DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… ·...

50

Transcript of DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… ·...

Page 1: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical
Page 2: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

1

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI 1

KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2

KETENTUAN UMUM LOMBA TINGKAT SD/ SEDERAJAT

• Musabaqah Hifdzil Quran (MHQ) 5

• Da’i Cilik (Lodacil) 9

KETENTUAN UMUM LOMBA TINGKAT SMP/ SEDERAJAT

• Story Telling 12

• Olimpiade MIPA 14

• Cerdas Cermat PAI 18

KETENTUAN UMUM LOMBA TINGKAT SMA/ SEDERAJAT

• Khitobah 22

• Kaligrafi 25

• Debat Bahasa Indonesia (DBI) 27

• Fotografi 39

• Short Film 42

KETENTUAN UMUM LOMBA TINGKAT KHUSUS (SMP/SMA/SEDERAJAT)

• Musabaqah Hifdzil Quran (MHQ) 44

• Nasyid 46

Page 3: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

2

KETENTAN UMUM PENDAFTARAN PESERTA

1. Pendaftar mendaftarkan diri via daring (online) secara langsung melalui

situs web aresta.husnulkhotimah.sch.id atau mendatangi sekretariat

ARESTA 13.

2. Dikarenakan terdapat perbedaan tata cara pendaftaran lomba Short

Film dan lomba Nasyid, maka tata cara pendaftaran dari kedua lomba

bisa dilihat di ketentuan umum masing-masing lomba.

3. Melengkapi persyaratan administrasi sebagai berikut:

a. Scan surat rekomendasi kepala sekolah;

b. Pas foto 3x4;

c. Scan akta kelahiran.

4. Persyaratan administrasi diunggah ketika sedang melakukan

pendaftaran via daring (online).

5. Setiap berkas yang diunggah harus mengikuti format, yaitu:

a. Nama file : ARESTA13_JENISLOMBA_NAMAPESERTA_

NAMASEKOLAH;

b. Bentuk file : *.pdf (Maks. 5 MB/File)

6. Membayar biaya pendaftaran sesuai dengan lomba yang diikuti,

diserahkan via transfer bank atau ketika registrasi lomba, dengan

ketentuan biaya pendaftaran sebagai berikut:

• Fotografi : Rp50.000,00

• Kaligrafi : Rp75.000,00

• Khitobah : Rp75.000,00

• LCC PAI : Rp100.000,00

• LDBI : Rp150.000,00

• Lodacil : Rp40.000,00

• MHQ SD : Rp40.000,00

• MHQ SMP/SMA : Rp75.000,00

• Nasyid : Rp125.000,00 (bagi yang lolos menuju final)

• Olimpiade MIPA : Rp50.000,00

• Short Film : Gratis

Page 4: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

3

• Story Telling : Rp50.000,00

7. Bukti transfer dikirim via whatsapp sekretariat ARESTA 13.

8. Pendaftaran mulai dibuka pada tanggal 12 Desember 2017 sampai

dengan tanggal 25 Januari 2018 atau apabila kuota masing-masing

lomba sudah terpenuhi.

9. Setiap peserta hanya boleh mengikuti satu lomba.

10. Konfirmasi penggantian peserta atau pembimbing dapat dilakukan

paling lambat 3 hari sebelum technical meeting.

11. Setiap pendaftar yang telah resmi menjadi peserta ARESTA 13 akan

dimasukkan ke grup whatsapp per lomba sebagai lini komunikasi.

TECHNICAL MEETING

1. Setiap peserta yang mendaftarkan diri diharuskan hadir atau mengirim

perwakilan untuk mengikuti technical meeting masing-masing lomba

pada tanggal 1 Februari pukul 13.00 – selesai di Kampus Pondok

Pesantren Husnul Khotimah, Desa Maniskidul, Kecamatan Jalaksana,

Kabupaten Kuningan, Provinsi Jawa Barat.

2. Setiap sekolah sekurang-kurangnya diwakili oleh 1 (satu) orang resmi dari sekolah yang bersangkutan.

3. Peserta technical meeting hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum acara berlangsung.

4. Peserta technical meeting yang tidak hadir dianggap menyetujui hasil pertemuan.

5. Diharapkan untuk membawa buku ketentuan umum untuk membahas hal yang belum tercantum.

6. Peserta technical meeting berpakaian sopan dan menutup aurat. 7. Pengundian nomor urut peserta dilakukan saat technical meeting. 8. Hasil dari technical meeting akan diunggah di media sosial ARESTA 13

dan grup whatsapp per lomba. 9. Untuk info lebih lanjut, dapat menghubungi narahubung ARESTA 13

atau dengan mengunjungi situs web ARESTA 13.

Page 5: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

4

KETENTUAN UMUM LOMBA MUSABAQOH HIFDZIL QURAN (MHQ)

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SD/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah III Cirebon (Cirebon,

Kuningan, Majalengka, dan Indramayu) dan Priangan Timur.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut-

turut maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang.

8. Dianjurkan membawa supporter.

B. ATURAN PESERTA 1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang perwakilannya. 2. Pendaftaran dibuka hanya untuk 30 (tiga puluh) pendaftar

pertama. 3. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp40.000,00.

C. TEKNIS PERLOMBAAN:

1. Surat yang dilombakan adalah surat An-Nabaa sampai dengan An-Naas (juz 30).

2. Tidak diperbolehkan membawa mushaf atau teks apapun saat tampil.

3. Soal penyisihan meliputi: a. membaca penuh surat-surat yang diundi; b. melanjutkan potongan ayat yang diberikan oleh juri;

Page 6: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

5

c. melanjutkan ayat yang bersambung dengan surat setelahnya. 4. 10 peserta dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria

penilaian oleh dewan juri berhak melanjutkan ke babak final. 5. Soal final meliputi:

a. membaca penuh surat-surat yang diundi; b. melanjutkan potongan ayat yang diberikan oleh juri; c. menentukan nama surat berdasarkan potongan ayat yang

dibacakan oleh juri; d. melanjutkan ayat yang bersambung dengan surat setelahnya.

6. Penilaian (total 100): a. Kesempurnaan tajwid; b. Kelancaran; c. Kesopanan.

7. Tiga peserta dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria penilaian oleh dewan juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

D. PELAKSANAAN LOMBA

➢ Babak Penyisihan 1. Peserta akan disediakan amplop yang berisi 4 pertanyaan yang

wajib dijawab oleh peserta. 2. Adapun pertanyaan tersebut berupa:

a. Pertanyaan pertama yaitu membacakan surat yang disebutkan oleh juri dengan sempurna;

b. Pertanyaan kedua yaitu melanjutkan ayat yang bersambung dengan surat setelahnya;

c. Pertanyaan ketiga yaitu melanjutkan ayat yang dibacakan oleh juri;

d. Adapun banyaknya ayat pada pertanyaan kedua dan ketiga akan ditandai dengan dibunyikannya bel oleh juri.

3. Adapun cara menjawab 4 pertanyaan tersebut sebagai berikut: a. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 1 kali sebagai tanda

perlombaan dimulai; b. Peserta harus melanjutkan pertanyaan yang diajukan oleh juri;

Page 7: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

6

c. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 2 kali sebagai tanda berakhirnya jawaban dan tanda untuk melanjutkan ke pertanyaan selanjutnya;

d. Apabila peserta salah dalam menjawab, maka juri akan membunyikan tombol sebanyak 1 kali dan juri akan memberikan kesempatan sebanyak 3 kali untuk membenarkan jawabannya;

e. Apabila pada kesempatan ketiga tidak mampu menjawab dengan benar, maka akan dilanjutkan ke pertanyaan selanjutnya;

f. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 3 kali sebagai tanda perlombaan berakhir.

4. Jika dalam waktu 20 detik peserta tidak dapat menjawab soal, maka soal dianggap gugur.

5. Penilaian ditentukan oleh juri yang dipilih dengan kriteria penilaian sebagai berikut:

• Kelancaran : 40

• Kesempurnaan tajwid : 30

• Irama : 10

• Kesopanan : 10

• Ketepatan menyebut nama surat : 10 TOTAL : 100

6. Keputusan Juri tidak dapat diganggu gugat.

➢ Babak Final 1. Akan disediakan amplop yang berisi 5 pertanyaan yang wajib

dijawab oleh peserta. 2. Adapun pertanyaan tersebut berupa:

a. Pertanyaan pertama yaitu membacakan surat yang disebutkan oleh juri dengan sempurna;

b. Pertanyaan kedua yaitu melanjutkan ayat yang bersambung dengan surat setelahnya;

c. Pertanyaan ketiga yaitu melanjutkan ayat yang dibacakan oleh juri;

d. Adapun banyaknya ayat pada pertanyaan kedua dan ketiga akan ditandai dengan dibunyikannya bel oleh juri;

Page 8: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

7

e. Pertanyaan keempat yaitu menyebutkan nama surat yang salah satu ayatnya dibacakan oleh juri.

