Belajar yg beri pengalaman

31
LOGO DR. BUDI SETIADI, M.Pd. Rumah : Puri Cipageran Indah-2 C.14 No.11 Desa Tanimulya Kec. Ngamprah Kabupaten Bandung Barat HP. 081.2205.1494 e-mail : [email protected]

Transcript of Belajar yg beri pengalaman

Page 1: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

DR. BUDI SETIADI, M.Pd.

Rumah :

Puri Cipageran Indah-2 C.14 No.11Desa Tanimulya Kec. Ngamprah Kabupaten

Bandung BaratHP. 081.2205.1494e-mail : [email protected]

Page 2: Belajar yg beri pengalaman

LOGO2

Belajar Yang Memberikan

Banyak Pengalaman

Katakan dan LakukanKatakan dan Lakukan

KatakanKatakan

Lihat dan dengarLihat dan dengar

Lihat

Dengar

Baca

Modul

Verbal

Visual

Berbuat90%

70%

50%

30%

20%

10%

Kerucut Pengalaman Belajar

Page 3: Belajar yg beri pengalaman

LOGO3

Jika kita tak dapat mengakhiri perbedaan yang ada.

Paling tidak, marilah kita menciptakan dunia yang tentram dalam kondisi berbeda itu.”

Page 4: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

PERUBAHAN

Pengaruh Globalisasi

Ekonomi

Politik Teknologi

Sosial

GLOBALISASI

Budaya

OptimalisasiManajemen

Pendidikan

Page 5: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Sirkulasi Perubahan

Interaksi & komunikasi

Tindakandan Norma

Kebiasaan &Penampilan

Keberhasilan

Nilai & Keyakinan

Cara berpikir

Apa yangApa yangharusharus

BerubahBerubah??

Page 6: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Mengapa Harus Berubah ?

AADunia berubah dengan cepat

BBTuntutan masyarakat lebih kritis

CCPersaingan kemampuan SDM meningkat

DDPeningkatan kualitas pendidikan sesuai zaman

Page 7: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Manajemen Pendidikan

PENDIDIKAN BERMUTUPENDIDIKAN BERMUTUPENDIDIKAN BERMUTUPENDIDIKAN BERMUTU

Mencapai tujuan lembaga yang

dinamis

PenataanSDM

KurikulumSumberBelajar

Fasilitas& Dana

Page 8: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Layanan Profesional Manajemen

5 Layanan Profesional

Assurance

TangibleEmpaty

Respon siveness

Reliability

Kepercayaan, sesuai yang dijanjikan

Keterjaminan kualitas layanan

Penampilan sekolah yang kondusif

Perhatian penuh kepada peserta didik

Tanggapan yang cepat terhadap kebutuhan peserta didik

Page 9: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

5 pilar Total Quality Management (TQM)

(Bill Crech, 1996)

PemimpinPemimpin

OrganisasiOrganisasi

KomitmenKomitmen

ProdukProdukProsesProses

Page 10: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Pola Kinerja Sekolah

Pengelolaan Efektivitas

Kualitas dan Inovasi

Page 11: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Karakteristik Sekolah Efektif

