coelentrata !

download coelentrata !

of 44

description

materi kelas 10 sma biologi animalia

Transcript of coelentrata !

Meet Coelentrata!

Meet Coelentrata!

Cnidaria & Ctenophora

Made By :ArsyangelaChrissaGirvanNicklaus

CoelentrataYunani -> coelenteron = ronggaPhylum primitif !Hewan invertebrata yang memiliki rongga tubuh Termasuk eumetazoa ! ~ punya jaringan sejatiSatu-satunya yang filum diploblastik Memiliki 2 lapisan embriotik : eksoderm & endoderm

CoelentrataHabitat diperairan, baik perairan tawar maupun laut. Pencernaan makanan dengan sistem gastrovaskuler. rongga tubuh jadi ususTubuhnya simetris radial

CnidariaYunani Cnide = sengatPertahan diri dan menangkap mangsanya

Cara Hidup & HabitatSebagian besar hidup di air laut, sisanya di air tawar perairan dangkalBerkoloni atau soliterHeterotrof karnivorMakan udang / ikan kecil

Ukuran & Bentuk TubuhUkuran bervariasi ~ ada yg bbrp mm HydraAda yang 2m Cyanea Capillata

Tubuhnya simetri radialBentuk tubuh Polip = silindris dengan 2 ujung (oral dikelilingi tentakel & aboral yang menempel substratMedusa = seperti lonceng/payung, cembung mengarah keatas, cekung ada oral dan tentakel mengarah kebawah

Ukuran & Bentuk Tubuh

Struktur & Fungsi TubuhTubuhnya terdiri dari 3 lapisan :Epidermis Paling luar. Tersusun dari 5 macam selSel epitel ototSel interstisialSel knidosit/kninoblasSel kelenjar lendirSel saraf indra

KnidositTerdapat kapsul penyengat nematosista

Paling banyak di tentakel & ujung oral. Tidak membahayakanNamun ada pula yang menyebabkan sakit, panas, kematian.Hanya bisa digunakan sekali

Sel interstisial regenerasi & menghasilkan tipe sel lainnya ~ sel sperma & telurSel indra sel saraf yang tersusun seperti jala dekat mesoglea

2. MesogleaRongga yang berisi bahan seperti gelatinTidak mengandung selAntara epidermis & mesoglea

3. GastrodermisTerdiri dari :Sel otot pencerna berflagelaSel kelenjar enzimSel lendirSebagian besar memiliki nematosista pada gastrodermis.Tapi Hydra tidak !!Beberapa Hydra simbiosis zoochlorella => Hydra jadi hijau cerah

Karena kontraksi otot pengaruh cairan gastrovaskuler (rangka hidrostatik)Polip meliuk-liukMedusa berenang Kontraksi otot melingkar

PergerakanVertikal horizontal (arus laut)

Mulut tentakel bantuRongga gastrovaskuler ~ enzim cerna proteinMakanan ancur diaduk rata (gerakan flagela)Sel otot pencernaan menangkap partikel makanan ~ pseudopodia Diedarkan tubuh difusicadangan glikogen & lemakSisa dibuang mulut (tidak ada Anus)

Cara Makan)

Pernafasan dan Ekskresitidak mempunyai alat pernafasan seperti insang, paru-paru, dll. Bahkan Cnidaria tidak membutuhkan sistem pernapasan.karena, setiap sel tubuh selalu langsung bersentuhan dengan air tawar yang mengalir. setiap saat, O2 segar dan CO2 basi mudah menyebar ke dalam dan dari tubuh organisme itu.

Pernafasan dan Ekskresitidak perlu sistem ekskretoris baik. Setiap bahan limbah dieliminasi dari tubuh mereka melalui kulit dengan difusi.Respirasi dan pertukaran gas dalam Cnidaria berlangsung selama seluruh permukaan tubuh mereka. Lapisan epitel menyerap oksigen dan melepaskan karbon dioksida ke-air sekitarnya.Pertukaran ini terjadi baik melalui rongga gastrovascular atau difusi melalui kulit tersebut.

ReproduksiCnidaria bereproduksi dengan 2 cara :Reproduksi aseksual Reproduksi Seksual

Reproduksi AseksualDengan pembentukan tunasUmumnya terjadi pada tahap polipReproduksi aseksual terjadi karena kebanyakan Cnidaria mempunyai daya generasi yang besar. Prosesnya :Suatu tunas terjadi dari dinding tubuh yang menonjol keluar diikuti perluasan rongga gastrovaskularKemudian pada ujungnya terbentuk mulut dan tentakel. Tentakel yang putus akan diganti dengan yang baru.

