cermin cekung

3
PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 PURWODADI Jl. Letjen R. Suprapto No. 82 Telp. (0292) 421010 Purwodadi LEMBAR KEGIATAN SISWA UJIAN PRAKTEK BIDANG STUDI FISIKA TAHUN PELAJARAN 2008/2009 Hari/tanggal : , April 2009 Kelas / program : XII IPA Waktu : ( 120 Menit ) PEMBENTUKAN BAYANGAN OLEH CERMIN CEKUNG Tujuan : Mencari hubungan antara jarak fokus dengan jarak benda, jarak bayangan pada cermin cekung cembung. Alat dan Bahan : - Cermin cekung - layar - Tempat cermin cekung - mistar 1 meter - Lampu lilin - kertas grafik Urutan Kerja : a. Susunlah alat-alat seperti pada gambar di bawah ! b. Letakkan lampu lilin pada jarak + 20 cm di depan cermin cekung. Amatilah bayangan yang terjadi, dengan melihat dari tempat kira-kira 70 cm di depan cermin cekung Apa bayangan dapat terlihat ? . . . . . . . . .. . . . . . (1) Kemudian usahakan menangkap bayangan pada layar ! Apakah bayangan dapat ditangkap ? . . . . . . . . . . . . . . (2) c. Ulangi percobaan di atas, dengan lampu lilin pada jarak + 10 cm di depan cermin cekung. Apakah bayangan dapat dilihat ? . . . . . . . . . . . . . (3) Apakah bayangan dapat ditangkap pada layar ? . . . . . . . . . . . . . (4) Created by : [email protected] Layar S’ Benda cerminCek ung

Transcript of cermin cekung

Page 1: cermin cekung

PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGANDINAS PENDIDIKAN

SMA NEGERI 1 PURWODADIJl. Letjen R. Suprapto No. 82 Telp. (0292) 421010 Purwodadi

LEMBAR KEGIATAN SISWAUJIAN PRAKTEK BIDANG STUDI FISIKA

TAHUN PELAJARAN 2008/2009

Hari/tanggal : , April 2009Kelas / program : XII IPAWaktu : ( 120 Menit )

PEMBENTUKAN BAYANGAN OLEH CERMIN CEKUNG

Tujuan : Mencari hubungan antara jarak fokus dengan jarak benda, jarak bayangan pada cermin cekung cembung.

Alat dan Bahan :- Cermin cekung - layar- Tempat cermin cekung - mistar 1 meter- Lampu lilin - kertas grafik

Urutan Kerja :a. Susunlah alat-alat seperti pada gambar di bawah !

b. Letakkan lampu lilin pada jarak + 20 cm di depan cermin cekung. Amatilah bayangan yang terjadi, dengan melihat dari tempat kira-kira 70 cm di depan cermin cekung Apa bayangan dapat terlihat ? . . . . . . . . .. . . . . . (1)Kemudian usahakan menangkap bayangan pada layar ! Apakah bayangan dapat ditangkap ? . . . . . . . . . . . . . . (2)

c. Ulangi percobaan di atas, dengan lampu lilin pada jarak + 10 cm di depan cermin cekung. Apakah bayangan dapat dilihat ?

. . . . . . . . . . . . . (3)

Apakah bayangan dapat ditangkap pada layar ? . . . . . . . . . . . . . (4)

d. Bayangan yang terjadi (2) adalah bayangan ………... . . . . . . . . . . . . (5)

e. Ulangi percobaan di atas dengan mengambil jarak benda yang bervariasi, tetapi dengan bayangan yang nyata dan hasilnya isikan ke dalam tabel di bawah.S = jarak bendaS’ = jarak bayangan

Created by : [email protected]

Layar

S’

Benda cerminCekung

Page 2: cermin cekung

Percb. no S ( m ) S’ ( m ) ( m-1 ) ( m-1 ) +

1.2.3.4.5.6.

f. Lukislah grafik yang menyatakan hubungan antara dengan .

g. Grafik memotong sumbu vertikal di titik A, pada nilai = . . . . . . . . . . . .

( 9 )Jarak bayangan s’ = . . . . . . . . . . . . . . .

( 10 )

Untuk itu mempunyai harga . . . . . . . . . . . . . .

( 11 )Jadi jarak benda (s) = . . . . . . . . . . .

( 12 )

h. Berdasarkan hasil (10), tentukan jarak fokus cermin cekung (f) . . . . . . . . . . . . ( 13 )

i. Bandingkan data tabel kolom terakhir dengan nilai .

Apakah kesimpulan mengenai hubungan ( + ) dengan ? . . . . . . .

( 14 )

j. Tentukan dari grafik, letak bayangan dari suatu benda nyata yang berada pada jarak 12,5 cm dari cermin cekung !. . . . . . . . . . . . .

( 15 )k. Semu atau nyatakah bayangan itu ? . . . . . . . . . . . .

( 16 )l. Tunjukkan pada grafik, titik mana yang menggambarkan kekuatan cermin cekung ? . . . . . . . . . . .

( 17)Berapa dioptri kekuatan cermin cekung tersebut ? . . . . . . . . . . .

( 18 )

Semoga sukses

Created by : [email protected]