Brosur 2012 Deal_2

8
Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon UNSWAGATI PANITIA PENERIMAAN MAHASISWA BARU Tahun Akademik 2012/2013 Sekretariat Pendaftaran Jl. Pemuda No. 32 Cirebon Kode Pos 45132Jabar – Indonesia Telp. 0231 – 206558 EXT 123 Fax. 0231 – 236742 Web : http://unswagati-crb.ac.id Registrasi Online: http://spmb.unswagati-crb.ac.id e-mail : [email protected] Kampus 1 Unswagati Kampus 3 Unswagati Kampus 2 Unswagati

Transcript of Brosur 2012 Deal_2

Page 1: Brosur 2012 Deal_2

Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon

UNSWAGATI PANITIA PENERIMAAN

MAHASISWA BARU Tahun Akademik 2012/2013

Sekretariat Pendaftaran Jl. Pemuda No. 32 Cirebon

Kode Pos 45132Jabar – Indonesia Telp. 0231 – 206558 EXT 123

Fax. 0231 – 236742 Web : http://unswagati-crb.ac.id

Registrasi Online: http://spmb.unswagati-crb.ac.id

e-mail : [email protected]

Kampus 1 Unswagati

Kampus 3 Unswagati

Kampus 2 Unswagati

Page 2: Brosur 2012 Deal_2

Tanggal 16 Januari 1961 merupakan tonggak sejarah berdirinya sebuah Perguruan Tinggi yaitu Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon (UNSWAGATI). Sebagai lembaga pendidikan tinggi UNSWAGATI turut mengemban misi mencerdaskan kehidupan bangsa dan negara sebagaimana yang diamanatkan dalam UUD 1945.

Tantangan dan hambatan datang silih berganti dijadikan sebuah cambuk motivasi untuk menjadikan Unswagati sebagai Perguruan Tinggi yang diharapkan unggul pada kancah pendidikan di tingkat nasional maupun internasional.

Dalam perkembangannya Unswagati Cirebon dibawah pimpinan Rektor Dr.H.Djakaria Machmud.S.E.,S.H.,M.Si. mendapatkan sebuah kepercayaan besar dari Gubernur Jawa Barat untuk menjadi sebuah Perguruan Tinggi Negeri di Cirebon. Hal ini menandakan bahwa Unswagati sebagai Perguruan Tinggi yang berada di daerah sangat diperhitungkan dan dipercaya oleh segenap lapisan masyarakat.

Kepedulian Unswagati dalam mencerdaskan kehidupan bangsa di buktikan dengan Kebijakan Rektor yaitu menurunkan biaya pendidikan di UNSWAGATI. Dengan demikian masyarakat luas dapat melanjutkan pendidikan tinggi di UNSWAGATI CIREBON.

Pendahuluan

Visi Unswagati adalah terwujudnya Universitas unggulan yang mandiri dan kompetitif dalam penyelenggaraan Tridharma Perguruan Tinggi. Misi Universitas Swadaya Gunung Jati (UNSWAGATI) adalah sebagai berikut:

1. Membentuk manusia cerdas yang bertanggung jawab serta memiliki iman dan taqwa, etos kerja yang tinggi, berakhlakul karimah dan memiliki penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi.

2. Meningkatkan dan mengembangkan sarana dan prasarana.

3. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang berkualitas.

4. Menyelenggarakan penelitian yang berkualitas.

5. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat yang didasarkan pada hasil riset dan

Visi, Misi Unswagati

Page 3: Brosur 2012 Deal_2

SaranadanPrasarana RuangKuliahBer-AC Lab. Komputer Lab Bahasa Lab Microteaching Lab Pertanian Lab. Teknik Perpustakaan Pusat Kewirausahaan Mahasiswa Pojok Bursa Efek Indonesia Akses Internet WIFI Masjid Nurul Ilmi Bus Kampus Rusunawa / Asrama Mahasiswa

Beasiswa Kementrian Dikbud Pemprov Jabar Yayasan Supersemar PT. Djarum Kudus PT. Indocement, Tbk PT. Bank Jabar PT. BRI Persero, Tbk Pemkot Cirebon Unswagati

Bidang Kerjasama Instansi Penegak Hukum Instansi Pemerintahan BUMN / BUMD Lembaga Keuangan dan Perbankan RS Waled, Ciremai dan Arjawinangun Perhimpunan SPMB Nusantara UI UniversitasDiponegoro Dan lain-lain

Lima Pilar Unswagati

1. Kejujuran 2. Profesional 3. Disiplin dan etos kerja 4. Kerjasama 5. Menjunjung tinggi dan menjaga nama baik lembaga Unswagati.

Lima Prinsip Lulusan Berkualitas

1. Lulusan yang bermutu melalui proses pembelajaran berkualitas. 2. Sumber daya manusia berkualitas. 3. Sarana dan prasarana pendidikan yang berkualitas. 4. Materi ajar/kuliah yang berkualitas. 5. Biaya pendidikan berpihak pada masyarakat ekonomi lemah.

