brosur KANKER SERVIKS

2
CEGAH KANKER SERVIKS SEKARANG UNTUK HIDUP BAHAGIA KANKER SERVIKS o Kanker serviks adalah keganasan yang terjadi pada mulut rahim o Kejadian kanker serviks di dunia lebih dari 500.000 kasus baru, dan 260.000 kasus kematian per tahun o Setiap 1 jam diperkirakan 1 perempuan meninggal karena kanker serviks di indonesia o Setiap perempuan berisiko terkena kanker serviks PENYEBAB KANKER SERVIKS Kanker serviks disebabkan oleh virus human papiloma (HPV) HPV tipe 16 dan 18 penyebab tersering GEJALA KANKER SERVIKS Tidak ada gejala pada infeksi awal HPV gejala awal berupa keputihan Hal ini menyebabkan kasus kanker serviks terdiagnosis pada stadium lanjut Stadium lanjut akan menimbulkan gejala Pendarahan sesudah senggama Perdarahan spontan antara periode menstruasi Nyeri panggul Nyeri ketika berhubungan seks PENCEGAHAN Primer Vaksinasi Untuk menginduksi tubuh membentuk antibodi sehingga mencegah infeksi HPV onkogenik berkembang menjadi kanker serviks Vaksinasi dapat diberikan pada remaja putri dan perempuan dewasa

description

brosur KANKER SERVIKS

Transcript of brosur KANKER SERVIKS

Page 1: brosur KANKER SERVIKS

CEGAH KANKER SERVIKS SEKARANG UNTUK HIDUP

BAHAGIA

KANKER SERVIKSo Kanker serviks adalah keganasan

yang terjadi pada mulut rahim

o Kejadian kanker serviks di dunia lebih dari 500.000 kasus baru, dan 260.000 kasus kematian per tahun

o Setiap 1 jam diperkirakan 1 perempuan meninggal karena kanker serviks di indonesia

o Setiap perempuan berisiko terkena kanker serviks

PENYEBAB KANKER SERVIKS

Kanker serviks disebabkan oleh virus human papiloma (HPV)

HPV tipe 16 dan 18 penyebab tersering

GEJALA KANKER SERVIKSTidak ada gejala pada infeksi awal HPV gejala awal berupa keputihanHal ini menyebabkan kasus kanker serviks terdiagnosis pada stadium lanjutStadium lanjut akan menimbulkan gejala

Pendarahan sesudah senggama

Perdarahan spontan antara periode menstruasi

Nyeri panggul Nyeri ketika berhubungan

seks

PENCEGAHAN Primer

Vaksinasi Untuk menginduksi tubuh

membentuk antibodi sehingga mencegah infeksi HPV onkogenik berkembang menjadi kanker serviks

Vaksinasi dapat diberikan pada remaja putri dan perempuan dewasa

Vaksinasi diberikan dalam 3 tahap pemberian yaitu: bulan ke 0,1 atau 2 dan 6

Efek samping samping yaitu nyeri pada pelvis, nyeri lambung, nyeri otot, mual, muntah, diare dan demam.

SekunderDeteksi dini dengan metoda pap’s smear mengurangi insiden kanker serviks 60-90% dan motalitas sebanyak 90%

Wanita indonesia pintar

Page 2: brosur KANKER SERVIKS