contoh soal kuis aak

6
SOAL KUIS AAK Agus Saputra SOAL 1 (30 %) Pesatnya pertumbuhan pasar modern dikhawatirkan dapat mengusik eksistensi pasar tradisional. Hal ini mendorong pemerintah di Kota Denpasar untuk melakukan revitalisasi pasar tradisional. Program ini diharapkan dapat memperbaiki kondisi pasar tradisional yang identik dengan becek, kotor, dan bau, sehingga diharapkan dapat manrik minat masyarakat berkunjung ke pasar tradisional dan pada akhirnya akan berdampak pada peningkatan pendapatan pedagang pasar. Pemerintah ingin mengetahui apakah pendapatan pedagang di pasar tradisional mengalami peningkatan setelah dilaksanakannya program revitalisasi pasar tradisional. Untuk itu, diambil sejumlah sampel dari pasar tradisional yang sudah direvitalisasi. Berikut disajikan besarnya rata-rata pendapatan per bulan dari beberapa pedagang yang dijadikan sebagai sampel. Pedagan g Pendapatan sebelum revitalisasi (juta rupiah) Pendapatan sesudah revitalisasi (juta rupiah) 1 2,50 2,75 2 1,75 1,50 3 1,25 2,35 4 3,50 3,00 5 2,65 2,85 6 2,35 2,30 7 3,27 3,00 8 4,35 5,30 9 6,50 6,75 10 4,35 5,00 11 2,50 3,50 12 6,50 6,75 13 2,46 3,50 14 3,25 3,50 15 5,50 5,00 16 4,50 4,75 17 3,50 3,75

description

aak

Transcript of contoh soal kuis aak

PROGRAM REGULER

SOAL KUIS AAK

Agus Saputra

SOAL 1 (30 %)

Pesatnya pertumbuhan pasar modern dikhawatirkan dapat mengusik eksistensi pasar tradisional. Hal ini mendorong pemerintah di Kota Denpasar untuk melakukan revitalisasi pasar tradisional. Program ini diharapkan dapat memperbaiki kondisi pasar tradisional yang identik dengan becek, kotor, dan bau, sehingga diharapkan dapat manrik minat masyarakat berkunjung ke pasar tradisional dan pada akhirnya akan berdampak pada peningkatan pendapatan pedagang pasar. Pemerintah ingin mengetahui apakah pendapatan pedagang di pasar tradisional mengalami peningkatan setelah dilaksanakannya program revitalisasi pasar tradisional. Untuk itu, diambil sejumlah sampel dari pasar tradisional yang sudah direvitalisasi. Berikut disajikan besarnya rata-rata pendapatan per bulan dari beberapa pedagang yang dijadikan sebagai sampel.

Pedagang

Pendapatan sebelum revitalisasi (juta rupiah)Pendapatan sesudah revitalisasi (juta rupiah)

12,502,75

21,751,50

31,252,35

43,503,00

52,652,85

62,352,30

73,273,00

84,355,30

96,506,75

104,355,00

112,503,50

126,506,75

132,463,50

143,253,50

155,505,00

164,504,75

173,503,75

182,552,85

193,253,00

202,853,00

Sumber: Data hipotesisPengujian dengan metode statistik diperoleh output sebagai berikut:

Test Statistics(b)

Setelah revitalisasi - Sebelum revitalisasi

Z-1,805(a)

Asymp. Sig. (2-tailed)

Pertanyaan:

Apakah pendapatan pedagang mengalami peningkatan setelah dilaksanakan program revitalisasi pasar tradisional di Kota Denpasar, gunakan tingkat kesalahan 5 %.

SOAL 2 (70 %)

Suatu penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana pengaruh PDRB (milyar rupiah), suku bunga kredit konsumsi (%), dan inflasi (%) terhadap permintaan kredit konsumsi (juta rupiah) pada bank umum di Provinsi Bali periode 1990 2010. Hasil penelitiannya disajikan sebagai berikut.One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Unstandardized Residual

N21

Normal Parameters(a,b)Mean,0000000

Std. Deviation129194,51497330

Most Extreme DifferencesAbsolute,182

Positive,103

Negative-,182

Kolmogorov-Smirnov Z,836

Asymp. Sig. (2-tailed),487

a Test distribution is Normal.

b Calculated from data.

Regression I

Regression II

Diminta:a. Buat laporan hasil analisis regresi (persamaan regresi, uji t, uji F, R square) dan pengujian hipotesis yang relevan dengan penelitian tersebut.b. Variabel apa yang paling dominan, signifikan?*****SELAMAT BEKERJA*****