3. Adapun cara menjawab 5 pertanyaan tersebut sebagai berikut: a. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 3 kali sebagai tanda

perlombaan dimulai; b. Peserta harus melanjutkan pertanyaan yang diajukan oleh juri; c. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 2 kali sebagai tanda

berakhirnya jawaban dan tanda untuk melanjutkan ke pertanyaan selanjutnya;

d. Apabila peserta salah dalam menjawab, maka juri akan membunyikan tombol sebanyak 1 kali dan juri akan memberikan kesempatan sebanyak 3 kali untuk membenarkan jawabannya;

e. Apabila pada kesempatan ketiga tidak mampu menjawab dengan benar, maka akan dilanjutkan ke pertanyaan selanjutnya;

f. Juri akan membunyikan tombol sebanyak 4 kali sebagai tanda perlombaan berakhir.

4. Penilaian ditentukan oleh juri yang dipilih dengan kriteria penilaian sebagai berikut:

• Kelancaran : 40

• Irama : 10

• Kesempurnaan tajwid : 30

• Ketepatan menyebutkan nama surat : 10

• Kesopanan : 10 TOTAL :100

5. Keputusan Juri tidak dapat diganggu gugat.

Page 9: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

8

KETENTUAN UMUM

LOMBA DAI CILIK

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SD/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah III Cirebon (Cirebon,

Kuningan, Majalengka, dan Indramayu), dan Priangan Timur.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang tidak hadir setelah 3 kali pemanggilan berturut turut

maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang.

8. Dianjurkan membawa supporter.

B. ATURAN PESERTA

1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang perwakilannya.

2. Pendaftaran dibuka hanya untuk 30 (tiga puluh) pendaftar

pertama.

3. Peserta harus membawa salinan teks pidato sejumlah 3 (tiga)

rangkap untuk diserahkan pada juri.

4. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp40.000,00.

5. Seluruh peseta yang telah mengikuti babak penyisihan, diharapkan

untuk hadir di hari kedua (pengumuman final).

Page 10: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

9

C. TEKNIS PERLOMBAAN:

1. Lomba terdiri dari dua babak yaitu, babak penyisihan dan babak

final.

2. Peserta mempersiapkan 2 teks berbeda (satu teks untuk final)

3. Peserta memilih salah satu dari lima tema yang telah ditentukan untuk babak penyisihan: a. Pemuda islam yang penuh karya; b. Pentingnya moral pemuda bagi masa depan indonesia; c. Peran orang tua dalam memperkenalkan teknologi

(gadget,dll.) d. Pemimpin masa depan harapan islam; e. Muda berkarya dan cinta tanah air.

4. Peserta yang lolos ke babak final diwajibkan menggunakan judul bebas yang bertemakan Pemuda Islam sebagai pelopor perubahan masa depan Indonesia.

5. Penilaian dibentuk oleh juri dengan kriteria penilaian sebagai berikut: ➢ Teks Pidato:

• Tema : 10

• Muqoddimah : 20

• Isi Pidato : 50

• Penutup : 15 ➢ Suara / Artikulasi:

• Intonasi : 10

• Tempo : 10

• Bahasa : 20 ➢ Performa:

• Gaya : 20

• Kostum : 10

• Keberanian : 20

• Penguasaan panggung : 15 Jumlah : 200

Page 11: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

10

6. Tiga peserta dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria penilaian oleh dewan juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

7. Peserta dengan kemampuan paling menarik perhatian penonton dan paling meriah saat tampil berhak menjadi juara favorit berdasarkan pertimbangan oleh dewan juri.

8. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter, dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah

disediakan.

2. MC mengambil alih komando dengan agenda:

a. Pembukaan;

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama

perlombaan.

3. Peserta yang akan tampil dibabak penyisihan langsung memasuki

panggung.

4. Bagi peserta yang lolos ke babak final, masuk melewati jalan

tengah sambil memperagakan gaya dai cilik menuju panggung.

5. Setiap peserta mempunyai waktu maksimal 7 menit untuk tampil.

6. Keterangan tanda lomba berupa:

a. Lampu hijau tanda mulai berpidato; b. Lampu kuning tanda waktu tersisa hanya 2 menit; c. Lampu merah tanda waktu sudah habis dan peserta harus

mengakhiri pidato; d. Apabila peserta melebihi batas waktu yang ditentukan, maka

akan diberhentikan dan di kurangi sebanyak 50 poin; e. Peserta akan diajukan pertanyaan sesuai judul yang

dibawakan (Bagi yang masuk final) 7. Diperbolehkan membawa alat peraga. 8. Peserta tampil tanpa teks. 9. Salinan teks diberikan saat registrasi. 10. Doorprize akan diberikan di sela-sela lomba.

Page 12: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

11

KETENTUAN UMUM LOMBA STORY TELLING

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMP/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, DKI Jakarta, dan

Banten.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut

turut maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang.

8. Dianjurkan membawa supporter.

B. ATURAN PESERTA 1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang perwakilannya. 2. Pendaftaran dibuka hanya untuk 30 (tiga puluh) pendaftar

pertama. 3. Peserta harus membawa salinan teks cerita sejumlah 3 (tiga)

rangkap untuk diserahkan pada juri. 4. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp50.000,00.

C. TEKNIS PERLOMBAAN: 1. Lomba terdiri dari dua babak yaitu, babak penyisihan dan babak

final. 2. Peserta memilih salah satu dari cerita-cerita yang telah ditentukan

untuk babak penyisihan: a. Roro Jonggrang;

Page 13: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

12

b. Ande-Ande Lumut; c. Golden snail; d. Landak River; e. Manik Angkeran.

3. Peserta dapat mengembangkan cerita yang dipilihnya sesuai dengan kreatifitas masing-masing.

4. Tidak diperkenankan membawa teks namun diperkenankan membawa alat peraga.

5. Diperkenankan menggunakan kostum sesuai cerita, dengan catatan menutup aurat.

6. Sepuluh peserta dengan skor tertinggi yang dinyatakan lolos pada babak penyisihan berhak mengikuti babak final untuk memperebutkan juara 1, 2, dan 3.

7. Peserta yang memasuki final memilih satu dari cerita yang telah ditentukan: a. Cut nyak dien; b. Diponegoro; c. Sultan Hasanuddin.

8. Teknis pemanggilan peserta untuk babak final di lakukan secara acak.

9. Penilaian diambil berdasarkan 5 kriteria: a. Pronounciation : 25% b. Intonation : 15% c. Accuracy : 10% d. Expression : 25% e. Performance : 25%

10. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah

disediakan.

2. MC mengambil alih komando dengan agenda:

a. Pembukaan;

Page 14: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

13

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama

perlombaan.

3. Setiap peserta mempunyai waktu maksimal 7 menit untuk tampil. Apabila melebihi batas waktu yang telah ditentukan, maka setiap satu menit nilai akan dikurangi 30 poin.

4. Salinan teks diberikan kepada dewan juri saat penampilan. 5. Doorprize akan diberikan disela-sela lomba.

KETENTUAN UMUM

OLIMPIADE MIPA

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMP/Sederajat yang masih

aktif belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, DKI Jakarta,

dan Banten.

3. Berlaku sopan sesuai etika dan norma yang berlaku di pondok

pesantren.

4. Peserta dan pembimbing menggunakan pakaian yang sopan dan

menutup aurat.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

B. ATURAN PESERTA

1. Peserta menggunakan seragam sekolah lengkap.

2. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp50.000,00/siswa.

3. Setiap sekolah mengirim perwakilannya maksimal 7 orang.

4. Kuota pendaftaran dibatasi untuk 100 orang pendaftar pertama.

5. Selama mengerjakan soal peserta dilarang:

a. Bekerjasama dengan peserta lain;

b. Menggunakan alat hitung/alat komunikasi (Kalkulator,

Handphone, dll.)

Page 15: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

14

c. Memberi/menerima catatan dari peserta lain;

d. Membawa contekan dalam bentuk apapun.

6. Peserta atau pendamping yang melakukan pelanggaran akan

dikenakan sanksi:

a. Ringan : Teguran / Peringatan;

b. Sedang : Pengurangan nilai;

c. Berat : Dikeluarkan / Didiskualifikasi.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Pembimbing tidak diperkenankan berada di ruang lomba ketika

lomba berlangsung.