Page 4: Brosur 2012 Deal_2

Gelombang I 1. SPMB Unswagati (Tes Manual):

Pendaftaran : 1 Februari s.d 24 April 2012 Test : 26 April 2012 Pengumuman : 30 April 2012 Heregistrasi : 30 April s.d 12 Mei 2012

2. Perhimpunan SPMB Nusantara (Cyber Test): Pendaftaran : 1 Februari 2012 s.d 24 April 2012 Test : 29 April 2012 Pengumuman : 7 Mei 2012 Heregistrasi : 8 Mei s.d 12 Mei 2012

Gelombang II 1. SPMB Unswagati (Tes Manual):

Pendaftaran : 27 April s.d 4 Agustus 2012 Test : 6 Agustus 2012 Pengumuman : 9 Agustus 2012 Heregistrasi : 9 s.d 31 Agustus 2012

2. Perhimpunan SPMB Nusantara (Cyber Test): Pendaftaran : 1 Mei s.d 10 Agustus 2012 Test : 12 Agustus 2012 Pengumuman : 19 Agustus 2012 Heregistrasi : 19 s.d 31 Agustus 2012

JADWAL PENDAFTARAN MAHASISWA

BARU

FAKULTAS PROGRAM STUDI FAKULTAS PROGRAM STUDI HUKUM Ilmu Hukum PERTANIAN Agroteknologi

EKONOMI Manajemen Agribisnis Akuntansi TEKNIK Teknik Sipil

KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia KEDOKTERAN Pend. Dokter *) Pend. Bahasa inggris

PASCASARJANA

Ilmu Administrasi Pend. Matematika Agronomi Pend. Ekonomi Ilmu Hukum

ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

Ilmu Administrasi Negara

Pend. Bahasa Indonesia

Ilmu Komunikasi Catatan: *)Dalam proses akreditasi

Page 5: Brosur 2012 Deal_2

Pendaftaran Membeli formulir pendaftaran dengan biaya Rp 225.000 di sekretariat pendaftaran Unswagati atau melalui Bank BRI / ATM BRI di semua cabang.

Persyaratan Lulusan SMA/MA/SMK dibuktikan

dengan Ijazah dan nilai UAN yang sudah dilegalisir sebanyak 3 lembar

Pas photo 3x4 (3 lbr) Foto copy KTP/Kartu Osis/SIM

Prosedur Penerimaan Mahasiswa Baru

1. Pembelian Formulir Pendaftaran melalui BRI online, menerima nomor PIN

2. Syarat pendaftaran online dapat diakses melalui website http://spmb.unswagati-crb.ac.id

3. Mengisi formulir pendaftaran dan menyerahkan berkas persyaratan

4. Pelaksanaan Ujian 5. Pengumuman Kelulusan 6. Daftar ulang

Prosedur Penerimaan Mahasiswa Pindahan/Melanjutkan

1. Fotocopy Ijazah/STTB SLTA legalisir 1 lembar 2. Fotocopy NEM/NUAN SLTA legalisir 1 lembar 3. Fotocopy Surat Pengantar Pindah Kuliah dari

perguruan tinggi legalisir 3 lembar *) 4. Fotocopy Ijazah Diploma legalisir 3 lembar **) 5. Fotocopy Transkrip Nilai legalisir 3 lembar 6. Fotocopy Tanda Pengenal (KTP/SIM/Kartu Pelajar) 7. Pasfoto background biru 3 x 4 : 2 buah

Catatan: *) calon mahasiswa pindahan

**) calon mahasiswa melanjutkan

Page 6: Brosur 2012 Deal_2

ALUR PENERIMAAN MAHASISWA BARU

2

5

PELAKSANAAN UJIAN

DAFTAR ULANG / HERREGISTRASI

PEMBELIAN FORMULIR KAS UNSWAGATI

PENDAFTARAN PANITIA LOKAL SPMB

PENGUMUMAN KELULUSAN

CALON MAHASISWA

PEMBELIAN FORMULIR ATM BANK BRI KANTOR BANK BRI

PENDAFTARAN ONLINE: spmb.unswagati-crb.ac.id

CALON MAHASISWA

1

2

1

2

4

5

3 3

Page 7: Brosur 2012 Deal_2

LOKASI KAMPUS UNSWAGATI CIREBON KAMPUS 1 UNSWAGATI

KAMPUS 2 UNSWAGATI

KAMPUS 3 UNSWAGATI

Page 8: Brosur 2012 Deal_2

RINCIAN PEMBAYARAN MAHASISWA BARU

UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI TAHUN AKADEMIK 2012/2013

Cicilan I : 1. Dana Pembangunan TA Sesuai Surat Pernyataan = Rp. 2.250.000,- 2. SPP Semester I (Awal) 20 SKS @ Rp. 65.000,- = Rp. 1.300.000,- 3. Dana Kemahasiswaan (Mahasiswa Baru) = Rp. 225.000,- 4. Asuransi, KTM dan Kartu Perpustakaan = Rp. 45.000,- 5. Sumbangan Perpustakaan = Rp. 80.000,- 6. Herregistrasi = Rp. 80.000,-

Jumlah = Rp. 3.300.000,- Cicilan II :

1. Dana Pengembangan Pendidikan (DPP) = Rp. 1.100.000,- Dibayar sebelum Ujian Tengah Semester (UTS) Semester I

Cicilan III : 1. Membayar jumlah SKS yang akan ditempuh pada Semester II

(20 SKS @ Rp. 65.000,-) = Rp. 1.300.000,- 2. Herregistrasi Semester II (Genap) = Rp. 80.000,-

Jumlah = Rp. 1.380.000,- Cicilan IV :

1. Dana Pengembangan Pendidikan (DPP) dibayar sebelum Ujian Tengah Semester (UTS) Semester II (Genap) = Rp. 1.100.000,-