DATA EPIDEMIOLOGI.pptx

41
DATA EPIDEMIOLOGI OLEH: ABDIANA, SKM, M.EPID BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FK-UNAND

Transcript of DATA EPIDEMIOLOGI.pptx

DATA EPIDEMIOLOGI Oleh: Abdiana, SKM, M.Epid Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat FK-UNAND

DATA EPIDEMIOLOGI

Oleh:

Abdiana, SKM, M.Epid

Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat FK-UNANDDEFINISI DATAData: himpunan angka yang berasal dari hasil pengukuran peneliti.

Data adalah sumber informasi

Surveilans: sistem pengumpulan data secara terus menerus

SUMBER DATAsumber data dalam surveilans epidemiologi (Kepmenkes RI No.1116/Menkes/SK/VIII/2003) :Data kesakitan.Data kematian.Data demografiData geografiData laboratorium.SUMBER DATA6. Data kondisi lingkungan7. Laporan wabah8. Laporan penyelidikan wabah/KLB9. Laporan hasil penyelidikan kasus perorangan10. Studi epidemiology dan hasil penelitian lainnya11. Data hewan dan vektor sumber penular penyakit yang dapat diperoleh dari unit pelayanan kesehatan dan masyarakat.12. Laporan kondisi panganSUMBER DATACatatan dan laporaan peristiwa kehidupanCatatan dan laporan penyakitCatatan dan laporan instansi khususHasil survei khususHasil sensus pendudukPENEMUAN MASALAH KESEHATANSensusSurvei khusus- Survei insiden penyakit- Survei prevalen penyakit

Langkah-langkah yg ditempuh pd survei khusus1. Tahap pengumpulan data

a. Sumber dataData primerData skunder

b. Jumlah sampelc. Cara pengambilan sampeld. Cara pengumpulan data3. ScreeningLangkah yang ditempuh Dlm penyaringan kasusTahap menetapkan macam masalah kesehatan yg ingin diketahuiTahap menetapkan cara pengumpulan data yg akan dipergunakan dlm penemuan masalah kesehatanTahap menetapkan kelompok masyarakat yg akan dikumpulkan datanyaTahap melakukan penyaringanTahap mempertajam penyaringanTahap penyusunan laporan dan tindak lanjut4. Case findingActive case findingPasive case finding

5. SurveilansSurveilans aktivSurveilans pasiveSUMBER DATAMenurut SifatnyaData Kuantitatif: data yang berwujud angkaData Kualitatif: data yang tidak berwujud angka

PENGUMPULAN DATAPENDAHULUAN (1) Secara sederhana, pengumpulan data diartikan sebagai proses atau kegiatan yang dilakukan peneliti untuk mengungkap atau menjaring berbagai fenomena, informasi atau kondisi lokasi penelitian sesuai dengan lingkup penelitian. METODE PENGUMPULAN DATAMetode pengumpulan data penelitian: a. Observasi b. Wawancara c. Kuesioner (Daftar Pertanyaan) d. Pengukuran Fisik OBSERVASIObservasi atau pengamatan melibatkan semua indera (penglihatan, pendengaran, penciuman, pembau, perasa)

Instrumen yang digunakan dalam observasi adalah panduan pengamatan dan lembar pengamatan.Kelebihan observasi (1)Kehandalan data lebih tinggiDalam observasi kita dapat membandingkan apakahperkataan orang sesuai dengan tindakannyaDengan teknik observasi peneliti dapat mempelajarisubyek yang tidak memberi kesempatan memberikan laporan lisan.

Kelebihan Observasi (2)Dengan teknik ini dapat digambarkan lingkungan fisik kegiatan, tata letak, gangguan suara, dll

