Conveyor

9
ALAT INDUSTRI KIMIA “Alat Transportasi Padatan” DISUSUN OLEH : 1. Melly Anggraini 03111003005 2. Rika Damayanti 03111003021 3. Septyana Asih Prastiwi 03111003041 Fakultas Teknik jurusan Teknik Kimia

description

Conveyor

Transcript of Conveyor

Page 1: Conveyor

ALAT INDUSTRI KIMIA

“Ala t Transpor tas i Padatan”

DISUSUN OLEH :

1. Melly Anggraini 03111003005

2. Rika Damayanti 03111003021

3. Septyana Asih Prastiwi 03111003041

Fakul ta s Tekn ik jurusan Tekn ik Kimia

Univers i ta s Sr iw i jaya

2012

Page 2: Conveyor

NOMOR 1NAMA ALAT Magnetic Belt ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA Digunakan untuk mengangkut material secara vertikal, terbalik, dan mengililingi sudutnya.

FUNGSI KHUSUS ALAT SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEETFOTO ALATBAHAN KNSTRUKSI Terbuat dari baja dan magnetic slider bed atau magnetic pulley.PRINSIP KERJA ALAT KETERANGAN TAMBAHAN

NOMOR 2NAMA ALAT Wheel ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA FUNGSI KHUSUS ALAT SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEETFOTO ALATBAHAN KNSTRUKSI PRINSIP KERJA ALAT KETERANGAN TAMBAHAN

NOMOR 3NAMA ALAT Sortation ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA FUNGSI KHUSUS ALAT SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEETFOTO ALATBAHAN KNSTRUKSI PRINSIP KERJA ALAT KETERANGAN TAMBAHAN

Page 3: Conveyor

NOMOR 4NAMA ALAT Power and Free ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA FUNGSI KHUSUS ALAT SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEETFOTO ALATBAHAN KNSTRUKSI PRINSIP KERJA ALAT KETERANGAN TAMBAHAN

NOMOR 5NAMA ALAT Trolley ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA FUNGSI KHUSUS ALAT SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEETFOTO ALATBAHAN KNSTRUKSI PRINSIP KERJA ALAT KETERANGAN TAMBAHAN

NOMOR 6NAMA ALAT Plate ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA Untuk mengangkut material dalam jarak jauh dengan arah horizontal dans edikit miring.

FUNGSI KHUSUS ALAT

Untuk mengangkut material dalam bentuk potongan.

SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEET

Page 4: Conveyor

FOTO ALAT

BAHAN KNSTRUKSI Terbuat dari kayu atau logam.PRINSIP KERJA ALAT Prinsip kerja conveyor ini adalah pada sepasang rantai

melingkar yang berkerak, dipasangkan pelat-pelat dengan jarak berdekatan untuk mengangkut material.

KETERANGAN TAMBAHAN

NOMOR 7NAMA ALAT Air ConveyerJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyer

FUNGSI UTAMA Pengangkutan material yang berat dalam jarak pendek.FUNGSI KHUSUS ALAT

Membawa bahan material (baik material padat ataupun halus), di atas saluran yang bergerak secara horizontal.

SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEET

Page 5: Conveyor

SKETSA ALAT

BAHAN KNSTRUKSI Air conveyer terbuat dari bahan aluminium dilapisi badan tanpa bagian yang bergerak. Suhu tinggi model stainless steel tersedia untuk suhu tinggi dan aplikasi korosif.

PRINSIP KERJA ALAT Memanfaatkan regulatro tekanan yang akan mengontrol aliran material. Instant ON/ OFF tanpa bagian yang bergerak tidak ada bahaya listrik ataupun ledakan.

KETERANGAN TAMBAHAN

Untuk mengakut material dalam jarak jauh dua rantai apron conveyor menggunakan plat baja. Jika pengangkutan material dalam jarak dekat, maka dua rantai apron conveyor diikatkan menggunakan batang kayu. Berat dari beban membuat kecepatannya menurun.

NOMOR 8NAMA ALAT Slat ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA Untuk mengangkut material padatan dalam bentuk kemasan (punya volume).

FUNGSI KHUSUS ALAT

Membawa bahan material di atas saluran yang bergerak secara horizontal dalam jarak tertentu.

SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEET

Page 6: Conveyor

FOTO ALAT

BAHAN KNSTRUKSI

Terbuat dari baja atau kayu.

PRINSIP KERJA ALAT

Prinsip kerja conveyor ini adalah mengakut material yang ada di atas suatu plat baja yang tersusun dan dirangkai berseri sehingga akan bergerak secara horizontal.

KETERANGAN TAMBAHAN

Conveyor ini banyak digunakan dalam industri makanan kemasan.

NOMOR 9NAMA ALAT Lineshaft Roller ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA Untuk mengangkut atau memindahkan bahan-bahan dengan berat yang ringan sampai 20kg.

FUNGSI KHUSUS ALAT

Untuk mengangkut atau memindahkan kardus-kardus dan tas kotak.

SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEET

Page 7: Conveyor

FOTO ALAT

BAHAN KNSTRUKSI

Terbuat dari bahan logam atau baja.

PRINSIP KERJA ALAT

Prinsip kerja conveyor ini adalah pendorongan menggunakan rel, namun conveyor ini hanya dapat mengangkut barang-barang dengan berat yang ringan. Ukuran dan bentuk barang yang ditransfer harus memadai agar tidak jatuh di antara rel yang bergerak.

KETERANGAN TAMBAHAN

Conveyor ini banyak digunakan dalam industri makanan kemasan.

NOMOR 10NAMA ALAT Turbular ConveyorJENIS ALAT/TIPE ALAT

Conveyor

FUNGSI UTAMA Untuk transportsi bahan-bahan padat yang cenderung lembut dan mempunyai ukuran yang relatif kecil seperti tepung, dan sebagainya.

FUNGSI KHUSUS ALAT

Membawa bahan material (bahan berminyak atau bahan yang kering) yang bergerak secara horizontal maupun vertikal

SIMBOL ALAT DALAM FLOW SHEET

Page 8: Conveyor

FOTO ALAT

BAHAN KNSTRUKSI Terbuat dari baja.PRINSIP KERJA ALAT Prinsip kerja conveyor ini adalah rantainya digerakan oleh motor

penggerak, kemudian perlahan menarik rantai melalui casing tertutup untuk membawa padatan ke tempat operasional selanjutnya.

KETERANGAN TAMBAHAN