2. Peserta mengerjakan soal sesuai waktu yang ditentukan.

3. Tidak ada tambahan waktu bagi peserta yang terlambat hadir.

4. Alat tulis yang digunakan adalah ballpoint.

5. Perolehan nilai dari peserta akan dirata-ratakan dan diurutkan

mulai dari yang terbesar hingga yang terkecil untuk menentukan

Juara 1, Juara 2, Juara 3, dan Juara Harapan 1.

6. Peserta memperebutkan Juara 1, Juara 2, Juara 3, Juara Harapan 1,

The Best Theory, dan The Best Experiment.

7. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Kompetisi ini dibagi menjadi 2 tahap, yaitu :

a. Tahap Penyisihan

i. Materi pada tahap penyisihan adalah materi kelas VII, VIII,

dan IX berbasis Kurikulum 2013 (Tingkat SMP/Sederajat)

ii. Peserta wajib menggunakan tanda pengenal peserta yang

disediakan oleh panitia;

iii. Soal berupa 36 soal pilihan ganda dan 4 soal isian singkat

dengan ketentuan sebagai berikut:

• Pilihan Ganda

➢ Benar : +4

➢ Salah : -1

Page 16: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

15

➢ Kosong : 0

• Isian Singkat

➢ Benar : +6

➢ Salah : 0

➢ Kosong : 0

iv. Komposisi soal:

• Pilihan ganda

➢ Matematika : 10 soal

➢ Fisika : 10 soal

➢ Biologi : 10 soal

➢ Kimia : 6 soal

• Isian singkat

➢ Matematika : 1 soal

➢ Fisika : 1 soal

➢ Biologi : 1 soal

➢ Kimia : 1 soal

v. Alat tulis yang digunakan adalah ballpoint.

vi. Waktu pengerjaan selama 120 menit.

vii. Peserta yang terlambat hadir boleh megikuti acara dengan

catatan tidak ada tambahan waktu.

viii. 10 peserta dengan perolehan nilai tertinggi berhak

melanjutkan ke babak final.

b. Tahap Final

a. Materi pada tahap final adalah materi kelas VII, VIII, dan IX

berbasis Kurikulum 2013 (SMP/MTs Sederajat)

b. Peserta wajib menggunakan tanda pengenal peserta yang

disediakan oleh panitia;

c. Babak Final terdiri dari 2 sesi, yaitu sesi soal teori dan sesi soal

eksperimen;

d. Ketentuan sesi soal teori adalah sebagai berikut:

i. Soal teori berupa 8 soal essay;

ii. Peserta wajib menyelesaikan soal yang telah diberikan secara

lengkap dengan langkah-langkah secara jelas dan runtut;

Page 17: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

16

iii. Jumlah skor maksimal adalah 100 dengan masing-masing soal

memiliki bobot skor yang berbeda sesuai yang tertera pada

soal;

iv. Komposisi soal teori matematika (2 soal), Fisika (2 soal),

Biologi (2 soal), Kimia (2 soal)

v. Perolehan skor tertinggi pada soal teori berhak mendapatkan

nominasi The Best Theory;

vi. Waktu pengerjaan sesi soal teori adalah 120 menit.

e. Ketentuan soal eksperimen adalah sebagai berikut:

i. Sebelum sesi ini dimulai, peserta diberikan waktu istirahat

selama 15 menit;

ii. Soal eksperimen berupa 1 paket soal Fisika yang dikerjakan

berdasarkan peralatan yang akan diberikan oleh panitia;

iii. Soal eksperimen berupa soal essay;

iv. Peserta wajib menyelesaikan soal yang telah diberikan secara

lengkap dengan langkah-langkah secara jelas dan runtut jika

diminta pada soal;

v. Jumlah skor maksimal adalah 100 dengan masing-masing soal

memiliki bobot skor yang berbeda sesuai yang tertera pada

soal;

vi. Perolehan nilai tertinggi pada soal teori berhak mendapatkan

nominasi The Best Experiment;

vii. Waktu pengerjaan sesi soal eksperimen adalah 60 menit.

Page 18: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

17

KETENTUAN UMUM

LOMBA CERDAS CERMAT PAI

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMP/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, DKI Jakarta, dan

Banten.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

B. ATURAN PESERTA

1. Peserta berbentuk tim yang terdiri dari 3 orang.

2. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp100.000,00

3. Peserta dibatasi untuk 25 tim pertama.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Tidak diperbolehkan membawa alat bantuan dalam bentuk apapun.

2. Penilaian setiap babak sebagai berikut:

➢ Wajib : Benar = 100, tidak menjawab dan salah = 0

➢ Lemparan :

• Benar = 100, tidak menjawab dan salah = 0

• Benar (hasil lemparan) = 100, salah saat menjawab = -50

➢ Berani jawab : Benar = 200, salah = -100, tidak menjawab

(dari soal yang di pilih) = -50

➢ Rebutan : Benar = 100, salah = -100, tidak menjawab

(saat menekan tombol) = -50

Page 19: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

18

➢ Seleksi tulis : Benar = 10, salah = -5

3. 3 tim dengan nilai tertinggi berhak memperoleh juara 1, 2, dan 3.

4. Peraturan lainnya akan dibacakan saat technical meeting.

5. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

Lomba terdiri dari empat babak yaitu:

1. Seleksi tulis

2. Penyisihan

3. Semi final

4. Final

SELEKSI TULIS

1. Seleksi tulis dilakukan untuk menyeleksi 16 tim terbaik yang akan

berlaga di babak cerdas cermat.

2. Pada seleksi tulis peserta akan mengerjakan soal secara

berkelompok dan terpisah dari kelompok yang lainnya.

3. Peserta mengerjakan 100 soal pilihan ganda dalam waktu 30

menit.

4. Bila peserta kelompok telah menyelesaikan soal sebelum waktu

berakhir, maka peserta dipersilakan meninggalkan ruangan.

5. Pengumuman hasil seleksi tulis akan di umumkan paling lambat 1

jam setelah seleksi tulis berakhir.

6. Materi yang diujikan adalah seluruh kurikulum pelajaran agama

Islam DEPAG untuk SMP/Sederajat yang terdiri dari pelajaran:

Fiqh, Aqidah, Akhlaq, Tajwid, Hadits, Al-Quran (Tafsir), dan

Bahasa Arab.

BABAK PENYISIHAN

1. Babak penyisihan terdiri dari 4 pertandingan yang akan di ikuti

oleh 4 tim/pertandingan.

2. Tiap pertandingan terdiri dari 3 babak:

Page 20: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

19

➢ Babak wajib: Tiap tim mendapat 10 soal wajib dan mendapat

waktu 10 detik untuk menjawab;

➢ Babak lemparan: Tiap tim mendapat 5 soal yang dapat

dilempar dan diberikan waktu 5 detik untuk menjawab dan

untuk soal yang di lempar mendapat waktu 2 detik untuk

menjawab;

➢ Babak rebutan: Pembaca soal membacakan soal sebanyak-

banyaknya dalam waktu 10 menit, peserta bisa terus menjawab

soal. Namun bila waktu habis maka soal berhenti dan mendapat

waktu 5 detik untuk menjawab bagi yang menekan tombol

tanda jawab.

3. Dari setiap pertandingan akan diambil 2 tim yang memiliki nilai

tertinggi untuk melanjutkan ke babak semi final.

4. Peraturan yang belum tercantum akan dibacakan saat technical

meeting.

BABAK SEMI FINAL

1. 8 tim yang lolos dari babak penyisihan akan kembali bertanding di

babak semifinal.

2. Babak semifinal terdiri dari 2 pertandingan yang diikuti 4

tim/pertandingan.

3. Tiap pertandingan terdiri dari 4 babak:

➢ Babak wajib: Tiap tim mendapat 10 soal wajib dan mendapat

waktu 10 detik untuk menjawab;

➢ Babak lemparan: Tiap tim mendapat 5 soal yang dapat

dilempar dan di berikan waktu 5 detik untuk menjawab dan

untuk soal yang di lempar mendapat waktu 2 detik untuk

menjawab;

➢ Babak rebutan: Pembaca soal membacakan soal sebanyak

banyaknya dalam waktu 10 menit peserta bisa terus menjawab

soal. Namun bila waktu habis maka soal berhenti dan mendapat

waktu 5 detik untuk menjawab bagi yang menekan tombol

tanda jawab;

Page 21: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

20

➢ Babak berani jawab: Peserta dipersilakan untuk memilih soal

dengan jumlah bebas diantara 5 soal yang disediakan panitia,

bila menjawab dengan benar maka akan mendapat nilai 200,

jika salah maka mendapat -100 dan jika tidak menjawab dari

soal yang dipilih maka mendapat -50 dan diberikan waktu 5

detik untuk menjawab.