Reproduksi SeksualDengan pembentukan gametUmumnya terjadi pada tahap medusaProses :Medusa jantan dan betina menghasilkan sel gamet (sel telur/sperma)Sel telur dibuahi oleh sel sperma menghasilkan zigot. Fertilisasi terjadi secara eksternal dalam airZigot mengalami mitosis lalu tumbuh menjadi blastula gastrula larva bersilia planula yg berenang bebas.Reproduksi SeksualLalu planula menempel pada substrat dan tumbuh menjadi larva polip kecil bertentakel disebut skifistoma. Polip skifistoma akan membentuk tunas.Pada bulan tertentu, skifistoma melakukan strobilasi pembelahan melintang pada ujung oral untuk menghasilkan bakal medusa (efira)Efra lepas 1 per 1. Setelah terlepas semua, skifistoma hidup sebagai polip kembali.

Klasifikasi

Kelas Hydrozoa(Hydro=air, zoa=hewan)Sebagian besar di air tawar dan ada di air laut hidup soliter (sendiri-sendiri) yang berbentuk polip, dan berkoloni dengan bentuk polip dan medusa. Contoh dari hydrozoa adalah Hydra, obelia,dan Physalia.Hydra hydrozoa yang hidup di air tawar, memiliki bentuk tubuh polip sajaObelia hydrozoa yang hidup berkoloni di laut, memiliki bentuk polip dan medusa.Memiliki dua macam alat indra, yaitu:1. Oseli pengindra cahaya2. Statosista alat keseimbanganHydra sp.

Obelia sp.

Physalia sp.

Kelas Scyphozoa(Scypho=mangkuk, zoa=hewan)

memiliki bentuk tubuh seperti mangkuk Memiliki bentuk dominan berupa medusa dalam siklus hidupnya semitransparan dan berbagai warna. Soliter Mengalami metagenesisHidup menempel pada dasar perairan laut Medusa Scyphozoa dikenal dengan ubur-ubur Reproduksi secara seksual dan aseksual

Kelas Scyphozoa(Scypho=mangkuk, zoa=hewan)

Selalu membentuk medusa dengan jalan membentuk sekat melintang pada polipnya Medusa bagian atas medusa dewasa melepaskan diri Scyphozoa yang tidak memiliki bentuk polip Pelagia dan Atolla Scyphozoa yang memiliki bentuk polip skifistoma, yaitu Aurelia

Periphylla

Aurelia

Chrysaora

Rhizostoma

Kelas Cubozoa(Cubo = Kotak Zoa = Hewan)

Hidup di laut tropis dan sub-tropis.Makanannya berupa zooplankton dan ikan kecil.Setiap tentakel memiliki sekitar 500.000knidosit, mengandung nematosis, mekanisme berbentuk tombak yang menyuntikkan racun mikroskopis ke korban.memiliki cincin saraf di sekitar dasar payung yang berdenyut.metamorfosis lengkap dari polip hingga menjadi medusa payung berbentuk kotak.Memiliki lensa mata kompleks (24 mata) yang memungkinkan untuk melihat titik-titikcahayatertentu.

Chironex fleckeri

Kelas Anthozoa (Anthos = Bunga Zoa = Hewan)Memiliki banyak tentakel yang berwarna-warni seperti bungaTidak memiliki bentuk medusa,hanya bentuk polipHidupnya di laut dangkal secara berkoloni.Reproduksi secara aseksual tunas dan fragmentasiReproduksi secara seksual menghasilkan gamet

Berdasarkan jumlah sekat dalam rongga tubuh, dibedakan menjadi dua subkelas, yaitu:

1. Hexacorallia Memiliki sedikit tentakel yang kadang-kadang bercabang. Memiliki enam sekat yang masing-masing terdiri dari dua lembar. Ada yang tidak memiliki rangka kapur, misalnya Metridium sp. (mawar laut) Kebanyakan Hexacorallia berkoloni dan membentuk karang, misalnya Fungia sp., Acropora sp., Oculina, Meandrina sp., dan Epiactis sp.

2. Octocorallia Octocorallia memiliki delapan tentakel yang bercabang-cabang seperti bulu Berkoloni Memiliki delapan sekat Rangka dari tersusun dari zat kapur Contohnya karang suling (Tubipora musica), karang kulit (Alcyonium sp.), akar bahar (Euplexaura sp.), dan koral (Coralium medea)

AcroporaFungia

AstrangiaCorallium

Peranan Cnidaria dalamKehidupan ManusiaSebagai pembentuk ekosistem terumbu karang Cnidaria dari kelas Anthozoa

Dikonsumsi dan diperdagangkan sebagai asinan Ubur-ubur

Sebagai hiasan aquarium Corallium rubrum (Koral merah), Fungia actiniformis (Karang Piring), Paramuricea (Akar bahar), Favia speciosa (Karang otak), dan Euphyllia fimbriata (Karang kuku)

Ctenophora

Kteno =sisir, phore = pembawaSimetri radialDiameter 1 10 cmSebagian besar bulat/ovalTidak ada nematosistaMenangkap mangsa koloblas (perekat) di tentakel (sepasang)1 mulut, 2 lubang pengeluaranHewan terbesar gunain silia untuk gerakEvolusi konvergen Dibagi 2 kelas, yaitu :TentaculataNuda