinoa 3 158 11 946 7 610 63,70

Bantaeng 8 795 37 088 12 027 32,43

Eremerasa 4 506 18 801 9 076 48,27

Tompobulu 5 822 23 143 7 982 34,49

Pajukukang 7 187 29 309 19 414 66,24

Gantarangkeke 4 224 16 025 6 841 42,69

Jumlah Total 44 127 178 477 85 488 47,90

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantaeng *data PPLS2011

Page 226: dda_2013_bantaeng.pdf

PERBANDINGAN Comparison

Page 227: dda_2013_bantaeng.pdf

Comparison

Bantaeng in Figures 2013 219

PERBANDINGAN

Statistik perbandingan antar kabupaten disajikan untuk memberikan gambaran keadaan masing-masing kabupaten untuk data-data penting seperti jumlah penduduk dan laju pertumbuhan PDRB.

Untuk tahun 2012 dapat dilihat bahwa jumlah penduduk Sulawesi Selatan berjumlah 8 190 222 jiwa. Adapun jumlah penduduk Kabupaten Bantaeng berjumlah 179 505 jiwa, yang berarti sekitar 2 persen dari jumlah penduduk Sulawesi Selatan. Kemudian untuk laju pertumbuhan PDRB untuk tahun 2012 Kabupaten Bantaeng berada di atas laju pertumbuhan PDRB Sulawesi Selatan. Ini berarti bahwa laju pertumbuhan PDRB Bantaeng sudah signifikan dalam Laju pertumbuhan PDRB Sulawesi Selatan.

COMPARISON

Statistical [of] comparison between the regency presented to give the circumstance picture [of] each regency for the data of important like amount of resident and growth rate PDRB.

For the year of 2012 the number of population South Sulawesi amount to 8 190 222 person. As for number of population of Bantaeng Regency amount to 179 505 person, meaning about 2 percentage of amount of population of South Sulawesi. Then for the growth rate of PDRB for the year of 2012 Bantaeng Regency upper growth rate of PDRB of South Sulawesi. This means that growth rate of PDRB Bantaeng signifikan in Growth Rate of PDRB of South Sulawesi.

Page 228: dda_2013_bantaeng.pdf

Perbandingan

Bantaeng Dalam Angka 2013 220

Tabel 12.1 Jumlah Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Sulawesi Selatan 2006-2012 (orang)

Table Number of Annual Population Growth Rate by Regency/City in Sulawesi Selatan 2006-2012 Kabupaten/Kota

Regency/City 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Selayar 115 908 117 860 119 811 121 749 122 055 123 283 124 553

Bulukumba 381 874 386 239 390 543 394 746 394 560 398 531 400 990

Bantaeng 170 049 171 468 172 849 174 176 176 699 178 477 179 505

Jeneponto 328 343 330 379 332 334 334 175 342 700 346 149 348 138

Takalar 249 348 252 270 255 154 257 974 269 603 272 316 275 034

Gowa 583 021 594 423 605 876 617 317 652 941 659 512 670 465

Sinjai 221 064 223 522 225 943 228 304 228 879 231 182 232 612

Maros 296 071 299 662 303 211 306 687 319 002 322 212 325 401

Pangkep 287 838 291 506 295 137 298 701 305 737 308 814 311 604

Barru 159 090 160 428 161 732 162 985 165 983 167 653 168 034

Bone 693 089 699 474 705 717 711 748 717 682 724 905 728 737

Soppeng 226 804 228 181 229 502 230 744 223 826 226 079 226 202

Wajo 373 067 375 833 378 512 381 066 385 109 388 985 389 552

Sidrap 246 816 248 769 250 666 252 483 271 911 274 648 277 451

Pinrang 338 669 342 852 346 988 351 042 351 118 354 652 357 095

Enrekang 182 967 185 527 188 070 190 576 190 248 192 163 193 683

Luwu 316 141 320 205 324 229 328 180 332 482 335 828 338 609

Tana Toraja 444 339 452 663 461 012 240 249 221 081 223 306 224 523

Luwu Utara 297 392 305 468 313 674 321 979 287 472 290 365 292 765

Luwu Timur 218 063 224 383 230 821 237 354 243 069 245 515 250 608

Toraja Utara ... ... ... 229 090 216 762 218 943 220 304

Makassar 1 216 746 1 235 239 1 253 656 1 271 870 1 338 663 1 352 136 1 369 606

Parepare 115 008 116 309 117 591 118 842 129 262 130 563 132 048

Palopo 133 293 137 595 141 996 146 482 147 932 149 421 152 703

Jumlah Total 7 595 000 7 700 255 7 805 024 7 908 519 8 034 776 8 115 638 8 190 222

Sumber : Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan

Page 229: dda_2013_bantaeng.pdf

Comparison

Bantaeng in Figures 2013 221

Tabel 12.2 Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan Table menurut Kabupaten/Kota di Sulawesi Selatan 2005-2012 (persen)

Grow Rate of Gross Regional Domestic Product at Constant Market Prices by Regency/ City in Sulawesi Selatan 2005-2012

Kabupaten/Kota

Regency/Municipality 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) Selayar 3,90 5,57 6,45 7,07 7,89 8,01 8,52 9.18

Bulukumba 4,48 6,38 5,36 8,38 6,47 6,27 6,38 8.60

Bantaeng 4,35 5,10 5,14 6,76 7,32 7,90 8,43 8.49

Jeneponto 1,21 3,97 4,06 5,54 5,38 7,25 7,32 7.27

Takalar 5,58 5,91 6,04 6,19 6,58 6,85 7,34 7.40

Gowa 5,74 6,17 6,19 6,92 7,99 6,05 6,20 7.28

Sinjai 5,23 6,11 5,43 6,93 7,02 6,03 5,90 6.25

Maros 3,11 4,33 4,58 5,61 6,27 7,03 7,57 8.00

Pangkep 5,61 5,92 6,12 7,16 5,91 6,34 9,17 9.50

Barru 4,94 4,90 4,94 6,98 5,72 6,01 7,41 7.76

Bone 4,31 5,95 6,01 7,97 7,54 7,63 6,20 8.01

Soppeng 2,85 6,63 5,37 7,76 6,81 4,45 7,95 7.48

Wajo 5,97 5,66 5,87 7,57 5,10 5,63 10,93 9.29

Sidrap 8,25 6,96 5,96 9,33 6,66 4,45 11,82 8.37

Pinrang 6,04 4,12 5,14 6,72 7,65 6,23 7,12 8.08

Enrekang 5,92 3,77 5,11 6,26 6,62 5,00 6,90 7.18

Luwu 7,16 5,51 5,53 5,74 6,82 6,95 7,47 5.67

Tana Toraja 4,81 4,07 5,35 7,18 6,10 6,27 7,88 8.12

Luwu Utara 8,69 7,61 6,83 10,10 6,90 5,93 7,29 8.03

Luwu Timur 5,57 6,86 5,75 -2,67 -4,04 16,15 -5,33 2.92

Toraja Utara ... ... ... ... 5,74 7,00 7,90 8.57

Makassar 7,16 8,09 8,11 9,98 9,20 9,83 9,65 9.88

Parepare 5,98 6,96 6,98 7,56 7,93 8,47 7,79 8.03

Palopo 7,72 6,32 6,53 7,44 7,86 7,29 8,16 8.75 Jumlah

Total 6,05 6,72 6,34 6,99 6,20 8,18 7,65 8,21 Sumber : Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan

Page 230: dda_2013_bantaeng.pdf
Page 231: dda_2013_bantaeng.pdf