4. Dari tiap pertandingan akan diambil 2 tim yang memiliki poin

tertinggi untuk ke babak final.

5. Peraturan yang belum tercantum akan di bacakan saat technical

meeting.

BABAK FINAL

1. 4 tim yang lolos dari semifinal akan bertanding dalam laga final.

2. Babak final terdiri dari 4 babak:

➢ Babak wajib: Tiap tim mendapat 10 soal wajib dan mendapat

waktu 10 detik untuk menjawab;

➢ Babak lemparan: Tiap tim mendapat 5 soal yang dapat

dilempar dan di berikan waktu 5 detik untuk menjawab dan

untuk yang dilempar, mendapat waktu 2 detik untuk

menjawab;

➢ Babak rebutan: Pembaca soal membacakan soal sebanyak

banyaknya dalam waktu 10 menit peserta bisa terus menjawab

soal. Namun bila waktu habis maka soal berhenti dan mendapat

waktu 5 detik untuk menjawab bagi yang menekan tombol

tanda jawab;

➢ Babak berani jawab: Peserta dipersilakan untuk memilih soal

dengan jumlah bebas di antara 5 soal yang disediakan panitia,

bila menjawab dengan benar maka akan mendapat nilai 200,

jika salah maka mendapat -100 dan jika tidak menjawab dari

soal yang dipilih maka mendapat -50 dan diberikan waktu 5

detik untuk menjawab.

Page 22: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

21

KETENTUAN UMUM

LOMBA KHITOBAH

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMA/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, Dki Jakarta, dan

Banten.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiiatan

dimulai.

7. Dianjurkan untuk membawa supporter.

B. ATURAN PESERTA

1. Setiap sekolah mengirimkan peserta 1 putra atau 1 putri.

2. Pendaftaran dibuka hanya untuk 40 (empat puluh) pendaftar

pertama.

3. Peserta harus membawa salinan teks pidato sejumlah 3 (tiga)

rangkap untuk diserahkan pada juri.

4. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp75.000,00.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Peserta tampil tanpa teks.

2. Salinan teks diberikan kepada dewan juri saat perlombaan.

3. Peserta menggunakan bahasa arab dalam perlombaan.

4. Seluruh peserta akan bersaing pada lomba ini dengan sistem satu

per satu (one by one).

Page 23: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

22

5. Setiap peserta memiliki waktu 7 menit untuk berpidato dengan

ketentuan:

a. Bendera hijau dihidupkan menandakan peserta memulai

pidato;

b. Bendera kuning dinyalakan jika waktu telah mencapai 5 menit;

c. Bendera merah dinyalakan jika waktu mencapai 7 menit sebagai

tanda bahwa pidato harus segera diakhiri;

d. Apabila peserta melebihi batas waktu yang telah ditetapkan

maka poin peserta akan dikurangi sebanyak 1 (satu point)

setiap detiknya dan 10 (sepuluh point) setiap menitnya;

e. Peserta akan diajukan pertanyaan sesuai judul yang dibawakan.

6. Tema khitobah meliputi:

a. Membangun generasi muda yang cerdas, sehat, dan berakhlak

mulia;

b. Peran pemuda dalam pendidikan;

c. Dari pemuda menuju bangsa yang unggul;

d. Peran pemuda dalam menjaga peradaban islam;

e. Pendidikan muda masa kini.

7. Penilaian ditentukan oleh juri yang dipilih dengan kriteria penilaian

sebagai berikut:

• Isi pidato : 40

• Artikulasi : 30

• Penguasaan panggung : 20

• Kostum : 10

Total : 100

8. Pemenang ditentukan dari akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap

kriteria nilai yang yelah ditentukan.

9. Peserta memperebutkan juara 1, 2, dan 3.

10. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

Page 24: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

23

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu undangan diarahkan

menuju panggung utama.

2. Kemudian MC menaiki panggung dan menggambil alih komando

dengan agenda acara:

a. Pembukaan;

b. Tilawatil Quran;

c. Pembacaan ketentuan umum lomba dan tata tertib selama

perlombaan.

3. MC memanggil satu per satu peserta lomba dengan durasi 7

menit setiap peserta.

4. Timer mengibarkan bendera berwarna hijau, tanda waktu

dimulai, bendera berwarna kuning tanda menit kelima, bendera

berwarna merah tanda menit ketujuh sebagai tanda peserta

harus mengakhiri pidato.

5. Doorprize akan diberikan disela-sela lomba.

6. Peserta yang namanya dipanggil lalu tidak hadir hingga 3 kali,

maka akan dipanggil pada urutan terakhir dan apabila tidak hadir

juga, maka akan didiskualifikasi.

Page 25: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

24

KETENTUAN UMUM

LOMBA KALIGRAFI

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMA/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, DKI Jakarta, dan

Banten.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren.

5. Peserta dan Pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat lambatnya 15 menit sebelum kegiiatan

dimulai.

B. ATURAN PESERTA

1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 3 orang perwakilannya.

2. Kuota pendaftaran tidak dibatasi.

3. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp.75.000,00 /orang.

4. Peserta menyiapkan peralatannya masing-masing.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Bentuk perlombaan berupa pembuatan kaligrafi dari

mahfudzat/kalimat yang ditentukan panitia.

2. Materi akan diberikan oleh panitia ketika lomba akan dimulai.

3. Peserta membuat kaligrafi pada media yang telah disediakan

berupa kanvas berukuran 60 cm x 40 cm yang telah distempel

pada bagian belakang. Kaligrafi ditulis sesuai dengan materi tulisan

yang telah diberikan.

4. Jenis khat yang digunakan dalam penulisan bebas.

5. Kreativitas/hiasan tidak dibatasi.

Page 26: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

25

6. Dianjurkan agar kreativitas/hiasan memiliki makna yang

berhubungan dengan kaligrafi.

7. Tidak diperkenankan meminjam peralatan peserta lain selain dari

peserta satu perwakilan saat perlombaan berlangsung.

8. Tidak diperkenankan diskusi, berbicara, atau interaksi sosial

dengan penonton atau peserta lain selain dari peserta satu

perwakilan saat perlombaan berlangsung.

9. Tidak ada penambahan waktu ketika lomba. Apabila peserta belum

selesai mengerjakan kaligrafinya ketika waktu telah habis, maka

panitia berhak mengambil kaligrafi tersebut dan tidak

diperkenankan untuk melanjutkan lomba.

10. Pembina dan Pengantar dilarang untuk memasuki ruangan ketika

lomba berlangsung kecuali untuk mengambil dokumentasi dan

dengan ketentuan yang telah ditentukan oleh panitia.

11. Kriteria penilaian meliputi:

• Keindahan : 35 point

• Kerapian : 25 point

• Kaidah Penulisan : 40 point

Jumlah : 100 point

12. Tiga peserta dengan akumulasi penilaian terbanyak dari tiap tiap

kriteria penilaian oleh juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

13. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat lomba dan

langsung menempati tempat yang telah di sediakan.

2. MC mengambil alih komando dengan agenda:

a. Pembukaan;

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama

perlombaan.

3. Panitia membagikan kanvas yang bertanda ARESTA kepada

seluruh peserta.

Page 27: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

26

4. Peserta diberikan waktu selama 6 jam untuk menyelesaikan

karyanya.

5. Setelah selesai, peserta diwajibkan untuk mengumpulkan

karyanya pada panitia yang bertugas.

KETENTUAN UMUM

LOMBA DEBAT BAHASA INDONESIA

A. KETENTUAN UMUM 1. Peserta merupakan siswa/i tingkat SMA/Sederajat yang masih

aktif belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing. 2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Jawa Barat, DKI Jakarta,

dan Banten. 3. Peserta, pebimbing, supporter menggunakan pakaian yang sopan

dan menutup aurat. 4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

Pondok Pesantren. 5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara. 6. Peserta hadir di tempat selambat-lambatnya 15 menit sebelum

kegiatan dimulai. 7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut-

turut maka akan dinyatakan gugur. 8. Untuk lomba per kelompok, peserta yang melakukan konfirmasi

penggantian sebelum waktu yang ditentukan tidak boleh untuk diganti, namun tim diperbolehkan mengikuti lomba dengan jumlah orang yang ada.

