Biologi -- Alat Indera (Telinga)

10
TELINGA

Transcript of Biologi -- Alat Indera (Telinga)

Page 1: Biologi -- Alat Indera (Telinga)

TELINGA

Page 2: Biologi -- Alat Indera (Telinga)

Telinga : alat indra pendengaran

mampu mendeteksi/mengenal suara & juga banyak berperan dalam keseimbangan dan posisi tubuh.

Orang yang tidak bisa mendengar disebut tuli.

Telinga manusia tersusun atas 3 bagian: Telinga Luar Telinga Tengah Telinga Dalam

Page 3: Biologi -- Alat Indera (Telinga)

Telinga Luar

Terdiri dari

• Daun Telinga (pinna) : sebagai penangkap dan pengumpul getaran suara

• Saluran luar : dilengkapi dengan rambut-rambut halus yang menjaga agar benda asing tidak masuk, dan kelenjar lilin (serumen) yang menghasilkan kotoran telinga dan menjaga agar saluran tidak kering

• Gendang Telinga (membran timpani) : selaput atau membran tipis yang memisahkan telinga luar dan telinga dalam. Berfungsi untuk menghantar getaran suara dari udara menuju tulang pendengaran di dalam telinga tengah.

Page 4: Biologi -- Alat Indera (Telinga)

Telinga TengahTerdiri dari

• Saluran Eustachio : menghubungkan telinga tengah dengan faring (rongga mulut).

• Osikel : 3 tulang pendengaran yang tersusun seperti rantai yang menghubungkan gendang telinga dengan jendela oval.

Terdiri dari tulang Martil (maleus), Landasan (inkus), dan Sanggurdi (stapes).

Fungsi : mengirimkan getaran suara dari membran timpani menyeberangi rongga telinga tengah ke jendela

oval.

Page 5: Biologi -- Alat Indera (Telinga)

Telinga DalamOrgan Pendengaran

• Rumah Siput (koklea) : terdiri aras tiga bagian yaitu skala vestibuli, skala media, dan skala timpani. Bagian dasar dari skala vestibuli berhubungan dengan tulang sanggurdi melalui jendela berselaput yang disebut tingkap oval, sedangkan skala timpani berhubungan dengan telinga tengah melalui tingkap bulat. Terdapat organo corti yang berfungsi mengubah getaran suara menjadi impuls.

Organ Keseimbangan / Vestibular • 3 Saluran Setengah Lingkaran

(Kanalis Semi Sirkularis) • Utrikulus dan Sakulus : kantung berongga

berisi cairan limfe dan memiliki sel rambut yang sensitif. Fungsi: merespon perubahan kedudukan tubuh

Page 7: Biologi -- Alat Indera (Telinga)
Page 8: Biologi -- Alat Indera (Telinga)
Page 9: Biologi -- Alat Indera (Telinga)
Page 10: Biologi -- Alat Indera (Telinga)