CONTOH PENGAJUAN Proposal ACARA

10
PROPOSAL PENYELENGGARAN KEGIATAN TURNAMEN FUTSAL HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN DAN SIPIL HMJ PTB-SIPIL)  FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN  2014

description

CONTOH PROPOSAL

Transcript of CONTOH PENGAJUAN Proposal ACARA

PROPOSAL

PENYELENGGARAN KEGIATAN TURNAMEN FUTSALHIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN DAN SIPIL (HMJ PTB-SIPIL)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN2014

Lembar Pengesahan ProposalTURNAMEN FUTSAL HMJ PTB UNIMED2014

Medan, Maret 2014

PANITIA PELAKSANA

KETUA PANITIASEKRETARIS

Hendra SyahputraYafri Riandi NIM : 5113111017NIM : 5113111045

Menyetujui,

KETUA UMUM KETUA JURUSAN

Tengku Aulia RamadhanDrs. Asri Lubis ,ST,M.pdNIM : 5123111045NIP : 1958 1212

Mengetahui,Pembantu Dekan III

Dra. Rosnelli, M.PdNIP : 19621020.198903.002I. PENDAHULUANSebagai mana pribahasa yang menjadi dasar pemikiran kami mengungkapkan Didalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat, yang berarti tubuh yang sehat dapat memberi kekuatan baik secara rohaniah maupun bathiniah, dimana kedua aspek tersebut dapat meningkatkan kreatifitas dan kredibilitas mahasiswa/I sebagai penerus bangsa.HMJ (Himpunan mahasiswa Jurusan) sebagai wadah yang berfungsi mempererat silaturahmi antar mahasiswa/I PTB-Sipil Unimed, dimana kali ini kami dari Koordinator Bidang Olahraga Dan Minat HMJ PTB-Sipil Unimed memberi suatu apresiasi demi mewujudkan organisasi yang produktif, dengan menyelenggarakan kegiatan yang mampu meningkatkan sportifitas dan mempererat silaturahmi antar Mahasiswa/I PTB-Sipil Unimed dalam bentuk turnamen futsal.Adapun acara ini kami maksudkan dapat mewujudkan semangat dari generasi muda untuk menggali kreatifitas dan kredibilitas mahasiswa/i di Perguruan Tinggi serta memiliki tujuan yang sama mewujudkan tujuan bangsa.

II. NAMA KEGIATANAdapun nama kegiatan ini adalah:TURNAMENT FUTSAL HMJ PTB-SIPIL 2014

III. TEMA KEGIATANTema kegiatan ini adalah:Meningkatkan Sportifitas Bersama Guna Meraih Kekeluargaan Di Jurusan Pendidikan Teknik Bangunan-Sipil UNIMED

IV. TUJUAN KEGIATAN Adapun maksud dan tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah :1. Meningkatkan sportifitas generasi muda, sebagai sarana pembentukan mahasiswa yang sehat jasmaniah dan rohaniah2. Mempererat silaturahmi dan membangun kekeluargaan diantara mahasiswa/I Pend. Teknik Bangunan dan Sipil Unimed didalam maupun diluar universitas3. Menciptakan sarana komunikasi anatar generasi untuk saling berinteraksi, saling bertukar informasi dan pengetahuan umum.4. Menjadikan kegiatan ini sebagai media hiburan dan refreshing mahasiswa/i.

V. PELAKSANAAN KEGIATANKegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 22-23 Maret 2014

VI. PESERTA KEGIATAN Adapun peserta dalam kegiatan ini adalah mahasiswa-I Pend.Teknik Bangunan/Sipil Stambuk 2010-2013 (yang masih aktif kuliah).

