Catatan Parenting: Strategi 1 fokus pada solusi

9
Fokus Pada Solusi Strategi Mendidik Anak (Bag.1)

Transcript of Catatan Parenting: Strategi 1 fokus pada solusi

Fokus Pada Solusi Strategi Mendidik Anak (Bag.1)

Ketahuilah

• Orang tua butuh wawasan tentang pendidikan positif• Salah satu cara pendidikan positif yaitu

menyikapi perilaku negatif anak dengan memecahkan permasalahannya

Bagaimana pendidikan positif yang anda terapkan?

• Anak anda kencing dan buang air besar di celana. Bagaimana mencari solusinya? • Anak anda merengek minta jajan.

Bagaimana solusinya?• Anak anda terus bermain lupa segala

sesuatunya. Bagaimana anda menyikapinya?

15 Reaksi Buruk Terhadap Perilaku Negatif Anak

1. Bentakan

2. Mencela dan mengomel

3. Terlalu mendikte

4. Mengancam

5. Menghina

6. Mencaci

7. Membanding-bendingkan

15 Reaksi Buruk Terhadap Perilaku Negatif Anak

8. Menasihati secara berlebihan

9. Berprasangka buruk

10. Menuduh

11. Suka menghukum

12. Mengungkit keburukan

13. Mengungkit kebaikan orang tua

14. Hujan kritik

15. Memberi peringatan yang berlebihan

Saran Positif yang dapat membantu

• Ungkapkanlah rasa cinta kepada Anak, “Ummi sayang sama Aisyah!”

• Ingatlah, setiap masalah pasti dapat dipecahkan, dan prilaku negatif anak masih bisa diperbaiki.

• Kemarahan justru menyebabkan ledakan emosi (Ini sangat berbahaya bagi kepercayaan anak kepada kita)

• Pilihlah: mengarahkan anak guna membangun kepribadiannya, atau justru menghancurkannya.

5 Langkah Fokus pada Pemecahan Masalah

1. Mengidentifikasi masalah

2. Jelaskan konsekuensi

3. Tawarkan solusi

4. Sederhanakan bahasa

5. Ungkapkan perasaan

Sumber:

Abu Sa’ad Musthafa, 3o Strategi Mendidik Anak: Cerdas Emosional, Spiritual, Intelektual,(penerjemah: Fatkhurozi & Nashirul Haq) Jakarta: Maghfirah Pustaka, 2007

Bahrum Subagia& Ma’wah Marliana

Penyunting