Bilangan romawi # sd 3 megawon

7
23/08/22 1 BILANGAN BILANGAN ROMAWI ROMAWI Oleh : Edi B Mulyana, S.Pd SD SD 3 MEGAWON UPT Pendidikan Kec. Jati Kab. Kudus Kunjungi Blog Resmi Kami di : www.sd3megawon.blogspot.com

Transcript of Bilangan romawi # sd 3 megawon

Page 1: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 1

BILANGANBILANGAN ROMAWIROMAWI

Oleh : Edi B Mulyana, S.Pd SD

SD 3 MEGAWONUPT Pendidikan Kec. Jati Kab.

KudusKunjungi Blog Resmi Kami di :

www.sd3megawon.blogspot.com

Page 2: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 2

ANGKA ROMAWIANGKA ROMAWI

• Angka Dasar

• Angka Kelipatan 1000 (seribu)

Angka Romawi I V X L C D M

Angka Desimal 1 5 10 50 100 500 1000

Angka Romawi

Angka Desimal 5.000 10.000 50.000 100.000 500.000 1.000.000

V X L C D M

Page 3: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 3

Ketentuan Menulis Bilangan Romawi dengan Angka Romawi1. Penulisan angka dasar secara berturut-turut hanya berlaku untuk

bilangan-bilangan satuan, sepuluhan, seratusan, seribuan, … dst.

2. Penulisan angka secara berturut-turut pada ketentuan (1) hanya dibolehkan paling banyak tiga kali.

3. Sebuah angka dasar pada ketentuan (1) menyatakan pengurang angka yang lebih besar, jika letaknya di kiri angka yang lebih besar itu. Pengurangan adalah angka-angka pada ketentuan (1) dan letaknya paling jauh 2 tingkat dari angka yang dikurangi.

4. Penulisan angka pada ketentuan (2) menyatakan penambah angka dasar yang lebih besar, jika letaknya di kanan angka dasar yang lebih besar itu.

Page 4: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 4

1. Penulisan angka dasar secara berturut-turut hanya berlaku untuk bilangan-bilangan satuan, sepuluhan, seratusan, seribuan, … dst.

Contoh :

Benar : II = 2, XX = 20, CCC = 300, MMM = 3.000,

Salah : VV = 10, LL = 100, DDD = 1.500,

2. Penulisan angka secara berturut-turut pada ketentuan (1) hanya dibolehkan paling banyak tiga kali.

Contoh :

Benar : III = 3, XXX = 30, CCC = 300

Salah : IIII = 4, XXXX = 40, MMMM = 4.000

PENJELASAN KETENTUAN :PENJELASAN KETENTUAN :

Page 5: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 5

3. Sebuah angka dasar pada ketentuan (1) menyatakan pengurang angka yang lebih besar, jika letaknya di kiri angka yang lebih besar itu. Pengurangan adalah angka-angka pada ketentuan (1) dan letaknya paling jauh 2 tingkat dari angka yang dikurangi.

Contoh :

Benar : IX = 10 – 1 = 9, XL = 50 – 10 = 40

Salah : IL = 50 – 1 = 49, VL = 50 - 5 = 45

4. Penulisan angka pada ketentuan (2) menyatakan penambah angka dasar yang lebih besar, jika letaknya di kanan angka dasar yang lebih besar itu.

Contoh :

Benar : VII = 5+1+1 = 7 CX = 100 + 10 = 110

XIII = 10+1+1+1 = 13, CXX = 100+10+10 = 120

Salah : LVV = 500+5+5 = 510, XCC = 10+100+100 = 210

Page 6: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 6

4.CONTOH PENGGUNAAN/PEMAKAIAN :

Contoh 1: Tulis dalam bentuk desimal CLXII

Jawab : CLXII = 100 + 50 + 10 + 1 + 1 = 162

Contoh 2 : Tulis dalam bentuk Romawi 289

Jawab : 289 = 200 + 80 + 9

= 100 + 100 + 50 + 10 + 10 + 10 + 9

= 100 + 100 + 50 + 10 + 10 + 10 + (10 – 1)

= CCLXXXIX

Page 7: Bilangan romawi # sd 3 megawon

15/04/23 7

Setelah Anda mengunduh file-file kami, mohon keikhlasan Anda untuk memberikan donasi berupa pulsa sebesar Rp. 25.000,- ke nomor ini : smartfren 088211711609 atau im3 085641108000. Bantuan Anda sangat berarti bagi kami karena akan kami donasikan kembali ke Guru Honorer (GTT) kami yang telah bersusah payah dalam merancang dan membuat file-file ini. Terima kasih atas kerja samanya, semoga Tuhan Yang Maha Kuasa membalas kebaikan Anda.

Edi B Mulyana, S.Pd SD – SD 3 MegawonKunjungi : www.sd3megawon.blogspot.com