Supporting inputs

Enabling condition

School climate

Teaching-learning process

Page 12: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

TeachingLearningprocess

1 Tuntutan waktu belajar yang tinggiTuntutan waktu belajar yang tinggi

2 Strategi mengajar yang bervariasiStrategi mengajar yang bervariasi

3 Pekerjaan rumah sebagai umpan balikPekerjaan rumah sebagai umpan balik

4 Membangun partisipasi peserta didikMembangun partisipasi peserta didik

Karakteristik Sekolah Efektif

Page 13: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Schoolclimate

1 Harapan siswa yang tinggiHarapan siswa yang tinggi

2 Sikap guru yang efektifSikap guru yang efektif

3 Keteraturan dan disiplinKeteraturan dan disiplin

4 Kurikulum yang terorganisasiKurikulum yang terorganisasi

5 Sistem reward dan insentif yang efektifSistem reward dan insentif yang efektif

Karakteristik Sekolah Efektif

Page 14: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Supporting

inputs

1 Dukungan orang tua dan masyarakatDukungan orang tua dan masyarakat

2 Lingkungan belajar yang sehatLingkungan belajar yang sehat

3 Dukungan yg efektif dari sistem pendidikanDukungan yg efektif dari sistem pendidikan

4 Kelengkapan buku dan sumber belajarKelengkapan buku dan sumber belajar

5 Sarana pembelajaran yang memadaiSarana pembelajaran yang memadai

Karakteristik Sekolah Efektif

Page 15: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Enablingcondition

1 Kepemimpinan yang efektifKepemimpinan yang efektif

2 Tenaga guru yang kompeten, fleksibilitas, dan otonomiTenaga guru yang kompeten, fleksibilitas, dan otonomi

3 Waktu di sekolah yang lamaWaktu di sekolah yang lama

Karakteristik Sekolah Efektif

Page 16: Belajar yg beri pengalaman

LOGO16

Guru yang manakah Anda?

Guru yang manakah Anda?

Guru yang biasa saja :

Guru yang baik :

Guru yang pintar :

Guru yang luar biasa :

M E M B E R I T A H U

M E N J E L A S K A N

M E N U N J U K K A N

M E N G I L H A M I

… William Arthur Word …

Page 17: Belajar yg beri pengalaman

LOGO17

Argumentasi …. (Cont’d)Argumentasi …. (Cont’d)

Hanya yang “berpengetahuan” yang bisa

bertahan

“Survival” ditentukan oleh kemampuan membuat, mencari, memroses, memelihara,

mempertahankan pengetahuan lama dan baru”

Page 18: Belajar yg beri pengalaman

LOGO18

Penghambat Perkembangan Pengetahuan

Gagal mengetahui pengetahuan yang telah dimiliki

Tidak memiliki sistem pendistribusian pengetahuan

Proses produksi pengetahuan yang lambat.

Ketergantungan yang tinggi terhadap pengetahuan “tacit” (tak kasat mata)

Page 19: Belajar yg beri pengalaman

LOGO19

Level PengetahuanLevel Pengetahuan

Know-What

Know-How

Know-Why

Care-Why

Page 20: Belajar yg beri pengalaman

LOGO20

Berbagi PengetahuanBerbagi Pengetahuan

PENDORONG PENGHAMBAT

Rasa saling percaya Rasa takut dan curiga

Penghargaan terhadap ‘sharing’

Secara tdk terencana, menghargai mereka yg ‘mencari perhatian’

Orientasi kerja ‘tim’ Kerja individual

Keterkaitan visi, misi, strategi

Akuntabilitas ‘individual’

Fokus kepuasan pelanggan

Orientasi kepuasan konsumen jangka pendek

Kompetisi terbuka Kompetisi internal

Hubungan kerja lintas fungsional

Teknologi informasi yg tdk sesuai

Keputusan berorientasi kebutuhan lokal

Keputusan terpusat

Orientasi proses ‘Alignment’ yg lemah

Page 21: Belajar yg beri pengalaman

LOGO21

Belajar Yang Memberikan

Banyak Pengalaman

Belajar yang efektif dan efisien adalah belajar yang memberikan

banyak pengalaman bereksperimen

Belajar yang efektif dan efisien adalah belajar yang memberikan

banyak pengalaman bereksperimen

Page 22: Belajar yg beri pengalaman

LOGO22

Arah Perubahan PendidikanArah Perubahan Pendidikan

Traditional Learning

Teacher Centered

Single Media

Isolated Work

Information Delivery

Factual, Knowledge-Based Learning

New Learning

Student Centered

Multimedia

Collaborative Work

Information ExchangeCritical Thinking andInformed Decision Making

Page 23: Belajar yg beri pengalaman

LOGO23

Orientasi Belajar Masa Depan

Orientasi Belajar Masa Depan

Traditional Learning

Integrasi

Sekolah

Mengetahui

Transmission Model

Konteks/isi tradisional

21st Century Learning

Transformasi

Life Long Learning

Memahami

Constructivist Learning

Konteks/isi kontemporer

Page 24: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

Ciri Orang yang Berpikir Positif

Cepat menghilangkan pikiran negatif.