9. Dianjurkan membawa supporter maksimal 5 orang untuk lomba DBI.

B. ATURAN PESERTA

1. Peserta berbentuk tim yang terdiri dari 3 orang. 2. Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan satu tim perwakilan

saja. 3. Peserta dibatasi untuk 16 kelompok pendaftar pertama.

Page 28: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

27

4. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp150.000,00/kelompok. 5. Peserta yang mengikuti lomba DBI tidak diperkenankan untuk

mengikuti lomba lain.

C. DALAM PERATURAN INI, YANG DIMAKSUD DENGAN:

1. Ajang Remaja Berprestasi 13 (ARESTA 13), adalah rangkaian

kegiatan tingkat SMA/sederajat se-Jawa Barat, DKI Jakarta, dan

Banten yang meliputi berbagai perlombaan yang diselenggarakan

oleh Organisasi Santri Husnul Khotimah (OSHK) XXII.

2. Lomba Debat Bahasa Indonesia adalah bagian dari rangkaian

acara ARESTA 13.

3. Peserta adalah tim terdiri dari 3 (tiga) orang pelajar

SMA/Sederajat se-Jawa Barat, DKI Jakarta, dan Banten yang telah

mendaftarkan diri, serta dicatat sebagai peserta oleh Panitia.

4. Panitia adalah santri Pondok Pesantren Husnul Khotimah yang

bertindak sebagai penyelenggara kegiatan perlombaan yang

merupakan satu kesatuan dengan panitia ARESTA 13.

5. Technical Meeting adalah pertemuan yang diselenggarakan oleh

Panitia sebelum perlombaan dimulai yang bertujuan untuk

menjelaskan mengenai peraturan lomba, penilaian, teknik

pelaksanaan, sistem lomba, dan pengundian tim.

6. Mosi adalah topik yang telah diumumkan panitia yang akan

diperdebatkan peserta dalam lomba.

7. Tim Pro adalah tim yang setuju terhadap mosi debat dan bertugas

memberikan argumentasi untuk mendukung mosi tersebut.

8. Tim Kontra adalah tim yang tidak setuju terhadap mosi debat dan

bertugas memberikan argumentasi untuk menentang mosi

tersebut.

9. Pembicara adalah salah satu peserta yang sedang memaparkan

argumennya.

10. Standperson adalah salah satu panitia yang bertugas memfasilitasi

jalannya perdebatan.

Page 29: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

28

11. Timekeeper adalah salah satu panitia yang bertugas mengawasi

alur waktu dalam perdebatan.

12. Interupsi adalah sanggahan atau pertanyaan yang diberikan tim

lawan atas persetujuan oleh pembicara menurut ketentuan yang

berlaku.

13. Dewan Juri adalah pihak yang mempunyai kewenangan untuk

memberikan penilaian sesuai dengan kriteria yang telah

ditetapkan dalam lomba ini.

14. Penilaian adalah hasil pembinaan dewan juri terhadap

perdebatan yang terjadi berdasarkan pada kriteria yang telah

ditetapkan panitia, berbentuk skor yang diberikan setelah debat

berlangsung.

15. Evaluasi verbal adalah pertimbangan-pertimbangan penilaian

dewan juri mengenai hasil debat yang disampaikan secara verbal

setelah perdebatan selesai.

16. Pendukung adalah pihak selain peserta dan panitia yang dibawa

oleh peserta berdasarkan persetujuan panitia, maksimal 5 orang.

17. Satu menit adalah 60 (enam puluh) detik.

D. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Peserta mengenakan pakaian formal, menutup aurat dan rapi. 2. Apabila terjadi kecurangan, maka timnya akan didiskualifikasi. 3. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. 4. Peserta dilarang mengaktifkan handphone dan alat elektronik lain

selama pertandingan berlangsung.

E. PELAKSANAAN LOMBA 1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah disediakan.

2. Moderator mengambil alih komando dengan agenda: a. Pembukaan;

Page 30: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

29

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama perlombaan;

c. Penutup. 3. Peserta bersiap untuk mengikuti seluruh rangkaian perlombaan. 4. Peserta yang sedang tidak tampil boleh menonton perlombaan

atau meninggalkan ruangan. 5. Lomba terdiri dari:

a. Babak penyisihan; b. Babak perempat Final; c. Babak semifinal; d. Babak final.

6. Babak penyisihan a. Babak penyisihan terdiri dari 8 (delapan) pertandingan debat; b. Delapan tim dengan urutan nilai tertinggi setelah akumulasi

nilai dari masing-masing ruangan dalam babak ini dapat

melanjutkan ke babak perempat final;

c. Urutan nilai tertinggi ditentukan berdasarkan skor.

7. Babak perempat dan semi final ➢ Perempat final

a. Babak perempat final terdiri dari 4 (empat) pertandingan

debat;

b. Setiap tim akan dipasangkan secara acak oleh panitia;

c. Urutan nilai tertinggi ditentukan berdasarkan skor;

d. Empat tim yang lolos dari babak ini akan maju ke babak

semifinal.

➢ Semi final

a. Babak semi final terdiri dari 2 (dua) pertandingan debat;

b. Setiap tim akan dipasangkan secara acak oleh panitia;

c. Urutan nilai tertinggi ditentukan berdasarkan skor;

d. Dua tim yang memiliki skor tertinggi akan melanjutkan ke

babak final.

8. Babak Final

Page 31: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

30

9. Urutan

Tim Pro Waktu Tim Kontra Waktu

Pembicara 1 4’ Pembicara 1 4’

Pembicara 2 4’ Pembicara 2 4’

Pembicara 3 4’ Pembicara 3 4’

Penutup 1’3” Penutup 1’3”

10. Sistem lomba

a. Sistem debat yang digunakan dalam lomba ini adalah sistem

parlemen Eropa mulai dari babak penyisihan sampai dengan

babak final, dan menggunakan sistem gugur.

b. Dalam setiap pertandingan akan terdapat 2 (dua) tim, yang

akan terbagi menjadi tim pro dan tim kontra.

c. Penentuan tim pro dan tim kontra akan dilakukan sebelum

penyusunan argumen.

d. Panitia akan menyediakan waktu selama 2 menit untuk

menyusun argumen pada babak penyisihan sampai semifinal

dan 10 menit untuk babak final.

e. Tim pro dan tim kontra masing-masing memiliki tiga pembicara.

f. Ketiga pembicara terdiri dari pembicara pertama, pembicara

kedua, dan pembicara ketiga.

g. Seluruh anggota tim pro dan tim kontra dapat melakukan

interupsi, dengan toleransi waktu maksimal 30 detik dan

dibatasi hanya untuk 3 kali interupsi.

h. Pertandingan dimulai oleh pembicara pertama tim pro yang

dilanjutkan oleh pembicara pertama tim kontra, yang

dilanjutkan oleh pembicara kedua tim pro yang dilanjutkan oleh

pembicara kedua tim kontra, yang dilanjutkan oleh pembicara

ketiga tim pro yang dilanjutkan oleh pembicara ketiga tim

kontra yang dilanjutkan oleh pembicara penutup tim kontra

yang diakhiri oleh pembicara penutup tim pro.

i. Panitia memberikan seluruh mosi kepada peserta pada saat

ketentuan umum ini dibagikan. Peserta diwajibkan menyusun

argumen dari seluruh mosi yang telah disediakan setelah

Page 32: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

31

ketentuan umum ini dibagikan, karena panitia hanya

menyediakan waktu terbatas untuk menyusun argumen

sebelum debat berlangsung.

j. Babak penyisihan sampai babak semi final akan berlangsung di

dua tempat dalam waktu yang bersamaan dalam masing-

masing babak, dan babak final akan dilaksanakan di panggung

utama putri.

k. Dari 16 kelompok akan disaring menjadi 8 kelompok

(penyisihan), kemudian akan disaring kembali menjadi 4

kelompok (seperempat final) untuk melaju ke babak semifinal,

dan finalis akan diambil dari 2 kelompok dengan skor tertinggi.

Finalis di masing-masing tempat akan dilombakan kembali

untuk memperoleh juara 1 dan 2.

