Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok

4
Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok. Jelaskan secara lengkap apa isi dari catatan atas laporan keuangan tersebut? Untuk mendefinisikan income terdapat konsep yang disebut capital maintenance concept. Jelaskan apa yang dimaksud konsep tersebut dan jelaskan apa yang disebut pen dekatan transaksi dalam menentukan income? Beberapa orang berpendapat bahwa akuntan seharusnya memusatkan perhatian hanya pada laporan keuangan dan memberikan urusan desain serta persiapan laporan manajerial pada spesialis sistem informasi. Apa sajakah kelemahan dan kelebihan pendapat ini? Sejauh manakah akuntan seharusnya terlibat dalam pembuatan laporan yang melibatkan berbagai hal di luar ukuran keuangan, yang dipergunakan untuk mengukur kinerja? Jelaskan biaya-biaya apa saja yang harus dipertimbangkan dalam menentukan economic order quantity? Sebagian besar software DBMS berisikan bahasa definisi data (data definition language), bahasa manipulasi data (data manipulation language), dan bahasa

Transcript of Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok

Page 1: Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok

Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok. Jelaskan secara lengkap apa isi dari catatan atas laporan keuangan tersebut?

Untuk mendefinisikan income terdapat konsep yang disebut capital maintenance concept. Jelaskan apa yang dimaksud konsep tersebut dan jelaskan apa yang disebut pen dekatan transaksi dalam menentukan income?

Beberapa orang berpendapat bahwa akuntan seharusnya memusatkan perhatian hanya pada laporan keuangan dan memberikan urusan desain serta persiapan laporan manajerial pada spesialis sistem informasi. Apa sajakah kelemahan dan kelebihan pendapat ini? Sejauh manakah akuntan seharusnya terlibat dalam pembuatan laporan yang melibatkan berbagai hal di luar ukuran keuangan, yang dipergunakan untuk mengukur kinerja?

Jelaskan biaya-biaya apa saja yang harus dipertimbangkan dalam menentukan economic order quantity?

Sebagian besar software DBMS berisikan bahasa definisi data (data definition language), bahasa manipulasi data (data manipulation language), dan bahasa permintaan data (data query language). Untuk setiap contoh berikut ini, tunjukkan bahasa mana yang akan digunakan dan apa alasannya:a. Field nomor persediaan diperluas dalam catatan

persediaan, untuk memungkinkan ditambahkannya

persediaan baru dengan nomor seri yang berisikan

lebih dari sepuluh angka.

b. Seorang pemakai mengembangkan program untuk

mencetak seluruh pembelian yang dilakukan selama

dua minggu terakhir.

c. Field tambahan dibuat dalam catatan aktiva tetap,

untuk mencatat nilai sisa (salvage value) setiap asset.

Page 2: Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok

Sopyan Corporation sedang menerbitkan saham biasa baru pada harga pasar $27. Dividen tahun lalu $1.45 dan diharapkan untuk tumbuh pada tingkat 6 persen untuk selamanya. Biaya-biaya mengambang 6 % dari harga pasar. Berapakah Cost Of Capital yang dibutuhkan Sopyan Corporation?

Berikan dan jelaskan dengan singkat keunggulan (4 penggunaan kertas komersial (commercial paper) dibanding dengan pengambilan kredit bank jangka pendek?

Jelaskan dengan menggunakan kurva mengenai derivasi dari kurva Neraca Pembayaran. Lalu jelaskan hubungan nilai tukar dengan negative outflow dari surplus capital, dan apa hakekat dari peningkatan negative outflow?

Mengapa penghasilan bersih pada suatu periode tertentu tidak selalu mencerminkan arus kas perusahaan yang ada pada periode tersebut?

Jelaskan keterkaitan antara sistem akuntansi, sistem informasi akuntansi dan sistem informasi manajemen?

Di dalam Pasal 28 UU KUP mengatur bahwa setiap Wajib Pajak yang melakukan usaha harus menyelenggarakan pembukuan.a. Siapa saja yang diwajibkan untuk menyelenggarakan

pembukuan dan siapa yang tidak diwajiban untuk

menyeleggarakan pembukuan?

b. Apakah sama antara pembukuan dan pencatatan?

Coba Jelaskan!

c. Sebutkan syarat-syarat menyelenggarakan

pembukuan yang baik menurut peraturan perpajakan.

Page 3: Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian integral dari laporan keuangan pokok

Para pengusaha dan juga para pakar dari perguruan tinggi masih terus ingin mengetahui apakah ada hubungan kebijakan dividen dengan harga saham. Salah satu teori yang mencoba membahas hal tersebut adalah “bird-in-the-hand” dividend theory. Terangkan dengan singkat tapi jelas apa yang ingin disampaikan teori tersebut.