VII. PANITIA PELAKSANASusunan Panitia PelaksanaTurnamen Futsal Steel Cup HMJ PTB-Sipil UNIMED2014 Penasehat AcaraPembantu Rektor III: Dra. Rosnelli, M.pd Penanggung jawab Acara Ketua Jurusan: Drs. Asri Lubis ,S.T, M.PdSekretaris Jurusan: Drs. Zulkifli Matondang M.sKetua Prodi Pend. Teknik Bangunan: Drs. Nono Sebayang S.T , M.TKetua Prodi Teknik Sipil: Dra Syafiatun Siregar,S.T , M.T Pembimbing Acara : Drs. Toyama Sitompul Ketua Umum HMJ : Tengku Aulia Ramadhan Sekretaris HMJ : Andreas Ketua Pelaksana : Hendra Syahputra Sekretaris : Yafri Riandi Bendahara: Tessa

Seksi Acara Koordinator : Yafri RiandiAnggota:- Zaenal - Agus Tri Harsoyo- Husnul Fahmi- Seksi Perlengkapan Koordinator: SahnanAnggota :- Lukman - Edi- Windy Seksi Keamanan Koordinator: AndreasAnggota :- Tamba Tua Rambe- Roby- Seksi Publikasi dan DokumentasiKoordinator : GarryAnggota :- Sarah- Widi Harawi- M.Ramadhan hsb Seksi Konsumsi Koordinator :Tessa Anggota :- Arif- Melva- Nasrul

VIII. MANUAL ACARANoAcaraTanggalWaktuTempat

1

2

3

4

5

6Pendaftaran

Technical Meeting

Penyisihan

Penyisihan

Final

Penyerahan Hadiah14 20Maret 2014

21 Maret 2014

20 Maret 2014

21 Maret 2014

21 Maret 2014

21 Maret 2014 15.00 wib

09.00 wib selesai

09.00 wib selesai

09.00 wib selesai

-

-Depan Musholla FT

Lapangan Futsal FIK

Lapangan Futsal FIK

Lapangan Futsal FIK

Lapangan Futsal FIK

Ruang ..FT

IX. ANGGARAN BIAYANoKeteranganJumlahSatuanHarga (@) Total

(Rp)

A. KESEKRETARIATAN

1Proposal 3Buah15.00045.000

2Buku pendaftaran1Buah3.0003.000

3Ballpoint2Buah1.5003.000

4Kwitansi3Lembar5.001.500

5Spidol1Buah3.5003.500

6Badge panitia30Buah2.00060.000

7Formulir Pendaftaran20Lembar1.00020.000

8Trophy3Buah65.000195.000

9Uang Pembinaan 3 Team450.000 + 300.000 + 150.000900.000

Total1.331.000,-

B.PERLENGKAPAN

1Sewa sound system1Set--

2Sewa Lapangan2Hari200.000400.000

3Sewa Rompi Team1Paket50.00050.000

4Honor wasit 2 orang2Hari200.000400.000

Total450.000

C.KESEHATAN

1Obat-obatan1Set25.00025.000

Total25.000

D.Pub & Dok

1Selebaran30Lembar1.00030.000

2Spanduk2Buah50.000100.000

3Foto + Cuci cetak1Paket20.00020.000

Total150.000

EKONSUMSI

1Konsumsi Panitia2Hari 150.000300.000

2Konsumsi Tamu & Juri2Hari40.00080.000

3Technical meeting1Hari15.00015.000

Total395.000

Jumlah KeseluruhanRp.2.351.000,-

Dana Tak Terduga 10%Rp.235.100,-

GRAND TOTALRp.2.586.000,-

TERBILANG :

Dua Juta Lima Ratus delapan puluh enam ribu rupiah

X. KRITERIA KEGIATANPersyaratan: Membayar Uang Pendaftaran sebesar Rp.100.000,- Menyediakan fotocopy KTM sebanyak 2 lbr , Pas Photo 3x4 sebanyak 2 lbr Jumlah peserta per grup , 10 Orang Pemain + 1 Orang Manager Menggunakan perlengkapan futsal (Seragam + Sepatu)

Ketentuan : Mahasiswa/I Pendidikan Teknik Bangunan-Sipil yang masih aktif kuliah Panitia hanya menyediakan Rompi bagi yang kelompok peserta yang tidak menggunakan seragam futsal Panitia tidak menyediakan konsumsi bagi Peserta Segala keputusan menjadi hak juri dan tidak dapat diganggu gugat Panitia berhak mengikuti pertandingan Pembatalan dari peserta, uang pendaftaran tidak akan dikembalikan Sedangkan pembatalan dari panitia, uang dikembalikan sepenuhnya.Nb : Kriteria kegiatan sewaktu-waktu dapat berubah dengan pemberitahuan pada saat technical meeting.