11. Mekanisme Debat Babak penyisihan, Perempat final, Semi final, Final. a. Jangka waktu yang dimiliki pembicara dalam menyampaikan

argumennya adalah sebagai berikut:

I. Pembicara pertama, kedua, ketiga, diberikan waktu 5 menit,

dengan ketentuan

i. pada menit pertama, timekeeper akan memberikan kode

berupa ketukan sebanyak 1 (satu) kali untuk menandakan

bahwa interupsi telah dapat dilakukan;

ii. pada menit ke-empat, timekeeper akan memberikan kode

berupa ketukan sebanyak 1 (satu) kali untuk menandakan

bahwa interupsi sudah tidak boleh dilakukan;

iii. pada menit ke-lima, timekeeper akan memberikan kode

berupa ketukan sebanyak 2 (dua) kali untuk menandakan

bahwa waktu untuk memaparkan argumen telah selesai;

iv. pada menit ke-lima lewat 3 (tiga) detik, timekeeper akan

memberikan kode berupa ketukan secara terus-menerus sampai

pembicara menyelesaikan penyampaian argumennya untuk

menandakan bahwa pembicara telah melebihi waktu yang diberikan.

Page 33: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

32

v. jika pembicara masih tetap memaparkan argumennya sementara

waktu yang diberikan telah habis, maka argumen tersebut tidak

akan dinilai oleh dewan juri.

II. Pembicara penutup diberikan waku 120 (seratus dua puluh) detik,

dengan ketentuan

i. pada detik pertama dan kelima, timekeeper akan memberikan kode

kepada pembicara tentang waktu yang telah digunakan dengan

jalan melakukan 1 (satu) ketukan;

ii. pada detik keseratus dua puluh, timekeeper akan memberikan kode

berupa ketukan sebanyak 2 (dua) kali untuk menandakan bahwa

waktu untuk memaparkan argumen telah selesai;

iii. pada detik keseratus dua puluh lima, timekeeper akan memberikan

kode berupa ketukan secara terus-menerus sampai pembicara

menyelesaikan penyampaian argumennya untuk menandakan

bahwa pembicara telah melebihi waktu yang diberikan;

iv. jika pembicara masih tetap memaparkan argumennya sementara

waktu yang diberikan telah habis, maka argumen tersebut tidak

akan dinilai oleh dewan juri.

Interupsi

b. Pada saat lomba berlangsung, peserta diperkenankan

menyampaikan interupsi setelah menit pertama hingga menit

keempat ketika pembicara sedang memaparkan argumennya.

c. Interupsi sebagaimana dimaksud dalam butır (1) dilarang dilakukan

saat pembicara penutup sedang melakukan pemaparan.

d. Waktu maksimal untuk menyampaikan interupsi adalah 30 (tiga

puluh) detik.

e. Interupsi yang melewati batas waktu 30 detik akan dihentikan oleh

timekeeper.

f. Permohonan untuk interupsi wajib dilakukan dengan cara

mengangkat tangan sambil berdiri dan mengucapkan “interupsi”.

g. Interupsi dilakukan atas izin stand person.

Page 34: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

33

h. Setelah diberikan izin oleh pembicara sebagaimana dimaksud

dalam butir (6), ınterupsi harus dilakukan sambil berdiri.

Penjurian a. Dewan juri terdiri dari minimal 2 (dua) orang pada tiap babak

pertandingan.

b. Dewan juri berhak memberi peringatan sebanyak dua kali

ketika peserta melanggar tata tertib dan mengurangi poin

apabila peserta mengulang pelanggaran setelah diingatkan.

c. Dewan juri akan memberikan evaluasi verbal di setiap akhir babak kecuali babak final selama maksimal 10 menit

d. Dewan juri akan memberikan evaluasi verbal di babak final

untuk tiap finalis di akhir pertandingan.

e. Semua perdebatan dalam lomba ini akan dinilai dan

diputuskan oleh dewan juri.

f. Penjurian akan dilakukan dengan memperhatikan 6 (enam)

aspek, yaitu:

a. Kesesuaian wawasan dengan mosi yang telah

ditentukan : 25

b. Kemampuan argumentasi : 25

c. Kemampuan komunikasi dengan bahasa Indonesia

yang baik dan benar : 25

d. Sikap dan etika : 10

e. Bahasa tubuh : 10 f. Kerjasama anggota : 5

g. Panitia memiliki waktu selama 15 menit untuk mengkalkulasikan nilai dari juri, sementara juri memberikan evaluasi verbalnya.

h. Putusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Page 35: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

34

Mosi

a. Daftar mosi akan diberikan pada lampiran berkas ketentuan

umum.

b. Mosi untuk setiap babak akan diambil dari daftar mosi kecuali

babak final.

c. Mosi untuk babak final akan diberikan setelah peserta tertib di

tempat pertandingan. Setelah mosi diberikan, peserta memiliki

waktu selama 30 menit untuk menyusun argumen, dan

berlanjut ke pertandingan.

d. Mosi yang telah ditentukan bersifat mutlak dan tidak dapat

diganggu gugat.

Ketentuan Teknis

a. Seluruh pertandingan dilakukan dengan menggunakan

Bahasa Indonesia yang baik dan benar.

b. Setiap peserta wajib hadir 1 (satu) jam sebelum pertandingan

dimulai yang dibuktikan dengan cara melakukan pendaftaran

ulang.

c. Apabila tidak dapat memenuhi ketentuan butir (2) maka

minimal 1 (satu) jam sebelum waktu pertandingan wajib

memberitahukan perihal tersebut kepada panitia.

d. Setiap peserta dilarang menggunakan perangkat elektronik

dan referensi yang mendukung lomba debat (berupa kertas

ataupun buku) selama debat berlangsung.

e. Setiap peserta yang terbukti melanggar ketentuan butır (4) akan didiskualifikasi dalam pertandingan babak tersebut.

f. Setiap peserta harus memberitahukan urutan pembicara dalam memaparkan argumen kepada standperson sebelum pertandingan dimulai.

g. Panitia menyediakan kertas kosong bagi masing-masing peserta sebelum pertandingan dimulai.

Page 36: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

35

Tata Tertib

a. Setiap peserta tidak boleh meluapkan emosi yang berlebihan

selama pertandingan, contoh: membentak-bentak lawan atau

pembicara. (point: -5)

b. Setiap peserta dilarang melakukan serangan secara pribadi

terhadap peserta lainnya selama pertandingan. (point: -5)

c. Setiap peserta dilarang mengunakan bahasa kasar, tidak

senonoh dan/atau menyinggung SARA. (point: -10)

d. Setiap peserta dilarang melakukan tindakan yang dapat

menggangu konsentrasi peserta lain selama pertandingan,

contoh: memukul-mukul meja. (point: -5)

e. Pembicara dilarang berkomunikasi verbal dengan rekan

timnya selama memaparkan argumennya. (point: -3)

f. Pengurangan poin yang tercantum pada butir (1) sampai (5)

akan berlaku setelah juri memberi peringatan sebanyak 2 kali.

g. Anggota tim pembicara dapat memberikan sinyal kepada

pembicara yang sedang memaparkan argumen sepanjang

sinyal tersebut tidak mengganggu jalannya perdebatan.

h. Selama pertandingan berlangsung, peserta yang tidak

menjadi pembicara diperbolehkan untuk melakukan diskusi

sepanjang tidak mengganggu jalannya perdebatan.

Page 37: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

36

Pendukung

a. Jumlah pendukung peserta yang diperbolehkan untuk

menyaksikan jalannya pertandingan sebanyak-banyaknya

adalah 5 (lima) orang.

b. Pendukung dilarang mengganggu jalannya pertandingan.

c. Pendukung diperbolehkan masuk dan/atau keluar dari

ruangan apabila tidak mengganggu jalannya pertandingan.

d. Pendukung yang melanggar ketentuan ayat (2) dan (3) akan

diberikan peringatan hingga dua kali, jika peringatan

diabaikan maka pendukung tersebut akan dikeluarkan dari

ruangan lomba.