Selalu menggunakan kata-kata positif.

Selalu bersyukur

Langsung bertindak

Tidak mendengarkan gosip/isu yang tidak jelas asal usulnya.

Selalu menggunakan bahasa tubuh yang positif.

Peduli pada citra diri (inner beauty).

Pikirannya selalu terbuka terhadap saran maupun ide

Page 25: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

(1)(2)

(4) (3)

ABSTRAKSI

KOMITMEN

Page 26: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

KETERANGAN : GURU YANG PROFESIONAL GURU YANG SUKA MENGERITIK GURU YANG TERLALU SIBUK GURU YANG ACUH TAK ACUH

KETERANGAN : GURU YANG PROFESIONAL GURU YANG SUKA MENGERITIK GURU YANG TERLALU SIBUK GURU YANG ACUH TAK ACUH

MASUK KELOMPOK MANAKAH SAYA?

Page 27: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

ORGANISASI TERLARANG

NATO : No Action Talk Only

NARO : No Action Reason Only

NADO : No Action Dream Only

NACO : No Action Correction Only

NAGO : No Action Gossip Only

Page 28: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

SIFAT-SIFAT GURU (+)

1. MAU BEKERJASAMA DAN DEMOKRATIS2. RAMAH TAMAH DAN SUKA MENDENGARKAN ORANG LAIN3. SABAR4. LUAS PANDANGAN DAN MENARUH PERHATIAN PADA

ORANG LAIN5. PENAMPILAN PRIBADI YANG MENYENANGKAN DAN SOPAN

SANTUN6. JUJUR7. SUKA HUMOR8. KEMAMPUAN KERJA YANG BAIK DAN KONSISTEN9. MENARUH PERHATIAN PADA PROBLEM-PROBLEM SISWA10.FLEKSIBEL DALAM CARA MENGAJAR11.BISA MENGGUNAKAN PUJIAN DAN MAU MEMPERBAIKI12.PANDAI SEKALI DALAM MENGAJAR PADA BIDANG STUDI/

MATA PELAJARAN

_______________________________ Dikutip dari buku”PROPIL PENDIDIK PROFESIONAL” karangan Prof.Drs.Piet A. Sahertian, Hasil penelitian Witty

sejumlah 14.000 siswa SD ~ SLTA.

Page 29: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

1. Memiliki hobi terlambat2. Malas bekerja3. Pulang sebelum waktunya4. Hanya berpikir tentang hak5. Memiliki kecenderungan protes6. Selalu curiga7. Suka menghilang dalam jam

kerja8. Santai dalam bekerja9. Hobi memprovokasi teman10. Hobinya menunda-nunda

pekerjaan

Mengenali pegawai “lower”

Page 30: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

11. Disiplinnya rendah12. Memalsu jam lembur13. Bekerja asal-asalan14. Lari dari tanggung jawab15. Pura-pura sibuk16. Suka menggunakan alasan sakit17. Senang sekali kalau “bos” pergi18. Mahir cari alasan19. Suka bohong20. Suka menjual nama atasan21. Suka setor muka

Lanjutan

Page 31: Belajar yg beri pengalaman

LOGO

22. Suka bikin pusing atasan 23. Hobi cari kesalahan orang lain24. Sering melaporkan teman kepada atasan25. Suka ambil keuntungan dari kegiatan26. Pandai mencari kambing hitam27. Mau menang sendiri28. Senang melihat kesulitan orang lain29. Suka menjegal temannya

Lanjutan