Dalam observasi peneliti bisa lebih leluasa dan lebih lama mengamati kondisi subyekKekurangan Observasi Observasi tidak selamanya memungkinkan untuk suatu kejadian yang spontan oleh sebab itu harus ada persiapan. Misalnya: jika tidak ada orang maka tak bisa untuk diobservasiOrang yang diamati cenderung melakukan pekerjaan dengan lebih baik dari biasanya dan sering menutupi kekurangan yang adaCara mendapatkan data: sulit mendapatkan data terutama yang sifatnya rahasiaKUESIONER (1)Kuesioner merupakan metode pengumpulan data yang efisien bila peneliti mengetahui secara pasti informasi apa yang dibutuhkan dan bagaimana variabel yang menyatakan informasi yang dibutuhkan tersebut diukur Kuesioner (2)Keuntungan KuesionerDaftar pertanyaan, baik untuk sumber data yangBanyakResponden tidak merasa tergangguDaftar pertanyaan relatif lebih efisien untuk sumber data yang banyakKuesioner (3)Kerugian KuesionerDaftar pertanyaan tidak menekan respondenuntuk menjawab pertanyaan.Daftar pertanyaan cenderung tidak fleksibelDaftar pertanyaan yang lengkap sulit untuk dibuat.WAWANCARAWawancara terbagi menjadi: a. Wawancara tidak terstruktur b. Wawancara terstruktur

Kelebihan teknik wawancara 1. Wawancara memberikan kesempatan kepada pewawancara untuk memotivasi orang yang diwawancarai untu menjawab dengan bebas dan terbuka terhadap pertanyaan-pertanyaan yang diajukan.2. Memungkinkan pewawancara untuk mengembangkan pertanyaan-pertanyaan sesuai dengan situasi yang berkembang.3. Pewawancara dapat menilai kebenaran jawaban yang diberikan dari gerak-gerik dan raut wajah orang yang diwawancarai.

Kekurangan Teknik Wawancara1. Proses wawancara membutuhkan waktu yang lama.2. Keberhasilan hasil wawancara sangat tergantung dari kepandaian pewawancara untuk melakukan hubungan antar manusia.3. Wawancara tidak selalu tepat untuk kondisi-kondisi tempat yang tertentu4. Wawancara sangat menganggu kerja dari orang yang diwawancarai bila waktu yang dimilikinya sangat terbatas.PENGUKURAN FISIKPengukuran Fisik Alat ukur harus dikalibrasi sebelum mulai melakukan pengukuran Alat ukur harus mudah dijalankan dan dikendalikan

PENGUMPULAN DATA KUALITATIF WawancaraObservasiFocus Group Discussion/diskusi kelompok terfokusPENYAJIAN DATAPrinsip dasar penyajian data adalah bagai mana data dapat komunikatif dan lengkap.

Beberapa penyajian data antara lain:table, grafik, DiagramMappingDeskripsi Waktu

Waktu

Deskripsi proporsi

Deskripsi orang

Distribusi frekuensi

ANALISIS DANINTERPRETASI DATAAnalisis dengan cara:Univariat menghitung proporsi atau menggunakan statistik deskriptif (mean, modus, Standar Deviasi-SD)

Bivariat:tabel (kemudian menghitung proporsi), grafik(analisis kecenderungan), peta (analisis menurut tempat dan waktu).

Analisis sebaiknya oleh timANALISIS DATA SURVEILANSKarakteristik DataValidasi DataAnalisis Deskriptif Hipotesis Umum1. Karakteristik DataSumber PelaporanKetepatan waktuKualitas2. Validasi Data SurveilansSeberapa jauh menggambarkan keadaan yang sebenarnya di populasi?Distribusi Frekuensi :Ketidak samaan definisiSalah penempatan atau penulisanTabulasi Silang :Umur dan jenis kelamin tidak logisCollection bias3. Analisis DeskriptifINFORMASI EPIDEMIOLOGI:WaktuTempatOrang

Interpretasi DataKegunaanIdentifikasi epidemiIdentifikasi gejala baruMonitoring trendsProyeksi kebutuhan yang akan datangHasil analisis dan interpretasi INFORMASI EPIDEMIOLOGITERIMA KASIH

No Rukun TetanggaKasus/PendudukAttack Rate (%)

LKPrLKPr

RT 0112/44729/4752,66,1

Rt 026/4215/4311,41,1

Total 18/86834/8062,04,2

NoUmur (tahunJumlah KasusJumlah PendudukAttack Rate

1.

2.

3.

4.

5.

6.< 1

1 4

5 14

15 44

45 64

650

0

3

28

21

041

108

593

867

121

530

0

0,5

3,2

17,3

0