Pemenang

a. Pemenang ditentukan dari akumulasi poin terbanyak dari

tiap-tiap kriteria nilai yang telah ditentukan.

b. Pemenang babak final menjadi juara I dan pihak yang kalah

menjadi juara II

Mosi:

1. Kepemimpinan lebih baik dipegang pemuda yang berpendidikan

dari pada orang tua yang berpengalaman;

2. Larangan ekspor bahan mentah untuk upaya peningkatan

pembangunan ekonomi;

3. Merebaknya drama Turki dan India di televisi Indonesia

menurunkan jati diri bangsa;

4. Nikah muda meningkatkan produktifitas masyarakat;

5. Pembangunan pemukiman di tepi barat bukti PBB tidak serius

dalam mengintervensi konflik Israel-Palestina;

6. Pernyataan Donald Trump tentang Yerussalem (Al-Quds) menjadi

ibukota Israel;

7. Syiah menjadi ancaman bagi pondok pesantren masa kini;

Page 38: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

37

8. “Tax Amnesty” memperlihatkan ketidaktegasan pemerintah

terhadap penunggak pajak;

9. Legitimasi transgender di ranah hukum positif Indonesia;

10. Reklamasi Teluk Jakarta bermanfaat untuk menyeimbangkan

kebutuhan tempat tinggal dan pertumbuhan penduduk Jakarta

yang terus meningkat;

11. Tindakan kriminal anak salah satunya disebabkan oleh orang tua;

12. Protes pengendara kendaraan umum terhadap transportasi online;

13. Buni Yani pantas divonis hukuman 2 tahun penjara akibat mengedit

sebelum menggugah video Ahok menistakan agama;

14. Penghapusan PAI di sekolah umum untung semua jenjang;

15. Hasil reuni 212: Umat Islam berhijrah dari ekonomi kapitalis dan

liberal menuju ekonomi Syariah islam;

16. Pembangunan Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat,

menambah tumpukan hutang Indonesia ke luar negeri;

17. Menggusur PKL demi kerapian lingkungan;

18. Penggunaan istilah asing dalam komunikasi sehari-hari

menunjukkan kurangnya rasa nasionalisme seseorang;

19. Perkembangan teknologi komunikasi sekarang membuat anak-anak

menjadi malas membaca buku;

20. Sekolah di pesantren dijadikan sebuah pelarian dari sebuah masalah

keluarga.

Page 39: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

38

KETENTUAN UMUM LOMBA FOTOGRAFI

A. KETENTUAN UMUM 1. Peserta merupakan siswa/I tingkat SMA/Sederajat yang masih aktif

belajar dan mewakili sekolahnya masing masing. 2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilyah Jawa Barat, DKI Jakarta, dan

Banten. 3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat. 4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok pesantren. 5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara. 6. Peserta hadir selambat lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai. 7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut-

turut maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang. 8. Dianjurkan membawa supporter untuk peserta yang lolos ke sesi

final.

B. ATURAN PESERTA 1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 perwakilan. 2. Kuota pendaftaran tidak dibatasi. 3. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp50.000,00/orang.

C. TEKNIS PERLOMBAAN:

1. Peserta diberikan kebebasan dalam memilih objek fotografi yang berada di sekitar Pondok Pesantren Husnul Khotimah meliputi kategori (objek): objek dalam kegiatan ARESTA XIII yang sedang berlangsung.

2. Pengambilan gambar dilakukan di kawasan Pondok Pesantren Husnul Khotimah.

3. Setiap peserta mengirimkan 2 buah karya foto dalam format digital (JPEG) dengan 1 foto maraton dan 1 foto bertema “Generasi Milenial Pelopor Perubahan Bangsa”.

Page 40: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

39

4. Karya lomba harus merupakan karya sendiri dan belum pernah menang dalam lomba foto apapun.

5. Sepuluh peserta dengan foto terbaik akan mengikuti sesi presentasi yaitu babak final.

6. Penilaian ditentukan oleh juri yang dipilih dengan kriteria penilaian sebagai berikut : a) Keunikan (25)

• Komposisi

• Mutu

• Fragma b) Tingkat kesulitan (25) c) Pesan yang disampaikan (25) d) Presentasi (25) Total (100)

7. Tiga peserta dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria penilaian oleh dewan juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

8. Panitia berhak mendiskualifikasikan foto peserta sebelum dan setelah penjurian apabila tidak memenuhi ketentuan atas persetujuan juri.

9. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA 1. Lomba terdiri dari: ➢ Babak Hunting ➢ Babak Final

Babak Hunting 1. Peserta wajib menyerahkan softcopy maksimal pukul 15.00 WIB

pada tanggal 2 Februari 2017. Terdapat pengurangan poin jika mengumpulkan terlambat dan foto tidak akan diterima ketika waktu pengumpulan sudah ditutup (diskualifikasi). a. Peserta mengirimkan foto dalam bentuk JPEG. b. Olah digital diperbolehkan, namun sebatas perbaikan kualitas

foto (cropping, color balance) tanpa mengubah keaslian objek.

Page 41: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

40

c. Tidak boleh mengirimkan foto berupa kombinasi lebih dari satu foto (composite and montage) dan menghilangkan/mengubah elemen-elemen dalam satu foto.

d. Dengan mengirimkan karya foto, berarti peserta telah menyetujui semua persyaratan yang telah ditetapkan panitia.

e. Softcopy karya foto dapat diserahkan kepada panitia di kantor kesekretariatan ARESTA XIII, apabila tidak mengumpulkan maka dianggap gugur.

Babak Final 1. Peserta, pembimbing dan supporter diarahkan menuju tempat

lomba dan langsung menempati tempat yang telah di sediakan. 2. Peserta tiba di tempat lomba tepat waktu. 3. Setiap 5 menit keterlambatan akan dilakukan pengurangan nilai

sebesar 5 poin. 4. Peserta dilarang membawa catatan apapun. 5. Batas waktu minimal presentasi adalah 5 menit, dan batas waktu

maksimal presentasi adalah 7 menit. Apabila melebihi batas waktu yang telah ditentukan, maka presentasi akan diberhentikan.

6. Setiap presentasi usai, salah satu juri akan memberikan komentarnya.

7. Doorprize akan diberikan di sela-sela lomba.

Page 42: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

41

KETENTUAN UMUM

LOMBA SHORT FILM

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa/I tingkat SMA/Sederajat yang masih

aktif belajar dan mewakili sekolahnya masing masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di sekitar pulau Jawa.

3. Peserta, pembimbing dan suporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku

di Pondok Pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh

rangkaian acara.

6. Peserta hadir selambat lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut

turut maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang.

8. Lomba ini tidak dikenakan biaya pendaftaran.

9. Presentasi lomba dilaksanakan pada hari Jum’at, 2 Februari 2018.

B. ATURAN PESERTA

1. Tiap sekolah mengirimkan satu grup yang maksimal terdiri dari 5

orang.

2. Peserta menunjuk salah satu dari anggota grupnya untuk menjadi

Presentator.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

1. Film bertemakan Saya Millenial, Saya Berhijrah.

2. Peserta maksimal mengirim 1 film.

3. Peserta mengunggah film yang dilombakan ke situs YouTube

dengan menuliskan tagar #shortfilmaresta13#millenialberhijrah

Page 43: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

42

#PPHusnulKhotimah pada judul film, paling lambat 25 Januari

2018 jam 12:00 WIB.

4. Setelah mengunggah film, peserta diharapkan untuk melakukan

registrasi di situs resmi Aresta 13.

5. Film dapat berupa Dokumenter/Sinema Drama.

6. Durasi video 8 – 12 menit.

7. Sasaran penonton adalah remaja dan orang tua.

8. Film dibuat pada tahun 2017 – 2018.

9. Film membuat penonton mengetahui betapa pentingnya peran

generasi millennial dalam kemajuan dakwah islam.

10. Dari seluruh film yang terdaftar sebagai peserta, akan diambil 5

film terbaik yang akan diundang untuk hadir pada acara Aresta 13

untuk presentasi dan akan memperebutkan juara 1,2, 3 dan

favorit.

11. Teknis presentasi adalah penjelasan tentang film peserta.

12. Peserta telah sepakat bahwa karya video yang diserahkan adalah

karya asli. Apabila ada sengketa dari pihak ke-3 kami tidak

bertanggungjawab.

13. Hak cipta karya pemenang tetap dipegang oleh peserta dan

panitia.

14. Ketentuan penilaian film:

a. Kreatifitas dalam memvisualisasikan dan menceritakan isi film.

b. Mampu mengemas konten yang bersifat menumbuhkan nilai

peduli dalam kehidupan.

c. Keunikan cerita yang diangkat.

d. Sisi sinematografi (sudut pandang, editing, acting dsb).

15. Pemenang ditentukan dari musyawarah dewan juri terhadap

ketentuan film yang paling sesuai dengan tema dan teknis

sinematografi profesional.

16. Film yang memiliki viewers Youtube terbanyak akan mendapatkan

juara favorit. Batas akhir penghitungan viewers adalah pada

tanggal 27 Januari 2018 pukul 15:00 WIB.

Page 44: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

43

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah di

sediakan.

2. MC memanggil satu persatu peserta yang telah ditunjuk sebagai

Presentator untuk mempresentasikan hasil karya filmnya dengan

durasi waktu 10 menit.

3. Setelah presentasi, juri di persilahkan menilai baik atau buruknya

film.

4. Doorprize akan diberikan di sela-sela lomba.

KETENTUAN UMUM

LOMBA MUSABAQOH HIFDZIL QUR’AN

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa SMP/Sederajat dan SMA/Sederajat. yang

masih aktif belajar dan mewakili sekolahnya masing- masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di wilayah Pulau Jawa.

