Cara Penyajian Teh Bunga Rosella

download Cara Penyajian Teh Bunga Rosella

If you can't read please download the document

Transcript of Cara Penyajian Teh Bunga Rosella

Cara penyajian teh bunga rosella Masukkan 3 kelopak bunga kedalam cangkir Seduh dengan air panas, biarkan selama 3 -5 menit hingga air berwarna merah Lebih nikmat jika ditambah gula atau madu sesuai selera Cara penyajian teh hijau Masukkan 1 sendok teh hijau kedalam poci Tuangkan air mendidih yang telah dipersiapkan (air minum segar) Diamkan beberapa saat hingga mencapai kepekatan yang diinginkan (3 5 menit), lalu pisahkan ampasnya Siap dihidangkan, untuk menambah rasa dapat pula ditambah gula dan jeruk Cara penyajian teh hitam Panaskanlah air sampai mendidih, jangan menggunakan air yang terlalu lama mendidih (mendidih dua kali) Siapkan teko, seduhlah dan diamkan teh anda selama 5 6 menit kemudian pisahkan ampasnya Dengan menggunakan saringan teh dapat langsung diseduh pada cangkir, bubuhilah guka, jeruk, atau susu sesuai selera.