BUPATI TANAH BUMBU.docx

3
BUPATI TANAH BUMBU Tanah Bumbu, 25 Mei 2015 Nomor : 974/0000495/Disperkim/2015 Lampiran : 1 (satu) berkas Kepada Yth. Gubernur Kalimantan Selatan di- Banjarbaru Perihal : Perubahan Usulan Lokasi Bantuan PSU Perumahan TA.2015 Kabupaten Banjar Dalam rangka mendukung pembangan perumahan dan kawasan permukiman bagi masyarakat berpenghasilan Rendah (MBR) di Kabupaten Banjar, bersama ini dengan hormat kami mengajukan usulan lokasi perumahan untuk bantuan PSU Rumah Umum TA.2015 sebagai berikut : 1. Lokasi Perumahan Dinas Mas 3 oleh PT sinar Dinar Jaya sebanyak 200 Unit. 2. Lokasi Perumahan zpondok Rumbia Mas 2 oleh PT Sinar Dinar Jaya sebanyak 134 unit. 3. Lokasi Perumahan Dinar Mulia oleh PT Sinar Dinar Jaya sebanyak 120 unit. 4. Lokasi Perumahan MJ Perdana 4 Tahap 2 oleh PT MJ Perdana sebanyak 106 unit. 5. Lokasi Perumahan MJ Perdana 2 Tahap 3 oleh PT MJ Perdana sebanyak 103 unit. 6. Lokasi Perumahan MJ Perdana 3 oleh PT MJ Perdana sebanyak 153 unit. 7. Lokasi Perumahan Bukit Lambung Mangkurat Raya oleh PT Lambung Mangkurat Cipta persada sebanyak 220 unit. 8. Lokasi Perumahan Star Suka Maju Permai oleh PT Sejahtera Nyata Abadi sebanyak 65 unit. 9. Lokasi Perumahan Sapta Marga Permai oleh PT Sejahtera Nyata Abadi sebanyak 105 unit. 10. Lokasi Perumahan Dzaky Indah Residence oleh PT Dzaky Indah Perkasa sebanyak 688 unit. 11. Lokasi Perumahan Mustika Griya Permai I oleh PT Mustika Jaya Prestasi sebanyak 650 unit.

Transcript of BUPATI TANAH BUMBU.docx

Page 1: BUPATI TANAH BUMBU.docx

BUPATI TANAH BUMBU

Tanah Bumbu, 25 Mei 2015Nomor : 974/0000495/Disperkim/2015Lampiran : 1 (satu) berkas

Kepada Yth.Gubernur Kalimantan Selatandi-

Banjarbaru

Perihal : Perubahan Usulan Lokasi Bantuan PSU Perumahan TA.2015 Kabupaten Banjar

Dalam rangka mendukung pembangan perumahan dan kawasan permukiman bagi masyarakat berpenghasilan Rendah (MBR) di Kabupaten Banjar, bersama ini dengan hormat kami mengajukan usulan lokasi perumahan untuk bantuan PSU Rumah Umum TA.2015 sebagai berikut :

1. Lokasi Perumahan Dinas Mas 3 oleh PT sinar Dinar Jaya sebanyak 200 Unit.2. Lokasi Perumahan zpondok Rumbia Mas 2 oleh PT Sinar Dinar Jaya sebanyak 134 unit.3. Lokasi Perumahan Dinar Mulia oleh PT Sinar Dinar Jaya sebanyak 120 unit.4. Lokasi Perumahan MJ Perdana 4 Tahap 2 oleh PT MJ Perdana sebanyak 106 unit.5. Lokasi Perumahan MJ Perdana 2 Tahap 3 oleh PT MJ Perdana sebanyak 103 unit.6. Lokasi Perumahan MJ Perdana 3 oleh PT MJ Perdana sebanyak 153 unit.7. Lokasi Perumahan Bukit Lambung Mangkurat Raya oleh PT Lambung Mangkurat Cipta

persada sebanyak 220 unit.8. Lokasi Perumahan Star Suka Maju Permai oleh PT Sejahtera Nyata Abadi sebanyak 65

unit.9. Lokasi Perumahan Sapta Marga Permai oleh PT Sejahtera Nyata Abadi sebanyak 105

unit.10. Lokasi Perumahan Dzaky Indah Residence oleh PT Dzaky Indah Perkasa sebanyak 688

unit.11. Lokasi Perumahan Mustika Griya Permai I oleh PT Mustika Jaya Prestasi sebanyak 650

unit.

Terlampir kami sampaikan dokumen-dokumen pendukung sebagai bahan pertimbangan, yaitu:

1. Surat pernyataan pemerintah Daerah untuk mendukung ppelaksanaan penyediaan PSU Rumah Umum dan kesiapan lahan ( Clean and Clear);

2. Surat pernyataan Pemerintah Daerah untuk menerima asset Bantuan PSU pasca konstruksi;

3. Kuisioner Bantuan PSU perumahan 11 lokasi;4. Kesesuaian lokasi dengan RT RW kabupaten Tanah Bumbu;5. Site Plan (rencana tapak), administrasi lokasi;6. Ceklist rumah sesuai dengan jumlah rumah terbangun;7. Peta lokasi lingkungan perumahan;8. SBU dan SIUJK (jika pengadaan melalui penunjukan langsung)9. DED dan HPS yang disetujui oleh pemerintah Kabupaten10. Foto foto dan data pendukung lainnya.

Page 2: BUPATI TANAH BUMBU.docx

BUPATI TANAH BUMBU

11. Surat pernyataan pelaku penbangunan Rumah Umum untuk menyerahkan lahan guna pembangunan PSU kepada Pemerintah Daerah;

12. Surat pernyataan pelaku pembangunan Rumah Umum untuk membangun Rumah Umum;13. Surat Pernyataan pelaku pembangunan Rumah Umum untuk menanam tanaman peneduh

berakar yang tidak merusak konstruksi jalan dan sekitarnya;14. Surat pernyataan pelaku pembangunnan Rumah Umum untuk membangun jalan diluar

jalan yang merupakan bantuan PSU;15. Surat pernyataan pelaku pembangunan Rumah Umum untuk tidak menggunakan jalan

bantuan PSU sebagai jalan kerja pembangunan;16. Surat pernyataan pelaku pembangunan Rumah Umum untuk dilakukan evaluasi

pelaksanaan pembangunan;

Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama diucapkan terimakasih.

BUPATI TANAH BUMBU

MARDANI H MAMING

Tembusan kepada Yth :1. Bapak Menteri pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat;2. Direktur Jenderal Penyedia Perumahan, Kementerian Pekerjaan umum dan Perumahan

Rakyat.