XI. SUMBER DANA1. Biaya Pendaftaran Peserta2. SponsorShip3. Donatur4. Panitia

XII. PENUTUPDemikian proposal ini disusun sebagai bahan acuan untuk pelaksanaan kegiatan turnamen tersebut. Atas dukungan dan kerjasama dari pihak-pihak yang telah membantu dalam penyelenggaraan kegiatan turnamen ini kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,PANITIA PELAKSANATURNAMEN FUTSAL HMJ PTB/SIPIL UNIMED2014

PANITIA PELAKSANA

KETUA PANITIASEKRETARIS

Hendra SyahputraYafri Riandi NIM : 5113111017NIM : 5113111045

Menyetujui,

KETUA UMUM KETUA JURUSAN

Tengku Aulia RamadhanDrs. Asri Lubis ,ST,M.pdNIM : 5123111045NIP : 1958 1212

Mengetahui,Pembantu Dekan III

Dra. Rosnelli, M.PdNIP : 19621020.198903.002Lampiran 1

PENAWARAN KERJASAMA SPONSORSHIP

Demi terselenggaranya acara ini dengan baik, kami memberikan kesempatan kepada pihak-pihak terkait untuk dapat berpartisipasi dalam menyukseskan acara ini dalam bentuk sponsorship. Adapun kriteria untuk menjadi sponsorship dan donatur dalam kegiatan ini, adalah sebagai berikut :1. Sponsor Kriteria : Sponsor memberikan biaya acara sebesar minimal 40% dari total anggaran biaya. Sponsor menyediakan spanduk acara minimal sebanyak 1 (satu) buah. Sponsor berhak melakukan pemasangan spanduk perusahaan di lokasi pertandingan Sponsor berhak atas promosi produk pada saat kegiatan sedang berlangsung.

Syarat dan ketentuan : Harap periksa identitas pengaju proposal Perusahaan yang ikut berparrtisipasi dimohon memberikan balasan paling lambat pada tanggal 20 maret 2014 dan mengirimkan spanduk/ desain yang diinginkan paling lambat 20 maret 2014 Pembayaran biaya acara dibayar pada saat penandatanganan perjanjian kontrak. Apabila terjadi pembatalan dari pihak sponsor, maka panitia tidak diwajibkan mengembalikan uang kepada perusahaan, sedangkan pembatalan dari pihak panitia maka uang pembayaran biaya acara akan dikembalikan sepenuhnya. Ketentuan-ketentuan lainnya didasarkan atas kesepakatan bersama dan saling pengertian.

2. DonaturKriteria : Donatur berhak memberikan biaya untuk kelancaran penyelenggaraan kegiatan ini dengan ketentuan bebas dan tidak terikat.

Kepada Yth : Panitia pelaksana turnamen futsal HMJ ptb/sipilDi Medan

SURAT PERNYATAAN

Dengan hormat,Kami yang bertanda tangan dibawah ini dari instansi/perusahaan yang tersebut di bawah ini :Nama :Alamat :Telepon :Nama Pimpinan :Nama Perusahaan :Dengan ini bersedia turut menjadi sponsor di kegiatan turnamen futsal HMJ PTB/SIPIL UNIMED 2014 dengan ketentuan-ketentuan yang telah dijelaskan di lampiran 1.

Demikian surat pernyataan ini saya perbuat untuk dipergunakan sebaik-baiknya.

PANITIA PELAKSANAPIHAK SPONSORPT.

Hendra SyahputraNIM :