BUMN Badan Usaha Milik Negara

download BUMN Badan Usaha Milik Negara

If you can't read please download the document

description

Author: Eka Darmadi About: BUMN badan usaha milik negara

Transcript of BUMN Badan Usaha Milik Negara

  • BADAN USAHA

    MILIK NEGARA

    ( B . U . M . N . )

    By: Eka Darmadi

  • PENGERTIAN

    Badan Usaha Milik Negara (BUMN) adalah :

    Badan usaha yang seluruh atau sebagian

    besar modalnya dimiliki oleh negara melalui

    penyertaan secara langsung yang berasal

    dari kekayaan negara yang dipisahkan .

    ( Pasal 1 angka 1 U.U. No. 19 Tahun 2003 )

  • Unsur- Unsur

    B.U.M.N.

    1. Badan Usaha

    2. Seluruh/sebagian besar modalnya milik

    negara

    3. Melalui penyertaan secara langsung

    4. kekayaan negara yang dipisahkan

  • 1. Badan Usaha

    Sebagai badan usaha, B.U.M.N. merupa

    kan salah satu pelaku ekonomi dalam

    sistem perekonomian nasional, disam-

    ping usaha swasta dan koperasi. Dalam menjalankan kegiatan usahanya BUMN,

    usaha swasta dan koperasi melaksana-

    kan peran saling mendukung berdasar

    demokrasi ekonomi.

  • 2. Seluruh/Sebagian Besar

    Modalnya Milik Negara

    Modal B.U.M.N. seluruhnya atau paling se-

    dikit 51 % sahamnya dimiliki oleh negara

    Republik Indonesia dengan tujuan utama

    untuk mengejar keuntungan bagi negara

    berdasarkan prinsip pengelolaan perusaha-

    an yang sehat/Good Corporate Governance

  • Good Corporate Governance

    Pengelolaan perusahaan yang baik/sehat itu

    meliputi prinsip-prinsip : * Transparansi

    * Kemandirian

    * Akuntabilitas

    * Pertanggungjawaban

    * Kewajaran

  • 3. Melalui Penyertaan Secara

    langsung Penyertaan modal negara ke dalam modal

    B.U.M.N.dilakukan dengan cara penyertaan

    langsung oleh negara yang ditetapkan de-

    ngan suatu Peraturan Pemerintah, agar pe-

    merintah dapat memonitor dan menata usa-

    ha kekayaan negara yang tertanam pada

    B.U.M.N. dan Perseroan Terbatas, termasuk

    penambahan dan pengurangan dari kekayaan ne-

    gara tersebut serta perubahan struktur kepemilik-

    an negara sebagai akibat adanya pengalihan sa

    ha milik negara atau penerbitan saham baru

    yang tidak diambil bagian oleh negara.

  • 4. Kekayaan Negara

    Yang Dipisahkan

    Pengertian kekayaan negara yang dipisah- kan adalah pemisahan kekayaan negara

    dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Ne-

    gara (APBN) untuk dijadikan penyertaan

    modal negara pada B.U.M.N. yang selanjut

    nya pembinaan dan pengelolaannya tidak

    lagi didasarkan pada sistem APBN,namun

    didasarkan pada prinsip-prinsip pengelolaan

    perusahaan yang baik/sehat.