Cover, Lembar, Kata Pengantar, Dll

download Cover, Lembar, Kata Pengantar, Dll

of 6

description

Laporan Kerja Praktek

Transcript of Cover, Lembar, Kata Pengantar, Dll

  • UNIVERSITAS GUNADARMA

    KERJA PRAKTEK

    PENGAMATAN PEKERJAAN PEMASANGAN ALUMINIUM

    DAN KACA PADA FASADE BANGUNAN LANTAI 3

    AD PREMIER OFFICE PARK

    TB SIMATUPANG JAKARTA SELATAN

    Diajukan guna melengkapi syarat untuk mencapai gelar

    setara Sarjana Muda Pada Program Studi Teknik Arsitektur

    Fakultas Teknik Sipil & Perencanaan Universitas Gunadarma

    2014

    NAMA : FAHRUL SUNANDRI

    NPM : 22311601

    JURUSAN : TEKNIK ARSITEKTUR

    PEMBIMBING : ADE SYOUFA, ST., MT.

  • ii

    PERNYATAAN ORIGINALITAS DAN PUBLIKASI

    Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

    Nama : Fahrul Sunandri

    NPM : 22311601

    Judul PI : Pengamatan Pekerjaan Pemasangan Aluminium dan Kaca

    pada Fasade Bangunan Lantai 3 AD Premier Office Park

    TB Simatupang Jakarta Selatan

    Tanggal Sidang : 26 September 2014

    Tanggal Lulus : 26 September 2014

    Menyatakan bahwa tulisan ini adalah merupakan hasil karya saya sendiri dan

    dapat dipublikasikan sepenuhnya oleh Universitas Gunadarma. Segala kutipan

    dalam bentuk apa pun telah mengikuti kaidah dan etika yang berlaku. Mengenai

    isi dan tulisan adalah merupakan tanggung jawab penulis, bukan Universitas

    Gunadarma.

    Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya dan dengan penuh kesadaran.

    Depok, 30 Oktober 2014

    ( Fahrul Sunandri )

  • iii

    LEMBAR PENGESAHAN

    Judul PI : Pengamatan Pekerjaan Pemasangan Aluminium dan Kaca

    pada Fasade Bangunan Lantai 3 AD Premier Office Park

    TB Simatupang Jakarta Selatan

    Nama : Fahrul Sunandri

    NPM : 22311601

    Fakultas / Jenjang : Fakultas Teknik Sipil & Perencanaan

    Tanggal Sidang : 26 September 2014

    Tanggal Lulus : 26 September 2014

    Menyetujui,

    Dosen Pembimbing KP, Koordinator Sidang Kerja Praktek

    Fakultas Teknik Sipil & Perencanaan

    (Ade Syoufa, ST., MT. ) ( Dimyati, ST., MT. )

    Ketua Jurusan Teknik Arsitektur

    Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan

    (Dr. Ir. Arief Rahman, MT.)

  • iv

    ABSTRAKSI

    Fahrul Sunandri, 22311601

    Judul : Pengamatan Pekerjaan Pemasangan Aluminium dan Kaca pada Fasade

    Bangunan Lantai 3 AD Premier Office Park TB. Simatupang Jakarta selatan.

    Jurusan Teknik Arsitektur. Fakultas Teknik Sipil & Perencanan

    Universitas Gunadarma

    Jumlah Halaman : 89 Halaman + Lampiran

    Fasade merupakan bagian eksterior dari sebuah bangunan bagian depan,

    bagian samping, ataupun belakang. Elemen elemen fasade terdiri dari support

    framing, joints, dan glass materials. Dalam Kerja Praktek yang merupakan

    kegiatan mahasiswa yang dilakukan di perusahaan atau instansi. Kami belajar

    untuk mengaplikasikan ilmu yang kami peroleh di perkuliahan gina meningkatkan

    kualitas dari mahasiswa itu sendiri.

    Fokus pengamatan yang penulis ambil merupakan bagian dari mata kuliah

    yang penulis pelajari, sehingga menurut kami perlu adanya suatu pembelajaran

    secara teknis dan dipelajari, sehingga menurut kami perlu adanya suatu

    pembelajaran secara teknis dan dipelajari dikuliah sesuai atau tidak dengan

    penerapan dilapangan.

    Dalam penulisan ini, penulis ingin mengetahui lebih banyak tentang

    pemasangan aluminium dan kaca yang digunakan pada fasade bangunan AD

    Premier Office Park TB. Simatupang.

    Kata Kunci : fasade, support framing, joints, glass materials, pemasangan

    aluminium dan kaca.

  • v

    KATA PENGANTAR

    Assalamualaikum Wr. Wb.

    Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan

    rahmat hidayah Nya, sehingga saya bisa menyelesaikan Kerja Praktek dan

    penulisan Laporan Kerja Praktek ini dengan baik. Kerja Praktek ini adalah salah

    satu syarat kelulusan bagi mahasiswa tingkat sarjana di jurusan Teknik Arsitektur

    Uiversitas Gunadarma.

    Pemilihan tempat Kerja Praktek di PT. Waskita Karya ini mengingat bahwa

    PT. Waskita Karya adalah salah satu kontraktor terbesar di Jakarta. Besar harapan

    dengan melaksanakan Kerja Praktek di PT. Waskita Karya ini saya bisa sedikit

    banyak mengenal dan mengetahui kegiatan yang terjadi, khususnya mengenai

    pekerjaan finishing pada fasad bangunan.

    Dalam penyusunan laporan ini, saya banyak menerima bantuan dan dukungan

    dari berbagai pihak. Oleh karena itu saya menyampaikan penghargaan dan ucapan

    terimakasih kepada :

    1. Bapak Dr. Ir. Arief Rahman, MT. selaku Ketua Jurusan Teknik Arsitektur

    Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Gunadarma.

    2. Bapak Dimyati, ST., MT. selaku Koordinator Kerja Praktek.

    3. Ibu Ade Syoufa, ST., MT. selaku Dosen Pembimbing.

    4. Bapak Agus Wahyudianto selaku Kepala Proyek Pembangunan Gedung

    Kantor AD Premier.

    5. Bapak Ahmad Syauqi Selaku pembimbing Kerja Praktek di PT. Waskita

    Karya.

    6. Segenap karyawan PT. Waskita Karya, khususnya semua Karyawan di

    bagian Proyek Pembangunan Gedung Kantor AD Premier.

  • vi

    7. Semua rekan-rekan di Jurusan Teknik Arsitektur Fakultas Teknologi Sipil

    dan Perencanaan Universitas Gunadarma, khususnya angkatan 2011, serta

    semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu.

    Penulis menyadari bahwa laporan kerja praktek ini masih jauh dari apa yang

    diharapkan, sehingga saran dan kritik sangatlah kami harapkan dari pembaca agar

    berguna untuk perbaikan laporan ini dikemudian hari.

    Semoga laporan Kerja Praktek ini dapat memberikan sedikit ilmu bermanfaat

    bagi kita semua; Amin...

    Wassalamualaikum Wr.Wb.

    Bekasi, 10 April 2014

    Penyusun