contoh Kata Pengantar yang baik dan benar

2
KATA PENGANTAR Puji Syukur kami panjatkan ke-hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat dan karuniaNyalah, makalah ini dapat terselesaikan dengan baik, tepat pada waktunya adapun tujuan penulisan makalah ini adalah untuk memenuhi tugas Mata Kuliah Kimia Forensik, pada semester IV, di tahun ajaran 2013, dengan judul Abortus. Dalam penyelesaian makalah ini , kami banyak mengalami kesulitan, terutama disebabkan oleh kurangnya ilmu pengetahuan yang menunjang. Namun, berkat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak dan kami ucapkan kepada Ibu Yeni,Apt yang telah memberi pengarahan kepada kami sehingga kami bias menyelesaikan makalah ini. Karena itu, sudah sepantasnya jika kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat. Kami sadar, sebagai seorang pelajar yang masih dalam proses pembelajaran, penulisan makalah ini masih banyak kekurangannya. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan adanya kritik dan saran yang bersifat positif, guna penulisan makalah yang lebih baik lagi di masa yang akan datang. Harapan kami, semoga makalah yang sederhana ini, dapat memberi kesadaran tersendiri bagi generasi muda.

description

kata pengantar adalah suatau bentuk penhormatan atau tanda terima kasih kepada orang orang yang berperan dalam pembuatan suatu makalah atau karya ilmiah, biasanya kata pengantar di bat di awal makalah setelah cover dari makalah tersebut

Transcript of contoh Kata Pengantar yang baik dan benar

Page 1: contoh Kata Pengantar yang baik dan benar

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami panjatkan ke-hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat

dan karuniaNyalah, makalah ini dapat terselesaikan dengan baik, tepat pada waktunya adapun

tujuan penulisan makalah ini adalah untuk memenuhi tugas Mata Kuliah Kimia Forensik, pada

semester IV, di tahun ajaran 2013, dengan judul Abortus.

Dalam penyelesaian makalah ini , kami banyak mengalami kesulitan, terutama disebabkan

oleh kurangnya ilmu pengetahuan yang menunjang. Namun, berkat bimbingan dan bantuan

dari berbagai pihak dan kami ucapkan kepada Ibu Yeni,Apt yang telah memberi pengarahan

kepada kami sehingga kami bias menyelesaikan makalah ini. Karena itu, sudah sepantasnya jika

kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat.

Kami sadar, sebagai seorang pelajar yang masih dalam proses pembelajaran, penulisan

makalah ini masih banyak kekurangannya. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan adanya

kritik dan saran yang bersifat positif, guna penulisan makalah yang lebih baik lagi di masa yang

akan datang. Harapan kami, semoga makalah yang sederhana ini, dapat memberi kesadaran

tersendiri bagi generasi muda.

Penyusun,