3. Peserta, pembimbing dan supporter menggunakan pakain yang

sopan dan meutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

Pondok Pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat – lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang terlambat hadir diberikan tenggat waktu satu jam.

Bila belum hadir setelah tenggat waktu yang diberikan maka akan

didiskualifikasi.

Page 45: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

44

B. ATURAN PESERTA

1. Setiap sekolah mengirimkan maksimal 2 orang perwakilannya.

2. Pendaftar dibatasi hanya untuk 20 orang pertama.

3. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp75.000,00.

C. TEKNIS PELAKSANAAN

1. Juz yang diujikan adalah juz 1 – 10.

2. Tidak diperbolehkan membawa mushaf atau teks apapun saat

perlombaan.

3. Seluruh peserta akan bersaing hanya pada satu babak.

4. Kriteria penilaian meliputi:

a. Kesempurnaan tajwid : 30

b. Kelancaran : 50

c. Akhlak : 10

d. Keindahan nada : 10

Total : 100

5. Tiga peserta dengan akumulasi poin terbanyak berhak

mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

6. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN LOMBA

1. Peserta, pembimbing, supporter dan tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah di

sediakan.

2. MC mengambil alih komando dengan agenda:

a. Pembukaan;

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama

perlombaan.

3. MC memanggil satu persatu peserta peserta lomba untuk maju

kedepan untuk membaca surat yang dipilih oleh dewan juri.

4. Setelah membacakan surat, peserta diberikan pertanyaan untuk

melanjutkan surat yang dibacakan oleh dewan juri.

5. Doorprize akan diberikan di sela sela lomba.

Page 46: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

45

KETENTUAN UMUM

LOMBA NASYID

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta merupakan siswa SMP/Sederajat dan SMA/Sederajat yang

masih aktif belajar dan mewakili sekolahnya masing-masing.

2. Sekolah pendaftar berlokasi di sekitar pulau Jawa.

3. Peserta, pembimbing, dan supporter menggunakan pakaian yang

sopan dan menutup aurat.

4. Berlaku sopan dan santun sesuai etika dan norma yang berlaku di

pondok Pesantren.

5. Peserta dan pembimbing diwajibkan mengikuti seluruh rangkaian

acara.

6. Peserta hadir selambat lambatnya 15 menit sebelum kegiatan

dimulai.

7. Peserta yang tidak hadir setelah tiga kali pemanggilan berturut

turut maka akan dipindahkan ke nomor urut paling belakang.

8. Dianjurkan membawa supporter untuk lomba final Nasyid.

B. ATURAN PESERTA

1. Peserta berbentuk solo atau tim.

2. Tim dapat berbentuk, Acapella atau Grup Vokal dengan jumlah

anggota minimal 3 orang dan maksimal 7 orang.

3. Setiap peserta terdiri dari putra seluruhnya.

4. Setiap sekolah mengirim maksimal 2 perwakilan.

5. Tidak diperbolehkan menggunakan alat musik tiup dan petik.

6. Panitia tidak menyediakan alat musik apapun.

7. Peserta diperbolehlan membawa Minus-One (Instrumen) dengan

ketentuan:

a. Bermusik Islami.

b. Disiapkan oleh masing masing tim atau individu.

c. Tidak ada backing vocal dalam instrumen tersebut.

Page 47: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

46

8. Peserta tidak dibatasi.

C. TEKNIS PERLOMBAAN

Tahap Penyisihan

1. Peserta mengunggah video nasyidnya ke situs Youtube dengan

menuliskan tagar #nasyidaresta13#millenialberhijrah

#PPHusnulKhotimah pada judul video, paling lambat pada tanggal

20 Januari 2018 pukul 23:00 WIB.

2. Setelah mengunggah video, peserta diharapkan untuk segera

registrasi di situs resmi Aresta 13.

3. Peserta tidak dikenakan biaya registrasi pada tahap penyisihan.

4. Peserta membawakan 2 buah lagu, yang berupa 1 buah lagu wajib

dan 1 buah lagu bebas.

5. Peserta diperbolehkan membawa lagu pembuka dan atau penutup

dengan catatan tanpa diberikan tambahan waktu dan tambahan

nilai.

6. Lagu wajib boleh dibawakan dengan Aransemen buatan sendiri,

dan berupa salah satu dari lagu lagu yang ditentukan, yaitu:

• Sintesa - Harimu

• Gradasi – di Pematang

• Ali Sastra – Nikmat Apalagi

• Izzatul Islam – Mars Pemuda Islam

• Opick – Satu Rindu

7. Lagu bebas diperbolehkan menggunakan lagu apa saja selama

masih Islami, diperbolehkan menggunakan lagu yang telah diubah

liriknya/remix.

8. Durasi maksimal video adalah 12 menit.

9. Dilarang melakukan editing pada video yang akan diunggah.

10. Kriteria penilaian:

A. Vokal : 35

• Teknik Vokal

• Nada

• Artikulasi

Page 48: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

47

B. Musikalitas : 35

• Kreatifitas

• Harmonisasi

• Improvisasi

C. Performance : 30

• Kostum

• Koreografi

• Etika

JUMLAH : 100

11. 20 tim dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria

penilaian oleh dewan juri berhak menuju babak final.

Tahap Final

1. Peserta yang telah terdaftar akan diseleksi menjadi 20 terbaik dan

diundang untuk hadir dan bertanding kembali di acara aresta 13.

2. Peserta yang lolos menuju final membayar biaya registrasi sebesar

Rp125.000,00.

3. Peserta membawakan 2 buah lagu, yang berupa 1 buah lagu wajib

dan 1 buah lagu bebas.

4. Peserta diperbolehkan membawa lagu pembuka dan atau penutup

dengan catatan tanpa diberikan tambahan waktu dan tambahan nilai.

5. Lagu wajib yang dibawakan untuk final diberitahu setelah

pengumuman 20 besar finalis.

6. Setiap peserta memiliki waktu 10 menit untuk beryanyi, Time Keeper

akan memberikan tanda mulai dengan mengibarkan bendera hijau.

Apabila waktu telah mencapai 8 menit, maka Time Keeper akan

memberikan tanda dengan mengibarkan bendera kuning. Apabila

waktu telah mencapai 10 menit, maka Time Keeper akan memberikan

tanda dengan mengibarkan bendera merah, tanda penampilan akan

segera diakhiri.

7. Kriteria penilaian masih sama seperti babak penyisihan.

8. Tiga tim dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria

penilaian oleh dewan juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

Page 49: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

48

9. Tim dengan kemampuan paling menarik perhatian penonton dan

paling meriah saat tampil berhak menjadii juara favorit berdasarkan

pertimbangan oleh dewan juri.

10. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

D. PELAKSANAAN FINAL

1. Peserta, pembimbing, supporter dan Tamu diarahkan menuju

tempat lomba dan langsung menempati tempat yang telah di

sediakan.

2. MC mengambil alih komando dengan agenda:

a. Pembukaan;

b. Pembacaan ketentuan umum dan tata tertib selama

perlombaan.

3. MC memanggil satu persatu tim sesuai dengan nomor urut yang

telah ditentukan.

4. Peserta wajib membawa 2 buah lagu nasyid. Satu buah nasyid

wajib, dan satu buah nasyid bebas.

5. Setiap peserta memiliki waktu 10 menit untuk beryanyi, Time

Keeper akan memberikan tanda mulai dengan mengibarkan

bendera hijau. Apabila waktu telah mencapai 8 menit, maka Time

Keeper akan memberikan tanda dengan mengibarkan bendera

kuning. Apabila waktu telah mencapai 10 menit, maka Time Keeper

akan memberikan tanda dengan mengibarkan bendera merah,

tanda penampilan akan segera diakhiri.

6. Doorprize akan diberikan di sela sela lomba.

7. Peserta diberi waktu satu menit ketika naik panggung untuk

checksound.

8. Tiga tim dengan akumulasi poin terbanyak dari tiap-tiap kriteria

penilaian oleh dewan juri berhak mendapatkan juara 1, 2, dan 3.

9. Tim dengan kemampuan paling menarik perhatian penonton dan

paling meriah saat tampil berhak menjadii juara favorit berdasarkan

pertimbangan oleh dewan juri.

10. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

Page 50: DAFTAR ISI - arestahaka.comarestahaka.com/wp-content/uploads/2018/01/ARESTA-Ketentuan-Umu… · DAFTAR ISI 1 KETENTUAN UMUM PENDAFTARAN 2 KETENTUAN UMUM LOMBA ... 3. Peserta technical

49